ANALISIS KETERANGAN SAKSI VERBALISAN SEBAGAI AKIBAT PENCABUTAN BERITA ACARA PEMERIKSAAN OLEH TERDAKWA DI PERSIDANGAN DAN IMPLIKASI TERHADAP PUTUSAN DALAM PERKARA PEMBUNUHAN (Studi Putusan Pengadilan Negeri Praya Nomor : 148/PID.B/2013/PN.PRA).

ANALISIS KETERANGAN SAKSI VERBALISAN SEBAGAI AKIBAT
PENCABUTAN BERITA ACARA PEMERIKSAAN OLEH TERDAKWA
DI PERSIDANGAN DAN IMPLIKASI TERHADAP PUTUSAN DALAM
PERKARA PEMBUNUHAN
(Studi Putusan Pengadilan Negeri Praya Nomor : 148/PID.B/2013/PN.PRA)

Penulisan Hukum
(Skripsi)

Disusun dan Diajukan untuk
Melengkapi Persyaratan Guna Meraih Derajat Sarjana S1 dalam
Ilmu Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta

Oleh :
Pandji Ndaru Sonatra
NIM. E0008403

FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
SURAKARTA
2015


i

PERSETUJUAN PEMBIMBING

Penulisan Hukum (Skripsi)
ANALISIS KETERANGAN SAKSI VERBALISAN SEBAGAI AKIBAT
PENCABUTAN BERITA ACARA PEMERIKSAAN OLEH TERDAKWA
DI PERSIDANGAN DAN IMPLIKASI TERHADAP PUTUSAN DALAM
PERKARA PEMBUNUHAN
(Studi Putusan Pengadilan Negeri Praya Nomor : 148/PID.B/2013/PN.PRA)
Oleh :
PANDJI NDARU SONATRA
NIM. E0008403

Disetujui untuk dipertahankan dihadapan Dewan Penguji Penulisan Hukum
(Skripsi) Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta

Surakarta, 15 Januari 2015
Dosen Pembimbing,


Sri Wahyuningsih Yulianti, S.H, M.H.
NIP. 196107211988032001

ii

PENGESAHAN PENGUJI
Penulisan Hukum (Skripsi)
ANALISIS KETERANGAN SAKSI VERBALISAN SEBAGAI AKIBAT
PENCABUTAN BERITA ACARA PEMERIKSAAN OLEH TERDAKWA
DI PERSIDANGAN DAN IMPLIKASI TERHADAP PUTUSAN DALAM
PERKARA PEMBUNUHAN
(Studi Putusan Pengadilan Negeri Praya Nomor : 148/PID.B/2013/PN.PRA)
Oleh :
PANDJI NDARU SONATRA
NIM. E0008403
Telah diterima oleh Dewan Penguji Penulisan Hukum (Skripsi)
Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta
Pada :
Hari


: Selasa

Tanggal

: 10 Februari 2015

DEWAN PENGUJI
Ketua
1. Edy Herdyanto S.H.,M.H.
:
NIP.195706291985031002
Sekretaris
2. Bambang Santoso S.H.,M.Hum.
:
NIP.196202091989031001
Anggota
3. Sri Wahyuningsih Yulianti S.H.,M.H. :
NIP. 196107211988032001
Mengetahui,

Dekan

(Prof. Dr. Hartiwiningsih, S.H.,M.Hum.)
NIP. 195702031985032001
iii

PERNYATAAN

Nama : Pandji Ndaru Sonatra
NIM

: E0008403

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa penulisan hukum (skripsi) berjudul :
ANALISIS KETERANGAN SAKSI VERBALISAN SEBAGAI AKIBAT
PENCABUTAN BERITA ACARA PEMERIKSAAN OLEH TERDAKWA
DI PERSIDANGAN DAN IMPLIKASI TERHADAP PUTUSAN DALAM
PERKARA PEMBUNUHAN (Studi Putusan Pengadilan Negeri Praya
Nomor : 148/PID.B/2013/PN.PRA) adalah betul-betul karya sendiri. Hal-hal
yang bukan karya saya dalam penulisan hukum (skripsi) ini diberi tanda citasi dan

ditunjukan dalam daftar pustaka. Apabila dikemudian hari terbukti pernyataan
saya tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa
pencabutan penulisan hukum (skripsi) dan gelar yang saya peroleh dari penulisan
hukum (skripsi) ini.

