Pengaruh pengajian terhadap peningkatan pemahaman ibadah sholat jamaah Tarekat Qadriyah Wa Naqsabandiyah di Pondok Pesantren Al-Hidayat Ginuk Magetan.

PENGARUH PENGAJIAN TERHADAP PENINGKATAN PEMAHAMAN IBADAH
SHOLAT JAMAAH TAREKAT QADIRIYAH WA NAQSABANDIYAH DI PONDOK
PESANTREN AL-HIDAYAT GINUK MAGETAN

SKRIPSI
Diajukan kepada Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya Untuk Memenuhi
Salah Satu Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Sosial (S.Sos)

MAISAROH
(B91213074)

PROGRAM STUDI KOMUNIKASI DAN PENYIARAN ISLAM JURUSAN
KOMUNIKASI FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI UNIVERSITAS ISLAM
NEGERI SUNAN AMPEL SURABAYA
2017

 

ABSTRAK
MAISAROH, B91213074, 2017. Pengaruh Pengajian Terhadap Peningkatan Pemahaman
Ibadah Sholat Jamaah Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah Di Pondok Pesantren AlHidayat Ginuk Magetan. Skripsi Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam Jurusan

Komunikasi Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Sunan Ampel Surabaya.

Kata Kunci :Pengajian, Pemahaman Ibadah Sholat Jamaah Tarekat Qadiriyah Wa
Naqsabandiyah
Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah Apakah Pengajian berpengaruh
terhadap Peningkatan pemahaman Ibadah Sholat Jamaah Tarekat Qadiriyah Wa
Naqsabandiyah di Pondok Pesantren Al-Hidayat Ginuk Magetan?
Dengan tujuan penelitian ini untuk menguji secara empiris pengaruh pengajian
terhadap peningkatan pemahaman ibadah sholat jamaah tarekat qadiriyah wa naqsabandiyah.
Hipotesis yang diujikan adalah ada pengaruh signifikan antara pelaksanaan pengajian dengan
peningkatan pemahaman ibadah sholat jamaah Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah di
pondok pesantren Al-Hidayat Ginuk Magetan.
Pendekatan penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif. Dengan metode
penelitian kuantitatif akan diperoleh signifikansi perbedaan kelompok atau signifikansi
hubungan antar variable yang diteliti dan kemudian akan dilakukan analisa dengan program
SPSS. Populasi yang digunakan adalah jamaah yang mengikuti Tarekat Qadiriyah Wan
Naqsabandiyah di Pondok Pesantren Al-Hidayah Magetan. Teknik analisis data secara
kuantitatif dalam penelitian ini menggunakan analisis deskriptif variabel penelitian.
Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa Pengajian memiliki hubungan yang
signifikan dengan peningkatan pemahaman Ibadah Sholat Jamaah Tarekat Qadiriyah Wa

Naqsabandiyah di Pondok Pesantren Al-Hidayat Ginuk Magetan.
Sebaiknya dalam penelitian berikutnya lebih banyak melakukan penelitian dengan
lebih fokus pada pelaksanaannya, sehingga penelitian berikutnya pengajian tarekat ini dapat
lebih berkembang lagi dan tidak hanya membahas tentang pemahaman saja.

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL.................................................................................................................. i
PERSETUJUAN PEMBIMBING............................................................................................ ii
PENGESAHAN TIM PENGUJI.............................................................................................. iii
MOTTO DAN PERSEMBAHAN............................................................................................. iv
PERNYATAAN KEASLIAN KARYA.................................................................................... v
ABSTRAK................................................................................................................................... vi
KATA PENGANTAR................................................................................................................ vii
DAFTAR ISI............................................................................................................................... ix
DAFTAR TABEL....................................................................................................................... xi

BAB I : PENDAHULUAN

A.
B.
C.
D.
E.
F.
G.

Latar Belakang Masalah................................................................................................... 1
Rumusan Masalah............................................................................................................ 10
Tujuan Penelitian.............................................................................................................. 10
Manfaat Penelitian............................................................................................................ 11
Hipotesis........................................................................................................................... 12
Defisini Operasional......................................................................................................... 12
Sistematika Pembahasan.................................................................................................. 14

BAB II : KAJIAN PUSTAKA TENTANG AMALAN TAREKAT QADIRIYAH WA
NAQSABANDIYAH DAN IBADAH SHOLAT
A. Definisi Konseptual.......................................................................................................... 16
1. Pengertian Ceramah............................................................................................. 16

2. Pengertian Tarekat................................................................................................ 22
3. Asal-usul Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah................................................ 25
4. Ajaran-ajaran Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah.......................................... 31
5. Pengertian Ibadah Sholat...................................................................................... 46
B. Penelitian Terdahulu........................................................................................................ 50
C. Kajian Teori...................................................................................................................... 54
BAB III : METODE PENELITIAN
A.
B.
C.
D.
E.
F.
G.

Pendekatan dan Metode Penelitian................................................................................... 56
Objek Penelitian............................................................................................................... 56
Populasi, Sampel dan Tehnik Sampling........................................................................... 57
Variabel dan Indikator...................................................................................................... 58
Tahap-tahap Penelitian..................................................................................................... 60

Teknik Pengumpulan Data............................................................................................... 60
Teknik Analisis Data........................................................................................................ 61

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

BAB IV : HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Sejarah Pondok Pesantren Al-Hidayat Magetan.............................................................. 64
B. Hasil Analisis Data........................................................................................................... 68
C. Deskripsi Hasil Penelitian................................................................................................ 68
BAB V : KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan....................................................................................................................... 78
B. Saran................................................................................................................................. 79
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN-LAMPIRAN
BIODATA PENULIS

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Islam merupakan suatu kebenaran, maka Islam menurut kodratnya harus
tersebar luas, diperkenalkan dan diperlihatkan kepada manusia. Menyampaikan
kebenaran ajaran-ajaran Islam kepada umat merupakan suatu kewajiban bagi kita
yang memeluk agama Islam sesuai dengan misinya sebagai Rahmatan Lil Alamin,
dengan demikian umat Islam melihat kehadiran islam sebagai pembawa misi
ruhmaniah serta kerahiman ilahi di tengah-tengah mereka dan pengantar mereka
menuju kesejahteraan dunia dan kebahagiaan akhirat.1
Pengajian sendiri merupakan kegiatan pendidikan non formal yang banyak
dilakukan masyarakat. Pengajian diselenggarakan sebagai usaha dakwah
dikalangan masyarakat muslim. Sebagian dari pendidikan non formal menurut Ali
Abdul Halim Mahmud pengajian memiliki peran penting dalam menegakan amar
ma’ruf nahi munkar di masyarakat, yaitu sebagai pilar-pilar utama tarbiyah
islamiyah.2
Maka, dakwah sebagai suatu ikhtiar untuk menyebarkan agama islam
ditengah masyarakat mutlak diperlukan. Tujuannya agar tercipta individu,
keluarga dan masyarakat yang menjadikan Islam sebagai pola pikir dan pola hidup
1

M. Masyhur Amin, Metode Dakwah Islam dan beberapa Keputusan Pemerintah Tentang Aktivitas

Keagamaan, (Yogjakarta: Sumbangsih,1980), h. 6
2
Ali Abdul Halim Mahmud, Pendidikan Ruhani, terj. Abdul Hayyie al-Kattani, (Jakarta: Gema Insani
Press, 2000), h. 51

1
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

2

agar tercapai kehidupan bahagia dunia dan akhirat.3 Karena dakwah merupakan
aktifitas yang sangat penting dalam Islam. Dan maju mundurnya Islam serta hidup
matinya islam banyak bergantung pada dakwah. Dengan Islam dakwah dapat
tersebar dan diterima oleh manusia. Sebaliknya, tanpa dakwah maka Islam
semakin jauh dari masyarakat.4
Islam dan dakwah adalah dua hal yang tak terpisahkan. Islam tidak akan
maju dan berkembang bersyi’ar dan bersinar tanpa adanya upaya dakwah.
Semakin gencar upaya dakwah yang dilaksanakan maka semakin bersyi’arlah
ajaran Islam, semakin kendor upaya dakwah semakin redup pulahlah cahaya Islam
dalam masyarakat.

