BEBAN PENJUALAN SELLING EXPENSES

PT MITRABAHTERA SEGARA SEJATI Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2015 DAN 2014 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT Lanjutan PT MITRABAHTERA SEGARA SEJATI Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2015 AND 2014 AND FOR THE YEARS THEN ENDED Continued - 60 - Risiko Tingkat Bunga Interest risk Penurunan suku bunga obligasi akan meningkatkan liabilitas program. A decrease in the bond interest rate will increase the plan liability. Risiko Harapan Hidup Longevity risk Nilai kini kewajiban imbalan pasti dihitung dengan mengacu pada estimasi terbaik dari mortalitas peserta program selama kontrak kerja. Peningkatan harapan hidup peserta program akan meningkatkan liabilitas program. The present value of the defined benefit plan liability is calculated by reference to the best estimate of the mortality of plan participants during their employment. An increase in the life expectancy of the plan participants will increase the plan’s liability. Risiko Gaji Salary risk Nilai kini kewajiban imbalan pasti dihitung dengan mengacu pada gaji masa depan peserta program. Dengan demikian, kenaikan gaji peserta program akan meningkatkan liabilitas program itu. The present value of the defined benefit plan liability is calculated by reference to the future salaries of plan participants. As such, an increase in the salary of the plan participants will increase the plan’s liability. Beban imbalan pasca kerja yang diakui di laba rugi komprehensif adalah sebagai berikut: Amounts recognized in comprehensive income in respect of defined benefit plan are as follows: 2015 2014 USD USD Biaya jasa: Service cost: Biaya jasa kini 610.492 702.341 Current service cost Biaya jasa lalu - 280.611 Past service cost Pembayaran manfaat 34.651 107.222 Benefit paid Keuntungan selisih kurs 129.250 16.130 Gain on foreign exchange Beban bunga neto 102.533 93.188 Net interest expense Komponen dari biaya imbalan Components of defined benefit costs pasti yang diakui dalam laba rugi 549.124 391.566 recognised in profit or loss Pengukuran kembali liabilitas Remeasurement on the net defined imbalan pasti - neto: benefit liability: Keuntungan kerugian aktuarial Actuarial gains losses yang timbul dari penyesuaian arising from experience atas pengalaman 596 250.444 adjustments Keuntungan kerugian aktuarial Actuarial gains losses arising yang timbul dari perubahan from changes in financial asumsi keuangan 104.497 79.260 assumptions Komponen beban imbalan pasti Components of defined benefit yang diakui dalam penghasilan costs recognised in other komprehensif lain 103.901 171.184 comprehensive income Jumlah 445.223 220.382 Total Disajikan kembali Catatan 2 As restated Note 2 PT MITRABAHTERA SEGARA SEJATI Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2015 DAN 2014 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT Lanjutan PT MITRABAHTERA SEGARA SEJATI Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2015 AND 2014 AND FOR THE YEARS THEN ENDED Continued - 61 - Liabilitas imbalan pasca kerja di laporan posisi keuangan konsolidasi yang timbul dari kewajiban Perusahaan sehubungan dengan imbalan pasca kerja adalah sebagai berikut: The amounts included in the consolidated statements of financial position arising from the Company’s obligation in respect of these post-employment benefits are as follows: 31122015 31122014 01012014 USD USD USD Nilai kini liabilitas yang tidak Present value of defined benefit didanai 1.792.204 1.346.981 1.126.599 obligation Disajikan kembali Catatan 2 As restated Note 2 Mutasi atas nilai kini dari liabilitas imbalan kerja adalah sebagai berikut: Movement in the present value of employee benefits obligation are as follows: 2015 2014 USD USD Saldo awal nilai kini liabilitas Opening balance of present value tidak didanai 1.346.981 1.126.599 of unfunded obligations Biaya jasa kini 610.492 702.341 Current service cost Biaya bunga 102.533 93.188 Interest cost Pengukuran kembali: Remeasurement: Keuntungan kerugian aktuarial yang timbul dari penyesuaian Actuarial gains losses arising atas pengalaman 596 250.444 from experience adjustments Keuntungan kerugian aktuarial Actuarial gains and losses yang timbul dari perubahan arising from changes asumsi keuangan 104.497 79.260 in financial assumptions Biaya jasa lalu - 280.611 Past service cost Pembayaran manfaat 34.651 107.222 Benefits paid Keuntungan selisih kurs 129.250 16.130 Gain in foreign exchange Saldo akhir nilai kini liabilitas Closing balance of present value tidak didanai 1.792.204 1.346.981 of unfunded obligations Disajikan kembali Catatan 2 As restated Note 2 Asumsi aktuarial yang signifikan untuk penentuan kewajiban imbalan pasti adalah tingkat diskonto, kenaikan gaji yang diharapkan dan mortalitas. Sensitivitas analisis di bawah ini ditentukan berdasarkan masing-masing perubahan asumsi yang mungkin terjadi pada akhir periode pelaporan, dengan semua asumsi lain konstan. Significant actuarial assumptions for the determination of the defined obligation are discount rate, expected salary increase and mortality. The sensitivity analyses below have been determined based on reasonably possible changes of the respective assumptions occurring at the end of the reporting period, while holding all other assumptions constant. • Jika tingkat diskonto lebih tinggi lebih rendah 100 basis poin, kewajiban imbalan pasti akan berkurang sebesar USD 182.335 meningkat sebesar USD 214.644. • If the discount rate is 100 basis points higher lower, the defined benefit obligation would decrease by USD 182,335 increase by USD 214,644. • Jika pertumbuhan gaji yang diharapkan naik turun sebesar 1, kewajiban imbalan pasti akan naik sebesar USD 225.406 turun sebesar USD 194.679. • If the expected salary growth increases decreases by 1, the defined benefit obligation would increase by USD 225,406 decrease by USD 194,679. Analisis sensitivitas yang disajikan di atas mungkin tidak mewakili perubahan yang sebenarnya dalam kewajiban imbalan pasti mengingat bahwa perubahan The sensitivity analysis presented above may not be representative of the actual change in the defined benefit obligation as it is unlikely that the change in