PENGARUH INTERNET SEBAGAI SUMBER PEMBELAJARAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 20 MEDAN TAHUN AJARAN 2012/2013.

(1)

PENGARUH INTERNET SEBAGAI SUMBER PEMBELAJARAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR PADA MATA PELAJARAN

EKONOMI SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 20 MEDAN TAHUN AJARAN 2012/2013

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Memperoleh Gelar

Sarjana Pendidikan

Oleh

HANDRIANI MILLADYA GINTING NIM : 709341047

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI MEDAN


(2)

(3)

(4)

(5)

ABSTRAK

HANDRIANI MILLADYA GINTING, NIM 709341047, Pengaruh Internet Sebagai Sumber Pembelajaran Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas VIII SMP Negeri 20 Medan Tahun Ajaran 2012/2013. Skripsi Jurusan Pendidikan Ekonomi, Program Studi Pendidikan Tataniaga, Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan 2013.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh internet dengan terhadap prestasi belajar pada siswa kelas VIII SMP Negeri 20 Medan Tahun Ajaran 2012/ 2013. Lokasi penelitian ini adalah SMP Negeri 20 Medan Tahun Ajaran 2012/ 2013. Populasi adalah siswa kelas VIII SMP Negeri 20 Medan yang berjumlah 315 orang siswa. Teknik pengambilan sampel digunakan dengan teknik random sampling. Sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 59 siswa. Pengumpulan data diperoleh melalui observasi, angket, dan dokumentasi. Untuk menguji angket digunakan validas angket dan reliabilitas angket. Teknik analisis data menggunakan rumus perhitungan regresi linier sederhana, determinasi. Uji hipotesis diuji dengan uji t.

Hasil validitas dan reabilitas instrument internet sebagai sumber belajar dengan ketentuan jika rhitung> rtabel pada α= 0,05 dengan n= 30 maka soal dapat dikatakan valid dan sebaliknya jika rhitung< rtabel maka soal tidak valid, dengan ketentuan rtabel= 0,252. Menunjukan dari 20 item yang diuji cobakan terdapat 18 item yang valid. Item yang valid memiliki peluang untuk digunakan sebagai instrumen dalam penelitian, namun item yang tidak valid tidak dapat digunakan sebagai instrumen dalam penelitian dari dalam mengukur apa yang ingin diukur. Untuk mengetahui pengaruh variabel inertnet sebagai sumber belajar terhadap prestasi belajar digunakan rumus regresi linier sederhana. Terlihat bahwa ada pengaruh antara penggunaan inertnet sebagai sumber belajarn terhadap prestasi belajar dengan persamaan regresi yang diperoleh Y=48,241 + 0,482 X.

Ada pengaruh positif dan signifikan secara parsial anatara variabel internet sebagai sumber belajar terhadap prestasi belajar diperoleh nilai thitung 5,931 dan diketahui ttabel 1,670, maka thitung>ttabel (5,931>1,670) dan signifikansi penelitian 0,000, maka jika dibandingkan dengan

taraf signifikansi α sebesar 0,00, maka sig < α (0,000<0,05), dengan demikian hipotesis diterima. Dapat disimpulkan bahwa internet sebagai sumber belajar terhadap prestasi belajar berpengaruh signifikan terhadap prestasi belajar siswa pelajaran.


(6)

ABSTRACT

HANDRIANI MILLADYA GINTING, NIM 709341047, Effect of the Internet as a Source of Learning Against Eighth Grade Student Achievement SMP Negeri 20 Medan Academic Year 2012/2013. Thesis Majoring In Economics Education, Business Administration Education Courses, Faculty Of Economics, State University Of Medan 2013.

This study aimed to determine the effect of the internet on learning achievement at the eighth grade students of SMP Negeri 20 Medan Academic Year 2012/2013. The study site is SMP Negeri 20 Medan Academic Year 2012/2013. The study site is SMP Negeri 20 Medan Academic Year 2012/2013. The population was eighth grade students of SMP Negeri 20 Medan, amounting to 315 students. The sampling technique used with random sampling technique. The samples in this study were as many as 59 students. Collection of data obtained through observation, questionnaires, and documentation. Validas questionnaire used to test the reliability of questionnaires and questionnaires. Analysis using simple linear regression formula calculation, determination. Test the hypothesis was tested by t test.

