2017 Stratejik Sesi 6 DH Penyusunan Misi dan Visi

Penyusunan Visi dan Misi
Dwi Handono Sulistyo
KMPK FK-UGM

Pokok Bahasan
• Kedudukan RPJMD-Renstra dan
sistematika Renstra
• Renstra dalam perspektif “evolusi”
perencanaan
• Visi
• Misi
• Visi-Misi: Apa Perbedaannya?

Pokok Bahasan 1:

KEDUDUKAN RPJMDRENSTRA DAN
SISTEMATIKA RENSTRA

VISI-MISI
PRESIDEN


RPJP
N
RT
RW

RPJMN

RKP
RENST
RA K/L SPM

RKPD

RPJMD
RENST
RA
SKPD

RPJPD


VISI-MISI
KA DAERAH

= RENCANA KESEHATAN DAER

Dijabarkan
Dalam
Renstra
Sasaran
Kesehatan
Keteranga
n:
SKPD; Swasta
Eselon III

Daerah

DAERAH

Eselon IV


5

Permendagri No. 54/2010
Pasal 93
sistematika paling sedikit sebagai berikut:
• a. pendahuluan;
• b. gambaran pelayanan SKPD;
• c. isu-isu strategis berdasarkan tugas pokok
dan fungsi;
• d. visi, misi, tujuan dan sasaran, strategi dan
kebijakan;
• e. rencana program, kegiatan, indikator kinerja,
kelompok sasaran dan pendanaan indikatif; dan
• f. indikator kinerja SKPD yang mengacu pada
tujuan dan sasaran RPJMD.

RPJMD
• a. visi, misi, dan
program kepala daerah;

• b. arah kebijakan
keuangan daerah;
• c. strategi
pembangunan daerah;
• d. kebijakan umum;
• e. program SKPD;
• f. program lintas SKPD;
• g. program kewilayahan;
• h. rencana kerja dalam
kerangka regulasi yang
bersifat indikatif; dan
• i. rencana kerja dalam
kerangka pendanaan
yang bersifat indikatif.

RENSTRA
• a. pendahuluan;
• b. gambaran pelayanan
SKPD;
• c. isu-isu strategis

berdasarkan tugas
pokok dan fungsi;
• d. visi, misi, tujuan dan
sasaran, strategi dan
kebijakan;
• e. rencana program,
kegiatan, indikator
kinerja, kelompok sasaran
dan pendanaan indikatif;
dan
• f. indikator kinerja SKPD
yang mengacu pada
tujuan dan sasaran RPJMD

Pokok Bahasan 2:

RENSTRA DALAM
PERSPEKTIF “EVOLUSI”
PERENCANAAN


Evolusi “Perencanaan”
Perencanaan
Jangka
Panjang

•Keadaan Stabil
•Bisa diprediksi
Contoh:
Repelita I-VI

RPJP- RPJM?
Master Plan

Strategic
Planning

-Perubahan sangat
cepat
-Sulit diprediksi


Fokus pada “Perencanaan”
 Jadi Dokumen

Strategic
Management

-Perencanaan saja tidak
Cukup
-Semua Fungsi Manajeme
Harus diperhatikan

Scenario Planning
Perencanaan
Jangka
Panjang

Strategic
Planning

Strategic

Management

-Perubahan sangat
cepat
-Sulit diprediksi

Scenario
Planning
-beberapa skenario
perencanaan

Perencanaan
Untuk
Memecahkan
Masalah

VS

Perencanaan
Untuk

Mencapai VISI &
Menjalankan MISI

Pokok Bahasan 3:

VISI

What Do We Want to
Become?
• A vision statement should answer
the basic question, “What do we
want to become?”

2-13

What Do We Want to
Become?
The vision statement should be :
• short,
• preferably one sentence, and

• as many managers as possible
should have input into developing
the statement.

2-15

Visions should
• be inspirational – and aspirational

• be memorable
• be defined from the start
• be clear
• be used as a framework for monitoring and
evaluation

Vision Statement Examples

2-17

Visi Organisasi vs Visi

Pembangunan
• “Menjadi lembaga yang…………”
VS
• “Kabupaten X Sehat Tahun…….”

Pokok Bahasan 4:

MISI

What Is Our Business?
• Mission statement
– a declaration of an organization’s
“reason for being.”
– answers the pivotal question “What is
our business?”
– essential for effectively establishing
objectives and formulating strategies

2-20

Mission Statement
• Mission statement
– reveals what an organization wants to
be and whom it wants to serve
– Also called a creed statement, a
statement of purpose, a statement of
philosophy, a statement of beliefs, and a
statement of business principles

2-21

“reason for being” Dinkes
• Lampiran UU No. 23 Tahun 2014
Tentang Pemerintahan Daerah
• PEMBAGIAN URUSAN
PEMERINTAHAN KONKUREN
ANTARA PEMERINTAH PUSAT
DAN DAERAH PROVINSI DAN
DAERAH KABUPATEN/KOTA

Pokok Bahasan 5:

VISI-MISI: APA
PERBEDAANNYA?

Vision and Mission What's the difference
and why does it
matter?
A mission and a vision are statements that have
been written to guide certain actions and future
states:
•A mission is what an organization does, its action;
a vision is what an organization would like to
happen as a result of the action that it does.
•Mission equals the action;
vision is the ultimate result of the action.

•Mission answers the question:
“What would not happen if we were not here as an
organization?”
Or more positively:
“What change is achieved because we exist?
•Vision answers the question:
“What are the results, the ends, the consequences
of our action?”
•Vision looks forward; mission looks at today.

Vision & Mission – the
difference
What

Vision

Mission

The ‘dream’

The ‘plan’

Key
Inspirational, clear,
Identifies how
Characterist easily communicated the ‘dream’ will
ic
be fulfilled
Time Frame Long term

Short – Medium
term

Penugasan Kelompok
• Analisis sinkronisasi Visi
RPJMD/Bupati - Visi Renstra Dinkes
• Analisis Misi RPJMD – Misi Renstra
Dinkes
• Analisis Misi Renstra Dinkes –
kewenangan Lampiran UU No. 23
Tahun 2014

HP: 0815675122
E-mail: luqyboy2@yahoo.co.id

TERIMA KASIH