PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP PRESTASI KERJA GURU PADA SMK MUHAMMADIYAH 2 MALANG

(1)

iii

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP PRESTASI KERJA GURU PADA SMK MUHAMMADIYAH 2 MALANG

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai Derajad Sarjana Ekonomi

Oleh:

Alfian Andrianto

201110160311305

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG


(2)

iv

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP PRESTASI KERJA GURU PADA SMK MUHAMMADIYAH 2 MALANG

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai Derajad Sarjana Ekonomi

Oleh:

Alfian Andrianto

201110160311305

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG


(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(8)

(9)

(10)

xii

LEMBAR PERNYATAAN ORSINILITAS SKRIPSI

Yang bertanda tangan dibawah ini: Nama : Alfian Andrianto Nim : 201110160311305 Fakultas : Ekonomi Dan Bisnis Jurusan : Manajemen

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG Dengan ini menyatakan dengan sebenar benarnya bahwa:

1. Tugas akhir dengan berjudul “ Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Prestasi Kerja Guru Pada SMK Muhammadiyah 2 Malang” adalah hasil karya saya , dan dalam naskah saya ini tidak terdapat karya ilmiah yang dtulis atau terbitan orang lain, baik sebagian ataupun keseluruhan, kecuali yang secara tertulis dikutip dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumberkutipan dan daftar pustaka.

2. Apabila ternyata dalam naskah tugas akhir ini ,dapat dibuktikan terdapat unsur unsur PLAGIASI saya bersedia TUGAS AKHIR INI DIGUGURKAN DAN GELAR AKADEMIK YANG SAYA PEROLEH DIBATALKAN, serta diproses dengan ketentuan hokum yang berlaku.

3. Tugas akhir ini dapat dijadikan sumber pustaka yang merupakan HAK BEBAS ROYALTI NON EKSKLUSIF.

Demikian pernyataan saya buat dengan sebenar-benarnya untuk menggunakan sebagai mana mestinya.


(11)

iii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum wr. wb

Alhamdulillah, puji syukur penulis ucapkan atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “ PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP PRESTASI KERJA GURU PADA SMK MUHAMMADIYAH 2 MALANG”.

Penyusunan skripsi ini dimaksudkan untuk mengetahui salah satu syarat untuk mencapai derajat gelar Sarjana Ekonomi pada jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Malang.

Selama penyusunan skripsi, penulis telah banyak mendapatkan bimbingan, dorongan, motivasi, dan bantuan dari semua pihak. Untuk itu penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada:

1. Allah SWT yang memberikan kelancaran dan kesehatan sehingga peneliti bisa menyelesaikan skripsi dengan baik

2. Baginda Rasul SWA yang selalu penulis rindukan.

3. Drs. Muhajir Effendy, MAP., selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang

4. Bpk DR. H. Nazarudin Malik, M. Si, Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Malang.

5. Bapak Dr. Marsudi.MM. Ketua Jurusan Manajemen Universitas Muhammadiyah Malang.

6. Dra. Siti Nurhasanah, M,Si. pembimbing I dan Dra. Titiek Ambarwati, MM. Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, pengarahan, motivasi, dan penjelasan dalam penyusunan skripsi ini.

7. Dr ,RD. Djatmiko, MM. Selaku dosen wali kelas F Angkatan 2011.

8. Seluruh Bapak dan Ibu Dosen jurusan manajemen yang telah memberikan ilmu dan pengarahan selama ini.


(12)

iv

9. Kepala sekolah SMK Muhammadiyah 2 Malang yang telah memberikan ijin penelitian, terima kasih atas bantuan dan masukannya selama penelitian. 10. Kedua orang tuaku (H. Hasan Bisri Supriyadi dan Hj. Siti Maryam Mariyani)

terima kasih telah membesarkanku dengan penuh kasih sayang, memberikan motivasi dan dorongan baik berupa materiil dan spiritual selama ini sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

11. Adikku dan kakakku, (Alvionita Febriyani dan Lilis priastuti) terima kasih sudah mendukungan dalam mengerjakan skripsi ini.