Surakarta, 15 Januari 2015
Yang membuat pernyataan

Pandji Ndaru Sonatra
NIM. E0008403

iv

MOTTO

“Jika ingin sukses jadilah pribadi yang baik. Hormati orangtuamu, hormati
gurumu, bimbing saudaramu, cintailah orang yang kamu kasihi, hargailah
temanmu, jalankan perintah agama dan Tuhanmu. Bertarunglah demi
kebenaran”.
(Sonatra)


PERSEMBAHAN

Karya ilmiah ini didedikasikan untuk
Almamater tempat studi yang luar biasa
Dan semua guru yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat.
Secara khusus karya ilmiah ini
Saya persembahkan kepada yang terkasih kedua orang tua:
Bapak Rangga Sugiyoto dan Ibu Mulyati Sugiyoto
Juga adik tersayang Edhora Mukti Dwiparani

v

KATA PENGANTAR
Puji dan syukur kepada Tuhan Semesta Alam, sehingga penulis dapat
menyelesaikan penulisan hukum yang berjudul “ANALISIS KETERANGAN
SAKSI VERBALISAN SEBAGAI AKIBAT PENCABUTAN BERITA
ACARA PEMERIKSAAN OLEH TERDAKWA DI PERSIDANGAN DAN
IMPLIKASI TERHADAP PUTUSAN DALAM PERKARA PEMBUNUHAN
(Studi Putusan Pengadilan Negeri Praya Nomor : 148/PID.B/2013/PN.PRA)”

ini dengan baik.
Penyusunan penulisan hukum ini sendiri mempunyai tujuan utama untuk
melengkapi salah satu syarat dalam memperoleh gelar sarjana (S1) pada Fakultas
Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulisan hukum ini merupakan
buah pemikiran penulis sebagai akumulasi ilmu dan pengetahuan yang diserap
selama

menempuh

proses

pembelajaran.

Pada

kesempatan

ini

penulis


mengucapkan terimakasih kepada:
1. Ibu Prof. Dr. Hartiwiningsih, S.H., M.Hum. selaku Dekan Fakultas
Hukum UNS.
2. Bapak Edy Herdyanto, S.H., M.H. selaku Ketua Bagian Hukum Acara.
3. Bapak Ismunarno, S.H., M.Hum. selaku Pembimbing Akademik.
4. Ibu Sri Wahyuningsih Yulianti, S.H., M.H. selaku Dosen Pembimbing
penulisan hukum ini yang telah memberikan arahan, saran-saran dan
kesabarannya sehingga penulis dapat menyusun penulisan hukum (skripsi)
dengan baik.
5. Segenap Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Hukum UNS, atas ilmu
pengetahuan yang bermanfaat.
6. Ayah, Ibu, dan Adik tercinta atas Motivasi, Doa, Kepercayaan, Semangat,
Perhatiam dan Kasih Sayang yang tak terhingga.
7. Keluarga besar tercinta yang selalu memberi doa dan harapan.
8. Vera Tri Hastuti yang sudah memberikan banyak warna dikehidupan serta
pelajaran mengenai manis dan pahitnya hidup.

vi


9. Sahabat-sahabat DPR FH UNS, O’net, Recent Story, AIS Solo, Blink182,
GoD Team DOTA 2 kalian adalah semangat dan inspirasi hidupku.
10. Keluarga Kost Arista Puri (Fariz, Risky, Insan, Irvan, Lutfal, Bayu, Ilham,
Agus, Dian, Leo, Rohmadi, Asna, Pak Sahuri, Bu Sahuri) atas diskusi dan
bantuan untuk penyelesaian skripsi ini. Serta semua pihak yang tidak bisa
disebutkan satu persatu dalam kesempatan ini tetapi jasanya dapat
dirasakan oleh penulis terimakasih banyak.
Penulis menyadari bahwa penulisan hukum ini jauh dari sempurna, oleh
karena itu kritik dan saran yang membangun diharapkan dapat diberikan untuk
kesempurnaan dan kemanfaatan penulisan hukum ini. Semoga penulisan hukum
ini dapat bermanfaat.

