Dasar Sistem Informasi akademik sekolah

DASAR SISTEM INFORMASI
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN WEB UNSRI

DISUSUN OLEH :
1.ALEXANDER KARO KARO
2.RAY SITEPU
3.DEBBY
4.M.ADE RINDA
5.DINDI
6.RICKY ERDIANSAH
7.PARDO WAJIRI

UNIVERSITAS SRIWIJAYA
2010

1

ABSTRACT

Developments in the field of computers today have the widest
opportunity to experts and decision makers both engaged in the

economy, government, science and so to solve all the problems with
using the computer. Therefore, all educational institutions
(Universities) or other organizations are required to be able to survive
in the face of competition in the era of globalization.
The number of data and information that must be processed is not
possible to do by manual means. We need a tool that has a high
calculation speed and high data delivery. The tool is a device
(hardware) and software (the software).
In handling this information system, one thing to note is that
assessing the cost. If it is done by hand (manually), of course it will
take time, cost, and energy. To avoid this, it would be better if you use
Web-based computerized system.

2

ABSTRAK
Perkembangan

dalam bidang komputer pada saat ini telah


membuka peluang seluas-luasnya kepada para pakar dan para
pengambil keputusan baik yang bergerak di bidang ekonomi,
pemerintahan, keilmuan dan sebagainya untuk menyelesaikan semua
permasalahannya dengan menggunakan komputer. Dengan demikian
setiap lembaga pendidikan (Universitas) atau organisasi lainnya
dituntut untuk mampu bertahan dalam menghadapi persaingan pada
era globalisasi.
Banyaknya data maupun informasi yang harus diolah tidak
memungkinkan dilakukan dengan cara-cara manual. Maka diperlukan
suatu alat bantu yang memiliki tingkat kecepatan perhitungan dan
penyampaian data yang tinggi. Alat bantu tersebut merupakan
perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software).
Dalam penanganan sistem informasi ini, salah satu hal yang
harus diperhatikan adalah menilai biaya yang dikeluarkan. Jika hal
tersebut dikerjakan dengan tangan (secara manual), tentu saja akan
memakan waktu, biaya, dan tenaga. Untuk menghindari hal tersebut,
akan lebih baik jika digunakan sistem komputerisasi yang berbasis
WEB.

3


DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL................................................................................. 1
ABSTRACT........................................................................................... 2
ABSTRAK............................................................................................. 3
DAFTAR ISI ......................................................................................... 4
DAFTAR GAMBAR................................................................................ 6
DAFTAR TABEL..................................................................................... 6
BAB I PENDAHULUAN
1.1 LATAR BELAKANG.................................................................... 8
1.2 PERMASALAHAN...................................................................... 8
1.3 BATASAN MASALAH................................................................. 9
1.4 TUJUAN.................................................................................... 9
1.5 SISTEMATIKA PENULISAN........................................................
10
BAB II TINJAUAN PUSTAKA

4


2.1 SISTEM INFORMASI................................................................
............................................................................................................
11
2.2 PROSEDUR............................................................................
............................................................................................................
14
2.3 PERANGKAT LUNAK................................................................
............................................................................................................
15
2.4 PERANGKAT KERAS................................................................
............................................................................................................
17
2.5 BASIS DATA............................................................................
............................................................................................................
21
2.6 KOMUNIKASI DATA DAN JARINGAN KOMPUTER......................
............................................................................................................
25
2.7 BRAINWARE / ORANG............................................................
............................................................................................................

41
2.8 WEB
............................................................................................................
42
BAB III PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN ASET UNSRI
3.1 PROFIL PERUSAHAAN............................................................
............................................................................................................
46
3.2 PROSEDUR............................................................................
............................................................................................................
51
5

3.3 PERANGKAT LUNAK................................................................
............................................................................................................
53
3.4 PERANGKAT KERAS................................................................
............................................................................................................
54
3.5 BASIS DATA............................................................................

............................................................................................................
56
3.6 KOMUNIKASI DATA DAN JARINGAN.........................................
............................................................................................................
58
3.7 BRAINWARE...........................................................................
............................................................................................................
62
3.8 WEB
............................................................................................................
65
BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN
4.1 KESIMPULAN
............................................................................................................
66
4.2 SARAN
............................................................................................................
66
DAFTAR PUSTAKA
............................................................................................................

67

6

DAFTAR TABEL

Gambar tabel perangkat lunak
………………………………………………………………………………53

7

DAFTAR GAMBAR

Gambar siklus informasi
……………………………………………………………………………………………
27
Gambar jaringan komputer
…………………………………………………………………………………….35
Gambar jaringan peer to peer
…………………………………………………………………………………38

Gambar jaringan client-server
…………………………………………………………………………………40
Gambar universitas sriwijaya
…………………………………………………………………………………….51
Gambar prosedur web unsri
……………………………………………………………………………………..52
Gambar koneksi antar hardware
………………………………………………………………................55

8

Gambar web unsri
……………………………………………………………………………………………
………..59

BAB I PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG MASALAH
Pada era modern ini perkembangan


dalam bidang komputer

pada saat ini telah membuka peluang seluas-luasnya kepada para
pakar dan para pengambil keputusan baik yang bergerak di bidang
ekonomi,

pemerintahan,

menyelesaikan

semua

keilmuan

dan

permasalahannya

sebagainya


dengan

untuk

menggunakan

komputer. Dengan demikian setiap lembaga pendidikan (Universitas)
9

atau organisasi lainnya dituntut untuk mampu bertahan

dalam

menghadapi persaingan pada era globalisasi.
Banyaknya data maupun informasi yang harus diolah tidak
memungkinkan dilakukan dengan cara-cara manual. Maka diperlukan
suatu alat bantu yang memiliki tingkat kecepatan perhitungan dan
penyampaian data yang tinggi. Alat bantu tersebut merupakan
perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software).
Awalnya


pengelolaan

WEB

UNSRI

berjalan

dengan

menggunakan sistem manajemen yang apa adanya. Sehingga data
maupun informasi yang di hasilkan tidak begitu akurat dan efisien.
Oleh sebab itu di perlukan nya suatu sistem untuk memperbaiki
sistem informasi yang sudah ada tetapi masih kurang optimal, karena
belum diterapkannya perangkat lunak atau software untuk sistem
tersebut

