METODOLOGI PENELITIAN ANALIS IS DATA DAN PEMBAHAS AN
penulis dapat memperoleh data melalui pengamatan dan pencatatan yang sistematis terhadap hal-hal yang diteliti.
c Studi Pustaka
M erupakan metode pengumpulan data dengan mencari data-data dan literatur lain yang dapat mendukung penelitian ini.
3. Jenis Data
Jenis-jenis data yang digunakan antara lain : a
Data Primer Data primer adalah data yang diperoleh secara langsung melalui
objek penelitian maupun melalui wawancara langsung dengan Bapak Kris Sukardi selaku Ketua Koperasi PRIM KOPTAM A Surakarta.
Data primer ini seperti struktur organisasi, dokumen yang digunakan. b
Data Sekunder Data sekunder adalah data yang diperoleh dari sumber lain atau dari
studi pustaka yang berkaitan dengan masalah yang diteliti. Data ini dapat diperoleh dari berbagai sumber seperti tinjauan pustaka
terhadap buku-buku yang mendukung dan relevan