Cover Penggunaan Metode Fuzzy Mamdani Untuk Mengukur Kecerdasan Emosi Anak Usia Dini

PENGGUNAAN METODE FUZZY MAMDANI UNTUK MENGUKUR
KECERDASAN EMOSI ANAK USIA DINI

SKRIPSI

REYHAN SAMANTHA DESTIKA
081402001

PROGRAM STUDI S1 TEKNOLOGI INFORMASI
FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2014

Universitas Sumatera Utara

PENGGUNAAN METODE FUZZY MAMDANI UNTUK MENGUKUR
KECERDASAN EMOSI ANAK USIA DINI

SKRIPSI


Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat memperoleh ijazah
Sarjana Teknologi Informasi

REYHAN SAMANTHA DESTIKA
081402001

PROGRAM STUDI S1 TEKNOLOGI INFORMASI
FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2014

Universitas Sumatera Utara

ii
PERSETUJUAN

Judul

:


PENGGUNAAN METODE FUZZY MAMDANI
UNTUK MENGUKUR KECERDASAN EMOSI
ANAK USIA DINI

Kategori

:

SKRIPSI

Nama

:

REYHAN SAMANTHA DESTIKA

Nomor Induk Mahasiswa

:


081402001

Program Studi

:

SARJANA (S1) TEKNOLOGI INFORMASI

Departemen

:

TEKNOLOGI INFORMASI

Fakultas

:

ILMU


KOMPUTER

DAN

TEKNOLOGI

INFORMASI (FASILKOM-TI) UNIVERSITAS
SUMATERA UTARA

Diluluskan di
Medan, Juli2014
Komisi Pembimbing

:

Pembimbing 1

Pembimbing 2


Dr. Syahril Efendi, S.Si., M.IT
NIP 196711101996021001

Mhd. Anggia Muchtar, ST., MMIT
NIP 198001102008011010

Diketahui/Disetujui oleh
Program Studi S1 Teknologi Informasi
Ketua,

Mhd. Anggia Muchtar, ST., MMIT
NIP198001102008011010

Universitas Sumatera Utara

iii

PERNYATAAN

PENGGUNAAN METODE FUZZY MAMDANI UNTUK MENGUKUR

KECERDASAN EMOSI ANAK USIA DINI

SKRIPSI

Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil karya sendiri, kecuali beberapa kutipan
dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.

Medan, Juli2014

Reyhan Samantha Destika
081402001

Universitas Sumatera Utara

iv

UCAPAN TERIMA KASIH

Puji dan syukur penulis sampaikan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan
rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini sebagai

syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Teknologi Informasi, Program Studi S1
Teknologi Informasi Universitas Sumatera Utara.
Ucapan terima kasih penulis sampaikan kepada Bapak Syahril Efendi, S.Si.
M.IT. selaku pembimbing satu dan Bapak Mhd. Anggia Muchtar, ST., MMIT. selaku
pembimbing dua yang telah banyak meluangkan waktu dan pikirannya, memotivasi
dan memberikan kritik dan saran kepada penulis. Ucapan terima kasih juga ditujukan
kepada Bapak Dedy Arisandi, ST., M.Kom. dan Bapak Mohammad Fadly Syahputra,
B.Sc, M.Sc.IT yang telah bersedia menjadi dosen pembanding. Ucapan terima kasih
juga ditujukan kepada Ketua dan Sekretaris Program Studi Teknologi Informasi,
Bapak Mhd. Anggia Muchtar, ST., MMIT. dan Bapak Mohammad Fadly Syahputra,
B.Sc, M.Sc.IT. Dekan dan Pembantu Dekan Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi
Informasi Universitas Sumatera Utara, semua dosen serta pegawai di Program Studi
S1 Teknologi Informasi.
Skripsi ini terutama penulis persembahkan untuk kedua orang tua dan keluarga
penulis yang telah memberikan dukungan dan motivasi, ayahanda Burhanuddin,
S.P.T. dan ibunda Nurhayati, S.E. yang selalu sabar dalam mendidik dan
membesarkan penulis. Untuk adik penulis Savero Alfard D dan Ritzi Noer Alief D
yang selalu memberikan dorongan kepada penulis dan juga penulis persembahkan
untuk Rahmi Hidayati, S.Psi atas semua dukungan yang telah diberikan. Terima kasih
penulis ucapkan kepada teman-teman yang selalu memberikan dukungan, Billy Azzahry, Nanda Putra, Franheit Sangapta, Hasnul Arief, Ika Hasnita, Umi Hani dan

seluruh angkatan 08, teman-teman di lantai 3, serta teman-teman mahasiswa
Teknologi Informasi lainnya yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu. Semoga
Allah SWT membalas kebaikan kalian dengan nikmat yang berlimpah.

