201708101413104.1.07.UrusanWajibPerhubungan Final14Maret2016

LKPJ Walikota Semarang Akhir Tahun Anggaran 2015

07. URUSAN WAJIB PERHUBUNGAN
A.

KEBIJAKAN PROGRAM
Program yang ada pada Urusan Wajib Perhubungan di Tahun Anggaran 2015

beserta tujuannya adalah sebagai berikut :
1.

Program-program Penunjang, yang meliputi:
a.

Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

b.

Program Peningkatan Sarana Prasarana Aparatur

c.


Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian
Kinerja dan Keuangan

2.

Program-Program Pelaksanaan Urusan, yang meliputi :
a.

Program Pembangunan Prasarana dan Fasilitas Perhubungan
Program ini diarahkan untuk meningkatkan kualitas pengelolaan
sarana prasarana dan fasilitas Perhubungan yang difokuskan pada
ketersediaan aturan bidang perhubungan serta terpantaunya fasilitas
perhubungan.

b.

Program Rehabilitasi dan Pemeliharaan Prasarana dan Fasilitas LLAJ
Program ini diarahkan untuk meningkatkan kualitas rehabilitasi &
Pemeliharaan Prasarana & Fasilitas LLAJ yang difokuskan pada

peningkatan jumlah penumpang di terminal

c.

Program Peningkatan Pelayanan Angkutan
Program ini diarahkan untuk meningkatkan Pelayanan Angkutan yang
difokuskan pada Pelayanan angkutan umum massal (BRT), penurunan
pelanggaran angkutan umum di jalan, penurunan titik parkir on street
serta peningkatan titik parkir off street

d.

Program Pembangunan Sarana dan Prasarana Perhubungan
Program ini diarahkan untuk meningkatkan sarana dan prasarana
perhubungan yang difokuskan pada meningkatnya ketersediaan
prasarana penunjang BRT .

e.

Program Pengendalian dan Pengamanan Lalu Lintas

Program ini diarahkan untuk meningkatkan Pengendalian dan
Pengamanan Lalu Lintas yang difokuskan pada ruas jalan rawan
kemacetan lalu lintas.

f.

Program Pengembangan Jaringan Komunikasi dan Informatika
Program ini diarahkan untuk Pengembangan Komunikasi dan
Informatika.

Hal. 193

LKPJ Walikota Semarang Akhir Tahun Anggaran 2015

g.

Program Pelayanan BLU UPTD Terminal Mangkang
Program ini diarahkan untuk peningkatan pelayanan BLU UPTD
TerminalMangkang terutama pelayanan BRT.


B.

REALISASI PELAKSANAAN PROGRAM DAN KEGIATAN

1.

PENDANAAN

ANGGARAN PROGRAM PENUNJANG
1.

Program Pelayanan Administrasi Perkantoran
Kegiatan yang dilaksanakan dalam program ini adalah sebagai berikut:

NO

1
2
3
4

5
6
7
8
9
10
11
13

2.

KEGIATAN
SKPD: DISHUBKOMINFO
Penyediaan Jasa Surat Menyurat
Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber
Daya Air Dan Listrik
Penyediaan Jasa Pemeliharaan Dan
Perizinan Kendaraan Dinas / Operasional
Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor
Penyediaan Alat Tulis Kantor

Penyediaan Barang Cetakan Dan
Penggandaan
Penyediaan Komponen Instalasi Listrik /
Penerangan Bangunan Kantor
Penyediaan Peralatan Rumah Tangga
Penyediaan Makanan Dan Minuman
Rapat-rapat Koordinasi Dan Konsultasi
Ke Luar Daerah
Penyediaan Stiker Masa Uji
Belanja Jasa Penunjang Administrasi
Perkantoran
JUMLAH PROGRAM

ANGGARAN
(Rp.)

REALISASI
ANGGARAN
(Rp.)


