Obyek Penelitian Teknik Pengumpulan Data

L. Real Estate

M. Jasa Perusahaan

N. Administrasi

Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib

O. Jasa Pendidikan

P. Jasa Kesehatan, Kegiatan Sosial

Q. Jasa Lainya

E. Alat Ukur Data

Untuk memproses, mengukur dan menganalisis data, penulis menggunakan salah satu aplikasi Microsoft Office, yaitu Microsoft Excel 2010. Penggunaan aplikasi ini disesuaikan dengan metode dan alat analisis yang digunakan yang hanya memerlukan salah satu aplikasi pengolahan Microsoft Office, yaitu Microsoft Excel.

F. Metode Analisis Data

Untuk menjawab tujuan dan permasalahan yang ada, maka digunakan beberapa metode analisis data: 1. Location quetiont LQ Metode analisis ini digunakan untuk mengidentifikasi potensi internal yang dimiliki suatu daerah, yaitu sektor mana yang merupakan sektor basis dan mana yang merupakan sektor non basis. Teknik ini menyajikan perbandingan relatif antara kemampuan satu sektor antara daerah yang diteliti dengan kemampuan sektor yang sama pada daerah yang lebih luas. Perbandingan relatif ini dapat dinyatakan dengan rumus sebagai berikut Warpani, 1984: ⁄ ⁄ Keterangan : LQ = Koefisien statistic Location Quotient Qi = Keluaran sektor iD.I Yogyakarta qi = Keluaran sektor i regional Kab. Bantul Qn = Keluaran total D.I Yogyakarta qr = Keluaran total regional Kab. Bantul Apabila hasil perhitunganya menunjukan LQ 1, berarti sektor tersebut merupakan sektor basis berpotensi untuk ekspor, sedangkan jika LQ 1, berarti bukan sektor basis sektor lokal impor.

2. Analisis Shift Share

Analisis ini digunakan untuk menentukan kinerjaproduktifitas suatu daerah, pergeseran struktur, posisi relatif sektor-sektor ekonomi potensial suatu daerah, kemudian membandingkanya dengan daerah yang lebih besar regionalnasional.Rumus analisis Shift Share Glasson, 1990 adalah sebagai berikut : D ij = N ij + M ij + C ij D ij = E ij - E ij N ij = E ij r n M ij = E ij r in – r n C ij = E ij r ij – r in