Surakarta, 15 Januari 2015

Penulis

vii

DAFTAR ISI


HALAMAN JUDUL......................................................................................

i

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ............................................

ii

HALAMAN PENGESAHAN ........................................................................

iii

HALAMAN PERNYATAAN .......................................................................

iv

MOTTO DAN PERSEMBAHAN .................................................................

v


KATA PENGANTAR ...................................................................................

vi

DAFTAR ISI .................................................................................................. viii
ABSTRAK .....................................................................................................

x

ABSTRACT ...................................................................................................

xi

BAB I

PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah ...................................................

1

B. Perumusan Masalah .........................................................

6

C. Tujuan Penelitian .............................................................

6

D. Manfaat Penelitian ...........................................................

7

E. Metode Penelitian.............................................................

8

F. Sistematika Penulisan Hukum ......................................... 11

BAB II

TINJAUAN PUSTAKA
A. Kerangka Teori................................................................. 13
1. Tinjauan Tentang Pembuktian Dan Alat Bukti .......... 13
2. Tinjauan Tentang Penyidik, Penyidikan Dan Pembuatan
Berita Acara Pemeriksaan........................................... 30
3. Tinjauan Tentang Terdakwa ....................................... 46
4. Tinjauan Tentang Putusan Pengadilan........................ 48
5. TinjauanTentang Tindak Pidana Pembunuhan ........... 55
B. Kerangka Pemikiran ......................................................... 60

viii

BAB III

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Hasil Penelitian
1. Identitas Terdakwa...................................................... 62
2. Uraian Singkat Fakta Peristiwa .................................. 62
3. Dakwaan ..................................................................... 64
4. Tuntutan ...................................................................... 72
5. Amar Putusan Pengadilan Negeri Praya ..................... 73
B. Pembahasan
1. Kesesuaian Keterangan Saksi Verbalisan Sebagai Akibat
Pencabutan Berita Acara Pemeriksaan Oleh Terdakwa Di
Persidangan Perkara Pembunuhan Dipengadilan Negeri
Praya Sudah Sesuai Dengan Ketentuan KUHAP ....... 76
2. Implikasi Pencabutan Berita Acara Pemeriksaan Oleh
Terdakwa

Dipersidangan

Terhadap

Putusan

Perkara

Pembunuhan Di Pengadilan Negeri Praya .................. 81

BAB IV

PENUTUP
A. Simpulan .......................................................................... 92
B. Saran ................................................................................. 93