12. KH.GUS MAT Lamongan yang selalu memberikan suntikan moral

13. Dan semua pihak yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu, terima kasih atas bantuan dan dukungannya.

14. Seluruh teman-teman kuliahku terutama kelas F angkatan 2011 yang telah memberikan semangat disaat susah maupun senang.

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi ini masih terdapat kekurangan dan memerlukan penyempurnaan. Untuk itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun.

Akhirnya penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi banyak orang.

Wassalamu’alaikum wr. Wb

Malang,…


(13)

v DAFTAR ISI

ABSTRAK ... i

ABSTRACT ... ii

KATA PENGANTAR ... iii

DAFTAR ISI ... v

DAFTAR TABEL ... viii

DAFTAR GAMBAR ... ix

DAFTAR LAMPIRAN ... x

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang ... 1

B. Rumusan Masalah ... 7

C. Tujuan Penelitian ... 8

D. Batasan Masalah ... 8

E. Manfaat Penelitian ... 9

BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Landasan Penelitian Terdahulu ... 10

B. Landasan Teori ... 12

1. Prestasi ... 12

2. Pengukuran Prestasi ... 13

3. Faktor -faktor Yang Mempengaruhi Prestasi ... 16

4. Pimpinan ... 17

5. Pengertian Kepemimpinan ... 18

6. Pendekatan Teori Kepemimpinan ... 20

7. Syarat Syarat Kepemimpinan ... 21

8. Fungsi Kepemimpinan ... 22

9. Tanggung Jawab Dan Wewenan Kepemimpinan ... 24

10. Gaya Kepemimpinan ... 25

11. Macam Macam Kepemimpinan ... 27


(14)

vi

13.Kerangka Konseptual ... 34

C. Hipotesis ... 33

BAB III METODE PENELITIAN A. Lokasi Penelitian ... 37

B. Jenis Penelitian ... 37

C. Popolasi Dan Sampel ... 37

D. Variabel Dan Definisi Operasional ... 38

E. Data Dan Sumber Data ... 42

F. Teknik Pengumpulan Data ... 42

G. Pengukuran Variabel ... 43

H. Teknik Pengujian Instrumen ... 44

1. Uji Validitas ... 44

2. Uji Reliabilitas ... 45

I. Teknik Analisis Data ... 46

1. Rentang Skala ... 46

2. Analisis Regresi Linier Sederhana ... 45

J. Pengujian Hipotesia ... 48

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Tinjauan Umum Sekolah ... 50

1. Sejarah Singkat Sekolah ... 50

2. Visi Misi Sekolah ... 51

3. Struktur Organisasi Lembaga ... 52

B. Tugas dan Wewenang Anggota Organisasi Lembaga ... 53

C. Karakteristik Responden ... 56

D. Pembahasan Hasil Penelitian ... 58

1. Hasil Uji Instrumen ... 58

2. Rentang Skala ... 59

a. Perilaku Tugas ... 59


(15)

vii

c. Kematangan Bawahan ... 64

d. Prestasi Kerja ... 66

3. Analisa Regresi ... 64

4. Pengujian Hipotesa ... 72

E. Pembahasan ... 73

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan ... 80

B. Saran ... 81

DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN


(16)

viii

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 : Rekapitulasi kehadiran ... 5

Tabel 1.2 : Penurunan penerimaa siswa-siswi baru ... 5

Tabel 2.1 : Penelitian Terdahulu ... 10

Tabel 3.1 : Definisi Operasional Variabel ... 41

Tabel 3.2 : Skala Variabel Gaya Kepemimpinan ... 46

Tabel 4.1 : Jumlah Responden Berdasarkan Usia ... 56

Tabel 4.2 : Identitas Pendidikan Responden ... 57

Tabel 4.3 : Identitas Jenis Kelamin Responden ... 57

Tabel 4.4 : Masa Kerja Responden ... 58

Tabel 4.5 : Rekapitulasi Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas ... 59

