Mengetahui Tiba Waktu Ramadan

Bab 10, Mengenal Puasa Wajib

1 4 5

4. Rukun-rukun Puasa

Rukun adalah sesuatu yang harus ada dalam puasa. Jika salah satu rukun tidak dilakukan maka tidak sah puasanya. Rukun puasa ada dua macam, yaitu:

a. N iat disuarakandi dalam hati

Lafal niat seperti yang dicontohkan Rasulullah adalah: ÖnBeãr; s l äNi= t EL =Yxã8 üoQ 9 Uh qI }qm é eäRu f e ä M =Y Artinya: “Saya niat berpuasa besok pagi untuk m em enuhi kew ajiban puasa Ram adlan tahun ini, karena Allah Ta’ala ”.

b. Menahan diri dari hal-hal yang membatalkan puasa

Menahan diri dari hal-hal yang membatalkan puasa tersebut dilakukan sejak terbit fajar sampai terbenam matahari.

5. Hal-hal yang Membatalkan Puasa

H al-hal yang bisa membatalkan puasa sebagai berikut. a. M akan d an m in u m d en gan sen gaja sebelu m wakt u berbuka.Tetapi, bila makan dan minum itu karena lupa, maka puasanya tidak batal dan tetap sah. b. Muntah dengan sengaja. Melakukan kegiatan dengan sengaja sehingga menyebabkan muntah dapat membatalkan puasa, tetapi bila muntah tidak sengaja seperti mabuk dalam perjalanan atau karena sakit, maka puasanya tetap sah. c. Keluar darah haid bagi wanita yang sudah baligh juga membatal- kan puasa. d. Keluar darah nifas bagi orang perempuan yang melahirkan membatalkan puasa. e. Berubah akal, seperti gila pada waktu berpuasa siang hari dapat membatalkan puasa. f. Keluar mani dengan sengaja g. Murtad keluar dari agama islam

6. Golongan yang Mendapat Keringanan Tidak Melakukan Puasa Ramadan dan Cara Meng-

gantinya Ada beberapa golongan yang mendapat keringanan untuk melakukan puasa ramadan, yaitu sebagai berikut. a. Sakit yang menyebabkan tidak mampu melakukan puasa. Dia harus menggantinya dengan berpuasa di lain hari jika sembuh. b. Dalam perjalanan. Beberapa ulama menetapkan, perjalanan yang dimaksud apabila sudah melewati, 80 kilo meter atau perjalanan yang menempuh waktu lama. Dia harus juga menggantinya dengan berpuasa di hari lain. Pu asa m er u p akan ibad ah m ahdah yaitu ibadah yang dikhususkan bagi orang-orang yang beriman. Puasa hukumnya fardu ‘ain yaitu diwajibkan bagi semua umat Islam laki- laki dan perempuan kecuali o r an g yan g m en galam i halanganruhsah. Ibadah puasa difardukan kepada umat nabi M uhammad tepatnya pada bulan Ramadan tahun kedua setelah nabi Muhammad hjjrah ke Madinah Sum be: dok. penulis Gambar 10.3 Orang gila tidak wajib puasa 1 4 6 Pendidikan Agam a Islam untuk SD kelas 5 c. Orang perempuan yang sedang mengandung atau menyusui. Dia harus menggantinya berpuasa di hari lain atau membayar fidyah. Fidyah berupa makanan pokok yang disedekahkan kepada fakir miskin. d. O rang yang lanjut usia atau sudah pikun. Dia harus menggantinya dengan membayar fidyah.

7. Sunah-sunah Puasa

Amalan-amalan sunah yang bisa menambah pahala puasa Ramadan antara lain sebagai berikut. a. Menyegerakan untuk berbuka b. Berbuka dengan makananminuman yang manis c. Membaca doa berbuka puasa All±humma laka ¡umtu wa bika ±mantu wa’al± rizqika af¯artu ©ahaba§ §±ma’u wabtallatil ‘urµqu wa £abatal ajru insy±allahu. d. Bersedekah memberi makan takjil orang lain yang berpuasa. Dalam hadis yang diriwayatkan oleh Turmudzi dinyatakan sebagai berikut: “Barang siapa yang m em beri m akan untuk berbuka bagi orang yang berpuasa, m aka ia m endapat pahala sebanyak pahala orang yang berpuasa itu dan tidak dikurangi sedikitpun ”. e. Mengakhirkan makan sahur, kira-kira 15 menit sebelum fajar imsak. f. Menegakkan salat tarawih. Salat tarawih hukumnya sunah muakkad dan sangat mulia apabila dikerjakan secara terus menerus selama satu bulan penuh. Salat tarawih menjadi amalan utama pada bulan Ramadan, karena tidak ada salat tarawih di luar bulan Ramadan. g. Memperbanyak membaca Al-Qur’an tadarus. h. Menghindarkan diri dari perbuatan yang tidak berguna yang bisa mengurangi nilai ibadah puasa. Contoh: bicara kotor jorok, mengumpat, berbohong, mencuri dan bertengkar.

8. Hal-hal yang Mengurangi Pahala Puasa

Ada hal-hal yang harus dihindari ketika kita berpuasa. H al-hal tersebut dapat mengurangi pahala orang yang berpuasa. Perbutan- perbuatan tersebut antara lain sebagai berikut. 1. Menggunjing orang teman 2. Berkata dusta dan banyak omong 3. Mengejek teman 4. Bertengkar 5. Berkata-kata kotor Sum ber: dok.penulis Gambar 10.5 M enyegerakan berbuka merupakan sunnah puasa Sum ber: dok.penulis Gambar 10.4 M usafir juga tidak wajib puasa