DAFTAR PUSTAKA

ix

ABSTRAK
Pandji Ndaru Sonatra, E0008403, 2015. ANALISIS KETERANGAN SAKSI
VERBALISAN SEBAGAI AKIBAT PENCABUTAN BERITA ACARA
PEMERIKSAAN OLEH TERDAKWA DI PERSIDANGAN DAN
IMPLIKASI TERHADAP PUTUSAN DALAM PERKARA PEMBUNUHAN
(Studi Putusan Pengadilan Negeri Praya Nomor : 148/PID.B/2013/PN.PRA)
Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mengetahui apakah keterangan
saksi verbalisan sebagai akibat pencabutan berita acara pemeriksaan oleh
terdakwa dipersidangan perkara pembunuhan di Pengadilan Negeri Praya sudah
sesuai dengan ketentuan KUHAP dan apakah implikasi pencabutan berita acara
pemeriksaan oleh terdakwa dipersidangan terhadap putusan perkara pembunuhan
di Pengadilan Negeri Praya. Penelitian ini merupakan penelitian hukum yang
bersifat preskriptif dengan pendekatan kasus (case approach). Teknik
pengumpulan bahan hukum yang dipakai dalam penelitian ini adalah studi
kepustakaan (library research). Bahan hukum yang digunakan adalah bahan
hukum primer dan bahan hukum sekunder. Penulisan menggunakan model
analisis deduktif silogisme.
Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan maka dihasilkan simpulan,
yakni (1) Dalam putusan perkara pembunuhan nomor 148/Pid.B/2013/PN.PRA
dihadirkannya saksi verbalisan untuk memberikan keterangan di persidangan
sebagai akibat pencabutan berita acara pemeriksaan oleh terdakwa di persidangan
sudah sesuai dengan ketentuan KUHAP kaitannya dengan Pasal 188 KUHAP
tentang alat bukti petunjuk. Keterangan saksi verbalisan ini sangat berpengaruh di
dalam proses pembuktian di persidangan, keterangan saksi verbalisan ini dapat di
gunakan sebagai dasar petunjuk dalam mempengaruhi keyakinan hakim ketika
terdakwa mencoba mencabut atau mengingkari keterangannya didalam berita
acara pemeriksaan; (2) Implikasi dari adanya pencabutan berita acara pemeriksaan
oleh terdakwa dipersidangan terhadap putusan perkara pembunuhan di Pengadilan
Negeri Praya ini dalam pencabutan atau pengingkaran terhadap Berita Acara
Pemeriksaan oleh Terdakwa pada proses pembuktian di persidangan di tolak oleh
hakim, dengan dasar bahwa alasan pencabutan tersebut tidak terbukti
kebenarannya. Dengan ditolaknya pencabutan tersebut, Hakim kemudian
menjadikan keterangan dalam BAP sebagai petunjuk dalam membuktikan
kesalahan terdakwa. Maka Pengadilan Negeri Praya dengan pertimbangannya
bahwa Putusan Pengadilan Negeri Praya tanggal 31 Desember 2013 Nomor :
148/PID.B/2013/PN.PRA dengan Terdakwa BADR EL GHAZAL terbukti
melakukan tindak pidana Pembunuhan dengan sengaja merampas nyawa orang
lainsebagaimana yang di atur dalam Pasal 338 KUHP yang didakwakan dalam
dakwaan Subsidair.

Kata Kunci : Pembunuhan, Saksi Verbalisan, Pertimbangan Hakim

x

ABSTRACT
Pandji Ndaru Sonatra, E0008403, 2015. AN ANALYSIS ON THE ORAL
VERBAL WITNESS INFORMATION AS A RESULT OF INVESTIGATION
DOCUMENT WITHDRAWAL BY THE DEFENDANT IN THE TRIAL AND
ITS IMPLICATION TO THE VERDICT IN MURDER CASE (A STUDY ON
PRAYA DISTRICT COURT’S VERDICT NUMBER:148/PID.B/2013/PN.PRA)
Faculty of Law of Surakarta Sebelas Maret University.
This research aimed to find out the whether or not the oral verbal witness
information as a result of investigation document withdrawal by the defendant in
the trial in murder case in Praya District Court had been consistent with the
provision of KUHAP and to find out the implication of the investigation document
withdrawal by the defendant in the trial in murder case in Praya District Court.
This study was a legal research that was prescriptive in nature using case
approach. Technique of collecting law material used in this study was library
research. The law material used included primary and secondary ones. The
analysis was conducted using method of deductive syllogism.
Considering the result of research and discussion, the following
conclusions could be drawn. (1) In the verdict of murder case number
148/Pid.B/2013/PN.PRA, the presence of oral verbal witness to give information
on the trial as a result of investigation document (BAP) withdrawal had been
consistent with the provision of KUHAP in relation to Article 188 of KUHAP
about the hint evidence. This information from oral verbal witness was very
influential in the authentication process in the trial, in which it could be used as
the basic hint in influencing the judge’s conviction when the defendant attempted
to withdraw or to deny his information included in investigation document. (2)
The implication of investigation document withdrawal by the defendant in the trial
against the verdict of murder case in Praya District Court was that the
withdrawal or denial against the investigation document by the defendant in
authentication process in the trial was declined by the Judge, with the rationale
that the reason of withdrawal could not be proven as true. With the declination
against the withdrawal, the Judge then made the information in BAP the hint in
authenticating the defendant’s guilt. Therefore, Praya District Court in its
consideration in the Verdict of Praya District Court dated December 31 st, 2013,
number: 148/Pid.B/2013/PN.Pra with the defendant of BADR EL GHAZAL stated
that the defendant is guilty for committing murder and deliberately seizing others’
life as governed in the article 338 of KUHP (penal code) indicted in subsidiary
indictment.

Keywords: Murder, Oral Verbal Witness, Judge Rationale

xi