Tabel 4.6 : Perilaku Tugas ... 60

Tabel 4.7 : Variabel Perilaku Hubungan ... 62

Tabel 4.8 : Variabel Kematangan Pekerjaan ... 64

Tabel 4.9 : Kualitas Kerja ... 66

Tabel 4.10 : Kuantitas Kerja ... 67

Tabel 4.11 : Disiplin Kerja ... 69


(17)

ix

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 : Empat Gaya Kepemimpinan ... 33 Gambar 2.2 : Kerangka Pikir ... 35 Gambar 4.1 : Hasil Empat Gaya Kepemimpinan ... 79


(18)

x

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 : Lembar Kuisioner

Lampiran 2 : Hasil Jawaban Responden Lampiran 3 : Data Frekuensi

Lampiran 4 : Hasil Uji Reabilitas dan Validitas Lampiran 5 : Hasil Uji Regresi


(19)

xi

DAFTAR PUSTAKA

Bakhatiar Efendi.2010. Gaya Kepemimpinan dan Prestasi Kerja Rumah Sakit Bedah Pelita Medical Center Batam

Edi Baskoro .2009. Pada (Balitkabit) Pusat Tanaman Kacang Kacangan Di Kota Malang

Hasibuan 2000. Manajemen Sumberdaya Manusia, CV Haji Masagung, Yogyakarta

Heidjrachman Dan Husnan. 1990. Manajemen Personalia. BPFE. Universitas Gajah Mada. Yogyakarta

Hasibuan, 2002, Manajemen Sumberdaya Manusian; CV Haji Masagung

Jonner Lumban Gaol.2007. Hubungan Gaya Kepemimpinan dan Prestasi Kerja pada PT. ABADI ALUMINIUM.MEDAN.

Marihot Tua Efendi ,2002, Manajemen Sumberdaya Manusia; Rajawali Prees, Jakarta.

Mangkunegara ,2002, Manajemen Sumberdaya Manusia .CV Alfabeta. Bandung Rivai, Veithzal. 2003. Kepemimpinan Dan Perilaku Organisasi.: PT Raja

Grafindo Persada. Jakarta

Rivai ,2006, Teori Prestasi Kerja Karayawan; PT Gramedia Utama, Jakarta Robbins, Stephen. 2002. Perilaku Organisasi. PT Prenhallindo. Jakarta Robert & Angelo 2005. Perilaku Organisasi. PT Prenhallindo. Jakarta

Siagian, Sondangp.2002, Teori Dan Praktek Kepemimpinan; Rienka Cipta, Jakarta

Sugiono 2012. Metode Penelitian Bisnis. CV. Alfabeta. Bandung Sujak, Abi. 2003. Kepemimpinan Manajer. CV Rajawali. Jakarta

Thoha, Miftah. 2003. Perilaku Organisasi, Konsep Dan Aplikasinya. PT Raja Grafindo Persada. Jakarta

Umar, Husein. 2001. Riset Sumber Daya Manusia Dalam Organisasi. PT Gramedia Pustaka Utama. Jakarta

Wahjono, Sentot Imam, 2010, Perilaku Organisasi ; Edisi 1 ,Yogyakarta; Graha Ilmu


(20)

1 BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan salah satu sumberdaya yang ada dalam organisasi pendidikan dan faktor yang terpenting dalam organisasi. Apapun bentuk serta tujuannya, lembaga pendidikan dibuat berdasarkan berbagai visi untuk kepentingan manusia dan dalam pelaksanaan misinya dikelola dan diurus oleh manusia. Untuk itu Sumber Daya Manusia perlu dikembangkan dan diperhatikan agar kualitas Sumber Daya Manusia tersebut dapat ditingkatkan, sehingga berdampak pada meningkatnya kinerja organisasi (sekolah) dimana Sumber Daya Manusia tersebut berada.

