Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peranan Panti Asuhan Putri Aisyiyah Tuntang Kabupaten Semarang dalam Upaya Meningkatkan Kesejahteraan Anak Asuh

PERANAN PANTI ASUHAN PUTRI AISYIYAH TUNTANG
KABUPATEN SEMARANG DALAM UPAYA MENINGKATKAN
KESEJAHTERAAN ANAK ASUH

SKRIPSI
Disusun dan Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Kristen Satya Wacana untuk Melengkapi Sebagian Persyaratan
Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

Oleh
DIYAH CAHYANINGRUM
162011012

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA
SALATIGA
2016

KATA PENGANTAR
Puji syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat Rahmat dan

Hidayah-Nya telah menjadikan penulis mampu menyelesaikan skripsiyang
berjudul “ Peranan Panti Auhan Putri Aisyiyah Tuntang Kabupaten Semarang
dalam Upaya Meningkatkan Kesejahteraan Anak Asuh” dengan baik dan lancar.
Penyusunan skripsi ini bertujuan untuk memenuhi persyaratan dalam memperoleh
gelar Sarjana Pendidikan di Program Studi Pendidikan Ekonomi Fakultas
Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.
Selama melaksanakan penelitian dan penyusunan skripsi ini, penulis
banyak menerima bantuan, bimbingan, masukan, kritik, saran, dan dukungan dari
banyak pihak yang sangat berarti bagi penulis. Perkenankanlah pada kesempatan
ini penulis mengucapkan terima kasih kepada :
1. Dra. Entri Sulistari G., M.Si selaku Ketua Program Studi Pendidikan
Ekonomi

dan

selaku

dosen

penguji


yang

telah

memberikan

pengetahuannya.
2. Dr. Bambang Ismanto, M.Si selaku wali studi yang senantiasa
memberikan dukungan dalam dalam menyelesaikan skripsi ini.
3. Drs. Alex Ch.D. Mira Kaho, M.Si. selaku . selaku dosen pembimbing
skripsi yang banyak memberikan waktu, tenaga dan pengetahuannya
kepada penulis dalam penyusunan skripsi.
4. Seluruh dosen dan staff Program Studi Pendidikan Ekonomi Fakultas
Keguruan dan Ilmu Pendidikan UKSW.

5. Seluruh warga Panti Asuhan Putri Aisyiyah Tuntang Kabupaten Semarang
yang telah banyak membantu penulis dalam penyusunan skripsi.
6. Orang tua, kakak serta keluarga tercinta yang telah mendukung dalam doa,
motivasi dan biaya selama penulis mengenyam pendidikan di Pendidikan

Ekonomi.
7. Sahabat tersayang yang selalu memberikan dukungan moral dan spiritual
dalam pembuatan skripsi sampai selesai. Terimakasih bantuan dan
informasi yang sangat berguna dalam penyusunan skripsi.
8. Teman-teman Program Studi Pendidikan Ekonomi angkatan 2011 Wicha,
Bowo, Ika, Darsih, Diyah, Andri, Bobi, Shinta, Arum, Yusuf, Fitria, Dian,
Mulih, Novi, yang memberikan semangat, bantuan dan doa.
9. Teman-teman Program Studi Pendidikan Ekonomi angkatan 2009, 2010
yang memberikan semangat, bantuan dan doa.
10. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu yang turut
memberikan dukungan selama penyusunan skripsi ini.
Kiranya Tuhan Yang Maha Esa senantiasa melimpahkan berkah dah kasih
karunia-Nya kepada semua pihak yang telah membantu penulis selama ini.
Penulisan Skripsi ini penulis menyadarai bahwa Skripsi ini masih jauh dari
sempurna. Oleh karena itu, dengan penuh kerendahan hati penulis menerima kritik
dan saran yang sifatnya membangun. Akhir kata, semoga Skripsi ini dapat
bermanfaat bagi pihak-pihak yang berkepentingan. Terima kasih.
Salatiga, Februari 2016
Penulis


MOTTO DAN PESEMBAHAN

Motto
“Jangan penah befikir untuk kembali ke masa lalu, dan jangan terlalu
memikirkan masa depan. Jika melakukan yang terbaik dihari ini maka hari
esok akan lebih baik pula.”
*** Diyah Cahyaningrum***
Skripsi ini saya persembahkan untuk :
 Bapak dan Ibu terkasih, yang selalu memberi dukungan serta doa.
 Kakak-kakakku serta keponakanku.
 Semua sahabatan yang selalu memberikan semangat.
 Kepada semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan skripsi ini.

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan Panti Asuhan Putri Aisyiyah
Tuntang Dalam Upaya Meningkatkan Kesejahteraan Anak Asuh, yang membina
dan mengasuh anak-anak asuhnya dengan kasih sayang serta membentuk karakter
dan kepribadian anak-anak asuhnya. Jenis penelitian yang digunakan adalah
Deskriptif Kualitatif. Pengumpulan data melalui teknik wawancara demi

terstruktur dengan bantuan pedoman wawancara, observasi, dan dokumentasi.
Validitas data menggunakan trianggulasi sumber dan trianggulasi teknik. Teknik
analisis data yang digunakan adalah teknik analisis model interaktif yang bergerak
dari pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan.
Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa peranan yang dilakukan Panti
Asuhan Putri Aisyiyah Tuntang ternyata mempunyai pengaruh yang besar dalam
meningkatkan mutu pendidikan informal anak-anak asuhnya, khususnya pengaruh
pada anak asuh terlihat dalam cara bersikap terhadap sesama anak asuh, pengasuh,
ataupun dengan orang lain dan cara anak asuh mengatasi masalahnya sendiri.