1.2. PERMASALAHAN
Berdasarkan latar belakang permasalahan di atas, maka masalah
tersebut dapat dirumuskan sebagai berikut :
1. Pentingnya WEB Universitas sriwijaya, agar mempermudah
prosese segala kegiatan yang ada di Universitas Sriwijaya.
2. Kesulitan yang sering dialami oleh para pegawai pada saat
mengolah WEB UNSRI, yang terletak pada kurangnya informasi
mengenai data yang akan dikelola.
3.

Kurangnya sarana untuk mendukung pengelolahan WEB
Universitas Sriwijaya.

4. Selain itu kurangnya kemauan mahasiswa maupun dosen untuk
menggunakan WEB Universitas Seiwijaya.
10

1.3 BATASAN MASALAH
Dengan adanya keterbatasan dari penulis dan agar penelitian
ini lebih mengarah pada masalah yang pokok, maka perlu adanya
batasan masalah.
Adapun batasan masalah yang digunakan adalah sebagai berikut :
1. Perancangan sistem informasi yang akan dibuat adalah pada
sistem informasi WEB UNSRI.
2.

Program

yang

akan

digunakan

dalam

perancangan

sistem

informasi ini adalah windows XP.
3.

Membahas

pembuatan

sistem

pengolahan

WEB

Universitas

Sriwijaya.

1.4 TUJUAN
Tujuan dilaksanakannya pembuatan WEB UNSRI adalah untuk
melihat sampai sejauh mana efektifitas pengolahan informasi yang
tidak terkomputerisasi sehingga memerlukan suatu sistem informasi
yang terkomputerisasi yang dapat membantu dalam efektifitas serta
efisiensi waktu didalam pengolahan informasi yang dibutuhkan.
Adapun tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut :
1. Menambah

pengetahuan,mengenai

apa-apa

saja

yang

termasuk ke dalam WEB Universitas Sriwijaya.
2. Untuk mempermudah pekerjaan user dalam mengklasifikasikan
data.

11

3. Sebagai

bahan

evaluasi

untuk

mengukur

pengetahuan

mahasiswa atau mahasiswi,mengenai WEB UNSRI.
4. Sebagai sarana untuk menambah, keterampilan dan wawasan
serta sebagai studi banding untuk menyesuaikan kurikulum
pendidikan dengan tuntunan pengetahuan dan teknologi.

1.5 SISTEMATIKA PENULISAN
Dalam penulisan untuk menyelesaikan permasalahan mengenai
sistem

informasi

pada

pengelolaan

WEB

UNSRI,

maka

kami

menggunakan proses sistematika penulisan yakni secara analisis, dan
Browsing. Pada penulisan dengan metode analisis kami menggunakan
cara pandang dari berbagai faktor, baik faktor eksternal maupun
internal yang mempengaruhi dalam pengolahan WEB UNSRI.
Pada penulisan melalui browsing, kami mencari data-data yang
mendukung dan penghambat dalam pengelolahan WEB UNSRI.
.

BAB II
12

TINJAUAN PUSTAKA

2.1 SISTEM INFORMASI
2.1.1 Pengertian Sistem Informasi
Sistem informasi adalah sekumpulan hardware, software,
brainware,

prosedur dan atau aturan yang diorganisasikan secara integral
untuk mengolah data menjadi informasi yang
bermanfaat guna memecahkan masalah dan pengambilan keputusan.
Sistem informasi adalah sekumpulan komponen pembentuk sistem
yang mempunyai keterkaitan antara satu komponen dengan
komponen lainnya yang bertujuan menghasilkan suatu informasi
dalam suatu bidang tertentu. Dalam sistem informasi
diperlukannya klasifikasi alur informasi, hal ini
disebabkan keanekaragaman kebutuhan akan suatu informasi oleh
pengguna informasi. Kriteria dari sistem
informasi antara lain, fleksibel, efektif dan efisien.
2.1.2 Konsep Dasar Informasi
Didalam organisasi sangat pentingndalam mengelola sumber
bdaya-sumber daya utama seperti buruh, dan bahan mentah,
tapi saat ini informasi juga merupakan sumber daya yang
tidak

kalah

keputusan

pentingnya
memahami

harus
bahwa

dikelola.
informasi

Para
tidak

pembuat
hanya

sekedar produk sampingan bisnis yang sedang berjalan, namun
juga

sebagai

bahan pengisi bisnis dan menjadi faktor kritis dalam menentukan k
esuksesan ataukegagalan suatu usaha.
13

Metode pengumpulan data / Informasi :
1. Pengamatan langsung
2. Wawancara
3. Perkiraan responden
4. Daftar pertanyaan
Siklus informasi adalah data yang
bahan

mentah

yang

harus

diolah

masih

untuk

merupakan

menghasilkan

informasi melalui suatu model.
Model yang digunakan untuk mengolah data tersebut diseb
utnmodelnpengolahan data atau dikenal dengan siklus pengolahan
data (siklus informasi).
Kebutuhan informasi didasarkan pada :
1. Kegiatan bisnis yang semakin komplek
2. Kemampuan komputer yang semakin meningkat
Output

komputer

manager,

non

berupa

informasi

manager

ataupun

dapat

digunakan

oleh

perorangan dalam suatu

perusahaan.
Kualitas informasi tergantung dari 3 hal, yaitu :
1. Akurat, berarti informasi harus bebas dari kesalahan-kesalahan
dan tidak menyesatkan bagi orang yang menerima informasi
tersebut.