Dakwah Islam yang mengalami kemunduran sejak abad ke-2 H(abad ke-9
M), aktif kembali sejak abad ke-7 H(abad ke-13 M) berkat sumbangan dakwah
para ahli sufi dan ahli tarekat. Melihat begitu pentingnya arti tasawuf bagi seorang
muslim, maka sudah sewajarnya kalau daí dan mubaligh mengembangkan dakwah
dengan menggunakan tasawuf bagi madúnya. Karena bahasan materi yang
berkaitan dengan tasawuf memang belakangan ini semakin dibutuhkan oleh
masyarakat bukan saja yang tinggal diperkotaan tetapi juga masyarakat pedesaan
yang juga kena imbas dari proses modernisasi.5 Dalam perencanaan pesan dan

3

Rosyidi. Dakwah Sufistik Kang Jalal. (Jakarta: Paramadina, 2004) h. 1
Hasan Bisri. Ilmu Dakwah Pengembangan Masyarakat. (Surabaya: UIN Sunan Ampel Press 2014) h. 16
5
Rosyidi. Dakwah Sufistik Kang Jalal. (Jakarta: Paramadina, 2004) h. 49

4

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id


3

metode ceramah, para pakar selalu mengambil rujukan utama kepada firman Allah
(Qs. An-Nahl :125)6

ْ ‫حكمً ْالم ْ عظً ْالحسنً ج‬
ْ ‫ْادع إلى سبيل ربّك ب ْال‬
‫ادل ْ بالاتي هي أحْ سن‬
‫إنا رباك ه أعْ بمنْ ض ال عنْ سبي ه ه أعْ ب ْالم ْتدين‬
Artinya: “Serulah (manusia) kepada jalan Tuhanmu dengan hikmah dan
pelajaran yang baik, dan bantalah mereka dengan cara yang baik, sesungguhnya
Tuhanmu, Dialah yang lebih mengetahui orang-orang yang mendapat petunjuk”.
Dalam ayat tersebut, dikandung makna perlunya memerhatikan situasi dan
kondisi Mad’u atau jamaah, sehingga mereka merasa tidak dipaksa. Demikian juga
pesan yang disampaikan dengan santun.
Menurut A. Ilyas Ismail dan Prio Hotman yang tertulis dalam buku
“filsafat dakwah” dakwah adalah ajakan menuju Islam, yaitu jalan Allah SWT,
sabilillah, jalan yang diridhio oleh Allah SWT, bukan jalan-jalan lain yang sesat
dan menyimpang dari jalan Islam.7 Allah berfirman dalam Al-Qur’an :


‫َ تتبعو لسبل فت ر بك ْم ع ْن سبيله ۚ ٰذلك ْم‬

‫أ ٰهذ صر طي مسْتقي ً ف تبعو‬
‫ص ك ْم به لعلك ْم تتقو‬

Artinya:“Dan bahwa (yang kami perintahkan ini) adalah jalan-Ku yang lurus,
maka ikutilah Dia dan janganlah kamu mengikuti jalan-jalan (yang lain) karena

Departemen Agama RI, Al- Qur’an dan Terjemahnya Juz 1-30, Edisi Revisi (Surabaya: Surya Cipta
Aksara, 1993), h. 421
7
A. Ilyas Ismail dan Prio Hotman, filsafat dakwah, (Jakarta: Kencana, 2001) h. 6

6

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

4

jalan-jalan itu mencerai beraikan kamu dari jalan-jalan Nya. Yang demikian itu

diperintahkan Allah agar kamu bertaqwa”. (QS. Al- An’am [06] ayat 153)8.
Dakwah merupakan unsur penting untuk umat Islam. Berlangsungnya
ajaran Islam mulai zaman Rasulullah SAW hingga pada era sekarang globalisasi
dan modernisasi ini tidak lain merupakan bukti nyata. Peran dakwah bagi Islam,
dalam buku ‘ilmu dakwah’ bahwa “Umat Islam ditentukan oleh keagamaannya,
sementara keagamaanya ditentukan oleh pengetahuan agamanya, dan pengetahuan
agamanya tergantung pada dakwah”.9
Sedangkan menurut Thomas W. Arnold dakwah adalah bagian dari umat
beragama. Oleh karena itu dakwah sangat penting dalam Islam, kegiatannya yang
menyatu dengan kehidupan manusia di dunia yang menjadi bukti adanya
hubungan manusia dengan sesama, dan hubungan manusia dengan semesta.
Sehingga Islam menjadi agama dakwah dalam teori dan prakteknya yang telah
dicontohkan oleh junjungan kita Nabi Muhammad SAW dalam kehidupannya.10
Zaman sekarang merupakan zaman modern yang ditandai dengan
kemakmuran material, kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi modern, serba
mekanik dan otomatis. Hal tersebut berdampak kepada hidup dan kehidupan yang
semakin mudah. Banyak fasilitas hidup ditemukan mulai dari sarana pemenuhan
kebutuhan sehari-hari, alat transportasi, alat komunikasi, sarana hiburan dan
sebagainya. Pada kenyataanya segala kemudahan, kesenangan dan kenyamanan
Departemen Agama RI, Al-Qur’an dan Terjemahnya Juz 1-10, (Jakarta: Percetakan dan Offset
“JAMUNU”, 1965), h. 215
9
Mohc Ali Aziz, Ilmu Dakwah, (Jakarta: Kencana, 2009) h. 112
10
Thomas W. Arnold, Sejarah Dakwah Islam (Jakarta: PT. Bumirest, 1985) Cet.1 h. 04