Sumber Daya Manusia yang profesional dan berkualitas akan membentuk kinerja karyawan, baik individu maupun kelompok yang tinggi yang kemudian berdampak pada efektifitas organisasi secara keseluruhan. Pesatnya perkembangan teknologi pada dewasa ini mengharuskan setiap organisasi harus dikelola secara efisien dan efektif agar dapat mencapai keunggulan kompetitif, dan dapat tumbuh dan berkembang serta berkelanjutan. Peranan seseorang dan sistem informasi yang baik sangat dibutuhkan dalam mensukseskan tujuan suatu organisasi. Kepemimpinan yang efektif harus memberikan pengarahan terhadap usaha-usaha semua pekerja dalam mencapai tujuan organisasi pendidikan tersebut.


(21)

2

Kepemimpinan merupakan masalah yang penting bagi suatu kelompok atau organisasi kelembagaan. Hal ini karena kepemimpinan merupakan salah satu faktor yang sangat mempengaruhi bagi keberhasialan kelompok tersebut dalam mencapai suatu tujuan. Pemimpin adalah seseorang yang mempunyai kemampuan yang mempengaruhi perilaku orang lain didalam kerjanya dengan menggunakan kekuasaannya.

Pada umumnya standar nasional pendidikan bertujuan menjamin mutu pendidikan nasional dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermatabat. Salah satu standar yang dinilai langsung berkaitan dengan mutu lulusan yang diindikasikan oleh kompetensi lulusan adalah standar pendidik dan tenaga kependidikan. Ini berarti bahwa untuk dapat mencapai mutu lulusan yang diinginkan, mutu tenaga pendidik (guru), dan tenaga kependidikan (kepala sekolah, pengawas, laboran, pustakawan, tenaga administrasi,pesuruh) harus ditingkatkan.

Tingkat prestasi kerja guru pada sekolah menunjukkan bahwa guru merupakan unsur sumber daya yang sangat menentukan keberhasilan pendidikan di sekolah, karena guru merupakan unsur manusiawi yang sangat dekat hubungannya dengan siswa dalam upaya pendidikan sehari-hari di sekolah. Adapun penanggung jawab keterlaksanaan proses pembelajaran di kelas adalah guru.Pemberdayaan terhadap mutu guru perlu dilakukan secara terus menerus dan berkelanjutan.Hal tersebut tentu tidak lepas dari unsur manajemen kelas.


(22)

3

Kemampuan seorang guru untuk melakukan perbuatan sesuai dengan tujuan yang telah ditetapkan, yang mencakup aspek perencanaan program belajar mengajar, pelaksanaan proses belajar mengajar, penciptaan dan pemeliharaan kelas yang optimal, pengendalian kondisi belajar yang optimal, serta penilaian hasil belajar. Prestasi tersebut sangat penting dalam menentukan kualitas kerja seseorang, termasuk seorang guru.

Salah satu bentuk gambaran Hersey dan blanchard gaya kepemimpinan yang dapat ditetapkan oleh seorang pemimpin adalah penyelenggaraan program kerja sekolah yang meliputi: pengawasan proses belajar mengajar,

penyusunan program kerja selain itu pemimpin harus bisa memberikan

instruksi kepada pada guru dan memeberikan arahan untuk mencapai suatu tujuan atau kemajuan yang ingin dicapain oleh lembaga pendidikan tersebut. Untuk itu pemimpin harus bisa mengetahui karakteristik dari keseluruhan

para guru agar pemimpin bisa fleksibel dalam menerapkan gaya

kepemimpinannya

Khususnya gaya kepemimpinan situsional. Gaya kepemimpinan situasional dapat mengidentifikasi level tingkat kematangan indifidu atau kelompok yang berhak dipengaruhi untuk selanjutnya ditentukan gaya kepemimpinan yang sesuai. Berkenaan dengan gaya kepemimpinan situasional tersebut yang berkaitan dengan hubungan antara pemimpin dan kematangan bawahan dalam menjalankan tugas maka dibentuk 4 gaya dasar kepemimpinan yaitu telling, selling, partisipating, delegating (Hersey dan Blanchard Dalam Wahjono,2004:287-288).