Akurat

juga

berarti

informasi

harus

jelas

mencerminkan maksudnya. Dalam prakteknya, mungkin dalam
penyampaian suatu informasi banyak terjadi gangguan (noise)
yang dapat merubah atau merusak isi dari informasi tersebut.
Komponen akurat meliputi :
 Completeness, berarti informasi

yang

dihasilkan

atau

dibutuhkan harus memiliki kelengkapan yang baik, karena
bila

informasi

yang

dihasilkan sebagian-sebagian akan

mempengaruhi dalam pengambilan keputusan.
 Correctness, berarti informasi yang dihasilkan

atau

dibutuhkan harus memiliki kebenaran.
 Security, berarti informasi yang dihasilkan atau dibutuhkan
harus memiliki keamanan.
14

2. Tepat waktu, informasi yang diterima tepat pada waktunya,
sebab informasi yang usang (terlambat) tidak mempunyai
niali yang baik, sehingga bila digunakan sebagai dasar
dalam pengambilan keputusan akan dapat berakibat fatal.
Saat

ini

mahalnya

nilai

cepatnya

informasi

disebabkan harus

informasi

tersebut

didapat, sehingga diperlukan teknologi-teknologi

mutakhir

untuk mendapatkan, mengolah, dan mengirimkannya.
3. Relevan,
penerima.
dengan

informasi harus mempunyai
Relevansi
yang

manfaat bagi

informasi untuk tiap-tiap orang

lainnya

berbeda.

Misalnya

si
satu

informasi

mengenai sebab-musabab kerusakan mesin produksi kepada
akuntan perusahaan adalah kurang relevan dan akan lebih
relevan bila ditujukan kepada ahli teknik perusahaan.
4. Ekonomis, informasi yang dihasilkan mempunyai manfaat
yang

lebih

besar

mendapatkannya

dibandingkan
dan

dengan biaya

sebagian

besar

informasi tidak dapat tepat ditaksir keuntungannya dengan satu
an nilai uangtetapi dapat ditaksir nilai efektivitasnya.
Kemampuan utama sistem informasi antara lain :
1. Melaksanakan komputasi numerik, bervolume besar dan dengan
kecepatan tinggi.
2. Menyediakan kominukasi dalam organisasi atau antar organisasi
yang murah.
3. Menyimpan informasi dalam jumlah yang sangat besar dalam rua
ng yang kecil tetapi mudah diakses.
4. Memungkinkan pengaksesan informasi yang sangat banyak
diseluruh dunia dengan cepat dan murah.
5. Meningkatkan efektifitas dan efisiensi orang-orang

yang

bekerja dalam kelompok dalam suatu tempat atau beberapa
lokasi.
6. Mengotomatisasikan proses-proses bisnis dan tugas-tugas

yang

15

dikerjakan secara manual.
7. Mempercepat pengetikan dan penyuntingan.
8.

Pembiayaan yang lebih murah daripada pengerjaan secara

manual.

2.2 PROSEDUR
Menurut Muhammad Ali (2000 : 325) “Prosedur adalah tata cara
kerja atau cara menjalankan suatu pekerjaan”
Menurut Amin Widjaja (1995 : 83) “Prosedur adalah sekumpulan
bagian yang saling berkaitan,Sedangkan menurut Kamaruddin (1992 :
836 – 837) “Prosedur pada dasarnya adalah suatu susunan yang
teratur dari kegiatan yang berhubungan satu sama lainnya dan
prosedur-prosedur yang berkaitan melaksanakan dan memudahkan
kegiatan utama dari suatu organisasi”.
Sedangkan pengertian prosedur menurut Ismail masya (1994 : 74)
mengatakan bahwa “Prosedur adalah suatu rangkaian tugas-tugas
yang saling berhubungan yang merupakan urutan-urutan menurut
waktu dan tata cara tertentu untuk melaksanakan suatu pekerjaan
yang dilaksanakan berulang-ulang”.
Berdasarkan pendapat beberapa ahli di atas maka dapat disimpulkan
yang dimaksud dengan prosedur adalah suatu tata cara kerja atau
kegiatan untuk menyelesaikan pekerjaan dengan urutan waktu dan
memiliki pola kerja yang tetap yang telah ditentukan.

16

Dengan menggunakan prosedur atau fungsi dapat menghemat
banyak ruang dalam dan menghindari pengetikan kode yang
berulang-ulang. Prosedur adalah serangkaian aksi yang spesifik,
tindakan atau operasi yang harus dijalankan atau dieksekusi dengan
cara yang sama agar selalu memperoleh hasil yang sama dari
keadaan yang sama.
Contoh: orang, jaringan gudang yang harus dilayani dengan cara
yang tertentu oleh sejumlah pabrik dan pada gilirannya akan
mengirimkan pelanggan menurut proses tertentu.

2.3 PERANGKAT LUNAK
2.3.1 Pengertian
Perangkat lunak adalah istilah umum untuk data yang diformat
dan

disimpan

secara

digital,

termasuk

program

komputer,

dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca dan ditulis
oleh komputer. Dengan kata lain, bagian sistem komputer yang tidak
berwujud. Istilah ini menonjolkan perbedaan dengan perangkat keras
komputer.Perangkat

lunak

atau

piranti

lunak

adalah

program

komputer yang berfungsi sebagai sarana interaksi antara pengguna
dan perangkat keras. Perangkat lunak dapat juga dikatakan sebagai
‘penterjemah’ perintah-perintah yang dijalankan pengguna komputer
untuk diteruskan ke atau diproses oleh perangkat keras. Perangkat
lunak ini dibagi menjadi 3 tingkatan: tingkatan program aplikasi
(application program misalnya Microsoft Office), tingkatan sistem
17

operasi

(operating

system

misalnya

Microsoft

Windows),

dan

tingkatan bahasa pemrograman (yang dibagi lagi atas bahasa
pemrograman tingkat tinggi seperti Pascal dan bahasa pemrograman
tingkat rendah yaitu bahasa rakitan).Perangkat lunak adalah program
komputer

yang

isi

instruksinya

dapat

diubah

dengan

mudah.

