MetodePendekatan Pembelajaran Langkah-langkah kegiatan pembelajaran

No. Kegiatan Pembelajaran Waktu Pendidikan Karakter 1. PENDAHULUAN c. Apresepsi • Guru memberikan salam. • Guru menanyakan siapa yang tidak hadir dan menanyakan alasannya.

d. Motivasi

• Guru menayangkan video “The Impossible Dream”. • Guru meminta siswa berpendapat mengenai video yang ditayangkan. • Siswa menyampaikan pendapat mengenai video tersebut. 15 menit - Percaya diri - Kreativitas - Keaktifan - Tanggung jawab Kegiatan Inti d. Eksplorasi • Guru bersama siswa mengulas materi pertemuan sebelumnya. • Guru menyampaikan materi kedudukan sosiologi dan metode- metode sosiologi dengan ilmu lain.

e. Elaborasi

• Guru memberi tugas membuat puisipantunkata mutiara mengenai sosiologi. 70 Menit • Siswa menuliskan puisisosiologikata mutiara mengenai sosiologi di buku tugas sesuai petunjuk. • Guru berkeliling menanyakan kesulitan siswa dalam mengerjakan tugas.

f. Konfirmasi

• Guru dan siswa memberikan penguatan secara lisan terhadap materi dari pertanyaan yang diajukan oleh siswa. Kegiatan Akhir • Guru bersama siswa membuat kesimpulan. • Guru menugaskan puisipantunkata mutiara sosiologi sebagai tugas rumah. • Guru mengakhiri pembelajaran. 11 Menit

H. Sumber Belajar

Indianto Muin. 2006. Sosiologi SMAMA Jilid 1 untuk Kelas X. Jakarta: Erlangga. Ruswanto. 2009. Sosiologi: SMAMA Kelas X. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional.

I. Media

1. Power point materi 2. Buku pelajaran sosiologi 3. Proyektor 4. Lapto 5. Video

J. Penilaian 1 Aspek Penilaian

a Penilaian Afektif

Keterangan: 4 = Sangat Baik; 3 = Baik; 2 = Cukup; 1 = Kurang. No . Nama Siswa Aspek Yang Dinilai Jumlah Rasa Ingin Tahu Percaya Diri 1. Adimas Baihaqi H. 2 3 B- 2. Ajeng Sekaringtyas 2 3 B- 3. Bastian Prayudha P. 3 4 A- 4. Daneila Menaka Mega 2 3 B- 5. Dave Prihadi Nagogo R. 2 3 B- 6. Debita Inandi Mahira 2 3 B- 7. Dimas Aprila Puji A. 3 4 A- 8. Diva Nur Azizah 2 3 B- 9. Dwiky Alfian Tama 2 3 B- 10. Efitia Aqilannisa Primadani 2 3 B- 11. Ellena Fania Darwito 3 3 B 12. Farrelin Elery W. 2 3 B- 13. Fitri Nur Aini 2 3 B- 14. Fitriandy Noor P. 2 3 B- 15. Hasna Salsabila 3 4 A- 16. Imam Haditomo 3 3 B 17. Intan Mei Ediasti 2 3 B- 18. Kidung Jagad K. 3 4 A- 19. Kristiana Natasya 2 3 B- 20. Lethycia Racheal J. 2 3 B- 21. Lintang Pertiwi K P. 2 3 B- 22. Maria Saneta Yudono 2 3 B- 23. Mochammad Mardha P. 2 3 B- 24. Muhammad Agung S. 2 3 B- 25. Muhammad Nur Zikri R. 2 3 B- 26. Nurul Izzah Ekaseni 4 4 A 27. Qantaza Rian Ardito 2 3 B-