8

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

5

lahiriah yang diberikan oleh materi, ilmu dan teknologi pada taraf tertentu
menimbulkan kebosanan, tidak membawa kebahagiaan umat manusia, bahkan
banyak membawa bencana: peperangan yang memakan banyak korban masih
sering terjadi, kesenjangan antara si kaya dan si miskin makin lebar, pencemaran
lingkungan karena limbah industri makin menghantui umat manusia. Hal itu
disebabkan ada “sesuatu yang tercecer” dalam pandangan modern. Manusia
modern telah dilanda kehampaan spiritual.
Kesuksesan dan kebahagiaan ditentukan oleh materi. Orang berlombalomba mendapatkan materi sebanyak-banyaknya. Akibatnya manusia sering lepas
kontrol. Semakin terlihat manusia menghalalkan segala macam cara untuk
mencapai tujuan.11 Tetapi dapatkah meraih kebahagiaan dan ketenangan batin
dengan semua itu? Mereka hanya mendapatkan perasaan hampa dalam hidupnya.
Tak tahu untuk apa sebenarnya semua itu dan dimana mereka dapat memperoleh
ketenangan dan kebahagiaan batin yang sempurna.
Kebahagiaan dan ketenangan batin yang sesungguhnya hanya bisa
diperoleh dengan jalan mendekatkan diri kepada Allah. Sebab semua itu
datangnya hanya dari Allah SWT.12 Dalam surat Ar-Ra’du ayat 28, juga
ditegaskan:

11

Sri Mulyati, Tarekat-tarekat Muktabarah di Indonesia, ( Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2004)
hh.4-5
12
Safa’ah, Pengaruh Tarekat Qadiriyah Naqsabandiyah dalam Kehidupan Keagamaan di Desa Semampir
Gresik, (Surabaya: IAIN Sunan Ampel 1998) hh.1-2

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

6

ْ ‫ط ن قلوب ْم بذ ْكر َ أَ بذ ْكر َ ت‬
ْ ‫لذين آم و ت‬
‫ط ن ْلقلو‬
Artinya: “(yaitu) orang-orang yang beriman dan hati mereka menjadi tentram
dengan mengingat Allah. Ingatlah, hanya dengan mengingat Allah-lah hati
mereka menjadi tentram.13
Unsur penting yang tidak bisa dilupakan dalam proses kegiatan dakwah
adalah materi dakwah. Disamping unsur lainnya seperti mubaligh, sasaran(madú),
media dan tujuan. Materi dakwah adalah isi pesan yang disampaikan daí kepada
madú. Dan materi yang disampaikan harus berpangkal pada aqidah Islam. Karena
yang membentuk moral dan akhlak manusia adalah aqidah.14
Dan juga beberapa tahun belakangan ini khususnya setelah reformasi
terjadi, diketahui banyak bermunculan pusat-pusat kajian keagamaan yang banyak
dinikmati masyarakat. Dan dengan kajian-kajian keagamaan, diharapkan bisa
dijadikan media apresiasi dan sarana ibadah. Salah satu contoh dari kajian
keagamaan yang ada adalah Tasawuf.
Pengikut tasawuf biasanya membentuk sebuah ordo dikenal sebagai
tarekat. Secara harafiah tarekat (thariqah) berarti “jalan”, dalam hal ini berarti
jalan bagi penganutnya untuk mendekatkan, bahkan meleburkan diri dengan
Pencipta. Pada umumnya, para murid dari suatu tarekat tinggal di pusat pelatihan
selama waktu tertentu atau berkunjung pada waktu-waktu tertentu ke pusat latihan.
Departemen Agama RI, Al- Qur’an dan Terjemahnya Juz 1-30 (Surabaya: Surya Cipta Aksara, 1993), h.
373
14
Rosyidi. Dakwah Sufistik Kang Jalal.(Jakarta: Paramadina, 2004) hh. 46-48

13

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

7

Dalam tarekat, kedudukan guru sangatlah penting. Dialah “perantara” murid
dengan Tuhan.15
Seperti halnya agama, Tarekat juga memiliki landasan, aturan serta tata
cara berdzikir yang telah disepakati didalamnya dan bertujuan untuk memohon
pertolongan Allah SWT. Adapun Tarekat yang berkembang luas dalam
masyarakat Indonesia antara lain adalah Tarekat Qadiriyah, Tarekat Rifa’iyah,
Tarekat Shadiliyah, Tarekat Shatariyah, Tarekat Naqsabandiyah dan Tarekat
Qadiriyah Wa Naqsabandiyah.
Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah merupakan tarekat gabungan
serupa dengan Sammaniyah, yakni teknik-teknik spiritual Tarekat Qadiriyah dan
Naqsabandiyah menjadi unsur utamanya ditambah dengan unsur-unsur tarekat
lainnya. Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah sudah termasuk tarekat yang
muktabarah. Tarekat yang menjadi perhatian dan yang paling banyak jama’ahnya
yaitu

Tarekat

Qadiriyah

Wa

Naqsabandiyah.

Tarekat

Qadiriyah

Wa

Naqsabandiyah adalah dua tarekat yang berbeda, baik pendirinya maupun bentuk
ajarannya. Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah merupakan gabungan tarekat
Qadiriyah dan tarekat Naqsabandiyah. Pendirinya adalah Syaikh Khatib Sambas.
Tarekat ini merupakan saran penting bagi penyebaran Islam di Indonesia dan
Malaya dari pusat Makkah antara pertengahan abad ke-19 abad ke-20.

15

Cik Hasan Bisri dan Eva Rufaidah. Model Penelitian Agama dan Dinamika Sosial, (Jakarta:PT Raja
Grafindo Persada) hal.105-108

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

8

Pondok pesantren Al-Hidayah Ginuk Magetan berdiri pada tahun 1993.
Dan merupakan salah satu tempat berkembangnya tarekat Qadiriyah Wa
Naqsabandiyah di Pondok Pesantren ini pada Tahun 2004. Kegiatan yang
dipimpin oleh K.H Abdullah dan diketuai oleh Bapak Suwono. Sedangkan guru
dari K.H Abdullah sendiri adalah K.H Misbah dari Demak. Prosesi pembaiatan di
Pondok Pesantren ini dulunya masih dipegang langsung oleh K.H Misbah dan
baru tiga tahun terakhir barulah di baiat sendiri oleh K.H Abdullah.
Tarekat sendiri merupakan salah satu media dakwah yang digunakan oleh
pondok pesantren Al-Hidayat di Magetan. Dalam Tarekat Qadiriyah Wa
Naqsabandiyah menggunakan ajaran-ajaran untuk menyeru jamaahnya dengan
empat ajaran pokok didalamnya yaitu kesempurnaan suluk, adab (etika), zikir dan
juga

muraqabah.

