Tujuan Pembelajaran : Tindak Lanjut

b. Toto Sucipto, Moelyati, dan Sumardi. 2009. Akuntansi 1 untuk SMK Kelas XI. Jakarta: Yudhistira. c. Sumber lain buku, internet yang relevan.

X. Alat dan Media Belajar

1. Power Point 2. Laptop dan LCD 3. Papan tulis 4. Spidol 5. Lembar kerja siswa

XI. Penilaian :

1. Jenisteknik penilaian: a. Pengetahuan : Tes Tertulis b. Keterampilan : praktek mengerjakan latihan soal c. Sikap : observasi 2. Bentuk instrumen No Aspek yang Dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian 1 Sikap Pengamatan: a. Motivasi internal dan rasa ingin tahu yang besar serta pantang menyerah terhadap materi maupun tugas yang diberikan oleh guru b. Bertanggungjawab, disiplin, mandiri, kreatif, percaya diri dan jujur akan tugas yang diberikan Selama kegiatan pembelajaran bagian inti 2 Pengetahuan Tes tertulis terkait dengan materi yang sedang dibahas Saat pembelajaran sudah selesai 3 Keterampilan ketepatan peserta didik dalam menyelesaikan masalah setiap tugas praktek yang diberikan oleh guru Saat pembelajaran sudah selesai Format Penilaian Hasil Pembelajaran No Nama Siswa Pengetahuan Keterampilan Sikap Nilai Akhir 1 2 Keterangan: Sikap 1 Indikator motivasi internal, rasa ingin tahu dan pantang menyerah. a. Skor 1 : kurang baik jika sama sekali tidak mempunyai motivasi internal, rasa ingin tahu dan pantang menyerah terhadap materi dan tugas yang diberikan oleh guru. b. Skor 2 : baik jika sudah ada motivasi internal, rasa ingin tahu dan pantang menyerah terhadap materi dan tugas yang diberikan oleh guru tetapi masih belum konsisten. c. Skor 3 : sangat baik jika sudah ada motivasi internal, rasa ingin tahu dan pantang menyerah terhadap materi dan tugas yang diberikan oleh guru secara terus menerus dan konsisten. 2 Bertanggungjawab, disiplin, mandiri, kreatif, percaya diri dan jujur. a. Skor 1: kurang baik jika sama sekali tidak tanggung jawab, disiplin, mandiri, kreatif, percaya diri dan jujur dalam mengerjakan tugas. b. Skor 2: baik jika adanya rasa tanggung jawab, disiplin, mandiri, kreatif, percaya diri dan jujur dalam mengerjakan tugas tetapi belum konsisten. c. Skor 3: sangat baik jika sudah menunjukkan rasa tanggung jawab, disiplin, mandiri, kreatif, percaya diri dan jujur dalam mengerjakan tugas secara terus menerus dan konsisten. Keterampilan Indikator terampil mampu mengidentifikasi data piutang pada latihan soal dengan benar: 1 Skor 1 : kurang terampil jika sama sekali tidak dapat mengidentifikasi data piutang