Penilaian Keterampilan Penilaian Perilaku

10 depan. b. Jarak ujung kaki depan dan ujung kaki belakang kurang lebih 27 cm. c. Jarak ujung kaki depan dengan tangan kurang lebih 40 cm. d. Pandangan ke arah depan bawah. 3. Teknik memasuki garis finish a. Pada saat akan memasuki gari finish jangan sampai mengurangi kecepatan. b. Membusungkan dada kedepan saat menjelang garis finish. c. Sedikit memutar dada. d. Mengayunkan badan kedepan saat menyentuh pita. JUMLAH JUMLAH SKOR MAKSIMAL 15 Nilai Kriteria Penilaian Kualitas Gerak 5 Jika 4 kriteria terpenuhi 4 Jika 3 kriteria terpenuhi 3 Jika 2 kriteria terpenuhi 2 Jika 1 kriteria terpenuhi 1 Jika tidak ada kriteria yang terpenuhi

3. Penilaian Perilaku

Pengamatan dalam proses penilaian dilakukan saat peserta didik melakukan lari jarak pendek. Aspek-aspek yang dinilai meliputi: Keberanian dan tanggung jawab. Berikan tanda cek √ pada kolom yang sudah disediakan, setiap peserta peserta didik menunjukkan atau menampilkan perilaku yang diharapkan.Tiap perilaku yang dicek √ dengan rentang skor antara 1 sampai dengan 5. 11 RUBRIK PENILAIAN SIKAPSTART JONGKOK DALAM LARI JARAK PENDEK SIKAP YANG DIHARAPKAN Cek Mark √ 1 2 3 4 5 1. Keberanian a. Aktif dalam kegiatan belajar. b. Mau mencoba tugas yang diberikan c. Mau bertanya jika mengalami kesulitan. d. Mau meminta tugas baru jika telah selesai dengan tugas yang lama. 2. Tanggung jawab a Selalu menyelesaikan tugas yang diberikan. b Membantu mempersiapkan peralatan. c Membantu mengemasi dan mengembalikan peralatan. d Mau berbagi peralatan dengan teman. JUMLAH JUMLAH SKOR MAKSIMAL 10 Nilai Kriteria Penilaian Sikap 5 Jika 4 kriteria terpenuhi 4 Jika 3 kriteria terpenuhi 3 Jika 2 kriteria terpenuhi 2 Jika 1 kriteria terpenuhi 1 Jika tidak ada criteria yang terpenuhi

4. Rekapitulasi Penilaian

No Nama Peserta Didik Aspek – aspek yang dinilai Jumlah = K+P+P Nilai Kualitatif Ketrampilan Pengetahuan Perilaku 1 12 RUBRIK REKAPITULASI PENILAIAN TEKNIK START JONGKOK DALAM LARI JARAK PENDEK JUMLAH SKOR NILAI NILAI KUALITATIF 100-91 SB Sangat Baik 90-81 B Baik 80-71 C Cukup 70 K Kurang 2 3 4 5