Sedangkan

amalan-amalan

Tarekat

Qadiriyah

Wa

Naqsabandiyah sendiri adalah pembaiatan, manaqiban, khataman, kesempurnaan
suluk dan dzikir. Penyebaran Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah yang
menekankan segi-segi batiniyah dan telah memainkan peranan yang amat penting
dalam sejarah islamisasi. Dan yang sangat penting adalah membantu dalam
membentuk karakter masyarakat Indonesia.16
Penggabungan kedua Tarekat (Qadiriyah Wa Naqsabandiyah) memiliki
inti ajaran yang saling melengkapi, terutama jenis dzikir dan metodenya.
Disamping keduanya memiliki kecenderungan yang sama yaitu sama-sama
menekankan pada pentingnya syari’at dan menentang faham wihdatul wujud. Dan
16

http://Ilmutuhan.Blongspot.com/2012/03/tarekat qadiriyah wa naqsabandiyah

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

9

penggabungan kedua jenis tersebut diharapkan para muridnya akan mencapai
derajat kesufian yang lebih tinggi dengan cara yang mudah atau lebih efektif dan
efisien.
Dari

ceramah

agama

yang

ada

dalam

Tarekat

Qadiriyah

Wa

Naqsabandiyah serta beberapa amalan-amalan Tarekat ini sangat berperan penting
dalam peningkatan ibadah sholat jamaah. Karena ibadah sholat sendiri merupakan
suatu perkara yang perlu adanya perhatian lebih terhadapnya. Ibadah sholat
berpedoman pada apa yang telah diperintahkan oleh Allah SWT dan juga yang
diajarkan oleh Nabi Muhammad SAW. Dalam tarekat wirid, dzikir, sholat malam,
puasa dan lain-lainnya adalah materi dakwahnya. Dan tarekat merupakan salah
satu metode dakwah yang khas yang banyak dikembangkan oleh para daí sufi dan
daí-daí lainnya.17
Karena tujuan Tarekat sendiri juga memberikan perubahan yang lebih baik
lagi bagi jamaah yang mengikutinya pada pertumbuhan zaman yang sangat pesat
saat ini. Dari apa yang diamati tentang perubahan pengikut tarekat di Desa Ginuk
Magetan, yang dulunya jarang sekali beribadah ke masjid setelah mengikuti
tarekat di Pondok Pesantren Al-Hidayat sekarang sudah tertib sholat berjamaah
dimasjid tidak hanya untuk sholat magrib dan isya’, untuk sholat lima waktu juga
dilaksaksanakan di masjid.
Melihat realitas tersebut tentu menjadi dasar akan perlunya perhatian
kepada masyarakat untuk mendapatkan perhatian khusus dalam dakwah islam
17

Rosyidi. Dakwah Sufistik Kang Jalal. (Jakarta: Paramadina, 2004) h. 59

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

10

sehingga perlu mendapatkan wawasan mengenai pentingnya ibadah sholat sesuai
dengan syariat islam.
Berdasarkan latar belakang ini peneliti mengajukan penelitian tentang
“Pengaruh Pengajian Terhadap Peningkatan Pemahaman Ibadah Sholat Jamaah
Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah di Pondok Pesantren Al-Hidayat Ginuk
Magetan”.

B. Rumusan Masalah
Untuk menganalisis permasalahan tentang Pengaruh Pengajian Terhadap
Peningkatan Pemahaman Ibadah Sholat Jamaah Tarekat Qadiriyah Wa
Naqsabandiyah studi kasus di Pondok Pesantren Al-Hidayat Ginuk Magetan,
maka penulis merumuskan masalah sebagai berikut:
“Apakah Pengajian Berpengaruh terhadap Peningkatan Pemahaman Ibadah
Sholat Jamaah Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah di Pondok Pesantren AlHidayat Ginuk Magetan?”

C. Tujuan Penelitian
Untuk memberi gambaran secara konkrit serta arah yang jelas berdasarkan
pokok permasalahan tersebut, dalam pelaksanaan penelitian ini maka peneliti perlu
merumuskan tujuan yang ingin dicapai, adapun tujuan penelitian ini adalah
sebagai berikut:

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

11

“Untuk mengetahui Pengaruh Pengajian terhadap Peningkatan pemahaman
Ibadah Sholat Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah di Pondok Pesantren AlHidayah Magetan.”

D. Manfaat Penelitian
Sesuai dengan rumusan masalah serta tujuan diatas, penelitian ini diharapkan
dapat digunakan sebagai:
1. Manfaat Teoritis
Hasil penelitian diharapkan memberikan motivasi dan tambahan ilmu
pengetahuan khususnya bidang agama tentang ibadah sholat jamaah.
Kemudian untuk menggali hal-hal positif dalam Tarekat Qadariyah
Naqsabandiyah dalam meningkatkan pemahaman ibadah sholat jamaah.
2. Manfaat Praktis
Secara praktis hasil penelitian ini diharapkan bermanfaat bagi pondok
Pesantren dan sekaligus bisa membuka pemahaman ibadah sholat bagi
jamaah tarekat yang kemudian mampu meningkatkan kesadaran diri dalam
melaksanakan ibadah sholat. Dan bagi peneliti sendiri dapat mengetahui
hal-hal yang terkait dengan pemahaman jamaah dan seberapa besar
pengaruh pengajian terhadap perubahan pemahaman ibadah sholat jamaah
di Pondok Pesantren Al-Hidayat Ginuk Magetan.

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

12

E. Hipotesis
Hipotesis merupakan jawaban sementara dari masalah penelitian yang
secara teoritis dianggap paling mungkin dan paling tinggi tingkat kebenarannya.
Secara prosedural hipotesis penelitian diajukan setalah peneliti melakukan kajian
teori, karena hipotesis penelitian adalah rangkuman dari simpulan teoritis yang
diperoleh dari kajian pustaka. Jadi hipotesis yang dilampirkan pada penelitian ini
adalah:
H0 : Tidak terdapat Pengaruh Pengajian Terhadap Peningkatan Pemahaman
Ibadah Sholat Jamaah Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah di Pondok
Pesantren Al-Hidayat Ginuk Magetan.
Ha : Terdapat Pengaruh Pengajian Terhadap Peningkatan Pemahaman Ibadah
Sholat Jamaah Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah di Pondok Pesantren
Al-Hidayat Ginuk Magetan.

F. Definisi Operasional
Sebelum memasuki pada pokok bahasan terlebih dahulu penulis
menjelaskan beberapa kata-kata yang terdapat dalam rangka judul. Hal ini
diharapkan agar dapat terhindar dari segala kesalahan dan kesimpangsiuran
maksud yang diinginkan. Sehingga maksudnya terarah dan terperinci. Adapun
perincian masing-masing kata yang akan dijelaskan pengertian judul: “Pengaruh
Pengajian Terhadap Peningkatan Pemahaman Ibadah Sholat Jamaah Tarekat

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

13

Qadiriyah Wa Naqsabandiyah Di Pondok Pesantren Al-Hidayat Ginuk Magetan”
yang menjadi dua variabel yaitu
1. Pengajian
Apabila ditinjau dari segi epistemology, pengajian berasal dari kata
kaji, yang mendapat awalan pe- dan akhiran –an yang berarti ajaran,
pengajaran pembacaan Al-Quran, penyelidikan (pelajaran agama islam
yang mendalam).18Pengajian juga bisa berarti pengajaran (agama islam)
menanamkan norma agama melalui kegiatan dakwah.19
2. Pemahaman Ibadah sholat jamaah Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah
Pemahaman berasal dari kata paham yang mempunyai arti mengerti
benar, sedangkan pemahaman merupakan suatu proses perbuatan cara
memahami. Jadi pemahaman berarti suatu proses cara memahami dan
mempelajari supaya paham dan mempunyai pengetahuan banyak.20 Ibadah
adalah mengikuti perintah sepenuhnya tunduk dengan sempurna dan patuh
secara mutlak. Sholat adalah ibadah yang tersusun dari beberapa perkataan
dan perbuatan yang dimulai dengan takbir, disudahi dengan salam. Jadi,
ibadah sholat adalah perintah untuk tunduk dan patuh dengan dengan
menjalankan ibadah yang tersusun dari beberapa perkataan dan perbuatan

