Teknik Analisis Data METODE PENELITIAN

49 Kriteria perkembangan kecerdasan kinestetik anak yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: a. Belum Berkembang BB. Apabila anak sudah mengalami perkembangan kecerdan kinestetik dalam rentang nilai 0 sampai 25. b. Mulai Berkembang MB. Apabila anak sudah mengalami perkembangan kecerdan kinestetik dalam rentang nilai 26 sampai 50. c. Berkembang Sesuai Harapan BSH. Apabila anak sudah mengalami perkembangan kecerdan kinestetik dalam rentang nilai 51 sampai 75. d. Berkembang Sangat Baik BSB. Apabila anak sudah mengalami perkembangan kecerdan kinestetikdalam rentang nilai 76 sampai 100. 50

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Data Penelitian 1.

Lokasi Penelitian Penelitian dilaksanakan di TK Melati II Glagah. Sekolah ini beriri pada tahun 1982 dan lokasinya beraa ditengah-tengah pemukiman penduduk yang beralamatkan di Bapangan, Glagah, Temon, Kulon Progo. Sekolah ini memilik dua kelas, terdiri dari kelompok A dan kelompok B. Jumlah anak secara keseluruhan 40, dengan jumlah tenaga pendidik 4 orang.

2. Populasi Penelitian Kuantitatif

Populasi dalam penelitian ini adalah anak kelompok B yang berjumlah 21 anak, terdiri dari 14 anak laki-laki dan 7 anak perempuan. Selama ini aktivitas motorik anak kelompok B lebih banyak dilakukan secara terintegrasi dengan kemampuan dasar yang lain. Dalam penelitian ini, pengembangan kecerdasan kinestetik anak dilakukan melalui tari tradisional angguk. Selain meningkatkan keceradasan kinestetik, anak dapat diperkenalkan sejak dini tari tradisional dari daerah yang menjadi kebanggaan Kulon Progo. Penelitian dilaksanakan mulai tanggal 11 Febuari sampai 3 Maret 2016.

3. Deskripsi Kondisi Awal Anak sebelum Tindakan

Kegiatan awal yang dilakukan oleh peneliti sebelum mengadakan penelitian adalah mengetahui kondisi awal anak sebelum tindakan dilaksanakan. Dari hasil observasi awal yang dilakukan, maka dapat diketahui dan dapat dilihat pada tabel.

Dokumen yang terkait

IMPLEMENTASI PERMAINAN TRADISIONAL ENGKLEK UNTUK MENINGKATKAN KECERDASAN KINESTETIK ANAK PADA Implementasi Permainan Tradisional Engklek Untuk Meningkatkan Kecerdasan Kinestetik Anak Pada Kelompok B Di Tk Orbit 1 Joyontakan Serengan Surakarta Tahun Ajara

0 6 12

UPAYA MENINGKATKAN KECERDASAN KINESTETIK MELALUI SENAM IRAMA PADA ANAK KELOMPOK B TK PATISAH Upaya Meningkatkan Kecerdasan Kinestetik Melalui Senam Irama Pada Anak Kelompok B TK Patisah Pajang Kecamatan Laweyan Kota Surakarta Tahun Ajaran 2014 /2015.

0 1 12

UPAYA MENINGKATKAN KECERDASAN KINESTETIK MELALUI SENAM IRAMA PADA ANAK KELOMPOK B TK PATISAH Upaya Meningkatkan Kecerdasan Kinestetik Melalui Senam Irama Pada Anak Kelompok B TK Patisah Pajang Kecamatan Laweyan Kota Surakarta Tahun Ajaran 2014 /2015.

0 7 14

UPAYA MENINGKATKAN KECERDASAN KINESTETIK ANAK MELALUI GERAK DAN LAGU DI TK AISYIYAH Upaya Meningkatkan Kecerdasan Kinestetik Anak Melalui Gerak Dan Lagu Di TK Aisyiyah Cabang Kartasura Kelompok B Tahun Ajaran 2013/ 2014.

0 1 16

UPAYA MENINGKATKAN KECERDASAN KINESTETIK ANAK MELALUI GERAK DAN LAGU DI TK AISYIYAH Upaya Meningkatkan Kecerdasan Kinestetik Anak Melalui Gerak Dan Lagu Di TK Aisyiyah Cabang Kartasura Kelompok B Tahun Ajaran 2013/ 2014.

0 2 11

UPAYA MENGEMBANGKAN KECERDASAN KINESTETIK MELALUI KEGIATAN MENARI PADA ANAK KELOMPOK B DI TK NAHDHLATUL Upaya Mengembangkan Kecerdasan Kinestetik Melalui Kegiatan Menari Pada Anak Kelompok B Di TK Nahdhlatul Muslimat Sondakan Laweyan Surakarta Tahun Ajar

0 2 16

MENINGKATKAN KECERDASAN KINESTETIK MELALUI PERMAINAN TRADISIONAL PADA ANAK KELOMPOK B DI TK PERTIWI PULOSARI Meningkatkan Kecerdasan Kinestetik Melalui Permainan Tradisional Pada Anak Kelompok B Di TK Pertiwi Pulosari Karanganyar Tahun Ajaran 2013/2014.

0 1 18

PENDAHULUAN Meningkatkan Kecerdasan Kinestetik Melalui Permainan Tradisional Pada Anak Kelompok B Di TK Pertiwi Pulosari Karanganyar Tahun Ajaran 2013/2014.

0 2 9

MENINGKATKAN KECERDASAN KINESTETIK MELALUI PERMAINAN TRADISIONAL PADA ANAK KELOMPOK B DI TK PERTIWI PULOSARI Meningkatkan Kecerdasan Kinestetik Melalui Permainan Tradisional Pada Anak Kelompok B Di TK Pertiwi Pulosari Karanganyar Tahun Ajaran 2013/2014.

0 0 13

PENINGKATAN KECERDASAN KINESTETIK MELALUI PERMAINAN LOMPAT TALI HALANG RINTANG PADA ANAK KELOMPOK B DI TK Peningkatan Kecerdasan Kinestetik Melalui Permainan Lompat Tali Halang Rintang Pada Anak Kelompok B Di TK Angkasa Lanud Adisoemarmo Colomadu Karanga

1 8 12