Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

untuk melawan ketakutan yang mendalam, dan keterbatasan pasif yang dialami pada masa lalu. Melalui penggunaan psikodrama diharapkan peserta didik yang memiliki konformitas teman sebaya yang berlebihan mampu menunjukkan keunikan dirinya sendiri dihadapan anggota kelompok lainnya, serta mampu menghargai setiap keunikan yang dimiliki masing-masing anggota kelompoknya, dengan begitu peserta didik akan menghargai keunikan masing-masing individu, dan tidak memaksakan diri untuk selalu menyamakan pemikiran dan tindakan, sehingga dapat terhindar dari dampak negatif perilaku konformitas teman sebaya yang berlebihan. Oleh karena itu rumusan masalah dalam penelit ian ini adalah “Apakah teknik psikodrama efektif untuk mereduksi konformitas teman sebaya yang berlebihan pada peserta didik ?” Berdasarkan identifikasi masalah konformitas teman sebaya dan teknik psikodrama, maka terdapat beberapa rumusan masalah secara spesifik yang diajukan dalam penelitian, yaitu sebagai berikut. 1 Bagaimana gambaran umum konfomitas teman sebaya pada peserta didik kelas VIII SMP Negeri 43 Bandung Tahun Ajaran 20142015? 2 Bagaimana rancangan teknik psikodrama untuk mereduksi konformitas teman sebaya yang berlebihan pada peserta didik kelas VIII SMP Negeri 43 Bandung Tahun Ajaran 20142015? 3 Bagaimana keefektifan pelaksanaan intervensi layanan konseling kelompok dengan menggunakan teknik psikodrama dalam mereduksi konformitas teman sebaya yang berlebihan pada peserta didik kelas VIII SMP Negeri 43 Bandung Tahun Ajaran 20142015?

1.3 Tujuan Penelitian

Tujuan dari penelitian ini adalah memperoleh gambaran empiris mengenai keefektifan teknik psikodrama untuk mereduksi konformitas teman sebaya yang berlebihan pada peserta didik. Adapun tujuan penelitian secara spesifik, sebagai berikut. 1 Untuk memperoleh gambaran umum tentang konfomitas teman sebaya pada peserta didik kelas VIII SMP Negeri 43 Bandung Tahun Ajaran 20142015. 2 Untuk memperoleh rancangan teknik psikodrama dalam mereduksi konformitas teman sebaya yang berlebihan pada peserta didik kelas VIII SMP Negeri 43 Bandung Tahun Ajaran 20142015. 3 Untuk mengetahui keefektifan pelaksanaan intervensi layanan konseling kelompok dengan menggunakan teknik psikodrama dalam mereduksi konformitas teman sebaya yang berlebihan pada peserta didik kelas VIII SMP Negeri 43 Bandung Tahun Ajaran 20142015.

1.4 Manfaat Penelitian

Apabila tujuan dari penelitian telah tercapai, maka terdapat beberapa manfaat yang diberikan dari penelitian baik secara teoretis maupun praktis. Manfaat tersebut sebagai berikut. 1 Teoretis Secara teoretis, dengan adanya penelitian ini diharapkan dapat memperkaya pemahaman dan keilmuan mengenai perilaku sosial pada remaja terutama dalam hal konformitas teman sebaya pada peserta didik di SMP. Serta dapat menambah wawasan terkait penggunaan teknik psikodrama dalam bimbingan dan konseling. 2 Praktis Secara praktis, manfaat dari penelitian ini antara lain. a. Bagi Profesi Guru Bimbingan dan Konseling, dapat mengetahui kondisi peserta didik usia remaja awal, terutama mengenai perilaku konformitas terhadap teman sebaya, dan pengaruh negatif dari konformitas teman sebaya yang berlebihan. Serta dapat menggunakan layanan yang tepat untuk mereduksi konformitas teman sebaya yang berlebihan pada peserta didik. b. Bagi peneliti selanjutnya, dapat menjadi pengalaman dan menambah wawasan terkait penggunaan teknik psikodrama serta konformitas teman sebaya pada peserta didik.

1.5 Struktur Organisasi Skripsi

Dokumen yang terkait

KONFORMITAS REMAJA TERHADAP KELOMPOK TEMAN SEBAYA DALAM PERILAKU SEKSUAL

0 3 2

Hubungan Minat Peserta Didik Dalam Mengikuti Pendidikan Non-Formal Dengan Prestasi Belajar Peserta Didik Dalam Bidang Studi Fiqih di Kelas VIII Pondok Pesantren Asy-Syarif Desa Ajung Kabupaten Jember Tahun 2012/2013

0 6 3

PENGARUH TRAIT KEPRIBADIAN BIG-FIVE DAN KONFORMITAS TEMAN SEBAYA TERHADAP AGRESIVITAS ANAK PUNK DI JABODETABEK

0 7 133

KONFORMITAS TEMAN SEBAYA DAN HEALTH BELIEF MODEL TERHADAP PERILAKU MEROKOK SISWA SMA

0 0 6

Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Sikap Profesional Guru terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran Ekonomi Peserta Didik Kelas X IPS di SMA Negeri 1 Ceper Tahun Ajaran 2017/2018

0 0 14

HUBUNGAN ANTARA PERGAULAN TEMAN SEBAYA DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS VIII DI SMP

1 2 14

LAYANAN INFORMASI TENTANG HUBUNGAN TEMAN SEBAYA PADA SISWA KELAS VIII SMP N 21 PONTIANAK

0 5 11

PENGARUH PENGGUNAAN STRATEGI PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIK PESERTA DIDIK (Penelitian terhadap Peserta Didik Kelas V SDN Paturaman Desa Sukaratu Kecamatan Wanaraja Kabupaten Garut Tahun Pelajaran 2013/2014)

0 0 13

PENGARUH MEDIA PREZI TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATERI SISTEM PENCERNAAN PADA MANUSIA (Studi Eksperimen di Kelas VIII SMP Negeri 20 Kota Tasikmalaya, Tahun Ajaran 20182019)

0 0 8

Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Emosional, dan Kecerdasan Spiritual terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran Ekonomi pada Peserta Didik Kelas XI IPS di SMA Negeri 1 Bulu Tahun Ajaran 2017/2018

0 1 19