Pengaruh Mandiri Terhadap Minat Berwirausaha

74 hanya dapat diselesaikan dengan keteguhan dan kesabaran. Oleh karena itu, jika anda akan memulai usaha maka perlu memiliki kesabaran. Hasil penelitian ini sesuai dengan penelitian yang dilakukan oleh Ximenes 2011 yang menyatakan bahwa variabel sifat-sifat pribadi berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat berwurausaha dengan hasil bahwa sifat-sifat pribadi yang sabar memiliki pengaruh terhadap minat berwirausaha.

4.6.4 Pengaruh Mandiri Terhadap Minat Berwirausaha

Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel mandiri memiliki pengaru positif dan tidak signifikan terhadap minat berwirausaha. Hal ini dibuktikan dengan nilai t hitung 2,032 yang lebih besar dari nilai t tabel 1,99 dengan tingkat signifikan 0,460 dan nilai koefisien regresi yang bernilai 0,358. Menurut Hutagalung, et al 2010:6, sifat mandiri, yaitu apa yang dilakukan merupakan tanggungjawab pribadi.Mandiri jiwanya berarti seseorang tidak terikat atau bergantung kepada seseorang.kemandirian harus menjadi panduan dalam berwirausaha. Mandiri dalam banyak hal adalah kunci penting agar kita dapat menghindarkan ketergantungan dari pihak-pihak atau para pemangku kepentingan atas usaha kita. Mandiri artinya bebasnya berdiri di atas kaki sendiri, bukan kaki orang lain. Menurut Rumuhat, et al 2006:362, faktor-faktor yang mempengaruhi kemandirian bersumber dari dalam dan dari luar dirinya.Faktor dari dalam meliputi keadaan keturunan dan kondisi tubuhnya sejak dilahirkan. Faktor ini juga disebut faktor internal. Segala sesuatu yang dibawa anak sejak anak lahir merupakan bekal dasar bagi pertumbuhan dan perkembangan anak selanjutnya. Universitas Sumatera Utara 75 Bermacam-macam sifat dari orangtuanya akan didapatkan dalam diri seseorang seperti bakat, potensial intelektual, dan potensi pertumbuhan tubuhnya. Penelitian ini berbeda dengan hasil penelitian yang dilakukan oleh Koranti 2013 dimana faktor internal berpengaruh signifikan terhadap minat berwirausaha. Faktor internal berpengaruh signifikan terhadap minat berwirausaha berarti apabila terdapat jiwa yang kreatif dan inovatif di dalam diri mahasiswai memiliki pengaruh terhadap minat berwirausaha. Penelitian ini sesuai dengan hasil penelitian yang dilakukan oleh Ximenes 2011yang menyatakan bahwa variabel sifat-sifat pribadi berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat berwurausaha dengan hasil bahwa sifat-sifat pribadi yang mandiri memiliki pengaruh terhadap minat berwirausaha.

4.6.5 Pengaruh Peka Terhadap Pasar Terhadap Minat Berwirausaha

Dokumen yang terkait

Pengaruh Konsep Diri, Pembelajaran Kewirausahaan dan Lingkungan Keluarga terhadap Minat Berwirausaha pada Mahasiswa prodi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis USU tahun 2011

0 69 113

Pengaruh Kepercayaan, Kemudahan, dan Kualitas Informasi Terhadap Keputusan Pembelian Secara Online Di Situs Lazada.co.id Pada Mahasiswa/I Fakultas Ekonomi Dan Bisnis USU

48 433 110

Pengaruh Faktor Kepribadian, Lingkungan, Dan Demografis Terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa/I Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

7 112 106

Pengaruh Efikasi Diri dan Pengetahuan Kewirausahaan Terhadap Minat Berwirausaha Pada Mahasiswa Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis USU

7 91 92

Pengaruh Pengetahuan Kewirausahaan dan Lingkungan Eksternal Terhadap Minat Berwirausaha Pada Mahasiswa Program Studi Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

2 46 91

I. Identitas Responden - Pengaruh Konsep Diri, Pembelajaran Kewirausahaan dan Lingkungan Keluarga terhadap Minat Berwirausaha pada Mahasiswa prodi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis USU tahun 2011

0 0 17

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Pengaruh Konsep Diri, Pembelajaran Kewirausahaan dan Lingkungan Keluarga terhadap Minat Berwirausaha pada Mahasiswa prodi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis USU tahun 2011

0 0 9

Pengaruh Kepercayaan, Kemudahan, dan Kualitas Informasi Terhadap Keputusan Pembelian Secara Online Di Situs Lazada.co.id Pada Mahasiswa/I Fakultas Ekonomi Dan Bisnis USU

0 0 9

I. Identitas Responden - Pengaruh Faktor Kepribadian, Lingkungan, Dan Demografis Terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa/I Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 21

Pengaruh Faktor Kepribadian, Lingkungan, Dan Demografis Terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa/I Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 19