Universitas Sumatera Utara

v

ABSTRAK

Sejak kecerdasan emosi mulai dipopulerkan oleh Daniel Goleman di tahun 1995, para
orang tua semakin sadar dan yakin bahwa keberhasilan anak tidak hanya cukup
dengan keterampilan teknis dan pengetahuan ilmiah, namun juga dipengaruhi oleh
kemampuan anak dalam mengendalikan emosi mereka. Semakin tinggi kesadaran
orang tua untuk mengetahui kemampuan anak mereka dalam mengendalikan emosi
menjadi alasan untuk membuat sistem yang mampu menganalisis karakteristik dari
kecerdasan emosi anak usia dini. Karakteristik yang terdapat pada anak usia dini
dijadikan sebagai variabel masukan pada penelitian. Skala likert akan digunakan
untuk menganalisis karakteristik anak, dan nilai setiap variabel ditentukan dengan
representasi kurva segitiga. Variabel masukan pada sistem terdiri dari 5 variabel, yaitu

kesadaran diri, mengelola emosi, memanfaatkan emosi secara produktif, empati dan
membina hubungan. Nilai dari kelima variabel akan dihitung dengan menggunakan
metode fuzzy. Metode ini cukup efisien digunakan untuk menentukan nilai dari
kecerdasan emosi tersebut. Sistem ini akan menghitung nilai kecerdasan emosi
berdasarkan karakteristik yang ada pada anak usia dini. Para orang tua hanya perlu
menggunakan sistem untuk mengetahui secara dini perkembangan kecerdasan emosi
tanpa harus bertanya langsung ke pakarnya. Keluaran yang dihasilkan oleh sistem
berupa nilai dari kecerdasan emosi anak dan informasi dari kategori nilai yang
diperoleh.
Kata kunci: Kecerdasan Emosi, Metode F uzzy, Logika F uzzy, Skala Liker t

Universitas Sumatera Utara

vi

THE USE OF MAMDANI FUZZY METHODS FOR MEASURING
EMOTIONAL INTELLIGENCE IN EARLY CHILDHOOD

ABSTRACT


Since emotional intelligence popularized by Daniel Goleman in 1995, parents
are increasingly aware and convinced that the success of a child is not just
enough with the technical skills and scientific knowledge, but also influenced
by the child's ability to control their emotions. The higher the awareness of
parents to know their child's ability to control emotions is the reason to create
a system capable of analyzing the characteristics of earl y childhood emotional
intelligence. Characteristics found in early childhood used as input variables
in the study. Likert scale will be used to analyze the characteristics of the
child, and the value of each variable is determined by the triangular
representation of the curve. Variable input to the system consists of 5
variables, namely self-awareness, managing emotions, emotions productively
utilize, empathy and build relationships. Values of the five variables will be
calculated by using the method of fuzzy. This method is efficient enough to
use to determine the value of emotional intelligence. This system will
calculate the value of emotional intelligence based on characteristics present
in early childhood. Parents just need to use the system to determine early
development of emotional intelligence without having to ask directly to the
experts. Output generated by the system in the form of the value of the child's
emotional intelligence and information obtained from the value category.
Keyword: Emotional Intelligence, Fuzzy Method, Fuzzy Logic, Likert Scale


Universitas Sumatera Utara

vii

DAFTAR ISI

Hal.
ii
iii
iv
v
vi
vii
ix
x

Persetujuan
Pernyataan
Ucapan Terima Kasih
Abstrak
Abstract
Daftar Isi
Daftar Tabel
Daftar Gambar
Bab 1 Pendahuluan
1.1 Latar Belakang
1.2 Rumusan Masalah
1.3 Batasan Masalah
1.4 Tujuan Penelitian
1.5 Manfaat Penelitian
1.6 Metode Penelitian
1.7 Sistematika Penulisan

1
1
4
4
4
5
5
6

Bab 2 Landasan Teori
2.1 Tinjauan Pustaka
2.2 Landasan Teori
2.2.1 Logika Fuzzy
2.2.2 Himpunan fuzzy
2.2.3 Fungsi Keanggotaan
2.2.4 Fuzzy Inference System (FIS)
2.2.5. Proses Inferensi Fuzzy
2.3 Teknik Pengukuran Skala Psikologi
2.3.1 Karakteristik Skala Psikologi
2.3.2 Tingkat Pengukuran Skala Psikologi
2.3.3 Skala Likert
2.3.4 Reliabilitas dan Validitas Pengukuran
2.4 Kecerdasan Emosi Anak Usia Dini
2.4.1 Pengertian Kecerdasan Emosi
2.4.2 Faktor – faktor yang mempengaruhi kecerdasan emosi anak
2.4.3 Stimulasi Kecerdasan Emosi
2.4.4 Jenis-jenis Prakiraan
2.4.5 Pengukuran Prakiraan

8
8
9
9
10
10
12
14
15
15
16
16
17
19
19
23
24
25
26

Bab 3 Analisis dan Perancangan Sistem
3.1 Objek Penelitian
3.2 Metode Pengembangan Sistem

