Pengaruh penggunaan metode mind map terhadap kemampuan eksplanasi dan regulasi diri pada mata pelajaran IPA kelas V SD N Percobaan 3 Pakem Yogyakarta - USD Repository

PLAGIAT
PLAGIATMERUPAKAN
MERUPAKANTINDAKAN
TINDAKANTIDAK
TIDAKTERPUJI
TERPUJI

PENGARUH PENGGUNAAN METODE MIND MAP
TERHADAP KEMAMPUAN EKSPLANASI DAN REGULASI DIRI
PADA MATA PELAJARAN IPA KELAS V
SD N PERCOBAAN 3 PAKEM YOGYAKARTA

SKRIPSI
Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat
Memperoleh Gelar Sarjana
Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Disusun oleh:
Mita Heny Oktavia
101134223


PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
JURUSAN ILMU PENDIDIKAN
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SANATA DHARMA
YOGYAKARTA
2014

1

PLAGIAT
PLAGIATMERUPAKAN
MERUPAKANTINDAKAN
TINDAKANTIDAK
TIDAKTERPUJI
TERPUJI

PENGARUH PENGGUNAAN METODE MIND MAP
TERHADAP KEMAMPUAN EKSPLANASI DAN REGULASI DIRI
PADA MATA PELAJARAN IPA KELAS V
SD N PERCOBAAN 3 PAKEM YOGYAKARTA


SKRIPSI
Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat
Memperoleh Gelar Sarjana
Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Disusun oleh:
Mita Heny Oktavia
101134223

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
JURUSAN ILMU PENDIDIKAN
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SANATA DHARMA
YOGYAKARTA
2014

i

PLAGIAT

PLAGIATMERUPAKAN
MERUPAKANTINDAKAN
TINDAKANTIDAK
TIDAKTERPUJI
TERPUJI

HALAMAN PERSETUJUAN

ii

PLAGIAT
PLAGIATMERUPAKAN
MERUPAKANTINDAKAN
TINDAKANTIDAK
TIDAKTERPUJI
TERPUJI

HALAMAN PENGESAHAN

iii


PLAGIAT
PLAGIATMERUPAKAN
MERUPAKANTINDAKAN
TINDAKANTIDAK
TIDAKTERPUJI
TERPUJI

HALAMAN PERSEMBAHAN

Dengan tulus karya ini saya persembahkan kepada :
 Ayah dan ibuku yang selalu memberikan kasih sayang dan doa yang
sungguh luar biasa
 Adik-adikku yang selalu memberikan dukungan dan semangat
 Saudara-saudaraku yang selalu memberikan nasehat dan dukungan
 Guru-guruku yang telah membimbing
 Sahabat-sahabatku yang telah memberi motivasi dan banyak bantuan
 Semua teman-teman PGSD angkatan 2010 yang telah memberikan
bantuan melalui berbagai cerita pengalaman


iv

PLAGIAT
PLAGIATMERUPAKAN
MERUPAKANTINDAKAN
TINDAKANTIDAK
TIDAKTERPUJI
TERPUJI

MOTTO

Tidak ada yang terlalu tinggi untuk dicapai manusia, tapi ia harus
memanjatnya dengan hati-hati & penuh keyakinan
-H.C.Andersen-

Anda harus mencintai diri Anda sendiri terlebih dahulu untuk bisa
menyelesaikan apapun yang Anda lakukan di dunia ini
-Lucille Ball-

Urusan kita dalam kehidupan bukanlah mendahului orang lain, tetapi

maju mendahului diri sendiri
-Stuart B. Johnson-

v

PLAGIAT
PLAGIATMERUPAKAN
MERUPAKANTINDAKAN
TINDAKANTIDAK
TIDAKTERPUJI
TERPUJI

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA
Saya menyatakan dengan sesungguhnya bahwa karya yang saya tulis tidak
memuat karya atau bagian karya orang lain, kecuali yang telah disebutkan dalam
kutipan pada daftar pustaka, sebagaimana layaknya karya ilmiah.