Perangkat lunak umumnya digunakan untuk mengontrol perangkat
keras (yang sering disebut sebagai device driver), melakukan proses
perhitungan,

berinteraksi

dengan

perangkat

lunak

yang

lebih

mendasar lainnya (seperti sistem operasi, dan bahasa pemrograman),
dan lain-lain.

2.3.2 Macam-Macam Perangkat Lunak
1. Perangkat lunak aplikasi
Perangkat lunak aplikasi adalah suatu subkelas perangkat lunak
komputer yang memanfaatkan kemampuan komputer langsung untuk
melakukan

suatu

tugas

yang

diinginkan

pengguna.

Biasanya

dibandingkan dengan perangkat lunak sistem yang mengintegrasikan
berbagai

kemampuan

komputer,

tapi

tidak

secara

langsung

menerapkan kemampuan tersebut untuk mengerjakan suatu tugas
yang menguntungkan pengguna. Contoh utama perangkat lunak
aplikasi adalah pengolah kata, lembar kerja, dan pemutar media.

Beberapa aplikasi yang digabung bersama menjadi suatu paket
kadang disebut sebagai suatu paket atau suite aplikasi (application
suite). Contohnya adalah Microsoft Office dan OpenOffice.org, yang
menggabungkan suatu aplikasi pengolah kata, lembar kerja, serta
beberapa

aplikasi

lainnya.

Aplikasi-aplikasi

dalam

suatu

paket

biasanya memiliki antarmuka pengguna yang memiliki kesamaan
sehingga

memudahkan

pengguna

untuk

mempelajari

dan

menggunakan tiap aplikasi. Sering kali, mereka memiliki kemampuan
18

untuk saling berinteraksi satu sama lain sehingga menguntungkan
pengguna. Contohnya, suatu lembar kerja dapat dibenamkan dalam
suatu dokumen pengolah kata walaupun dibuat pada aplikasi lembar
kerja yang terpisah.
Contoh:


Perangkat lunak menetap (firmware) seperti yang dipasang
dalam jam tangan digital dan pengendali jarak jauh.



Perangkat lunak bebas (free 'libre' software) dan Perangkat
lunak sumber terbuka (open source software)



Perangkat lunak gratis (freeware)



Perangkat lunak uji coba (shareware / 'trialware)



Perangkat lunak perusak (malware)

2. Perangkat lunak sistem
Perangkat lunak sistem adalah suatu istilah generik yang
merujuk pada jenis perangkat lunak komputer yang mengatur dan
mengontrol perangkat keras sehingga perangkat lunak aplikasi dapat
melakukan tugasnya. Ia merupakan bagian esensial dari sistem
komputer. Sistem operasi adalah suatu contoh yang jelas, sedangkan
OpenGL atau pustaka basis data adalah contoh lainnya. Perangkat
lunak jenis ini dibedakan dengan perangkat lunak aplikasi, yang
merupakan program yang membantu pengguna melakukan tugas
spesifik dan produktif, seperti pengolahan kata atau manipulasi
gambar.

Contoh:
19



Sistem operasi (operating system) misalnya Ubuntu.



Perkakas pengembangan perangkat lunak (software
development tool) seperti Kompilator untuk bahasa
pemrograman tingkat tinggi seperti Pascal dan bahasa
pemrograman tingkat rendah yaitu bahasa rakitan.



Pengendali perangkat keras (device driver) yaitu penghubung
antara perangkat perangkat keras pembantu dan komputer
adalah software yang banyak dipakai di swalayan dan juga
sekolah, yaitu penggunaan barcode scanner pada aplikasi
database lainnya.

2.4 PERANGKAT KERAS
2.4.1 Pengertian
Perangkat keras komputer (hardware) adalah semua bagian fisik
komputer, dan dibedakan dengan data yang berada di dalamnya atau
yang beroperasi di dalamnya, dan dibedakan dengan perangkat lunak
(software) yang menyediakan instruksi untuk perangkat keras dalam
menyelesaikan tugasnya.
Batasan antara perangkat keras dan perangkat lunak akan sedikit
buram kalau kita berbicara mengenai firmware, karena firmware ini
adalah perangkat lunak yang "dibuat" ke dalam perangkat keras.
Firmware ini merupakan wilayah dari bidang ilmu komputer dan
teknik komputer, yang jarang dikenal oleh pengguna umum.
Perangkat keras (hardware) merupakan salah satu element dari
sistem komputer, suatu alat yang bisa dilihat dan diraba oleh manusia
secara langsung, yang mendukung proses komputerisasi. Dalam
bahasa Indonesia disebut dengan perangkat keras. Merupakan
20

perangkat yang dapat kita lihat dan dapat kita sentuh secara fisik,
seperti perangkat perangkat masukan, perangkat pemroses, maupun
perangkat keluaran. Peralatan ini umumnya cukup canggih. Dia dapat
bekerja berdasarkan perintah yang ada padanya, yang disebut juga
dengan instruction set. Dengan adanya perintah yang dimengerti oleh
mesin, maka perintah tersebut melakukan berbagai aktifitas kepada
mesin yang dimengerti oleh mesin tersebut sehingga mesin bisa
bekerja berdasarkan susunan perintah yang didapatkan olehnya.
2.4.2 Perangkat Keras dan Fungsinya
Secara fisik, Komputer terdiri dari beberapa komponen yang
merupakan suatu sistem. Sistem adalah komponen-komponen yang
saling bekerja sama membentuk suatu kesatuan. Apabila salah satu
komponen tidak berfungsi, akan mengakibatkan tidak berfungsinya
suatu komputer dengan baik.Komponen komputer ini termasuk dalam
kategori elemen perangkat keras (hardware).
Komputer pada umumnya adalah komputer pribadi, (PC) dalam
bentuk desktop yang terdiri dari bagian berikut:


Papan sistem/papan induk yang merupakan tempat CPU,
memori dan bagian lainnya, dan memiliki slot untuk kartu
tambahan.
o

RAM - tempat penyimpanan data jangka pendek,
sehingga komputer tidak perlu selalu mengakses hard
disk untuk mencari data. Jumlah RAM yang lebih besar
akan membantu kecepatan PC

o

Buses:


Bus PCI



Bus ISA

21



USB



AGP

o

ROM (Read Only Memory) di mana firmware diletakkan

o

CPU (Central Processing Unit) sebagai otak dan bagian
utama komputer



Power supply - sebuah kotak yang merupakan tempat
transformer, kontrol voltase dan kipas



Pengontrol penyimpanan, dari jenis IDE, SCSI atau lainnya, yang
mengontrol hard disk, Floppy disk, CD-ROM dan drive lainnya;
kontroler ini terletak di papan induk (atas-papan) atau di kartu
tambahan



Pengontrol penampilan video yang memproduksi output untuk
komputer display



Pengontrol komputer bus (paralel, serial, USB, Firewire) untuk
menyambung komputer dengan alat tambahan luar lainnya
seperti printer atau scanner



Beberapa jenis penyimpanan komputer:
o

CD - tipe paling umum media yang dapat dilepas, murah
tapi mudah rusak.

o



CD-ROM



CD-RW



CD-R

DVD


DVD-ROM

22

o




DVD-RW



DVD-R

Floppy disk

Penyimpanan dalam - menyimpan data dalam komputer untuk
penggunaan jangka panjang.



o

Hard disk - untuk penyimpanan data jangka panjang

o

Disk array controller

Kartu suara - menerjemahkan signal dari papan sistem ke
bahasa yang dapat dimengerti oleh speaker, dan memiliki
terminal untuk mencolok kabel suara speaker.



Jaringan komputer - untuk menghubungkan komputer ke
internet dan/atau komputer lainnya.
o

Modem - untuk koneksi tekan-tombol.

o

Kartu network - untuk internet DSL/kabel, dan/atau
menghubungkan ke komputer lain.



Alat lainnya.

Berdasarkan fungsinya, perangkat keras komputer dibagi menjadi :
1. input divice (unit masukan)
2. Process device (unit Pemrosesan)
3. Output device (unit keluaran)
4. Backing Storage ( unit penyimpanan)
5. Periferal ( unit tambahan)
komponen dasar komputer yang terdiri dari input, process, output dan
storage. Input device terdiri dari keyboard dan mouse, Process device
adalah microprocessor (ALU, Internal Communication, Registers dan
control section), Output device terdiri dari monitor dan printer,
23

Storage external memory terdiri dari harddisk, Floppy drive, CD ROM,
Magnetic tape. Storage internal memory terdiri dari RAM dan ROM.
Sedangkan

komponen

Periferal

Device

merupakan

komponen

tambahan atau sebagai komponen yang belum ada atau tidak ada
sebelumnya. Komponen Periferal ini contohnya : TV Tuner Card,
Modem, Capture Card.

1. Unit Masukan ( Input Device )
Unit ini berfungsi sebagai media untuk memasukkan data dari
luar ke dalam suatu memori dan processor untuk diolah guna
menghasilkan informasi yang diperlukan. Input devices atau
unit masukan yang umumnya digunakan personal computer
(PC) adalah keyboard dan mouse, keyboard dan mouse adalah
unit yang menghubungkan user (pengguna) dengan komputer.
Selain itu terdapat joystick, yang biasa digunakan untuk
bermain games atau permainan dengan komputer. Kemudian
scanner, untuk mengambil gambar sebagai gambar digital yang
nantinya

dapat

dimanipulasi.

Touch

panel,

dengan

menggunakan sentuhan jari user dapat melakukan suatu proses
akses file. Microphone, untuk merekam suara ke dalam
komputer.
Data yang dimasukkan ke dalam sistem komputer dapat
berbentuk signal input dan maintenance input. Signal input
berbentuk data yang dimasukkan ke dalam sistem komputer,
sedangkan

maintenance

input

berbentuk

program

yang

digunakan untuk mengolah data yang dimasukkan. Jadi Input
device selain digunakan untuk memasukkan data dapat pula
digunakan untuk memasukkan program. Berdasarkan sifatnya,
peralatan input dapat digolongkan menjadi dua yaitu:
24

• Peratalan input langsung, yaitu input yang dimasukkan
langsung diproses oleh alat pemroses. Contohnya : keyboard,
mouse, touch screen, light pen, digitizer graphics tablet,
scanner.
• Peralatan input tidak langsung, input yang melalui media
tertentu sebelum suatu input diproses oleh alat pemroses.
Contohnya : punched card, disket, harddisk.
2. Unit Keluaran (Output Device)
Output Device, adalah perangkat komputer yang berguna untuk
menghasilkan keluaran, apakah itu ke kertas (hardcopy), ke
layar monitor (softcopy) atau keluaran berupa suara. Contohnya
printer, speaker, plotter, monitor dan banyak yang lainnya. Dari
penjelasan diatas dapat kita simpulkan bahwa prinsip kerja
komputer tersebut diawali memasukkan data dari perangkat
input, lalu data tersebut diolah sedemikian rupa oleh CPU
sesuai yang kita inginkan dan data yang telah diolah tadi
disimpan dalam memori komputer atau disk. Data yang
disimpan dapat kita lihat hasilnya melalui perangkat keluaran.
Contoh: Printer, Speaker, Monitor, dan lain-lain.