18

WJS. Poerwadarminta, Kamus Umum Bahasa Indonesia, (Jakarta: Balai Pustaka, 1985), h. 433
http.//www.apaarti.com/pengajian.html
20
http.//ian43.wodpress.com
19

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

14

yang dimulai dengan takbir, disudahi dengan salam.21 Tarekat Qadiriyah
Wa Naqsabandiyah adalah Tarekat yang didirikan oleh Syekh Ahmad
Katib al-Sambas al-Jawi. Jadi, Pengajian Tarekat Qadiriyah Wa
Naqsabandiyah adalah pengajaran atau menanamkan norma agama dalam
rangkaian ibadah di dalam Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah.22

G. Sistematika pembahasan
Dalam pembahasan sistematika, nantinya akan berisi tentang alur
pembahasan yang akan terdapat dalam bab pendahuluan sampai bab penutup.
Adapun sistematika pembahasan dalam penelitian ini meliputi :
Bab I Pendahuluan. Pada bab pendahuluan ini merupakan bab awal yang
berisikan latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat
penelitian, hipotesis, defisini konseptual, dan diakhiri dengan sistematika
pembahasan.
Bab II Kajian Kepustakaan. Pada bab ini berisikan tentang kajian pustaka
yang membahas tentang teori kepustakaan yang terkait dengan judul penelitian
“Pengaruh Pengajian Terhadap Peningkatan Pemahaman Ibadah Sholat jamaah
Tarekat Qadariyah Naqsabandiyah di Pondok Pesantren Al-Hidayat Ginuk
Magetan”, kajian teoritik yakni membahas kajian teori baik sercara substantif
21

Slamet Abidin dan Moh. Suyono. Fiqih dan Ibadah untuk IAIN, STAIN dan PTAIS. (Bandung: CV. PUSTAKA
SETIA,1998) h. 61

22

Sri Mulyati. Tarekat-Tarekat Muktabarah di Indonesia. (Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2004)
h. 253

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

15

atau wacana. Serta penelitian terdahulu yang relevan sebagai rujukan dan
perbandingan terhadap penelitian yang dilakukan sekarang.
Bab III Metode Penelitian. Bab ini merupakan paparan tentang pendekatan
dan jenis-jenis penelitian yang digunakan, objek peneltiannya, populasi, sampel
serta tehnik samplingnnya, variabel dan indicator peneltian, tahap-tahap peneltian
dan tehnik analisis data.
Bab IV Hasil Penelitian. Pada bab ini menjelaskan tentang gambaran
umum Pondok Pesantren Al-Hidayat Ginuk Magetan serta pengolahan hasil
bahan-bahan yang didapat dari bab sebelumnya, sehingga permasalahan pada
penelitian ini bisa ditemukan.
Bab V Penutup. Bab ini berisi tentang kesimpulan dan saran dari hasil
penelitian yang berjudul “Pengaruh Pengajian Terhadap Peningkatan Pemahaman
Ibadah Sholat Jamaah Tarekat Qadariyah Naqsabandiyah di Pondok Pesantren
Al-Hidayat Ginuk Magetan”

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

BAB II
KAJIAN PUSTAKA
A. Pengertian Ceramah
Dalam kamus Bahasa Indonesia adalah pidato yang bertujuan
memberikan nasihat dan petunjuk-petunjuk sementara ada audiensi yang
bertindak sebagi pendengar. Audiensi yang dimaksud disni adalah
keseluruhan untuk siapa saja, khalayak ramai, masyarakat luas atau lazim.
Jadi ceramah adalah pidato yang bertujuan untuk memberikan nasihat kepada
khalayak umum atau masyarakat luas.
Sedangkan menurut A. G. Lugandi, menjelaskan bahwa ceramah
agama adalah suatu penyampaian informasi yang bersifat searah, yakni dari
ceramah kepada hadirin.1 Berbeda lagi dengan pendapat Abdul Kadir Mansyi,
beliau berpendapat bahwa ceramah adalah metode yang dilakukan dengan
cara atau maksud untuk menyampaikan keterangan petunjuk, pengertian,
penjelasan tentang suatu masalah dihadapan orang banyak.2
Jadi yang dimaksud dengan ceramah agama yaitu suatu metode
yang digunakan oleh seorang da’i atau mubaligh dalam menyampaikan suatu
pesan kepada audience serta mengajak audience kepada jalan yang benar,
sesuai dengan ajaran agama guna untuk meningkatkan ketaqwaan kepada
Allah SWT demi kebahagiaan didunia dan akhirat.
1

A. G. Lugandi, Pendidikan Orang Dewasa (Sebuah Uraian Praktek, Untuk Pembimbing, Penatar,
Pelatih dan Penyuluh Lapangan), (Jakarta: Gramedia, 1989), h. 29
2
Abdul Kadir Munsyi, Metode Diskusi Dalam Dakwah, (Surabaya: Al-Ikhlas, 1981), h. 33

16
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

17

1. Komponen-komponen dalam Ceramah
Komponen atau unsur ceramah sama saja dengan komponen dalam
dakwah, yaitu:
a. Da’i
Disebut juga dengan juru dakwah atau lebih sering dikenal
dengan komunikator dakwah, yaitu orang yang harus menyampeikan
suatu pesan atau wasilah.3 Menurut Wahyu Ilaihi, M. A. dalam
karyanya yang berjudul “komunikasi dakwah”, untuk dikenal sebagai
da’i atau komunikator dakwah.
Dengan kata lain Da’i adalah orang yang melaksanakan
dakwah baik secara lisan maupun tulisan ataupun perbuatan baik
secara individu, kelompok bentuk organisasi atau lembaga. Maka yang
dikenal

sebagai

Dai

atau

komunikator

dakwah

itu

dapat

dikelompokkan menjadi :
1) Secara umum adalah setiap muslim atau muslimat yang mukallaf
(dewasa) dimana bagi mereka kewajiban dakwah merupakan suatu
yang melekat, tidak terpisahkan dari misinya sebagai penganut
Islam, sesuai dengan perintah
َ‫آية‬

ْ‫ل‬

ّ‫َلّغ ا عن‬

“Sampaikan walau satu ayat”

3

Wahyu Illahi, Komunikasi Dakwah, (Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2010), h. 77

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

18

2) Secara khusus adalah mereka yang mengambil keahlian khusus
(mutakhasis) dalam bidang agama Islam, yang dikenal dengan
panggilan ulama.
b. Mad’u
Mad’u adalah manusia yang menjadi mitra dakwah atau
menjadi sasaran dakwah atau manusia penerima dakwah, baik secara
individu, kelompok baik yang beragama Isam maupun tidak, dengan
kata lain manusia secara keseluruhan. Mohammad Abduh membagi
Mad’u menjadi tiga golongan yaitu4:
1) Golongan cerdik cendikiawan yang cinta kebenaran, dan dapet
berfikir secara kritis, cepat menangkap persoalan.
2) Golongan awam, yaitu kebanyakan orang yang belum dapat
berfikir secara kritis dan mendalam, belum dapat menangkap
pengertian-pengertian yang tinggi.
3) Golongan yang berbeda dengan golongan yang diatas adalah
mereka yang senang membahas sesuatu, tetapi hanya dalam batas
tertentu, tidak sanggup mendalami benar.
c. Materi / Pesan Dakwah
Materi adalah usaha-usaha yang dilakukan untuk membahas
materi yang akan disampaikan dihadapan khalayak. Menurut Ali Yafie