Instrument validity and reliability of the results of the Internet as a learning resource with the provision that if rhitung> rtabel at α = 0.05 with n = 30, then the matter can be said to be valid, and vice versa rhitung> rtabel the question is invalid, the provision of rtabel = 0.252. Shows of the 20 items tested contained 18 valid items. Valid items have a chance to be used as an instrument in the study, but the item is not valid can not be used as an instrument in the study of the gauge what to measure.

To determine the effect of the Internet as a learning resource variables on learning achievement used simple linear regression formula. Seen that there is influence between inertnet use as a source of learning achievement belajarn regression equation obtained with Y = 48.241 + 0.482 X.

There is a positive and significant effect of the partial anatara internet variables as a source of learning on learning achievement obtained thitung known ttabel 5,931 and 1,670, then thitung>ttabel (5.931> 1.670) and the significance of the study 0,000, compared to the

significance level α for 0 , 00, the sig <α (0.000 <0.05), so the hypothesis is accepted. It

can be concluded that the internet as a source of learning on academic achievement have a significant effect on student achievement lesson.


(7)

DAFTAR ISI

LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING

KATA PENGANTAR ... i

ABSTRAK ... v

ABSTRACT ... vi

DAFTAR ISI... vii

DAFTARTABEL ... ix

DAFTAR LAMPIRAN ... x

DAFTAR GAMBAR ... xi

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1. Latar Belakang Masalah ... 1

1.2. Identifikasi Masalah ... 5

1.3. Pembatasan Masalah ... 5

1.4. Rumusan Masalah ... 5

1.5. Tujuan Penelitian ... 6

1.6. Manfaat Penelitian ... 7

BAB II KAJIAN PUSTAKA ... 8

2.1. Kerangka Teori ... 8

2.1.1 Internet Sebagai Sumber Pembelajaran ... 8

2.1.2. Jenis Layanan Internet ... 9

2.1.3. Fungsi Internet ... 10

2.1.4. Sumber Belajar... 10

2.1.5. Fungsi Sumber Belajar ... 11

2.1.7. Kelebihan dan Kekurangan Internet Sebagai Sumber Belajar ... 12

2.1.8. Prinsip-prinsip Internet Sebagai Sumber Belajar ... 12


(8)

2.1.10. Manfaat Internet Dalam Pendidikan ... 18

2.1.11. Penggunaan Internet sebagai Media Pencarian Tugas ... 19

2.1.12 Prestasi belajar ... 20

2.1.13 Faktor-faktor yang Mempengaruhi Prestasi Belajar ... 21

2.2 Penelitian yang Relevan ... 22

2.3 Kerangka Berpikir ... 23

2.4. Hipotesi Penelitian ... 24

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ... 25

3.1. Lokasi Penelitian ... 25

3.2. Populasi Dan Sampel Penelitian ... 25

3.3. Variabel Penelitian Dan Defenisi Operasional ... 27

3.4. Teknik Pengambilan Data ... 28

3.5. Uji Instrumen Penelitian ... 30

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 35

4.1. Hasil Penelitian ... 35

4.2. Analisis Data ... 40

4.3. Pembahasan Hasil Penelitian ... 42

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 44

5.1. Kesimpulan ... 44

5.2. Saran ... 45 DAFTAR PUSTAKA


(9)

DAFTAR TABEL

1. Tabel Jumlah Populasi ... 26

2. Tabel Sampel Penelitian ... 27

3. Tabel Layout Angket ... 29

4. Tabel Statistik Prestasi Belajar ... 37

5. Tabel Distribusi Frekuensi Variabel Prestasi Belajar ... 38

6. Tabel Determinan... 40

7. Tabel Regresi Linier Berganda ... 41

8. Tabel Uji Hipotesis ... 42


(10)

i

DAFTAR GAMBAR


(11)