Kata kunci : Peranan, Kesejahteraan anak asuh

DAFTAR ISI

DAFTAR GAMBAR ........................................................................................................ iv
DAFTAR LAMPIRAN ..................................................................................................... v
BAB I PENDAHULUAN .................................................................................................. 1
1.1. Latar Belakang ............................................................................................................ 1
1.2 Permasalahan Penelitian.............................................................................................. 5
1.3 Tujuan Peneliltian ..................................................................................................... 12

1.4 Signifikansi Penelitian .............................................................................................. 12
1.5 Keterbatasan Penelitian ............................................................................................. 13
BAB II LANDASAN TEORI ......................................................................................... 14
2.1 Peranan ...................................................................................................................... 14
2.2 Panti Asuhan ............................................................................................................. 16
2.3 Kesejahteraan Anak Asuh ......................................................................................... 23
2.4 Penelitian Terdahulu ................................................................................................. 25
BAB III METODOLGI PENELITIAN ..................................................................... 27
3.1 Jenis Dan Metode Penelitian ..................................................................................... 27
3.2 Obyek Penelitian ....................................................................................................... 28
3.3 Sumber Dan Teknik Pengumpulan Data ................................................................... 29
3.4 Instrumen Penelitian.................................................................................................. 31
3.5 Prosedur Analisis Data.............................................................................................. 32
3.6 Metode Verifikasi Data............................................................................................. 34
BAB IV HASIL PENELITIAN...................................................................................... 35
4.1 Hasil Penelitian.......................................................................................................... 35
4.1.1 Gambar Umum Panti Asuhan Putri Aisyiyah Tuntang........................................ 35
4.1.2 Pendidikan pada Panti Asuhan Putri Aisyiyah Tuntang...................................... 39
4.1.3 Fasilitas yang disediakan Panti asuhan Putri Aisyiyah Tuntang.......................... 40
4.1.4 Sumber Dana yang diperoleh Panti Asuhan Putri Aisyiyah Tuntang.................. 41

4.1.5 Kegiatan yang dilakukan di Panti Asuhan Putri Aisyiyah Tuntang..................... 41

4.2 Pembahasan Hasil Penelitian..................................................................................... 42
4.2.1 Peranan Panti Asuhan Putri Aisyiyah Tuntang.................................................... 42
4.2.2 Kendala Yang Dihadapi Panti Asuhan................................................................. 53
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.......................................................................... 54
5.1 Kesimpulan............................................................................................................... 56
5.2 Saran.......................................................................................................................... 57
DAFTAR PUSTAKA...................................................................................................... 58
LAMPIRAN..................................................................................................................... 60

DAFTAR GAMBAR
Gambar 3.1

Komponen dalam Analisis Data Model Interaktif ................... 32

Gambar 4.1.1

Stuktur Kepengurusan Panti ..................................................... 36


DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 Pedoman Wawancara ...................................................................... 60
Lampiran 2 Transkrip Wawancara ..................................................................... 63
Lampiran 3 Data Display .................................................................................... 82
Lampian 4 Coding ............................................................................................. 83
Lampiran 5 Data Reduksi ................................................................................... 87

Dokumen yang terkait

PERANAN PANTI ASUHAN PUTRI ‘AISYIYAH DALAM UPAYA MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN ANAK ASUH MELALUI PENINGKATAN PENDIDIKAN INFORMAL

2 38 168

PERAN PANTI ASUHAN YATIM PUTRI AISYIYAH SURAKARTA Peran Panti Asuhan Yatim Putri Aisyiyah Surakarta Dalam Upaya Pembinaan Akhlak Anak Asuh Tahun 2013.

0 3 14

PERAN PANTI ASUHAN YATIM PUTRI AISYIYAH SURAKARTA DALAM UPAYA PEMBINAAN AKHLAK ANAK ASUH Peran Panti Asuhan Yatim Putri Aisyiyah Surakarta Dalam Upaya Pembinaan Akhlak Anak Asuh Tahun 2013.

0 2 15

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peranan Panti Asuhan Putri Aisyiyah Tuntang Kabupaten Semarang dalam Upaya Meningkatkan Kesejahteraan Anak Asuh T1 162011012 BAB I

0 1 13

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peranan Panti Asuhan Putri Aisyiyah Tuntang Kabupaten Semarang dalam Upaya Meningkatkan Kesejahteraan Anak Asuh T1 162011012 BAB II

0 0 13

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peranan Panti Asuhan Putri Aisyiyah Tuntang Kabupaten Semarang dalam Upaya Meningkatkan Kesejahteraan Anak Asuh T1 162011012 BAB IV

0 0 21

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peranan Panti Asuhan Putri Aisyiyah Tuntang Kabupaten Semarang dalam Upaya Meningkatkan Kesejahteraan Anak Asuh T1 162011012 BAB V

0 1 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peranan Panti Asuhan Putri Aisyiyah Tuntang Kabupaten Semarang dalam Upaya Meningkatkan Kesejahteraan Anak Asuh

0 0 35

POLA PEMBENTUKAN KEMANDIRIAN ANAK DI PANTI ASUHAN PUTRI AISYIYAH TUNTANG KECAMATAN TUNTANG, KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2009. - Test Repository

0 1 123

UPAYA PEMBENTUKAN KEMANDIRIAN BELAJAR ANAK YATIM PUTRI DI PANTI ASUHAN AISYIYAH TUNTANG KABUPATEN SEMARANG SKRIPSI

0 0 149