4

Muhammad Abduh, Komunikasi Komunikasi Dakwah, (Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2010), h.
20

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

19

menyebutkan bahwa pesan materi dakwah terbagi atas lima pokok
yang meliputi 5:
1) Masalah Kehidupan
Dakwah memperkenalkan dua jenis kehidupan yaitu kehidupan
duniawi dan kehidupan akhirat yang memiliki sifat kekal abadi.
2) Masalah Manusia
Pesan dakwah yang mengenai masalah manusia ini adalah
menempatkan posisi pada posisi yang “mulia” yang harus dilindungi
secara penuh. Dalam hal ini manusia ditempatkan kepada dua status
yaitu sebagai:
a) Ma’sum,

yaitu

memiliki

hak

hidup,

hak

memiliki,

hak

berketurunan, hak berpikir sehat, dan hak untuk menganut sebuah
keyakinan.
b) Mukhallaf, yaitu diberi kehormatan untuk Allah SWT. Yang
mencangkup: Pengenalan yang benar dan pengabdian yang tulus
kepadaa Allah, Pemeliharaan dan pengembangan dirinya dalam
perilaku dan perangi yang luhur, Memelihara hubungan yang baik,
yang damai dan rukun dengan lingkungannya.
3) Masalah Harta Benda
Pesan dakwah dalam hal ini, lebih pada penggunaan harta
benda untuk kehidupan manusia dan kemaslahatan ummah. Ada hak

5

Ali Yafie, Menggagas Fiqih Sosial. (Bandung : Mizan, 1994)

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

20

tertentu yang harus diberikan kepada orang yang berhak untuk
menerimanya.
4) Masalah Ilmu Pengetahuan
Dakwah Islam saat ini sangat mengutamakan pentingnya
pengembangan

ilmu

pengetahuan.

Pesan

yang

berupa

ilmu

pengetahuan disampaikan melalui tiga jalur ilmu yaitu: pertama
mengenal tulisan dan membaca, kedua penalaran dalam penelitian
dalam rahasia-rahasia alam, ketiga penggambaran di bumi seperti
study tour atau ekspedisi ilmiah.
5) Masalah Aqidah
Aqidah dalam pesan utama dakwah, memiliki ciri-ciri yang
membedakan dengan kepercayaan lain, yaitu:
a) Keterbukaan melalui kesaksian. Dengan demikian
seorang muslim selalu jelas identitasnya dan bersedia
mengakui identitas keagamaan orang lain.
b) Cakrawala yang luas dengan memperkenalkan bahwa
Allah SWT adalah Tuhan alam, bukan Tuhan kelompok
atau bangsa tertentu.
c) Kejelasan dan kesederhanaan. Seluruh ajaran aqidah,
baik soal ketuhanan, kerasulan, ataupun alam gaib
sangat mudah untuk dipahami.

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

21

d) Ketuhanan antara Iman dan Islam atau antara iman dan
perbuatan.
Dari penjelasan diatas, yang terpenting adalah konteks
penyampeian ayat-ayat Allah SWT. Berangkat dari persolan yang
dihadapi masyarakat. Rasul juga selalu merasakan persoalan yang
dihadapi umatnya. Perasaan empati ini akan membuat dakwah menjadi
lebih mengena. Rasa empati juga akan membuat juri dakwah bisa
memahami

situasi

yang

sedang dipahami objek dakwahnya,

“pemahaman saat ini sangat penting, supaya materi dakwah yang
disampeikan bisa benar-benar menjawab persoalan yang tengah
dihadapi publik. Kesalahan dalam memahami situasi dan perasaan
mad’u bisa membuat dakwah seseorang mengundang resistensi.
2. Media Dakwah
Media dakwah menurut istilah dari asal katanya berasal dari
bahasa latin yaitu “median”yang berarti perantara. Kata media sendiri
merupakan jamak dari kata media itu sendiri. Dari arti semantiknya berarti
media berarti segala sesuatu yang dapat dijadikan sebagai alat untuk
mencapai tujuan tertentu.6 Dengan demikian media dakwah dapat dengan
sesuatu yang dapat dipergunakan sebagai alat untuk mencapai tujuan
dakwah yang ditentukan.

6

Asmuni Syukur, Dasar-Dasar Strategi Dakwah Islam. h. 163

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

22

Dalam menyampaikan ajaran islam media menjadi peran yang
sangat penting bagi dakwah. Karena media menjadi urat nadi kegiatan
dakwah. Media atau sarana adalah suatu hal yang mengantarkan manusia
seuatu yang menjadi tujuan utama. Adapun sarana dakwah yakni untuk
membantu mubaligh dalam menyampaikan pesan ajaran islam. Untuk itu
mubaligh harus memilih media yang sesuai dengan kondisi dan situasi
pelaksanaan dakwah.

B. Pengertian Tarekat
Tariqah menurut bahasa Indonesia biasa ditulis dengan kata: tariqat,
tarikat, ataupun tarekat. Kata tariqah bentuk jamaaknya adalah tharaaiqu,
menurut kamus dapat berarti jalan, cara, metode, system atau madhab. Dalam
kajian ini, maksud thariqah adalah jalan menuju kepada Allah guna
mendapatkan rida-Nya, dengan cara mengikuti segala ajaran-ajaran-Nya tanpa
pengecualian. Perkataan thariqah terdapat dalam kitab suci al-quran:7

‫الطري ة َ ْس يْن ه ْم م ء غدق‬

‫أ ْ ل اسْت م ا ع‬

Artinya: “Kalau saja mereka berjalan dengan teguh di atas thariqah
(jalan), maka Kami (Allah) pasti akan melimpahkan kepada mereka air
(kehidupan sejati) yang melimpah ruah”. (Q.S al-Jin 72/16)8

7

Muzaiyanah, Pengantar Ilmu Tasawuf, (Dakwah Digital Press,2008) hal.89
Departemen Agama RI, Al- Qur’an dan Terjemahnya Juz 1-30 (Surabaya: Surya Cipta Aksara, 1993),
h. 985
8

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

23

Kebahagiaan hidup oleh Allah SWT. Diibaratkan “air yang melimpah
ruah” itulah yang dijanjikan-Nya bagi manusia yang menempuh jalan yang
benar dengan konsisten. Menurut keyakinan para ahli tasawuf, seseorang yang
ingin menuju Allah, tidak sampai ke maqam yang tertinggi itu sebelum
menempuh sebuah jalan, sistem atau metode kearah yang dituju itu, Tarekat
atau Thariqah itulah yang dimaksudkan.9

Sedangkan menurut keyakinan sufi orang tidak akan sampai hakiki
tujuan ibadat itu, aqiqah sebelum menempuh atau melaksanakan jalan kearah
itu. Jalan itu dinamakan Thariqah, dalam bahasa kita diucapkan Tarekat atau
Suluk dan orang yang melakukan itu dinamakan ahli Thariqah atau Salik.
Kata Tarekat berasal dari bahasa Arab yaitu Thariqah yang berarti “jalan”.
Dan dalam kajian ilmu tasawuf tarekat adalah jalan yang harus
ditempuh seseorang (dengan mengadakan taraqqi, pendakian) untuk sampai
ke tingkat melihat Tuhan dengan mata hati. Upaya yang ditempuh bisa
bertahun-tahun dan harus menempuh jalan yang sulit dengan semata-mata
mengharapkan ridha Allah SWT. Jalan itu sendiri berintikan kepada
penyucian diri, yang dibagi-bagi kedalam maqamat, sehingga dapat
menimbulkan keadaan yang ingin dicapai seorang sufi (ahwal). Sang pencari
jalan sering pula disebut salik. Sedangkan dalam Al-Quran Tariqah diartikan
jalan atau cara yang dipakai oleh seseorang untuk melakukan sesuatu.