(23)

4

Kepimpinan dalam suatu lembaga pendidikan harus dapat menerapkan strategi yang tepat serta mampu mengarahkan para guru untuk berprestasi atau memberikan hasil kerja terbaik agar lembaga dapat bertahan dan berkembang. guru dituntut untuk dapat melaksanakan tugas yang dibebankan kepadanya lebih profesional, yang berarti guru mempunyai pandangan untuk selalu berpikir, kerja keras, bekerja sepenuh waktu, disiplin, jujur, loyalitas tinggi dan penuh dedikasi untuk keberhasilan pekerjaanya.

Untuk itu, diperlukan adanya pembinaan dan ditumbuhkan kesadaran juga kemampuan kerja yang tinggi. Menurut Hasibuan (2005) apabila seorang guru dengan penuh kesadaran bekerja dengan optimal, maka tujuan organisasi akan lebih mudah tercapai. Seseorang cenderung bekerja dengan penuh semangat apabila kepuasan dapat diperoleh dari pekerjaannya dan kepuasan kerja. merupakan kunci pendorong moral, kedisiplinan, dan prestasi kerja dalam mendukung terwujudnya tujuan suatu lembaga pendidikan .

Sekolah Menengah Muhammadiyah 2 Malang merupakan salah satu lembaga pendidikan yang terletak di jalan Baiduri Sepah NO:27, Tlogomas, Malang. merupakan organisasi yang bergerak di lembaga pendidikan. Dalam aktivitasnya pada sekolah tersebut guru selalu mengembangkan kemampuan dan wawasan dari seluruh anak didik. Fenomena Selama ini dalam kurun waktu enam bulan pada tahun 2014 terakhir

SMK Muhammadiyah 2 Malang mengalami penurunan dari segi

absensi dari sebagian guru dan juga penurunan penerimaan siswa–siswi baru.


(24)

5

guru yang dilakukan oleh peneliti ada beberapa permasalahan atau indikasi yang terjadi mengenai prestasi kerja yang di ukur dari kedisiplinan para guru dengan ditandai dengan dari sebagian guru ada yang meminta izin dalam melaksanakan tugas dapat di jelaskan pada tabel berikut ini:

Tabel 1.1

Rekapitulasi kehadiran dan ketidak hadiran(izin) pada SMK Muhammadiyah 2 Malang

Bulan Tahun 2012 Tahun 2013 Tahun 2014

Januari 3 3 4

Februari 3 3 5

Maret 3 4 3

April 2 3 2

Mei 4 2 4

Juni 2 5 5

Juli 4 3 4

Agustus 3 3 4

September 5 5 6

Oktober 2 3 3

November 2 3 4

Desember 4 5 5

Total 37 42 49

Sumber : lapangan (observasi) 2012-2014 Tabel 1.2

Penurunan Jumlah Penerimaan Siswa-Siswi Baru pada SMK Muhammadiyah 2 Malang

No Tahun Penurunan jumlah siswa

1 2012 180

2 2013 125

3 2014 94


(25)

6

Berdasarkan Tabel keduanya diketahui bahwasannya mengkaitkan antara prestasi dan kepemimpinan yang ada pada sekolahan tersebut. Pada tabel yang pertama tersebut menjelaskan bahwa terdapat juga indikasi yang terjadi dapat dilihat dari tabel tersebut disebabkan dari tingkat absensi yang tinggi dikarenakan dari sebagian para guru yang menyabang atau membagi dua dalam mengajar sehingga mengakibatkan produktivitas dari sebagian guru belum sesuai dengan yang telah ditetapkan oleh sekolah tersebut sedangkan untuk tabel yang kedua menjelaskan dimana penurunan dari segi penerimaan siswa dan siswi yang menurun pada sekolah tersebut dikarenakan kurangnya dari kualitas akan prestasi dari sebagian guru tersebut. Kondisi tersebut secara tidak langsung berpengaruh terhadap prestasi kerja yang telah dicapai oleh para guru.

