Peta Penelitian dalam Bidang Pendidikan

Peta Penelitian dalam
Bidang Pendidikan Kimia
Harry Firman
Jurusan Pendidikan Kimia
FPMIPA UPI

harryfirman/presentasi/workshop_

1

Mengapa Guru perlu Meneliti?
 Profesi guru kimia: Knowledge-based Profession.
 Basis pengetahuan untuk mengajar: Theoretical knowledge

& Practical knowledge.
 Kekayaan akan basis pengetahuan untuk mengajar
diperlukan untuk meningkatkan efektivitas pembelajaran.
 Guru kimia sebagai anggota komunitas profesi perlu turut
berpartisipasi membangun basis pengetahuan praktis untuk
mengajarkan kimia melalui penelitian ilmiah, termasuk
PTK.

 Penelitian lahir dari kesadaran akan masalah, keinginan
mencari jawaban, serta pemilikan “research tools”.

harryfirman/presenta

2

Ranah-Ranah Penelitian Pendidikan Kimia
Analisis
konsepsi/
miskonsepsi
Analisis
Pembelajaran/
Pengajaran
Pengembangan
& Ujicoba
Inovasi

Remediasi
miskonsepsi


Ranah
Penelitian

KorelatKorelat
hasil
belajar

Diagnosis
kesulitan
pemecahan
masalah
Analisis,
Data sekunder
Hasil penilaian

harryfirman/presenta

3


Ciri Masing-Masing Ranah Penelitian
Ranah

Target

Teknik

Analisis konsepsi &
miskonsepsi

Konsep-kosep esensial dalam
isi kurikulum mapel kimia

Tes diagnostik; Interviu klinis;
Pemetaan konsep.

Remediasi Miskonsepsi<
B.ppt>

Miskonsepsi terhadap konsepkonsep esensial mapel kimia


Quasi-eksperimen menguji
efektivitas intervensi

Diagnosis kesalahan
Pemecahan masalah numerik
pemecahan masalah

Analisis jawaban esai;
Thinking aloud, in-depth
interview

Analisis pembelajaran<
D.ppt>

Eksplanasi guru, buku, media,
interaksi belajar-mengajar

Analisis pedagogi materi
subyek (PMS) & video

analysis.

Pengembangan
pembelajaran inovatif<
E.ppt>

Model/strategi/pendekatan/tek
nik pembelajaran berbasis teori
pembelajaran mutakhir.

Quasi-eksperimen menguji
efektivitas model
pembelajaran.

Analisis data sekunder
hasil penilaian prestasi
belajar.

Karakteristik alat penilaian &
Profil capaian hasil belajar

siswa pada UN, SPMB,
Olimpiade dsb.

Content analysis & studi
komparasi & korelasional

Korelat-korelat prestasi
belajar

Determinan capaian belajar

Studi korelasional, quasieksperimen, dan ex-post facto.

harryfirman/presenta

4

Metode-Metode Penelitian (McMillan & Wergin, 2002)
Research


Quantitative
Research

Experimental
Research

True experiment.
Quasi-experiment
Pre-experiment

Non-experimental
Research

Descriptive
study
Correlational
study
Comparative
study


Qualitative
Research

Ex-post facto
study
Ethnographic
study
Case study
Content
Analysis

5

Pesan untuk Sejawat Guru
 Mengajar sambil meneliti. Mengapa tidak?
 Lakukan penelitian secara ilmiah sehingga hasilnya

terpercaya.
 Tuangkan hasil penelitian dalam bentuk artikel hasil
penelitian untuk jurnal & majalah.

 Publikasikan tulisan dalam media publikasi
ilmiah/profesi.
 Bagi pengetahuan yang dimiliki dengan sejawat lain
dalam forum diskusi dan forum ilmiah profesi.

harryfirman/presenta

6

Penelitian Konsepsi/Miskonsepsi
 Ozmen, H. & Ayas, A. (2003).Students’ difficulties

in understanding of the conservation of matter in
open and closed-system chemical reactions.
Chemistry Education Research and Practice,
2003(4), 279-290.

 Coll, R. K. & Neil, T. (2001). Alternative

conceptions of chemical bonding held by upper

secondary and tertiary students. Research in
Science and Technological Education, 19(2), 171191.

harryfirman/presenta

7

Remedi Miskonsepsi
Demircioglu, G., Ayas, A., & Demirciouglu,
H. (2005). Conceptual change achieved
through a new teaching program on acids
and bases. Chemistry Education Research
and Practice, 6(1), 36-51.

harryfirman/presenta

8

Diagnosis Kesulitan Pemecahan
Masalah Stoikhiometri

 Schmidt, H. J. (1994). Stoichiometric

problem solving in high school chemistry.
International Journal of Science Education,
16(2), 191-200.

harryfirman/presenta

9

Analisis Pembelajaran
 Dagher, Z. & Cossman, G. (1992). Verbal

explanation given by science teachers: Their
nature and implications. Journal of Research in
Science Teaching, 29(4), 361-374.
 Bond-Robinson, J. (2005). Identifying
pedagogical content knowledge (PCK) in the
chemistry laboratory. Chemistry Education
Research and Practice, 6(2), 83-103.

harryfirman/presenta

10

Inovasi Pembelajaran
 Kwen, B. H. (2002). Application of multiple

intelligence theory to chemistry teaching and
learning. Chemical Education International, 3(1),
1-8.
 Budiasih, E. & Kartini (2002). Penerapan
pendekatan “problem posing” pada topik
perhitungan kimia di kelas II SMU. Proceeding
National Science Education Seminar, Universitas
Negeri Malang, 5 Agustus 2002.
harryfirman/presenta

11

Analisis Data Sekunder
 Firman, H. (2007). Analisis literasi sains siswa

SMA berdasarkan hasil studi PISA nasional tahun
2006. Laporan Penelitian. Jakarta: Pusat Penilaian
Pendidikan Depdiknas

Korelat Prestasi Belajar
 Akbas, A. & Kan, A. (2007). Affective factors that

influence chemistry achievement (motivation and
anxiety) and the power of theses factors to predict
chemistry achievement. Turkish Science
Education, 4(1), 11-19.
harryfirman/presenta

12