9

Muzaiyanah, Pengantar Ilmu Tasawuf, (Dakwah Digital Press, 2008) h. 89

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

24

Dalam Al-Quran dan hadist Nabi banyak sekali terdapat ajaran-ajaran
dan petunjuk membersihkan diri manusia dan menuntun melalui thariq atau
jalan menuju Tuhan, yang dapat membawa manusia itu kepada kebahagiaan
dunia dan akhirat. Perkataan Thariq itu manarik perhatian orang sufi, lalu
dijadikan suatu istilah dengan pengertian-pengertian yang tertentu. Dengan
demikian perkataan Thariq atau Thariqah itu, menurut L. Massignon
mempunyai dua pengertian dalam dunia sufi. Pertama dalam abad ke-IX dan
ke-X Masehi berarti cara pendidikan akhlak dan jiwa bagi mereka yang
berminatmenempuh hidup sufi, kedua sesudah abad ke-XI Masehi Thariqah
itu mempunyai pengertian suatu gerakan yang lengkap untuk memberikan
latihan-latihan rohani dan jasmani dalam segolongan orang-orang islam
menurut ajaran dan keyakinan tertentu.10

Tarekat semula hanya menekankan pada aspek pendidikan moral
secara individual untuk mencapai kehidupan sufi. Namun pada abad
berikutnya lebih berkembang kearah pembinaan yang tidak hanya
mementingkan moral individu tetapi sudah berupaya membenahi moral
masyarakat melalui latihan, ajaran dan tata cara tertentu serta terkoordinasi
secara rapi, sehingga lebih teratur. Jika di abad pertama belum begitu jelas
dan masih kabur bagaimana pengorganisasiannya maka pada abad selanjutnya
lebih terarah dan telah bersifat organisatoris.

10

Amin Syukur. Tasawuf Kontekstual, (Yogyakarta: Pustaka Pelajar,2003) h.45

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

25

Dengan demikian tarekat yang pada mulanya merupakan perkumpulan
orang sufi yang berdiri secara spontan dan tanpa ikatan secara lokal,
kemudian berkembang menjadi sebuah organisasi sufi popular yang
mempunyai peraturan tertentu di berbagai penjuru dunia Islam.11

C. Asal-usul Tarekat Qadiriyah Naqsabandiyah

Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah ini adalah suatu tarekat yang
berasal dari univikasi dua tarekat besar sebelumnya, yaitu Tarekat Qadiriyah
dan Tarekat Naqsabandiyah. Kedua tarekat ini digabungkan kemudian
dimodifikasi sedemikian rupa, sehingga terbentuklah sebuah tarekat mandiri
yang berbeda dengan kedua induknya. Perbedaan itu terjadi, terutama dalam
bentuk- bentuk riyadah dan dzikirnya.12

Masyarakat awam pada umumnya memahami bahwa Tarekat
Qadiriyah Naqsabandiyah merupakan perpaduan dua Tarekat (Qadiriyah dan
Naqsabandiyah) padahal Tarekat Qadiriyah Naqsabandiyah yang terdapat di
Indonesia bukanlah hanya merupakan penggabungan dari dua tarekat yang
berbeda yang diamalkan bersama-sama tetapi tarekat ini merupakan sebuah
tarekat yang baru dan berdiri sendiri, yang didalamnya unsur-unsur pilihan
dari Qadiriyah dan juga Naqsabandiyah telah dipadukan menjadi sesuatu
yang baru. Sekalipun masing-masing tarekat tersebut telah memiliki metode

11
12

Muzaiyanah, Pengantar Ilmu Tasawuf, (Dakwah Digital Press, 2008) h. 90
Muzaiyanah, Pengantar Ilmu Tasawuf. h. 104

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

26

tersendiri, baik dalam aturan kegiatan, prinsip-prinsip maupun cara-cara
pembinaannya. Sehingga bentuk tarekat ini adalah tarekat baru yang memiliki
perbedaan dengan kedua tarekat dasarnya.

Tarekat ini didirikan oleh Syekh Ahmad Katib al-Sambas al-Jawi
dilahirkan di Sambas pada tahun 1217 H/1802M, sebagai penulis kitab Fath
al-Arifin. Sambas adalah nama sebuah kota di sebelah uatara Pontianak,
Kalimantan Barat. Sesudah belajar pendidikan agama dasar dikampungnya,
Syaikh Sambas berangkat ke Makkah pada usia Sembilan belas tahun untuk
meneruskan studinya di sana hingga wafatnya pada tahun 1289H./1872. Di
Makkah beliau belajar ilmu-ilmu Islam termasuk Tasawuf dan mencapai
posisi sangat dihargai diantara teman-teman sejawatnya,dan kemudian
menjadi seorang tokoh yang berpengaruh di seluruh Indonesia.
Diantara gurunya adalah Syaikh Daud bin ‘Abd Allah bin Idris alFatani (wafat sekitar 1843), seorang ‘alim besar yang juga tinggal di Makkah,
yaitu Syaikh Syams al-Din, Syaikh Muhammad Arsyad al-Banjari (w. 1812)
dan bahkan menurut sumber Syaikh ‘Abd al-Shamad al-Palimbani (w.
1800).Dari semua murid Syaikh Syam al-Din, Ahmad Khatib Sambas
mencapai tingkat tertinggi dan kemudian ditunjuk sebagai Syaikh Murshid
Kamil Mukammil.13

13

Sri Mulyati. Tarekat-Tarekat Muktabarah di Indonesia, (Jakarta: Kencana Prenada Media Group,
2004) hal. 253-254

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

27

Secara terpisah Tarekat Qadiriyah adalah Tarekat yang didirikan oleh
Syekh Abdul Qodir al-Jailani adalah seorang alim dan zahid, oleh
pengikutnyadianggap sebagai qutubul’aqtab. Abdul Qadir lahir di wilayah
Tribristan pada tahun 471 H. (1078M). wafat di baghdat pada tahun 561H
(1168M). Nama lengkapnya Abu Muhammad Muhyidin Abdul Qadir bin
Musa bin Abdulah Al-Husna Al-Jailani. Dan ayahnya bernama Abu Shalih
bin Jangidust. Pada tahun 488H, ketika masih remaja melanjutkan pelajaranya
ke Bagdad belajar kepada beberapa guru dan syekh dalam berbagai ragam
disiplin ilmu terutama tassawuf.