Pekerjaan dengan hasil yang tinggi harus dicapai oleh guru pada sekolahan tersebut. Dari hasil pengamatan tentang prestasi kerja di SMK Muhammadiyah 2 Malang seorang pemimpin dapat mengukur prestasi kerja melalui Kualitas kerja,Kuantitas kerja, Disiplin kerja menurut Hasibuan dalam Nasution (2000:99).

Sedangkan untuk gaya kepemimpinan pada SMK Muhammadiyah 2 Malang

fenomena tentang kepemimpinan pada sekolah tersebut selama ini

kepemimpinan mengalami masa jabatan 4 tahun sekali akan mengalami pergantian.

Dari masing-masing pemimpin yang telah terpilih menjadi kepala sekolah mereka menerapkan gaya kepemimpinan yang berbeda-beda dalam


(26)

7

setiap kepemimpinannya. Seperti dapat dilihat pada fenomena kepemimpinan yang telah terjadi di SMK 2 Malang, kepemimpinan yang saat ini menggunakan gaya kepemimpinan seperti apa dan bagaimana pengambilan keputusan dalam setiap permasalahan yang terjadi. Adapun dari hasil wawancara menyebutkan bahwa setiap pengambilan keputusan masih dilakukan oleh pemimpin dan pemimpin memberikan kesempatan kepada para bawahan untuk berkomunikasi dua arah (konsultasi).

Dari fenomena diatas bahwasannya hubungan kepemimpinan dengan bawahan sangat di butuhkan. Dimana kepemimpinan hanya berperan sebagai fasilitator untuk memperlancar tugas para bawahan yang diantara lain dilakuakan dengan menggunakan sistem informasi yang ada secara efektif sehingga tujuan dan prestasi guru dapat tercapai menurut Wahjono dalam Hersey- Blanchard (2010:285)

Peneliti ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana prestasi kerja guru dengan gaya kepemimpinan pada SMK Muhammadiyah 2 Malang dengan adanya permasalahan tersebut. Penulis tertarik untuk melakukan penelitian yang berjudul “Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Prestasi Kerja Guru Pada SMK Muhammadiyah 2 Malang.”

B. Rumusan masalah:

Berdasarkan latar belakan masalah diatas maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah:


(27)

8

2. Bagaimana gaya kepemimpinan di SMK Muhammadiyah 2 Malang? 3. Apakah ada pengaruh gaya kepemimpinan terhadap prestasi kerja di SMK

Muhammadiyah 2 Malang ?

C.Tujuan Penelitian

Berdasarkan perumusan masalah yang telah diuraikan diatas, maka tujuan penelitian disusun sebagai berikut:

1. Untuk mendeskripsikan prestasi di SMK Muhammadiyah 2 Malang.

2. Untuk mengetahui gaya kepemimpinan yang sesuai pada SMK

Muhammadiyah 2 Malang

3. Untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan terhadap prestasi kerja di SMK Muhammadiyah 2 Malang.

D. Batasan Masalah

Agar permasalahan yang diteliti tidak terluas dan terfokus maka batasan masalah dalam penelitian ini dasar teori yang digunakan yaitu

menggunakan teori gaya kepemimpinan Hersey Dan Blanchard gaya

kepemimpinan sebagai (X) dan prestasi kerja Hasibuan dalam Nasution prestasi kerja sebagai variabel (Y), kemudian penelitian ini di batasi pada seluruh guru di SMK Muhammadiyah 2 Malang yang berjumlah 32 orang.


(28)

9

E. Manfaat Penelitian 1. Bagi perusahaan

Sebagai bahan informasi bagi pimpinan suatu organisasi atau dalam menentukan kebijaksanaan pemberian prestasi kepada bawahan (guru) secara tepat guna mencapai tujuan dari organisasi tersebut.

