Status Karyawan dan Sistem Upah Kesejahteraan Sosial Karyawan

Organisasi Perusahaan Pra Rencana Pabrik Timbal Oksida Litharge dari Timbal dan Oksigen dengan Proses Oksidasi X-8 Keterangan: P : Shift Pagi S : Shift Siang M : Shift Malam L : Libur

X.6. Status Karyawan dan Sistem Upah

Pada pabrik asam asetat ini system upah karyawan berbeda-beda tergantung pada status karyawan, kedudukan, tanggung jawab dan Keahlian. Menurut Status karyawan ini dapat dibagi menjadi 3tiga golongan Berikut: 1. Karyawan Tetap Yaitu karyawan yang diangkat dan diberhentikan dengan surat keputusan SK Direksi dan mendapat gaji bulanan sesuai dengan kedudukan, Keahlian, masa kerja. 2. Karyawan Harian Yaitu karyawan yang diangkat dan diberhentikan oleh Direksi tanpa surat keputusan SK dari Direksi dan upah harian yang dibayaarkan tiap akhir minggu. 3. Karyawan Borongan Yaitu karyawan yang dipergunakan oleh pabrik bila diperlukan saja. Karyawan ini menerima upah borongan untuk suatu pekerjaan.

X.7. Kesejahteraan Sosial Karyawan

Kesejahteraan sosial karyawan diberikan oleh perusahaan pada karyawan, antara lain: 1. Tunjangan a. Tunjangan berupa gaji pokok yang diberikan berdasarkan golongan karyawan yang bersangkutan. II III IV S S L P P P L M M M L S S S M L S S S L P P P L M M M L L M M M L S S S L P P P L M Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber Organisasi Perusahaan Pra Rencana Pabrik Timbal Oksida Litharge dari Timbal dan Oksigen dengan Proses Oksidasi X-9 b. Tunjangan jabatan yang diberikan berdasarkan jabatan yang dipegang olehkaryawan. c. Tunjangan lembur yang diberikan kepada karyawan yang bekerja diluar jam kerja. 2. Cuti a. Cuti tahunan diberikan kepada setiap karyawan selama 12 hari kerja dalam 1 tahun. b. Cuti sakit diberikan kepada karyawaan yang menderita sakit. 3. Pakaian Kerja Pakaian kerja diberikan kepada setiap karyawan sejumlah 3tiga pasang untuk setiap tahunnya. 4. Pengobatan a. Biaya pengobatan bagi karyawan yang menderita sakit yang diakibatkan oleh kecelakaan kerja ditanggung perusahaan sesuai dengan Undang-undang yang berlaku. b. Biaya pengobatan bagi karyawan yang menderita sakit yang tidak diakibatkan oleh kecelakaan kerja diatur berdasarkan kebijaksanaan perusahaan. 5. Fasilitas Yang termasuk dalam fasilitas adalah poliklinik untuk pengobatan karyawan dan keluarganya secara cuma-cuma, ASTEK, Musholla. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber Organisasi Perusahaan Pra Rencana Pabrik Timbal Oksida Litharge dari Timbal dan Oksigen dengan Proses Oksidasi X-10

X.8. Perincian Jumlah Tenaga Kerja