Yogyakarta, 12 Juni 2014
Penulis


Mita Heny Oktavia

vi

PLAGIAT
PLAGIATMERUPAKAN
MERUPAKANTINDAKAN
TINDAKANTIDAK
TIDAKTERPUJI
TERPUJI

LEMBAR PERNYATAAN PERSETUJUAN
PUBLIKASI KARYA ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS
Yang bertanda tangan di bawah ini, saya mahasiswa Universitas Sanata
Dharma:
Nama

: Mita Heny Oktavia

Nomor mahasiswa


: 101134223

Demi pengembangan ilmu pengetahuan, saya memberikan kepada perpustakaan
Universitas Sanata Dharma karya ilmiah yang berjudul:
“PENGARUH PENGGUNAAN METODE MIND MAP TERHADAP
KEMAMPUAN EKSPLANASI DAN REGULASI DIRI PADA MATA
PELAJARAN

IPA

KELAS

V

SD

N

PERCOBAAN


3

PAKEM

YOGYAKARTA” beserta perangkat yang diperlukan (bila ada).
Dengan demikian saya memberikan kepada perpustakaan Universitas
Sanata Dharma hak untuk menyimpan, mengalihkan dalam bentuk lain,
mengelolanya dalam bentuk pangkalan data, mendistribusikan secara terbatas, dan
mempublikasikannya di internet atau media lain untuk kepentingan akademis
tanpa perlu meminta ijin dari saya maupun memberikan royalti kepada saya,
selama tetap mencatumkan nama saya sebagai penulis.
Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya.

Dibuat di Yogyakarta
Pada tanggal: 12 Juni 2014
Yang menyatakan,

Mita Heny Oktavia


vii

PLAGIAT
PLAGIATMERUPAKAN
MERUPAKANTINDAKAN
TINDAKANTIDAK
TIDAKTERPUJI
TERPUJI

ABSTRAK
Oktavia, Mita Heny. (2014). Pengaruh Penggunaan Metode Mind Map terhadap
Kemampuan Eksplanasi dan Regulasi diri pada Mata Pelajaran IPA kelas V SD
N Percobaan 3 Pakem Yogyakarta. Skripsi. Yogyakarta: Program Studi
Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Sanata Dharma.
Latar belakang penelitian ini adalah untuk mengujicobakan metode mind
map terhadap kemampuan eksplanasi dan regulasi diri pada siswa kelas V di SD
N Percobaan 3 Pakem. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh
penggunaan mind map terhadap 1) kemampuan eksplanasi dan 2) kemampuan
regulasi diri peserta didik kelas V SD N Percobaan 3 Pakem pada semester genap
tahun pelajaran 2013/2014 mata pelajaran IPA materi pesawat sederhana. Jenis

penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah quasi-experimental design
tipe non-equivalent control group design. Populasi dalam penelitian ini adalah
seluruh siswa kelas V SD N Percobaan 3 Pakem. Sampel penelitian terdiri dari
kelas VA sebanyak 32 siswa sebagai kelompok eksperimen dan kelas VB
sebanyak 32 siswa sebagai kelompok kontrol.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) Penggunaan mind map
berpengaruh terhadap kemampuan eksplanasi. Hal ini ditunjukkan dengan harga
sig. (2-tailed) sebesar 0,002 (p < 0,05) dengan nilai M = 0,68; SE = 0,09; SD =
0,54 untuk kelompok eksperimen dan nilai M = 0,27; SE = 0,09; SD = 0,48 untuk
kelompok kontrol. Besar peningkatan 62,25 % dengan koefisien korelasi r = 0,79
yang masuk kategori efek besar. 2) Penggunaan mind map berpengaruh terhadap
kemampuan regulasi diri. Hal ini ditunjukkan dengan harga sig. (2-tailed) sebesar
0,011 (p < 0,05) dengan nilai M = 0,55; SE = 0,1; SD = 0,55 untuk kelompok
eksperimen dan nilai M = 0,09; SE = 0,14; SD = 0,82 untuk kelompok kontrol.
Besar peningkatan 25,40 % dengan koefisien korelasi r = 504 yang masuk
kategori efek besar.
Kata kunci: mind map, kemampuan eksplanasi, kemampuan regulasi diri, mata
pelajaran IPA.