2.5 BASIS DATA
Basis

data

merupakan

berhubungan

satu

kumpulan

dengan

yang

dari

item data

lainnya

yang

yang

saling

diorganisasikan

berdasarkan sebuah skema atau struktur tertentu, tersimpan di
hardware

komputer

dan

dengan

software

untuk

melakukan

manipulasi untuk kegunaan tertentu Ada juga yang mendefinisikan
basis data adalah kumpulan informasi yang disimpan di dalam
komputer secara sistematik sehingga dapat diperiksa menggunakan
suatu program komputer untuk memperoleh informasi dari basis data
25

tersebut atau Basis data adalah kumpulan informasi yang disimpan di
dalam

komputer

secara

sistematik

sehingga

dapat

diperiksa

menggunakan suatu program komputer untuk memperoleh informasi
dari basis data tersebut. Perangkat lunak yang digunakan untuk
mengelola dan memanggil kueri (query) basis data disebut sistem
manajemen basis data (database management system, DBMS).
Sistem basis data dipelajari dalam ilmu informasi.
Istilah "basis data" berawal dari ilmu komputer. Meskipun
kemudian artinya semakin luas, memasukkan hal-hal di luar bidang
elektronika, artikel ini mengenai basis data komputer. Catatan yang
mirip dengan basis data sebenarnya sudah ada sebelum revolusi
industri yaitu dalam bentuk buku besar, kuitansi dan kumpulan data
yang berhubungan dengan bisnis.
Konsep dasar dari basis data adalah kumpulan dari catatancatatan, atau potongan dari pengetahuan. Sebuah basis data memiliki
penjelasan terstruktur dari jenis fakta yang tersimpan di dalamnya:
penjelasan ini disebut skema. Skema menggambarkan obyek yang
diwakili suatu basis data, dan hubungan di antara obyek tersebut.
Ada banyak cara untuk mengorganisasi skema, atau memodelkan
struktur basis data: ini dikenal sebagai model basis data atau model
data. Model yang umum digunakan sekarang adalah model relasional,
yang menurut istilah layman mewakili semua informasi dalam bentuk
tabel-tabel yang saling berhubungan dimana setiap tabel terdiri dari
baris dan kolom (definisi yang sebenarnya menggunakan terminologi
matematika). Dalam model ini, hubungan antar tabel diwakili denga
menggunakan nilai yang sama antar tabel. Model yang lain seperti
model hierarkis dan model jaringan menggunakan cara yang lebih
eksplisit untuk mewakili hubungan antar tabel.
Alasan Perlunya Database

26

1.Basis data merupakan salah satu komponen penting dalam system
informasi,

karena merupakan dasar dalam menyediakan informasi.

2.Basis data menentukan kualitas informasi : akurat, tepat pada
waktunya dan relevan. Informasi dapat dikatakan bernilai bila
manfaatnya lebih efektif dibandingkan dengan biaya
mendapatkannya.
3.Basis data mengurangi duplikasi data (data redudancy).
4.Dengan mengaplikasikan basis data hubungan data dapat
ditingkatkan.
5.Basis data dapat mengurangi pemborosan tempat simpanan luar.

Objektif Basis Data
Secara lebih lengkap, pemanfaatan basis data dilakukan untuk
memenuhi sejumlah tujuan (objektif) seperti berikut
a. Kecepatan dan kemudahan (Speed)
b. Efisiensi ruang penyimpanan (Space)
c. Keakuratan (Accuracy)
d. Ketersediaan (Avaibility)
e. Kelengkapan (Completeness)
f. Keamanan (Security)
g. Kebersamaan pemakaian (Sharability)

Bahasa basis data
Bahasa basis data terdiri atas :
27

Data Definition Language (DDL), merujuk pada kumpulan perintah
yang dapat digunakan untuk mendefinisikan objek – objek basis data,
seperti membuat sebuah tabel basis data atau indeks primer atau
sekunder.
Data Manipulation Language (DML), mengacu pada kumpulan
perintah yang dapat digunakan untuk melakukan manipulasi data,
seperti penyimpanan data ke suatu tabel, kemudian mengubahnya
dan menghapusnya atau hanya sekedar menampilkannya kembali.
SQL (Structured Query Language)
SQL adalah bahasa yang digunakan untuk berkomunikasi dengan
database. Menurut ANSI (American National Standards Institute),
bahasa

ini

merupakan

standar

untuk

relational

database

management systems (RDBMS):
Pernyataan-pernyataan SQL digunakan untuk melakukan beberapa
tugas seperti : update data pada database atau menampilkan data
dari

database.

Hampir

semua

software

database

mengimplementasikan bahasa SQL sebagai komponen utama dari
produknya, salah satunya MySQL.
MySQL
Untuk melakukan administrasi dalam basis data MySQL, dapat
menggunakan modul yang sudah termasuk yaitu command-line
(perintah: mysql dan mysqladmin). Juga dapat di-download dari situs
MySQL

yaitu

sebuah

modul

berbasis

grafik

(GUI):

MySQL

Administrator dan MySQL Query Browser. Selain itu terdapat juga
sebuah perangkat lunak gratis untuk administrasi basis data MySQL
berbasis

web

yang

sangat

populer

yaitu

phpMyAdmin.

Untuk

perangkat lunak untuk administrasi basis data MySQL yang dijual

28

secara komersial antara lain: MySQL front, Navicat dan EMS SQL
Manager for MySQL

Perintah dasar MySQL
Bahasa SQL memiliki struktur yang mudah dipahami karena perintah
– perintahnya pada dasarnya dibuat dari bahasa Inggris. Sehingga
kita dapat melakukan perintah – perintah SQL ke dalam database
MySQL, yaitu
a. Memasukkan atau menambah record baru ke dalam database.
b. Mengeksekusi query database
c. Mengambil data dari database
d. Mengubah record pada database
e. Menghapus record pada database
Perintah SQL dapat diketik dengan huruf besar atau kecil (non case
sensitive). Setelah selesai mengetik perintah di MySQL harus diakhiri
dengan tanda titik koma sebagai penanda akhir dari perintah MySQL.
Perintah SQL dapat diketik dengan huruf besar atau kecil (non case
sensitive). Setelah selesai mengetik perintah di MySQL harus diakhiri
dengan tanda titik koma sebagai penanda akhir dari perintah MySQL.