28
28
28

Universitas Sumatera Utara

viii
3.2.1 Tahap perencanaan
3.2.2 Tahap analisis
3.3 Tahap Perancangan Sistem
3.3.1 Use Case Diagram
3.3.2 Context Diagram
3.3.3 Sequence Diagram Model
3.4 Metode Fuzzy
3.4.1 Pembentukan himpunan fuzzy
3.4.2 Pembentukan aturan fuzzy
3.5 Pembuatan sistem
3.6 Uji coba sistem
3.6.1 Pengujian software
3.6.2 Pengujian metode
3.7 Penyusunan laporan hasil penelitian

28
29
31
32
36
37
41
41
48
54
54
54
54
55

Bab 4 Implementasi dan Pengujian Sistem
4.1 Implementasi Sistem
4.2 Tampilan Aplikasi
4.2.1 Tampilan halaman awal
4.2.2 Tampilan halaman diagnosis
4.3 Tampilan halaman admin
4.3.1 Tampilan halaman login
4.3.2 Tampilan halaman home
4.4 Penentuan Nilai EQ
4.5 Pembahasan
4.6 Pengujian Sistem

56
56
56
56
59
62
62
62
64
72
74

Bab 5 Kesimpulan dan Saran
5.1 Kesimpulan
5.2 Saran

76
76
76

Daftar Pustaka
Lampiran A: Skala Likert

78
80

Universitas Sumatera Utara

ix

DAFTAR TABEL

Hal.
Tabel 2.1 Karakteristik Skala
Tabel 2.2 Aspek emosi dan karakteristik perilakunya
Tabel 3.1 Tabel Aspek Emosi
Tabel 3.2 Skenario Use Case Registrasi
Tabel 3.3 Skenario use case login
Tabel 3.4 Menjawab Pertanyaan
Tabel 3.5 Skenario Lihat Hasil Pengukuran
Tabel 3.6 Skenario login admin
Tabel 3.7 Skenario Update Pertanyaan dan Bobot
Tabel 3.8 Skenario lihat history pasien
Tabel 3.9 Semesta Pembicaraan untuk Setiap Variabel Fuzzy.
Tabel 3.10 Himpunan Fuzzy
Tabel 3.11 Aturan-Aturan Fuzzy
Tabel 3.12 Item Pengujian
Tabel 3.13 Pengujian Metode
Tabel 4.1 Hasil pengujian Software DSS
Tabel 4.2 Hasil Perbandingan Data

16
21
30
33
33
34
34
35
35
36
41
42
49
54
55
73
74

Universitas Sumatera Utara

x

DAFTAR GAMBAR

Hal.
Gambar 2.1 Proses Inferensi Fuzzy
Gambar 2.2 Representasi Kurva Trapesium
Gambar 2.3 Representasi Kurva Bahu
Gambar 2.4 Proses Inferensi Fuzzy Mamdani
Gambar 3.1 Arsitektur Aplikasi
Gambar 3.2 Use Case Diagram
Gambar 3.3 Context Diagram
Gambar 3.4 Sequence Diagram Registrasi
Gambar 3.5 Sequence Diagram Login
Gambar 3.6 Sequence Diagram Menampilkan Pertanyaan
Gambar 3.7 Sequence Diagram Lihat Hasil
Gambar 3.8 Sequence Diagram Login Admin
Gambar 3.9 Sequence Diagram Update Pertanyaan dan Bobot
Gambar 3.10 Sequence Diagram Lihat History Pasien
Gambar 3.11 Himpunan FuzzyKesadaran Diri, Mengelola Emosi, Memanfaatkan
Emosi Secara Produktif, dan Empati
Gambar 3.12 Himpunan Fuzzy Membina Hubungan
Gambar 3.13 Himpunan FuzzyEmotional Quetient
Gambar 3.14 Proses Inferensi Fuzzy
Gambar 3.15 Flowchart Inferensi Fuzzy
Gambar 4.1 Halaman Awal aplikasi
Gambar 4.2 Petunjuk Penggunaan
Gambar 4.3 Menu Sign Up
Gambar 4.4 Login
Gambar 4.5 Angket Kesadaran diri
Gambar 4.6 Angket Mengelola Emosi
Gambar 4.7 Angket Memanfaatkan Emosi Secara Produktif
Gambar 4.8 Angket Empati
Gambar 4.9 Angket Membina Hubungan
Gambar 4.10 Hasil EQ
Gambar 4.11 Halaman Admin
Gambar 4.12 Halaman Home Admin/Edit User
Gambar 4.13 Halaman Pertanyaan
Gambar 4.14 History User
Gambar 4.15 Himpunan Fuzzy Kesadaran diri 26
Gambar 4.16 Himpunan Fuzzy Mengelola Emosi 26
Gambar 4.17 Himpunan Fuzzy MEP 25
Gambar 4.18 Himpunan Fuzzy Empati 23
Gambar 4.19 Himpunan Fuzzy Membina Hubungan 27
Gambar 4.20 Komposisi Aturan

10
11
12
14
32
32
36
37
38
38
39
39
40
40
43
45
47
52
53
57
57
58
58
59
59
60
60
61
61
62
62
63
63
64
65
66
67
68
70

Universitas Sumatera Utara