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah

Internet sudah menjadi media informasi yang amat handal bagi manusia dari berbagai profesi. Berbagai informasi dari berbagai bidang kehidupan, baik berbentuk teks, gambar, maupun suara disajikan di internet setiap saat. Fasilitas tunjuk dan ketuk (point and click) yang disediakan sangat memudahkan penjelajahan informasi di internet. Kalangan pendidikan tergolong sangat banyak memanfaatkan jasa internet. Banyak institusi maupun pribadi telah menawarkan artikel, jurnal, atau buku teks melalui Internet. Bahkan banyak paket program pengajaran dari tingkat pendidikan dasar sampai perguruan tinggi, juga sudah ditawarkan melalui internet. Besarnya manfaat internet khususnya bagi pendidikan menyebabkan tidak ada alasan kiranya untuk tidak memperkenalkan internet kepada anak didik. Pengenalan internet kepada anak sejak dini akan memberikan pengalaman yang begitu kaya. Selain itu, internet juga membantu memberikan pengetahuan generatif kepada anak, sebab anak-anak tidak cukup hanya diberi pengetahuan reproduktif seperti menghafal pelajaran yang diberikan gurunya, tetapi juga pengetahuan generatif, yaitu mengembangkan pelajaran tersebut (Info Komputer, 1996). Di balik manfaatnya yang besar bagi dunia pendidikan, internet dirasa masih cukup mahal, terutama dalam hal biaya saluran komunikasi.

Dalam hal yang demikian, perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) yang sangat pesat telah berpengaruh terhadap berbagai aspek kehidupan manusia, termasuk dalam interaksi guru dan peserta didik. Interaksi tersebut memerlukan dukungan media instruksional yang inovatif, kreatif, tepat, dan efektif. Salah satu media yang dimaksud adalah implementasi media berbasis internet.


(12)

Internet menunjukkan bahwa sumber belajar yang dikemas dalam bentuk internet dapat meningkatkan mutu pendidikan. Guru berupaya untuk meningkatkan kemampuannya dalam mengembangkan materi bahan ajar serta mencari metode yang sesuai dengan mata pelajaran. Internet menyediakan peluang bagi guru unuk mengembangkan teknik pengajaran sehingga memberikan hasil yang maksimal terhadap prestasi belajar siswa dan internet bisa mendorong peserta didik menjadi lebih aktif belajar.

Perkembangan internet telah menjanjikan potensi belajar mengajar dalam merubah cara seseorang untuk belajar memperoleh informasi, menyesuaikan informasi dan sebagainya. Oleh karena itu, kesadaran untuk lebih memberikan perhatian pada peningkatan kualitas internet terhadap pembelajaran perlu ditumbuhkan. Internet dikembangkan sesuai dengan ilmu pengetahuan yang secara otomatis dapat meningkatkan prestasi belajar.

Dalam proses belajar mengajar salah satu faktor yang mendukung keberhasilan guru melaksanakan pelajarannya adalah kemampuan guru dalam menguasai dan mengelola kelas, begitu juga dalam penyampaian materi guru dituntut untuk menguasai hal-hal yang yang berhubungan dengan proses penyampaian pesan / materi baik itu metode dan media. Meskipun guru merupakan sebagai sumber belajar utama, peserta didik tidak harus bergantung dengan guru tetapi banyak sumber belajar yang bisa digunakan untuk menggali ilmu secara mandiri seperti internet. Dengan perkembangan teknologi seperti internet yang setiap harinya semakin canggih, banyak keberadaan warung internet (warnet), peserta didik dapat mencari sumber belajar yang mereka inginkan dan bisa digunakan kapan saja dan dimana saja. Dengan belajar secara mandiri ini akan memiliki manfaat sehingga melatih siswa tidak tergantung pada satu sumber belajar saja, tetapi bisa mencari sumber belajar yang lain di internet untuk memperluas pengetahuanya.


