Perbandingan Rerata Level Nyeri berdasarkan Pengalaman Bekam Hasil Uji Normalitas pada Kelompok Sebelum Bekam Hasil Uji Normalitas pada Kelompok Sesudah Bekam

19 sesudah dibekam adalah 1,82 dan rata rata penurunan level nyeri pasien laki laki sesudah dibekam adalah 1,8.

4.3 Perbandingan Rerata Level Nyeri berdasarkan Pengalaman Bekam

Tabel 4.3. Rerata level nyeri berdasarkan pengalaman bekam Jumlah Bekam Penurunan Level Nyeri Jumlah Mean Std. Deviasi Min. Maks. 1x 2 0,894 1 3 11 2x 1 - 1 1 1 3x 1 - 1 1 1 8x 2 0,707 2 2 1 10x 1,5 0,834 1 2 2 Total 16 Pengalaman berbekam ini didefinisikan sebagai pengalaman bekam pasien diluar sakit kepala saat ini ditambah dengan bekam saat ini. Pada tabel 4.3 didapatkan bahwa 11 pasien dengan pengalaman bekam sebanyak 1 kali baru berbekam saat ini mengalami penurunan level nyeri maksimal 3 level dan minimal 1 level dengan rata rata penurunan level nyeri adalah sebanyak 2 level. 1 pasien dengan pengalaman bekam sebanyak 2 kali mengalami penurunan level nyeri sebanyak 1 level. 1 pasien dengan pengalaman bekam sebanyak 3 kali mengalami penurunan level nyeri sebanyak 1 level. 1 pasien dengan pengalaman bekam sebanyak 8 kali mengalami penurunan level nyeri sebanyak 2 level. 2 pasien dengan pengalaman bekam sebanyak 10 kali mengalami penurunan level nyeri maksimal sebanyak 2 level dan minimal 1 level dengan rata rata penurunan level nyeri adalah 1,5. Dapat disimpulkan bahwa penurunan level nyeri terbesar yakni sebanyak 2 level dialami oleh pasien yang mengalami pengalaman bekam sebanyak 1 kali dan 8 kali. 20

4.4 Hasil Uji Normalitas pada Kelompok Sebelum Bekam

Tabel 4.4. Hasil uji normalitas kelompok Sebelum Bekam Shapiro-Wilk n Sig. Level Nyeri Sebelum Bekam 16 0.085 Pada tabel 4.4, dapat dilihat dari hasil test normalitas Shapiro-Wilk sampel 50 yang sudah dilakukan diperoleh hasil nilai untuk kelompok sebelum bekam adalah 0.05, yaitu 0.085. Dari hasil data tersebut menunjukan bahwa hasil uji normalitas pada kelompok sebelum bekam adalah normal.

4.5 Hasil Uji Normalitas pada Kelompok Sesudah Bekam

Tabel 4.5. Hasil uji normalitas kelompok sesudah bekam Shapiro-Wilk n Sig. Level Nyeri Sebelum Bekam 16 0.079 Hasil tes yang tercantum pada tabel 4.5 di dapatkan bahwa, hasil uji menggunakan Test Normalitas Shapiro-Wilk sampel 50 yang dilakukan oleh peneliti pada kelompok sesudah bekam adalah normal, dimana hasilnya adalah 0.05, yaitu 0.079.

4.6 Hasil Uji 2 kelompok berpasangan T-Berpasangan