2. Bagi peneliti

Sebagai bahan acuan, referensi dan tambahan wawasan bagi peneliti

selanjutnya terutama yang berkenaan dengan Pengaruh Gaya


(1)

Kepimpinan dalam suatu lembaga pendidikan harus dapat menerapkan strategi yang tepat serta mampu mengarahkan para guru untuk berprestasi atau memberikan hasil kerja terbaik agar lembaga dapat bertahan dan berkembang. guru dituntut untuk dapat melaksanakan tugas yang dibebankan kepadanya lebih profesional, yang berarti guru mempunyai pandangan untuk selalu berpikir, kerja keras, bekerja sepenuh waktu, disiplin, jujur, loyalitas tinggi dan penuh dedikasi untuk keberhasilan pekerjaanya.

Untuk itu, diperlukan adanya pembinaan dan ditumbuhkan kesadaran juga kemampuan kerja yang tinggi. Menurut Hasibuan (2005) apabila seorang guru dengan penuh kesadaran bekerja dengan optimal, maka tujuan organisasi akan lebih mudah tercapai. Seseorang cenderung bekerja dengan penuh semangat apabila kepuasan dapat diperoleh dari pekerjaannya dan kepuasan kerja. merupakan kunci pendorong moral, kedisiplinan, dan prestasi kerja dalam mendukung terwujudnya tujuan suatu lembaga pendidikan .

Sekolah Menengah Muhammadiyah 2 Malang merupakan salah satu lembaga pendidikan yang terletak di jalan Baiduri Sepah NO:27, Tlogomas, Malang. merupakan organisasi yang bergerak di lembaga pendidikan. Dalam aktivitasnya pada sekolah tersebut guru selalu mengembangkan kemampuan dan wawasan dari seluruh anak didik. Fenomena Selama ini dalam kurun waktu enam bulan pada tahun 2014 terakhir

SMK Muhammadiyah 2 Malang mengalami penurunan dari segi absensi dari sebagian guru dan juga penurunan penerimaan siswa–siswi baru. Berdasarkan pengamatan dan survey dilapangan dan wawancara ke sebagian


(2)

guru yang dilakukan oleh peneliti ada beberapa permasalahan atau indikasi yang terjadi mengenai prestasi kerja yang di ukur dari kedisiplinan para guru dengan ditandai dengan dari sebagian guru ada yang meminta izin dalam melaksanakan tugas dapat di jelaskan pada tabel berikut ini:

Tabel 1.1

Rekapitulasi kehadiran dan ketidak hadiran(izin) pada SMK Muhammadiyah 2 Malang

Bulan Tahun 2012 Tahun 2013 Tahun 2014

Januari 3 3 4

Februari 3 3 5

Maret 3 4 3

April 2 3 2

Mei 4 2 4

Juni 2 5 5

Juli 4 3 4

Agustus 3 3 4

September 5 5 6

Oktober 2 3 3

November 2 3 4

Desember 4 5 5

Total 37 42 49

Sumber : lapangan (observasi) 2012-2014 Tabel 1.2

Penurunan Jumlah Penerimaan Siswa-Siswi Baru pada SMK Muhammadiyah 2 Malang

No Tahun Penurunan jumlah siswa

1 2012 180

2 2013 125

3 2014 94


(3)

Berdasarkan Tabel keduanya diketahui bahwasannya mengkaitkan antara prestasi dan kepemimpinan yang ada pada sekolahan tersebut. Pada tabel yang pertama tersebut menjelaskan bahwa terdapat juga indikasi yang terjadi dapat dilihat dari tabel tersebut disebabkan dari tingkat absensi yang tinggi dikarenakan dari sebagian para guru yang menyabang atau membagi dua dalam mengajar sehingga mengakibatkan produktivitas dari sebagian guru belum sesuai dengan yang telah ditetapkan oleh sekolah tersebut sedangkan untuk tabel yang kedua menjelaskan dimana penurunan dari segi penerimaan siswa dan siswi yang menurun pada sekolah tersebut dikarenakan kurangnya dari kualitas akan prestasi dari sebagian guru tersebut. Kondisi tersebut secara tidak langsung berpengaruh terhadap prestasi kerja yang telah dicapai oleh para guru.