(13)

Dalam pelaksanaanya suatu lembaga pendidikan selalu ingin menghasilkan lulusan-lulusan ataupun out put yang baik, berkualitas, memiliki prestasi belajar yang bagus dan bisa diandalkan. Seorang siswa yang berhasil dalam menuntut ilmu tidak cukup dinilai hanya berhasil di bidang akademisnya saja, menduduki peringkat atas di kelasnya atau prestasi lain di sekolah yang pernah diraihnya, akan tetapi harus dilihat pula dari sisi kualitas kepribadiannya, kedalaman ilmu yang dikuasainya, Hal ini dapat disimpulkan bahwa semakin siswa terlibat dalam proses belajar mengajar, maka semakin besar pencapaian prestasi belajar yang didapat siswa. Hal yang perlu diperhatikan untuk mencapai hal tersebut adalah tentu saja usaha yang dilakukan untuk mendapatkan prestasi belajar siswa yang dalam hal ini adalah proses pembelajaran sebagai dasar suatu aktivitas.

SMP Negeri 20 Medan merupakan salah satu lembaga pendidikan umum. Berdasarkan hasil observasi, penulis menemukan para siswa hanya berpatokan kepada guru sebagai pencarian sumber belajar yang mengakibatkan minimnya pengetahuan yang mereka dapatkan. Sumber belajar didapatkan bukan hanya dari guru saja, tetapi bisa diperoleh dari sumber belajar yang lain seperti internet. Di fasilitas sekolah sumber belajar bisa didapatkaan seperti di lab komputer. Karena di lab tersebut siswa dapat mengakses sumber belajar melalui internet. Dengan adanya internet sebagai sumber belajar bisa meningkatkan prestasi belajar siswa.

Berdasarkan uraian tersebut, kemudian muncul pertanyaan dalam diri penulis terhadap siswa-siswi kelas VIII yaitu: Bagaimana siswa-siswi kelas VIII SMP Negeri 20 Medan menggunakan internet sebagai sumber untuk mencari materi tambahan mereka? Apakah dengan internet sebagai sumber belajar dapat membantu siswa-siswi kelas VIII SMP


(14)

Negeri 20 Medan dalam pengerjaan tugas mereka di dalam atau pun di luar sekolah untuk meningkatkan prestasi belajar?

Dilatar belakangi hal tersebut, maka penulis tertarik untuk mengadakan penelitian dengan mengangkat judul “Pengaruh Internet Sebagai Sumber Pembelajaran Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi SMP Negeri 20 Medan Tahun Ajaran 2012/2013”.

1.2 Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang diatas, maka yang menjadi identifikasi masalah dalam penelitian adalah:

1. Apakah internet sebagai sumber pembelajaran mempengaruhi prestasi belajar siswa kelas VIII SMP Negeri 20 Medan?

2. Apakah sumber pembelajaran melalui internet dapat meningkatkan prestasi belajar siswa kelas VIII SMP Negeri 20 Medan?

1.3 Pembatasan Masalah

Pemabatasan masalah wajib dilaksanakan untuk mencegah kesalah pahaman yang ingin diteliti. Oleh karena itu perlu dibatasi ruang lingkup. Adapun batasan masalah dalam penelitian ini adalah pengaruh internet sebagai sumber pembelajaran terhadap prestasi belajar ekonomi siswa.


(15)

1.4 Rumusan Masalah

Berdasarkan pembatasan masalah diatas, maka yang menjadi rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: Apakah ada pengaruh internet sebagai sumber pembelajaran terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran Ekonomi kelas VIII SMP Negeri 20 Medan tahun pelajaran 2012/2013?

1.5 Tujuan Penelitian

Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh internet sebagai sumber pembelajaran terhadap prestasi belajar siswa mata pelajaran ekonomi kelas VIII SMP Negeri 20 Medan tahun pelajaran 2012/2013.

1. 6 Manfaat Penelitian

Hasil penelitian ini diharapkan dapat meberikan manfaat antara lain:

1. Untuk menambah wawasan bagi penulis dalam bidang penelitian khususnya tentang internet sebagai sumber pembelajaran terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi kelas VIII SMP Negeri 20 Medan tahun pelajaran 2012/2013. 2. Bagi siswa

Dengan mengetahui internet sebagai sumber pembelajaran, diharapkan siswa dapat berperan aktif terhadap proses belajar mengajar sehingga dapat meningkatkan prestasi dalam pembelajaran.


