Input Model Menggambar Model Menetapkan Material

17

2.2 Input Model

a. Menggambar Model

1 Jalankan program SAP2000 versi 15 ultimate 2 Pilih menu File  New model… 3 Pilih satuan KN, m, C dan pilih template 2D Frames Gambar 2.6. Kotak dialog New model 4 Pilih Portal pada 2D Frame Type Number of Stories = 3 jumlah tingkat lantai Number of Bays = 3 jumlah bentang ruang portal Story Height = 4 tinggi antar lantai Bay Width = 4 jarak ruang portal Gambar 2.7 . Keterangan notasi input model Portal 2D 18 Gambar 2.8. Kotak dialog 2D Frames a Pilih OK 5 Setelah tahapan di atas pada layar SAP2000 akan muncul tampilan seperti Gambar 2.9 Gambar 2.9. Tampilan awal model struktur 6 Mengubah ketinggian lantai 2 dan 3 pada model yang telah dibuat tinggi tiap lantai masih 4 m, seharusnya tinggi lantai 2 dan 3 adalah 3,5 m. Klik kiri 2 kali double click pada grid line yang ada atau klik kanan pada layar SAP2000 Edit Grid Data … ModifyShow System… a Pada bagian Z Grid Data kolom Ordinate isikan nilai 7,5 menggantikan nilai 8 baris 3 dan nilai 11 menggantikan nilai 12 baris 4 b Klik option Glue to Grid Lines agar elemen framebatang yang sudah tergambar ikut pindah bersama grid line c Pilih OK 19 Gambar 2.10. Kotak dialog Define Grid System Data Note: Jika ingin memeriksa tinggi antar lantai yang baru, dapat dilakukan dengan memeriksa tinggi kolom. Klik kanan pada salah satu batang kolom pilih tab Location dan perhatikan isian Length yang berisi tinggi kolom ‘3,5 satuan meter’ Gambar 2.11. Cek data frame 20

b. Menetapkan Material

1 Pilih menu Define  Materials… 2 Pilih Add New Material… untuk menambahkan tipe bahan yang baru Gambar 2.12. Kotak dialog Define Material Gambar 2.13. Input data material a Pada Material Name isikan nama bahan misal : Beton b Material Type pilih Concrete c Pada satuan ubah ke kN, m, C d Pada Weight per unit Volume isikan 24 dalam kNm 3 , berat jenis beton a c b p e f 21 e Pada isian Modulus of Elasticity isikan 25742960,202 kNm 3 , E = 4700. √ MPa; lalu Poisson’s Ratio isikan 0.2 ; dan coeff of Thermal Expansion isikan nol tidak ada analisis beban temperatur Note : Untuk memudahkan dalam perhitungan Modulus of Elasticity kita bisa menggunakan kalkulator pada SAP2000. Tekan SHIFT + doble klik pada kotak isian Modulus of Elasticity. Ketika akan memasukkan rumus modulus elastisitas [4700sqr30 atau 4700300.5] rubah satuan menjadi N, mm, C. 1 Mpa = 1 Nmm 2 Gambar 2.14. Kotak dialog SAP2000 Calculator f Pada isian f’ c isikan 30MPa SAP2000 akan secara otomatis melakukan konversi ke satuan yang kita gunakan yaitu kN, m, C g Klik OK, lalu klik OK sekali lagi untuk kembali ke layar SAP2000. Note : dalam penyelesaian soal ini, material tulangan meggunakan default dari SAP2000

c. Menetapkan Penampang