2.6 KOMUNIKASI DATA DAN JARINGAN KOMPUTER
2.6.1 Pengertian Data dan Informasi.
29

Pengertian data
Data merupakan raw material untuk suatu informasi. Perbedaan
informasi dan data sangat relatif tergantung pada nilai gunanya bagi
manajemen yang memerlukan. Suatu informasi bagi level manajemen
tertentu bisa menjadi data bagi manajemen level di atasnya, atau
sebaliknya.
Pengertian Informasi
Di dalam pengolahan sistem pada akhirnya menghasilkan suatu
informasi, untuk itu pendefenisian informasi diperlukan untuk
menunjang berhasilnya pengembangan sistem yang akan dirancang.
Defenisi umum untuk informasi dalam sistem informasi menurut
Jogiyanto H.M (1990; 11) :“Informasi adalah data yang dapat diolah
yang lebih berguna dan berarti bagi yang menerimanya”.
Menurut RobertG.Murdik (1973; 12) :“Informasi adalah data yang
telah diolah menjadi suatu bentuk yang berarti bagi penerimanya dan
bermanfaan dalam pengambilan keputusan saat ini atau mendatang”.
Jadi Informasi adalah data yang diproses kedalam bentuk yang
lebih berarti bagi penerima dan berguna dalam pengambilan
keputusan, sekarang atau untuk masa yang akan datang.
Informasi dalam suatu lingkungan sistem informasi memiliki beberapa
ciri-ciri yaitu :
1. Benar atau salah, Ini dapat berhubungan dengan realitas atau
tidak bila penerimaan informasi yang salah dipercayai
mengakibatkan sama seperti benar.
2. Baru, Informasi dapat sama sekali baru dan segar bagi
penerimanya.
3. Tambahan, Informasi dapat memperbaharui atau memberikan
tambahan baru pada informasi yang talah ada.

30

4. Korektif, Informasi dapat menjadi suatu korektif atas informasi
yang salah.
5. Penegas, Informasi dapat mempertegas informasi yang telah
ada, ini berguna karena meningkatkan persepsi penerimanya
atau kebenaran informasi tersebut.
Informasi dapat dikatakan berkualitas apabila telah memenuhi
kriteria-kriteria sebagai berikut :


Informasi harus akurat dan jelas, Yaitu informasi yang tidak
mengandung keraguan-keraguan, sama maksudnya yang
disampaikan dengan yang menerima, bebas dari kesalahankesalahan dan tidak menyesatkan, harus menjelaskan dan
mencerminkan maksudnya atau dengan kata lain tidak
menimbulkan pertanyaan bagi penerima informasi tersebut.



Up to date (Tepat waktu), Yaitu informasi tersebut datang ke
penerima tidak terlambat karena informasi yang tidak tepat
waktu sudah tidak mempinyai nilai.



Informasi harus relevan, Yaitu informasi itu diterima bagi orang
yang membutuhkan atau bermanfaat bagi yang
menerimanya.Jhon Burch (1986; 3) mengemukakan suatu
bentuk siklus informasi (Information Cycle) seperti terlihat pada
gambar 2.1 berikut :

31

Data yang diolah melalui suatu model menjadi suatu informasi,
kemudian user menerima informasi tersebut, membuat suatu
keputusan dam melakukan tindakan yang berarti menghasilkan
suatu tindakan yang lain akan membuat sejumlah data kembali,
data tersebut akan ditangkap sebagai input untuk diproses
selanjutnya.
Gabungan dari pada data dan informasi menghasilkan suatu
komunikasi data.
Komunikasi data merupakan gabungan dua teknik yang sama sekali
jauh

berbeda,

yaitu

pengolahan

data

dan

telekomunikasi.

Pengolahan data adalah segala kegiatan yang berhubungan dengan
pengolahan data.
Telekomunikasi adalah segala kegiatan yang berhubungan dengan
penyaluran informasi dari satu titik ke titik yang lain.
Komunikasi Data adalah bagian dari telekomunikasi yang secara
khusus berkenaan dengan transmisi atau pemindahan data dan
32

informasi diantara komputer-komputer dan piranti yang lain dalam
bentuk digital yang dikirimkan melalui media komunikasi data.
Untuk mempermudah pengertian, komunikasi dapat dijelaskan
dengan suatu model komunikasi yang sederhana, seperti pada
gambar 4.2. Kegunaan dasar dari sistem komunikasi ini adalah
menjalankan pertukaran data antara 2 pihak. Pada gambar diberikan
contoh, yaitu komunikasi antara sebuah workstation dan sebuah
server yang dihubungkan sengan sebuah jaringan telepon. Contoh
lainnya bisa berupa pertukaran sinyal-sinyal suara antara 2 telepon
pada satu jaringan yang sama.
Berikut ini penjelasan dari contoh komunikasi data tersebut
1. Source (Sumber). Peralatan ini membangkitkan data sehingga
dapat ditransmisikan. Misalkan telepon dan PC (Personal
Computer)
2. Transmiter (Pengirim). Biasanya data yang dibangkitkan dari
sistem sumber tidak ditransmisikan secara langsung dalam
bentuk aslinya. Sebuah transmisi cukup memindah dan
menandai informasi dengan cara yang sama seperti
menghasilkan sinyal-sinyal elektromagnetik yang dapat
ditransmisikan melewati beberapa sistem transmisi berurutan.
Sebagai contoh, sebuah modem tugasnya menyalurkan suatu
digital bit stream dari suatu alat yang sebelumnya sudah
dipersiapkan misalnya PC, dan menstransformasikan bit stream
tersebut menjadi suatu sinyal analog yang dapat ditransmisikan
melalui jaringan telepon.
1. Sistem Transmisi. Berupa jalur transmisi tunggal atau jaringan
kompleks yang menghubungkan antara sumber dengan tujuan.

