H. Penilaian
1.  Jenisteknik penilaian
No.  Kompetensi Teknik
Instrumen Keterangan
1. KI 3
  Tes tertulis
  Diskusi Kelompok
  Uraian   Diskusi
Terlampir
2. KI 4
Proyek   Lembar laporan tugas
proyek membuat klipping tentang
geografi dalam mengkaji fenomena
geosfer
Terlampir
Yogyakarta, 25 Juli 2016 Mengetahui
Guru Mata Pelajaran Geografi
Dra. Kusumaningsih NIP. NIP 19580209 198710 2 001
Mahasiswa
Hanifah Khoiriyyah Huda NIM. 13405241050
RANCANGAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP
Sekolah : SMA Negeri 9 Yogyakarta
Mata Pelajaran : Geografi
KelasSemester : X1
Materi Pokok : Pengetahuan Dasar Geografi
Alokasi Waktu : 3 x 45 menit untuk 1x pertemuan 3JP
A. Kompetensi Inti KI
KI 1  : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. KI 2  : Menghayati  dan  mengamalkan  perilaku  jujur,  disiplin,  tanggungjawab,
peduli  gotong-royong,  kerjasama,  toleran,  damai,  santun,  responsif  dan proaktif  dan  menunjukkan  sikap  sebagai  bagian  dari  solusi  atas  berbagai
permasalahan  dalam  berinteraksi  secara  efektif  dengan  lingkungan  sosial dan  alam  serta  dalam  menempatkan  diri  sebagai  cerminan  bangsa  dalam
pergaulan dunia. KI 3  : Memahami,  menerapkan,  menganalisis  pengetahuan  faktual,  konseptual,
prosedural  berdasarkan  rasa  ingin  tahunya  tentang  ilmu  pengetahuan, teknologi,  seni,  budaya,  dan  humaniora  dengan  wawasan  kemanusiaan,
kebangsaan,  kenegaraan,  dan  peradaban  terkait  penyebab  fenomena  dan kejadian,  serta  menerapkan  pengetahuan  prosedural  pada  bidang  kajian
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. KI 4  : Mengolah,  menalar,  dan  menyaji  dalam  ranah  kongkret  dan  ranah  abstrak
terkait  dengan  pengembangan  dari  yang  dipelajarinya  di  sekolah  secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
B. Kompetensi Dasar
Pembelajaran  sikap  spiritual  dan  sikap  sosial  dilaksanakan  secara  tidak  langsung indirect  teaching  melalui  keteladanan,  ekosistem  pendidikan,  dan  proses
pembelajaran pengetahuan dan keterampilan. Guru mengembangkan sikap spiritual