Pada awalnya Syekh Abdul Qadir al-Jailani seorang ahli Fiqh yang
terkenal dalam Madzab Hambali dibawah bimbingan Abu Sa’d al-Mubarak
al-Mukarrimi, lalu diajar oleh Syaikh Ahmad Abu al-Khayr al-Dabbas
(w.523/1121) dan kemudian dari sejumlah guru lain. Ia menganut madzhab
Hambali cerdas, budiman, menonjol dalam ilmu fikih dan komunikasi dan
informasi, tekun dalam mempelajari sastra dan hadis. Setelah belajar bebrapa
lama, termasuk masa berkelana di Irak, ‘Abd al-Qadir kembali ke Bagdad dan
mulai terkenal sebagai penceramah dalam acara-acara publik.

Seorang orientalis inggris ,Mary Geliiot telah menerbitkan wilayah
hidupnya. Dan musa Al-munaini telah menerbitkan buku yang sama dengan
judul “Manaqib Syekh Abd. Qadir Al-jailani”. Pengikut Tariqat Qadiriah
memegang prinsip tasamuh ,toleransi, karena Syekh Abd Qodir menegaskan

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

28

pada mereka : “Kita tidak hanya mengajak diri sendiri tetapi juga mengajak
mahkluk Allah supaya menjadi seperti kita”. Di antara syekh Thariqat ini
yang menonjol adalah Sayid Ahmad bin Idris Al-fasih. Ia sejalan dengan
Syekh Sayid Muhammad bin Ali Al-sanusi pendiri Tarekat Sanusiah.

Tarekat Qadiriyah adalah salah satu tarekat sufiah yang paling giat
menyebarkan

agama

islam

di

barat

Afrika.

Pengikut-pengikutnya

menyebarkan agama islam itu melalui perdagangan dan pengajaran. Umunya
pedagang-pedagan di daerah itu adalah pengikut Tarekat Qadiriyah. Amir
Syahib Arselan menyatakan bahwa mereka telah membuka sekolah dan
madrasah di setiap desa. Murid-muridnya sebagain besar terdiri dari anakanak berkulit hitam. Murid murid yang cerdas di kirim ke perguruan tinggi di
Tripoli, Qairiawan, dan Universitas Al-Azhar Kairo, setelah menamat kan
pelajaran di pergururan perguruan tinggi itu, mereka kembali ke tanah air dan
giat mengembangkan ajaran islam .

Ditanya orang Syekh Abdul Qadir tentang dunia ,maka mereka
menjawab : “keluarkan dia dari lubuk hatimu ketangan mu niscaya dia tidak
akan membahayakan mu”. Tentang ahlak yang baik, Abdul qadir menyatakan:
“kekerasan mahluk sedikit pun tidak berpengaruh kepadamu”. Di antara
ucapanya yang benar: “Jika di dalam hatimu terdapat benci atau suka kepada
sesorang,maka kembalikan amalnya kepada Al-Quran dan sunnah,maka
kasihilah dia .sebaliknya jika di benci Al-Quran dan sunnah,maka bencilah

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

29

dia ,supaya anda tidak mengasihi dia karna hawa nafsu”.14 Firman Allah
surat shaad 26 :

ّ ‫ف حْ ك ْم بيْن الن س ب ْلح‬
‫ق‬
َ ‫ع ْن س يل‬

ْ َ‫خ يفة في ْا‬

‫إن جع ْن‬

‫ٰ فيض ك ع ْن س يل َ ۚ إ ال ين يض‬

‫ي ا‬

‫َ تت ع ْال‬

‫ل ْم ع ا ٌ شدي ٌد ب نس ا ي ْ ْالحس‬
Artinya :“Hai Daud, sesungguhnya Kami menjadikan kamu khalifah
(penguasa) dimuka bumi, maka berilah keputusan (perkara) diantara
manusia dengan adil, dan jangan kamu menuruti hawa nafsu, karena ia akan
menyesatkan kamu dari jalan allah .” 15
Adapun Tarekat Qadiriyah Naqsabandiyah yang berkembang di
Indonesia pada umumnya dan di Jawa pada khususnya juga memiliki potensi
sosial ekonomi dan keunggulan komparati

Dokumen yang terkait

Pengaruh Amalan Tarekat Qadiriyah wa Naqsabandiyah Terhadap Akhlak Santri di Pondok Pesantren Suryalaya

3 38 143

PERAN PEMIMPIN PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAT DALAM MENANAMKAN ETIKA KEISLAMAN SANTRI Peran Pemimpin Pondok Pesantren Al-Hidayat Dalam Menanamkan Etika Keislaman Santri (Studi Kasus di Pondok Pesantren Al-HIdayat Kecamatan Lasem Kabupaten Rembang Tahun 2011

3 16 16

PERAN PEMIMPIN PONDOK PESANTREN AL-HIDAYAT DALAM MENANAMKAN ETIKA KEISLAMAN SANTRI Peran Pemimpin Pondok Pesantren Al-Hidayat Dalam Menanamkan Etika Keislaman Santri (Studi Kasus di Pondok Pesantren Al-HIdayat Kecamatan Lasem Kabupaten Rembang Tahun 2011

0 3 18

METODE ZIKIR TAREKAT NAQSYABANDIYAH KHALIDIYAH PONDOK PESANTREN AL-MANSHUR KLATEN Metode Zikir Tarekat Naqsyabandiyah Khalidiyah Pondok Pesantren Al-Manshur Klaten.

1 7 11

PENDAHULUAN Metode Zikir Tarekat Naqsyabandiyah Khalidiyah Pondok Pesantren Al-Manshur Klaten.

1 11 16

METODE ZIKIR TAREKAT NAQSYABANDIYAH KHALIDIYAH PONDOK PESANTREN AL-MANSHUR KLATEN Metode Zikir Tarekat Naqsyabandiyah Khalidiyah Pondok Pesantren Al-Manshur Klaten.

2 5 10

INTERNALISASI NILAI-NILAI IBADAH SYAUM DI PONDOK PESANTREN : Studi Kasus Kesalehan Sosial di Pondok Pesantren Al-Muhajirin Purwakarta.

0 1 48

KONTRIBUSI MAJELIS TAREKAT QADIRIYAH WA NAQSYABANDIYAH AL UTSMANIYAH TERHADAP PENGENDALIAN STRESS : STUDI EKSPLORASI JAMA'AH TAREKAT QADIRIYAH WA NAQSYABANDIYAH AL UTSMANIYAH DI PONDOK PESANTREN AL FITHRAH KELURAHAN KEDINDING KECAMATAN KENJERAN SURABAYA.

7 40 179

Peran “komunitas “orong-orong” dalam pengembangan tarekat qodiriyah wa naqsabandiyah al-ustmaniyah di Kecamatan Gresik tahun 1988-2005 M.

1 9 97

PERAN PENDIDIKAN TARIKAT QADIRIYYAH WA NAQSABANDIYAH: STUDI KASUS DI PONDOK PESANTREN DARUL FALAH PAGUTAN MATARAM

0 0 19