Panel Tools Actionscript Pengenalan Flash

commit to user 11 Flash dapat dilihat dari dua spek , yaitu: a. Flash sebagi software. Adobe Flash sebagai software pembuat atau pembangun aplikasi, sisitem informasi, dan pembuat animasi. b. Flash sebagai Teknologi. Sekarang ini hamper semua browser serta sebagian peralatan elektronik sudah terinstal Flash player untuk dapat menjalankan animasi. Flash adalah program animasi yang berbasis vektor yang dapat menghasilkan file yang berukuran kecil sehingga mudah diakses. Flash dilengkapi dengan tool-tool untuk membuat gambar yang kemudian akan dibuat animasi atau dijalnkan dengan scriptnya actionscript Pranowo,Galih.2011.

2.2.1 Panel Tools

Untuk menggambar objek, alat gambar, dan warna di Flash 8 sudah lebih dari cukup. Adapun komponen-komponen tersebut adalah sebagai berikut: Tabel 2.1 Panel Tools Nama Tool Icon Fungsi Selection Tool V Untuk memilih atau menyeleksi dan memindah objek Subselction Tool A Untuk memodifikasi titik-titik garis pada gambar. Free Transform Tool Untuk mentransformasikan bentuk suatu objek Text Tool T Untuk menulis teks Line Tool N Untuk menggambar grafis Rectangle Tool R Untuk membuat objek berbentuk persegi empat Oval Tool O Untuk membuat objek lingkaran Pencil Tool Y Untuk menggambar bentuk yang teratur commit to user 12 Tabel 2.2 Panel Tools lanjutan Nama Tool Icon Fungsi Paint Baucket Tool K Untuk mengidentifikasi warna fill suatu objek Stroke Color Tool Untuk memberikan outline atau garis tepi dari suatu objek Fill Color Tool Untuk memberikan warna pada bagian dalam objek.

2.2.2 Actionscript

Bahasa scripting dalam flash disebut Actionscript, dengan Actionscript dapat mempermudah pembangunan suatu aplikasi atau sebuah animasi yang memakan banyak frame dan dengan menggunakan Actionscript. Bahasa Actionscript flash sampai sekarang sudah sampai ke versi Actionscript 3.0 yang dimiliki oleh Adobe Flash CS3, CS4, dan CS5. Actionscript 1.0 dirilis pertama kali pada Macromedia Flash 5. Kemudian Actionscript 2.0 yang dirilis pada Macromedia Flash MX 2004 atau Flash 7, sampai Macromedia Flash 8. Actionscript 3.0 mulai digunakan pada Adobe Flash CS3 atau Flash9 dan sampai sekarang Adobe Flash CS5. Actionscript versi 3.0 ini berupa restrukturisasi fundamental dari model pemrograman sebelumnya. Actionscript 3.0 memiliki beberapa komponen sebagai berikut: a. Komentar Komentar adalah bagian program yang tidak akan diproses oleh compiler. Komentar dalam Actionscript 3.0 dapat ditulis dengan tanda kemudian dilanjutkan dengan isi komentar. b. Pengenal Identifier Pengenal dalam Actionscript bersifat case-sensitive, yaitu antar huruf besar dan kecil dibedakan, berupa huruf, angka, underscore _ . commit to user 13 c. Variabel dan Konstanta Variabel dalam Actionscript adalah nama untuk sebuah lokasi penyimpanan. Variabel harus dideklarasikan dengan menyebutkan nama dan tipe data dari informasi yang akan disimpan. Contoh penulisan variable: Var timing: Boolean= false; Konstanta merupakan pengenal yang sama serupa dengan variable, kecuali bahwa ia menyimpan nilai yang sama dan tidak berubah selama program berjalan. d. Tipe Data Actionscript mempunyai sejumlah tipe data, diantaranya adalah sebagai berikut: a. Tipe data integer  berisi data semua bilangan bulat; b. Tipe data array  data array disebut data bertingkat, artinya data yang mengandung beberapa data di dalamnya dan diindeks berdasarkan data numeric atau string. c. Tipe data string  tipe data string di actionscript biasanya digunakan untuk huruf atau angka. Contoh: v ar greeting_str:String=”Selamat datang,” + firstName; d. Tipe data Boolean  tipe data Boolean terdiri dari dua nilai yaitu benar dan salah. Contoh: var my_lv:LoadVars = new LoadVars; my_lv.onload = functionsuccess:Boolean

2.3 Mutimedia Sebagai Media Pmbelajaran