(16)

Penelitian ini diharapkan dapat memberikan gambaran terhadap informasi internet, sehingga guru dapat meningkatkan kemampuan dalam pembelajaran.

4. Bagi lembaga atau Pihak Sekolah

Penelitian ini dapat digunakan sebagai masukan dalam menyusun pembangunan pendidikan dalam usaha meningkatkan prestasi belajar siswa terhadap mata pelajaran Ekonomi.


(17)

1 BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan data yang diperoleh dari hasil analisis yang dilakukan maka kesimpulan yang dapat dikemukakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut :

1. Koefisien pada persamaan regresi linear sederhana internet sebagai sumber belajar yaitu 0,048 artinya, jika internet sebagai sumber belajar meningkat sebesar satu satuan maka prestasi belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi kelas VIII di SMP Negeri 20 Medan akan bertambah 0,048 satuan.

2. Ada pengaruh positif dan signifikan secara parsial anatara variabel internet sebagai sumber belajar terhadap prestasi belajar diperoleh nilai thitung 5,931 dan diketahui ttabel 1,670, maka thitung>ttabel (5,9371>1,670) dan signifikansi penelitian 0,95, maka jika dibandingkan dengan taraf signifikansi α sebesar 0,00, maka sig < α (0,000<0,05), dengan demikian hipotesis diterima. Dapat disimpulkan bahwa internet sebagai sumber belajar terhadap prestasi belajar berpengaruh signifikan terhadap prestasi belajar siswa pelajaran ekonomi kelas VIII di SMP Negeri 20 Medan Tahun Ajaran 2012/2013.

5.2 Saran

1. Internet sebagai sumber belajar mempunyai pengaruh yang positif terhadap prestasi belajar siswa, maka hendaknya semua guru harus menerapkan para


(18)

2

siswa dalam belajar agar siswa tersebut mencari sumber-sumber belajar tidak hanya dari buku saja. Melalui internet sumber belajar dapat kita miliki dengan adanya penambahan sumber belajar akan meningkatkan prestasi belajarnya siswa tersebut.

2. Diharapkan bagi peneliti selanjutnya perlu adanya penelitian lebih lanjut tentang faktor-faktor yang di duga memiliki pengaruh terhadap prestasi belajar siswa karena banyak sekali faktor-faktor yang ada kaitannya dengan prestasi belajar siswa.


(19)

DAFTAR PUSTAKA

Arsyad, Azhar. 2009. Media Pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada Elliot, S.N., Kratochwill, T.R., Littlefield, J., & Travers, J.F. (1999). Educational

Psychology: Effective Teaching Effective Learning. New York: McGraw Hill Book Company.

http://www.sarjanaku.com/2011/02/prestasi-belajar.html (Diakses tanggal 20 Mei

2013)

http://info-makalah.blogspot.com/2011/07/media-dan-sumber-belajar.html (Diakses tanggal 20 Mei 2013)

http://www. Internet Sebagai Sumber Pembelajaran.html (Diakses tanggal 20 Mei 2013)

http://smp.labschool.upi.edu/2011/10/media-pembelajaran-berbasis-internet-e-learning/ (Diakses tanggal 5 Mei 2013)

http://eprints.uny.ac.id. Jurnal internet sebagai sumber belajar siswa.pdf (Diakses

tanggal 5 Mei 2013)

http://enetter.blogspot.com/2012/12/apa-itu-internet-pengertian-jaringan-internet.html (Diakses tanggal 30 Mei 2013)

Harahap, Nurhalimah. 2012. Pengaruh Penggunaan Media Internet Terhadap Prestasi Belajar Menggunakan Peralatan Kantor Pada Siswa Kelas X ADP SMK Al-Wasliyah 2 Perdagangan. Medan: UNIMED

Priyatno, Duwi (2013) Belajar SPSS. Yogyakarta : Mediakom

Rusman, 2012. Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta : RajaGrafindo Persada Sari, Amalia Putri Hananta. 2010 Penggunaan Internet Sebagai Sumber Belajar

Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Akselerasi Kelas Xi Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam Di SMAN 1 Malang

Setyanta. Media Pembelajaran Sastra Berbasis Internet. Jurnal Dinas Pendidikan Kota Surabaya; Volume 1

Suharsimi Arikunto. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta : Rineka Cipta


(20)

Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhinya. Jakarta : Rineka Cipta.

