Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran

 Peserta didik melakukan praktek yang didampingi guru  Peserta didik merangkum hasil praktek dan membuat laporan praktek. 300 menit Penutup  Peserta didik bersama dengan guru menyimpulkan hasil praktek  Guru meminta peserta didik menyelesaikan laporan baagi peserta didik yang belum menyelesaikan.  Peserta didik mencatat hasil praktek dan menyampaikan didepan kelas 30 menit

H. PENILAIAN PEMBELAJARAN, REMEDIAL DAN PENGAYAAN

No Aspek JenisTeknik Penilaian Bentuk Instrumen 1 Pengetahuan - Tes Tertulis - Soal Latihan 2 Ketrampilan - Unjuk Kerja - Lembar penilaian keterampilan  Teknik Penilaian tes tertulis 1. Apakah yag disebut dengan resistor ? Jelaskan 2. Resistor dikelompokan menjadi berapa? Jelaskan 3. Dibedakan menjadi berapakah kode warna resistor? 4. Apakah yang disebut dengan potensiometer? 5. Apakah yang disebut dengan NTC Negative Temperature Coefisien, PTC Positive Temperature Coefisien dan VDR Voltage Dependent Resistor ? 6. Resistor dalam hubungan seri besarnya arus pada masing masing R adalah 7. Resistor dalam hubungan Paralel besarnya arus pada masing masing R adalah  Kunci jawaban : 1. Resistor atau Tahanan dan nama lain juga perlawanan adalah bahan yang secara dan alamiah ada pada bahan baik konduktor terlebih lagi isolator . 2. Resistor dikelompokkan menjadi 2 yaitu resitor tetap nilainya dan Resistor Variabel yang dapat diubah ubah atau berubah nilai resistornya . 3. Kode warna resistor dibedakan menjadi 4 gelang warna, 5 Gelang warna dan 6 Gelang warna. 4. Potensiometer adalah salah satu variable resistor yang paling banyak di pergunakan untuk keperluan pengaturan, misal Volume, kecepatan, dll yang dapat di rubah pengaturannya setiap saat dan waktu . 5. NTC Negative Temperature Coefisien merupakan resistor dengan koefisien temperatur negatif yang sangat tinggi dan nilai resistansinya kebalikan terhadap temperatur ,PTC Positive Temperature Coefisien merupakan resistor dengan koefisien temperatur positif , nilai resistansinya berbanding lurus terhadap temperature, VDR Voltage Dependent Resistor termasuk semikonduktor yang secara prinsip sebagai penggabungan secara anti pararel dari hubungan seri PN Junction 6. Sama. 7. Berbanding terbalik dengan nilai resistornya .  Penskoran Jawaban dan Pengolahan Nilai 1. Jawaban yang benar diberikan skor 1 Jawaban yang mendekati benar skor 0.5 Jawaban salah skor 0 2. Jawaban yang benar diberikan skor 1 Jawaban yang mendekati benar skor 0.5 Jawaban salah skor 0 3. Jawaban yang benar diberikan skor 1 Jawaban yang mendekati benar skor 0.5 Jawaban salah skor 0 4. Jawaban yang benar diberikan skor 1 Jawaban yang mendekati benar skor 0.5 Jawaban salah skor 0 5. Jawaban yang benar diberikan skor 1 Jawaban yang mendekati benar skor 0.5 Jawaban salah skor 0 6. Jawaban yang benar diberikan skor 1 Jawaban yang mendekati benar skor 0.5 Jawaban salah skor 0 7. Jawaban yang benar diberikan skor 1 Jawaban yang mendekati benar skor 0.5 Jawaban salah skor 0 Pengolahan nilai : � �ℎ � � 7 =

I. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran

1. Media : Bahan Tayang. 2. AlatBahan : Lembar Kerja Peserta Didik LKPD 3. Sumber Belajar - Buku Teknik listrik Kementrian Pendidikan dan Kebudayan - Internet Menyetujui, Magelang, Juli 2016 Guru Pembimbing Mahasiswa Dra. Mardiyah NIP : 19580828 198703 2 004 Uswatun Khasanah NIM : 135032241011