viii

PLAGIAT
PLAGIATMERUPAKAN
MERUPAKANTINDAKAN
TINDAKANTIDAK
TIDAKTERPUJI
TERPUJI

ABSTRACT
Oktavia, Mita Heny. (2014). The Effect of Using Mind Map Methods for the
Student’s Explanations and Self Regulation of Science at Percobaan 3 Pakem
Elementary School Grade Fifth. Thesis. Yogyakarta: Elementary Teacher
Education Study Program, Sanata Dharma University.
The background of this study was to test the trialed mind map methods for
the student’s interpretation and analysis skill of Science at Panghudi Luhur
Elementary School Grade Fifth. The aim of this study is to find out the effect of
using mind map for: 1) explanation ability and 2) self regulation ability of student
in 5th grade at SD N Percobaan 3 Pakem in second semester 2013/2014 science
lesson about simple machine material. This research is belongs to quasiexperimental design type non-equivalent control group design. The population
was all of the students of grade fifth at Percobaan 3 Pakem Elementary School.
The samples were 32 students of Class VA as a experimental group and 32
students of Class VB as an control group.
The result of research shows that 1) Using mind map having an affect on
explanation skill. This is referred by sig. (2-tailed) that is 0,002 (p < 0,05) with M
= 0,68; SE = 0,09; SD = 0,54 for experimental group and M = 0,27; SE = 0,09;
SD = 0,48 for control group. The improve is 62,25% with coefficient corelation r
= 0,79. 2) Using mind map having an affect on self regulation skill.This is
referred by sig values (2-tailed) that is 0,011 (p

Dokumen yang terkait

Pengaruh penggunaan metode inkuiri terhadap kemampuan mengevaluasi dan mencipta pada mata pelajaran IPA kelas V SD BOPKRI Gondolayu Yogyakarta

0 3 160

Pengaruh penggunaan metode inkuiri terhadap kemampuan mengingat dan memahami pada mata pelajaran IPA kelas V SD Kanisius Sorowajan Yogyakarta

0 2 190

Pengaruh penggunaan metode mind map terhadap kemampuan mengingat dan memahami pada mata pelajaran IPA di SD Kanisius Sorowajan Yogyakarta - USD Repository

0 0 144

Pengaruh penggunaan mind map terhadap kemampuan menganalisis dan mengevaluasi pada pelajaran IPA kelas V SD Kanisius, Wirobrajan - USD Repository

0 0 164

Pengaruh penggunaan metode inkuiri terhadap kemampuan mengaplikasi dan menganalisis pada mata pelajaran IPA kelas V SD Kanisius Sorowajan Yogyakarta - USD Repository

0 0 168

Pengaruh penggunaan metode inkuiri terhadap kemampuan mengingat dan memahami pada mata pelajaran IPA SD BOPKRI Gondolayu Yogyakarta - USD Repository

0 0 146

Pengaruh penggunaan metode Mind Map terhadap kemampuan eksplanasi dan regulasi diri pada mata pelajaran IPA kelas V SD N Sokowaten Baru Banguntapan Bantul Yogyakarta - USD Repository

0 0 203

Perbedaan kemampuan mengingat dan memahami atas penggunaan media timeline pada mata pelajaran IPS kelas V SD Negeri Percobaan 3 Pakem - USD Repository

0 0 206

Pengaruh penggunaan metode mind map terhadap kemampuan evaluasi dan inferensi pada mata pelajaran IPA SD Negeri Percobaan 3 Pakem Yogyakarta - USD Repository

0 2 162

Pengaruh penggunaan metode mind map terhadap kemampuan interpretasi dan analisis pada mata pelajaran IPA kelas V SD Pangudi Luhur Yogyakarta - USD Repository

0 1 142