Tarsi 2011. Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Web. Jurnal Medtek, Volume 3, Nomor 2, Oktober 2011

Prawiradilaga, Dewi Salma dan Eveline Siregar. 2004. Mozaik Teknologi Pendidikan Edisi Pertama. Jakarta: Kencana


(1)

1.4 Rumusan Masalah

Berdasarkan pembatasan masalah diatas, maka yang menjadi rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: Apakah ada pengaruh internet sebagai sumber pembelajaran terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran Ekonomi kelas VIII SMP Negeri 20 Medan tahun pelajaran 2012/2013?

1.5 Tujuan Penelitian

Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh internet sebagai sumber pembelajaran terhadap prestasi belajar siswa mata pelajaran ekonomi kelas VIII SMP Negeri 20 Medan tahun pelajaran 2012/2013.

1. 6 Manfaat Penelitian

Hasil penelitian ini diharapkan dapat meberikan manfaat antara lain:

1. Untuk menambah wawasan bagi penulis dalam bidang penelitian khususnya tentang internet sebagai sumber pembelajaran terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi kelas VIII SMP Negeri 20 Medan tahun pelajaran 2012/2013. 2. Bagi siswa

Dengan mengetahui internet sebagai sumber pembelajaran, diharapkan siswa dapat berperan aktif terhadap proses belajar mengajar sehingga dapat meningkatkan prestasi dalam pembelajaran.


(2)

Penelitian ini diharapkan dapat memberikan gambaran terhadap informasi internet, sehingga guru dapat meningkatkan kemampuan dalam pembelajaran.

4. Bagi lembaga atau Pihak Sekolah

Penelitian ini dapat digunakan sebagai masukan dalam menyusun pembangunan pendidikan dalam usaha meningkatkan prestasi belajar siswa terhadap mata pelajaran Ekonomi.


(3)

1 BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan data yang diperoleh dari hasil analisis yang dilakukan maka kesimpulan yang dapat dikemukakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut :

1. Koefisien pada persamaan regresi linear sederhana internet sebagai sumber belajar yaitu 0,048 artinya, jika internet sebagai sumber belajar meningkat sebesar satu satuan maka prestasi belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi kelas VIII di SMP Negeri 20 Medan akan bertambah 0,048 satuan.

2. Ada pengaruh positif dan signifikan secara parsial anatara variabel internet sebagai sumber belajar terhadap prestasi belajar diperoleh nilai thitung 5,931 dan diketahui ttabel 1,670, maka thitung>ttabel (5,9371>1,670) dan signifikansi penelitian 0,95, maka jika dibandingkan dengan taraf signifikansi α sebesar 0,00, maka sig < α (0,000<0,05), dengan demikian hipotesis diterima. Dapat disimpulkan bahwa internet sebagai sumber belajar terhadap prestasi belajar berpengaruh signifikan terhadap prestasi belajar siswa pelajaran ekonomi kelas VIII di SMP Negeri 20 Medan Tahun Ajaran 2012/2013.

5.2 Saran

1. Internet sebagai sumber belajar mempunyai pengaruh yang positif terhadap prestasi belajar siswa, maka hendaknya semua guru harus menerapkan para


(4)

2

siswa dalam belajar agar siswa tersebut mencari sumber-sumber belajar tidak hanya dari buku saja. Melalui internet sumber belajar dapat kita miliki dengan adanya penambahan sumber belajar akan meningkatkan prestasi belajarnya siswa tersebut.

2. Diharapkan bagi peneliti selanjutnya perlu adanya penelitian lebih lanjut tentang faktor-faktor yang di duga memiliki pengaruh terhadap prestasi belajar siswa karena banyak sekali faktor-faktor yang ada kaitannya dengan prestasi belajar siswa.


