Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Antara Komitmen Organisasi dengan Kinerja Pegawai di PD BPR Bank Salatiga T1 802008028 BAB V

BAB V
PENUTUP
A.

Kesimpulan
Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan,
maka dapat diambil kesimpulan sebagai berikut:
1. Terdapat hubungan positif yang signifikan antara
komitmen organisasi dengan kinerja pegawai pada PD
BPR Bank Salatiga.
2. Nilai rata-rata skor komitmen organisasi termasuk
dalam kategori tinggi.
3. Nilai rata-rata skor kinerja pegawai termasuk dalam
kategori tinggi.

B.

Saran
Berdasarkan hasil penelitian, pembahasan dan
kesimpulan yang terdapat pada penelitian ini, maka terdapat
beberapa saran yang diajukan penulis adalah sebagai

berikut:
1.

Bagi PD BPR Bank Salatiga
Perlu mempertahankan dan bahkan meningkatkan
komitmen

organisasi

para

pegawainya

menjadi

semakin tinggi lagi sehingga makin meningkatkan
kinerja mereka. Peningkatan terutama ditujukan pada
masing-masing aspek komitmen organisasi yang

59


60

mempunyai nilai rata-rata paling rendah. Untuk itu
beberapa hal yang perlu dilakukan oleh perusahaan
adalah:
a.

Pada komponen afektif, pegawai perlu diberikan
kesempatan untuk memberikan masukan-masukan
guna kemajuan perusahaan sehingga ia merasa
menjadi “bagian dari keluarga” di perusahaan
tersebut.

Masukan-masukan

tersebut

bisa


disampaikan saat ikut serta dalam rapat/pertemuan
yang diadakan perusahaan.
b.

Pada komponen normatif, pegawai perlu diberikan
kepercayaan

melaksanakan

tugas-tugas

yang

penting sehingga ia merasa mempunyai kontribusi
yang berarti bagi perusahaan, hal tersebut tentunya
akan membuat pegawai merasa berat untuk
meninggalkan perusahaan sekalipun ia mempunyai
kesempatan untuk melakukan hal tersebut.
c.


Pada aspek kontinuans, tingkat kesejahteraan
pegawai

perlu

lebih

mendapatkan

perhatian

dengan cara pemberian gaji/bonus/tunjangan yang
setimpal agar pegawai tidak ada niat untuk keluar
dari perusahaan.

61

2.

Bagi pegawai

Diharapkan agar kinerjanya dapat ditingkatkan lagi
dengan cara menumbuhkembangkan komitmennya
terhadap perusahaan terutama pada aspek kontinuans
dengan cara:
a.

Bertanggung jawab dalam mengerjakan segala
tugas yang diberikan agar hasilnya memuaskan
sehingga

nantinya

perusahaan

untuk

bisa

dipromosikan


jabatan/posisi

yang

oleh
lebih

menantang.
b.

Bersedia berkorban untuk menyelesaikan tugas
yang mendesak di luar jam kerja sehingga apa
yang

diperbuatnya

pertimbangan

tersebut


perusahaan

dapat

dalam

menjadi

memberikan

kompensasi finansial yang memadai.
3.

Bagi peneliti yang akan datang
Peneliti selanjutnya dapat mengembangkan penelitian
ini sebagai berikut:
a.

Menggunakan variabel/ faktor yang sama tapi
dengan obyek yang berbeda seperti misalnya pada

perusahaan

non

perbankan

ataupun

jenis

organisasi/ lembaga lainnya untuk membuktikan
konsistensi

hubungan

diantara

organisasi dengan kinerja pegawai.

komitmen


62

b.

Mengembangkan

penelitian

ini

dengan

mempertimbangkan faktor lainnya yang dianggap
mempunyai hubungan dengan kinerja selain
komitmen organisasi. Misalnya: kepuasan kerja,
motivasi kerja, kepribadian, disiplin kerja dan
faktor lainnya.


Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Antara Komitmen Organisasi dengan Kinerja Pegawai di PD BPR Bank Salatiga T1 802008028 BAB I

0 0 10

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Antara Komitmen Organisasi dengan Kinerja Pegawai di PD BPR Bank Salatiga T1 802008028 BAB II

0 0 14

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Antara Komitmen Organisasi dengan Kinerja Pegawai di PD BPR Bank Salatiga T1 802008028 BAB IV

0 0 24

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Antara Komitmen Organisasi dengan Kinerja Pegawai di PD BPR Bank Salatiga

0 0 10

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Antara Komitmen Organisasi dengan Kinerja Pegawai di PD BPR Bank Salatiga

0 0 24

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Antara Budaya Organisasi dengan Pemberdayaan Karyawan Perusahaan Daerah Air Minum Salatiga T1 802007102 BAB V

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Kesejahteraan Guru dengan Kinerja Guru BK di SMP Se-Kota Salatiga T1 132010121 BAB V

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kelengketan Biaya di Bank Perkreditan Rakyat (BPR ) Pemerintah Daerah T1 232009065 BAB V

0 0 2

T1__BAB V Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Lingkungan Kerja dengan Kinerja Karyawan Bagian Produksi PT. Patria Prima Jaya Tugu Salatiga T1 BAB V

0 0 2

T1__BAB V Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pengelolaan Parkir di Salatiga T1 BAB V

0 0 38