Pekerjaan dengan hasil yang tinggi harus dicapai oleh guru pada sekolahan tersebut. Dari hasil pengamatan tentang prestasi kerja di SMK Muhammadiyah 2 Malang seorang pemimpin dapat mengukur prestasi kerja melalui Kualitas kerja,Kuantitas kerja, Disiplin kerja menurut Hasibuan dalam Nasution (2000:99).

Sedangkan untuk gaya kepemimpinan pada SMK Muhammadiyah 2 Malang fenomena tentang kepemimpinan pada sekolah tersebut selama ini kepemimpinan mengalami masa jabatan 4 tahun sekali akan mengalami pergantian.

Dari masing-masing pemimpin yang telah terpilih menjadi kepala sekolah mereka menerapkan gaya kepemimpinan yang berbeda-beda dalam


(4)

setiap kepemimpinannya. Seperti dapat dilihat pada fenomena kepemimpinan yang telah terjadi di SMK 2 Malang, kepemimpinan yang saat ini menggunakan gaya kepemimpinan seperti apa dan bagaimana pengambilan keputusan dalam setiap permasalahan yang terjadi. Adapun dari hasil wawancara menyebutkan bahwa setiap pengambilan keputusan masih dilakukan oleh pemimpin dan pemimpin memberikan kesempatan kepada para bawahan untuk berkomunikasi dua arah (konsultasi).

Dari fenomena diatas bahwasannya hubungan kepemimpinan dengan bawahan sangat di butuhkan. Dimana kepemimpinan hanya berperan sebagai fasilitator untuk memperlancar tugas para bawahan yang diantara lain dilakuakan dengan menggunakan sistem informasi yang ada secara efektif sehingga tujuan dan prestasi guru dapat tercapai menurut Wahjono dalam Hersey- Blanchard (2010:285)

Peneliti ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana prestasi kerja guru dengan gaya kepemimpinan pada SMK Muhammadiyah 2 Malang dengan adanya permasalahan tersebut. Penulis tertarik untuk melakukan penelitian yang berjudul “Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Prestasi Kerja Guru Pada SMK Muhammadiyah 2 Malang.”

B. Rumusan masalah:

Berdasarkan latar belakan masalah diatas maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah:


(5)

2. Bagaimana gaya kepemimpinan di SMK Muhammadiyah 2 Malang? 3. Apakah ada pengaruh gaya kepemimpinan terhadap prestasi kerja di SMK

Muhammadiyah 2 Malang ?

C.Tujuan Penelitian

Berdasarkan perumusan masalah yang telah diuraikan diatas, maka tujuan penelitian disusun sebagai berikut:

1. Untuk mendeskripsikan prestasi di SMK Muhammadiyah 2 Malang. 2. Untuk mengetahui gaya kepemimpinan yang sesuai pada SMK

Muhammadiyah 2 Malang

3. Untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan terhadap prestasi kerja di SMK Muhammadiyah 2 Malang.

D. Batasan Masalah

Agar permasalahan yang diteliti tidak terluas dan terfokus maka batasan masalah dalam penelitian ini dasar teori yang digunakan yaitu menggunakan teori gaya kepemimpinan Hersey Dan Blanchard gaya kepemimpinan sebagai (X) dan prestasi kerja Hasibuan dalam Nasution prestasi kerja sebagai variabel (Y), kemudian penelitian ini di batasi pada seluruh guru di SMK Muhammadiyah 2 Malang yang berjumlah 32 orang.


(6)

E. Manfaat Penelitian 1. Bagi perusahaan

Sebagai bahan informasi bagi pimpinan suatu organisasi atau dalam menentukan kebijaksanaan pemberian prestasi kepada bawahan (guru) secara tepat guna mencapai tujuan dari organisasi tersebut.

2. Bagi peneliti

Sebagai bahan acuan, referensi dan tambahan wawasan bagi peneliti selanjutnya terutama yang berkenaan dengan Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Prestasi Kerja