(5)

DAFTAR PUSTAKA

Arsyad, Azhar. 2009. Media Pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada Elliot, S.N., Kratochwill, T.R., Littlefield, J., & Travers, J.F. (1999). Educational

Psychology: Effective Teaching Effective Learning. New York: McGraw Hill Book Company.

http://www.sarjanaku.com/2011/02/prestasi-belajar.html (Diakses tanggal 20 Mei 2013)

http://info-makalah.blogspot.com/2011/07/media-dan-sumber-belajar.html (Diakses tanggal 20 Mei 2013)

http://www. Internet Sebagai Sumber Pembelajaran.html (Diakses tanggal 20 Mei 2013)

http://smp.labschool.upi.edu/2011/10/media-pembelajaran-berbasis-internet-e-learning/ (Diakses tanggal 5 Mei 2013)

http://eprints.uny.ac.id. Jurnal internet sebagai sumber belajar siswa.pdf (Diakses tanggal 5 Mei 2013)

http://enetter.blogspot.com/2012/12/apa-itu-internet-pengertian-jaringan-internet.html (Diakses tanggal 30 Mei 2013)

Harahap, Nurhalimah. 2012. Pengaruh Penggunaan Media Internet Terhadap

Prestasi Belajar Menggunakan Peralatan Kantor Pada Siswa Kelas X ADP SMK Al-Wasliyah 2 Perdagangan. Medan: UNIMED

Priyatno, Duwi (2013) Belajar SPSS. Yogyakarta : Mediakom

Rusman, 2012. Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi

Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta : RajaGrafindo Persada

Sari, Amalia Putri Hananta. 2010 Penggunaan Internet Sebagai Sumber Belajar

Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Akselerasi Kelas Xi Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam Di SMAN 1 Malang

Setyanta. Media Pembelajaran Sastra Berbasis Internet. Jurnal Dinas Pendidikan

Kota Surabaya; Volume 1

Suharsimi Arikunto. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta : Rineka Cipta


(6)

Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhinya. Jakarta : Rineka Cipta.

Tarsi 2011. Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Web. Jurnal Medtek, Volume 3, Nomor 2, Oktober 2011

Prawiradilaga, Dewi Salma dan Eveline Siregar. 2004. Mozaik Teknologi


Dokumen yang terkait

HUBUNGAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 TUMIJAJAR TAHUN PELAJARAN 2010/2011

1 8 61

PENGARUH CARA BELAJAR DAN PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SEMESTER GENAP SMP NEGERI 5 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 9 69

PEMBELAJARAN HIDROSFER DENGAN SUMBER BELAJAR LINGKUNGAN SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR GEOGRAFI SISWA KELAS X3 SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 1 NGAMBUR KABUPATEN LAMPUNG BARAT TAHUN AJARAN 2011-2012

0 7 96

PENGARUH PEMANFAATAN AKSES INTERNET TERHADAP PRESTASI BELAJAR GEOGRAFI SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TALANGPADANG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 7 79

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA SMP NEGERI 1 KASUI KELAS VIII SEMESTER GANJIL TAHUN AJARAN 2013/2014

0 24 76

PENGARUH LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK MODELING TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA UNDERACHIEVER PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI SIRAMPOG BREBES TAHUN AJARAN 2015 2016

1 16 245

PENGARUH DISIPLIN DALAM BELAJAR MATEMATIKA TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 SAMPOLAWA

0 0 12

PENGARUH STRATEGI BELAJAR MAJELIS TERHADAP PRESTASI BELAJAR IPS SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 KUTA BARO ACEH BESAR Eka Setia Waty

0 0 8

PEMBELAJARAN MENULIS PUISI PADA SISWA KELAS VIII F DAN VIII G SMP NEGERI 1 JATEN TAHUN AJARAN 20122013

0 1 17

PENGARUH PENDEKATAN KONTEKSTUAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR FISIKA POKOK BAHASAN GETARAN DAN GELOMBANGSISWA KELAS VIII SMP NEGERI 9 YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2015/2016

0 0 8