Kerangka Berpikir LAPORAN KAGIATAN PPL DI SEKSI PENDIDIKAN TINGGI DINAS DIKPORA DIY Tema: KEEFEKTIFAN IMPLEMENTASI KEBIJAKAN DAN PROGRAM SEKSI PENDIDIKAN TINGGI DI DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA.

LAPORAN PPL INDIVIDU UNY 2014 PROGRAM STUDI KEBIJAKAN PENDIDIKAN FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA PPL INDIVIDU UNIVERSITAS NEGERIYOGYAKARTA 2014 21 Alamat : Kantor Jurusan FSP FIP, Kampus Karangmalang, Yogyakarta 55281 Telp. 0274 568168 psw.295 Gambar 1 : Kerangka Pikir

E. Pertanyaan Penelitian

PEDOMAN WAWANCARA DI SEKSI PENDIDIKAN TINGGI DIKPORA DIY a. Apa saja kegiatan yang ada di Seksi Pendidikan Tinggi? b. Apakah kegiatan tersebut sudah sesuai dengan tujuan ada nya Seksi Pendidikan Tinggi? c. Apakahdengankegiatan tersebutsudahefektifdalam mencapai tujuan dari adanya Seksi Pendidikan Tinggi? d. Adakah peningkatan minat mahasiswa dari hasil kegiatan yang telah di jalankan? e. Bagaimanaperandandukungandari karyawan Seksi Pendidikan Tinggi dalampelaksanaan kegiatan tersebut? f. Bagaimanakahpelaksanaan kegiatan di sekolah ataupun di perguruan tinggi? g. Bagaimanaperandandukungandari guru, siswa, dan mahasiswadalam menyikapi program kegiatan yang diadakan oleh Seksi Pendidikan Tinggi? h. Adakahhambatandalam menjalankan program kegiatan Seksi Pendidikan Tinggi? i. Apasaja yang dapatdilakukandalammenghadapihambatantersebut? LAPORAN PPL INDIVIDU UNY 2014 PROGRAM STUDI KEBIJAKAN PENDIDIKAN FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA PPL INDIVIDU UNIVERSITAS NEGERIYOGYAKARTA 2014 22 Alamat : Kantor Jurusan FSP FIP, Kampus Karangmalang, Yogyakarta 55281 Telp. 0274 568168 psw.295

BAB III METODE PENELITIAN

1. Pendekatan Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. 2. Setting Penelitian a. Lokasi : Penelitian ini dilakukan di Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga DIY, Seksi Pendidikan Tinggi yang beralamat di Jalan Cendana 9 Yogyakarta. b. Waktu : Penelitian ini dilakukan sejak observasi Praktek Pengalaman Lapangan pada 13Maret 2014 sd 17 September 2014. 3. Subyek Penelitian dan Obyek Penelitian a. Subyek penelitian ini adalah staf dan karyawan Seksi Pendidikan Tinggi. b. Obyek penelitian ini adalah kegiatan serta program tahunan Seksi Pendidikan Tinggi 4. Teknik Pengumpulan Data Teknik pengumpulan data yang dipergunakan dalam penelitian ini ada tiga macam, yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. 5. Teknik Analisis Data Data penelitian ini berupa data deskriptif kualitatif, karena sejak pengumpulan data sebenarnya sudah dilakukan analisis data. Alur analisis datanya mengikuti model analisis interaktif sebagaimana dikemukakan Miles and Huberman dikutip Muhajir, 1992, yaitu proses analisis dilakukan bersamaan dengan proses pengumpulan data. Dengan demikian analisis sudah

Dokumen yang terkait

PENELUSURAN LULUSAN SMK SE-DIY BIDANG DIKMENTI SEKSI SMK DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAH RAGA (DIKPORA) DIY.

1 17 83

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) TAHUN 2016 BALAI PEMUDA DAN OLAHRAGA DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA.

0 0 14

LAPORAN PPL IMPLEMENTASI PROGRAM PEMBERDAYAAN BAGI PENGAWAS SMA/SMK SE-DIY Yang diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta Bidang DIKMENTI Seksi SMA Dinas DISDIKPORA.

0 1 44

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) TAHUN 2016 BALAI PEMUDA DAN OLAHRAGA DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA.

0 1 76

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) II LOKASI DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA.

0 0 44

PARTISIPASI LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT (LSM) PENDIDIKAN DALAM PERUMUSAN KEBIJAKAN PENDIDIKAN DI DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA (DIKPORA) DIY.

0 1 107

LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) TEKNOLOGI PENDIDIKAN Lokasi BALAI TEKNOLOGI KOMUNIKASI PENDIDIKAN DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA PEMERINTAH DAERAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA.

0 0 21

LAPORAN KAGIATAN PPL DI SEKSI PENDIDIKAN TINGGI DINAS DIKPORA DIY Tema: KEEFEKTIFAN IMPLEMENTASI KEBIJAKAN DAN PROGRAM SEKSI PENDIDIKAN TINGGI DI DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA DISUSUN OLEH: AMBARINI SEKARSIH HANDAYANI NIM

0 0 80

LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) TEKNOLOGI PENDIDIKAN Lokasi BALAI TEKNOLOGI KOMUNIKASI PENDIDIKAN DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA PEMERINTAH DAERAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA.

0 1 30

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) Lokasi Balai Teknologi Komunikasi Pendidikan (BTKP) Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Dikpora) Pemda Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).

1 2 54