PERSEN
TASE
(%)

9.960.000
1.274.200.000

1.000.000
1.060.826.780

10,04%
83,25%

52.121.000

48.960.000

93,94%

250.000.000

58.250.000
478.000.000

249.990.000
58.250.000
477.082.950

100,00%
100,00%
99,81%

20.000.000

20.000.000

100,00%

12.000.000
40.000.000
265.000.000


12.000.000
29.698.500
263.000.000

100,00%
74,25%
99,25%

552.188.000
267.096.000

412.538.000
241.320.000

74,71%
90,35%

3.278.815.000


2.874.666.230

87,67%

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur
Kegiatan yang dilaksanakan dalam program ini adalah sebagai berikut :

NO

1
2
3
4
5
6
7

KEGIATAN
SKPD: DISHUBKOMINFO
Pengadaan Kendaraan Dinas /

Operasional
Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor
Pengadaan Peralatan Gedung Kantor
Pemeliharaan Rutin/berkala Gedung
Kantor
Pemeliharaan Rutin/berkala Kendaraan
Dinas / Operasional
Pemeliharaan Rutin/berkala
Perlengkapan Gedung Kantor
Rehabilitasi Sedang/berat Gedung
Kantor
JUMLAH PROGRAM

ANGGARAN
(Rp.)

REALISASI
ANGGARAN
(Rp.)

PERSEN
TASE
(%)

1.671.063.500

1.329.348.000

79,55%

10.000.000
1.296.500.000
680.000.000

10.000.000
1.277.808.700
673.769.500

100,00%
98,56%
99,08%

522.010.000

522.010.000

100,00%

36.000.000

36.000.000

100,00%

50.000.000

50.000.000

100,00%

4.265.573.500

3.898.936.200

91,40%

Hal. 194

LKPJ Walikota Semarang Akhir Tahun Anggaran 2015

3.

Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan
Keuangan
Kegiatan yang dilaksanakan dalam program ini adalah sebagai berikut:

NO

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16

ANGGARAN
(Rp.)

KEGIATAN
SKPD: DISHUBKOMINFO
Penyusunan Pelaporan Keuangan
Semesteran
Penyusunan Pelaporan Prognosis
Realisasi Anggaran
Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir
Tahun
Penyusunan Pelaporan Target
Pendapatan
Penyusunan Pelaporan Keuangan
Bulanan
Penyusunan Renstra Skpd
Penyusunan Laporan Kinerja Jabatan
Fungsional Pkb
Penyusunan Buku Penjagaan
Kepegawaian Dishub Dan Kominfo
Penyusunan Lkpj Skpd
Penyusunan Renja Skpd
Penunjang Kinerja Pa, Ppk, Bendahara
Dan Pembantu
Penyusunan Rka Dan Dpa
Penyusunan Laporan Akuntabilitas
Kinerja Instansi Pemerintah
Rapat Kerja Perhubungan, Komunikasi
Dan Informatika
Pemantauan/pengendalian Dan
Pelaporan Program/ Kegiatan Dinas
Pemantauan Dan Pengendalian Laporan
Penerimaan Pendapatan
JUMLAH PROGRAM

REALISASI
ANGGARAN
(Rp.)

PERSEN
TASE
(%)

12.000.000

12.000.000

100,00%

12.000.000

11.500.500

95,84%

12.000.000

12.000.000

100,00%

15.000.000

14.375.000

95,83%

10.000.000

10.000.000

100,00%

40.000.000
10.000.000

15.520.000
9.940.000

38,80%
99,40%

5.000.000

5.000.000

100,00%

25.000.000
12.000.000
266.000.000

24.250.000
11.900.000
250.743.000

97,00%
99,17%
94,26%

20.000.000
12.500.000

19.200.000
12.140.000

96,00%
97,12%

45.000.000

45.000.000

100,00%

15.500.000

14.847.000

95,79%

22.000.000

19.744.000

89,75%

534.000.000

488.159.500

91,42%

ANGGARAN PROGRAM PELAKSANAAN URUSAN PERHUBUNGAN
1.

Program Pengembangan Prasarana dan Fasilitas Perhubungan
Kegiatan yang dilaksanakan dalam program ini adalah sebagai berikut:

NO

1
2
3

4
5

6
7

ANGGARAN
(Rp.)

KEGIATAN
SKPD: DISHUBKOMINFO
Pemantauan Traffigh Light
Pemantauan / Pendataan Lalu Lintas
Dan Penumpang Kapal / Pesawat
Survey Inventarisasi Kapal (gt