33

2. Receiver (Penerima). Receiver menerima sinyal dari sistem
transmisi dan menggabungkannya ke dalam bentuk tertentu
yang dapat ditangkap oleh tujuan. Sebagai contoh, sebuah
modem akan menerima suatu sinyal analog yang datang dari
jaringan atau jalur transmisi dan mengubahnya menjadi suatu
digital bit stream.
3. Destination (Tujuan). Menangkap data yang dihasilkan okeh
receiver.

Sistem Komunikasi Data adalah jarigan fisik dan fungsi yang dapat
mengakses

komputer

untuk

mendapatkan

fasilitas

seperti

menjalankan program, mengakses basis data, melakukan komunikasi
dengan operator lain, sedemikian rupa sehingga semua fasilitas
berada pada terminalnya walaupun secara fisik berada pada lokasi
yang terpisah. Terminal (Data Terminal Equipment / DTE) adalah
peralatan

untuk

terminal

suatu

data

yang

berfungsi

untuk

mengirimkan serta menerima data dan inforamasi dari tempat lain,
seperti printer, disk, monitor, papan ketik, plotter, scanner dsb.

2.6.2 Model Komunikasi
Dalam proses komunikasi data dari satu lokasi ke lokasi yang
lain, harus ada minimal 3 unsur utama sistem yaitu sumber data,
media transmisi dan penerima. Andaikan salah satu unsur tidak ada,
maka komunikasi tidak dapat dilakukan. Secara garis besar proses
komunikasi data digambarkan berikut ini :
1. Sumber Data.
Pengertian sumber data adalah unsur yang bertugas untuk
mengirimkan informasi, misalkan terminal komputer, Sumber data ini

34

membangkitkan berita atau informasi dan menempatkannya pada
media

transmisi.

Sumber

pada

umumnya

dilengkapi

dengan

transmitter yang berfungsi untuk mengubah informasi yang akan
dikirimkan menjadi bentuk yang sesuai dengan media transmisi yang
digunakan, antara lain pulsa listrik, gelombang elektromagnetik, pulsa
digital. Contoh dari transmisi adalah modem yaitu perangkat yang
bertugas untuk membangkitkan digital bitstream dari PC sebagai
sumber data mejadi analog yang dapat dikirimkan melalui jaringan
telepon biasa menuju ke tujuan.
2. Media Transmisi
Media

transmisi

data

merupakan

jalur

dimana

proses

pengiriman data daari satu sumber ke penerima data. Beberapa
media transmisi data yang dapat digunakan jalur transmisi atau
carrier dari data yang dikirimkan, dapat berupa kabel, gelombang
elektromagnetik, dan lain-lain. Dalam hal ini berfungsi sebagai jalur
informasi untuk sampai pada tujuannya. Ada beberapa hal yang
berhubungan dengan transmisi data yaitu kapasitas dan tipe channel
transmisi, kode transmisi, mode transmisi, protokol yang digunakan
dan penggunaan kesalahan transmisi. Beberapa media transmisi yang
digunaka antara lain: twisted pair, kabel coaxial, serat optik dan
gelombang elektromagnetik.
3. Penerima Data.
Pengertian penerima data adalah alat yang menerima data atau
informasi, misalkan pesawat telepon, terninal komputer, dan lain-lain.
Berfungsi

mnerima

data

yang

dikirimkan

oleh

suatu

sumber

informasi. Perima merupakan suata alat yang disebut receiver yang
fungsinya

untuk

menerima

sinyal

dari

sistem

transmisi

dan

menggabungkannya ke dalam bentuk tertentu yang dapat ditangkap
dan digunakan oleh penerima. Sebagai contoh modem yang berfungsi
sebagai receiver yang menerima sinyal analog yang dikirim melalui
35

kabel telepon dan mengubahnya menjadi suatu bit stream agar dapat
ditangkap oleh komputer penerima.

BENTUK-BENTUK KOMUNIKASI DATA
Suatu sistem komunikasi data dapat berbentuk offline
communication system (sistem komunikasi offline) atau online
communication system (sistem komunikasi online). Sistem komunikasi
data dapat dimulai dengan sistem yang sederhana, seperti misalnya
jaringan akses terminal, yaitu jaringan yang memungkinkan seorang
operator mendapatkan akses ke fasilitas yang tersedia dalam jaringan
tersebut. Operator bisa mengakses komputer guna memperoleh
fasilitas, misalnya menjalankan program aplikasi, mengakses
database, dan melakukan komunikasi dengan operator lain. Dalam
lingkungan ideal, semua fasilitas ini harus tampak seakan-akan dalam
terminalnya, walaupun sesungguhnya secara fisik berada pada lokasi
yang terpisah.
Sistem Komunikasi Off line.
Sistem komunikasi Offline adalah suatu sistem pengiriman data
melalui fasilitas telekomunikasi dari satu lokasi ke pusat pengolahan
data, tetapi data yang dikirim tidak langsung diproses oleh CPU
(Central Processing Unit). Seperti pada Gambar 4.3, di mana data
yang akan diproses dibaca oleh terminal, kemudian dengan
menggunakan modem, data tersebut dikirim melalui telekomunikasi.
Di tempat tujuan data diterima juga oleh modem, kemudian oleh
terminal, data disimpan ke alamat perekam seperti pada disket,
magnetic tape, dan lain-lain. Dari alat perekam data ini, nantinya
dapat diproses oleh komputer.

36

Peralatan-peralatan yang diperlukan dalam sistem komunikasi
offline, antara lain :
1. Terminal
Terminal adalah suatu I/O device yang digunakan untuk
mengirim data dan menerima data jarak jauh dengan
menggunakan fasilitas telekomunikasi. Peralatan terminal ini
bermacam-macam, seperti magnetic tape unit, disk drive,
paper tape, dan lain-lain.
2. Jalur komunikasi
Jalur komunikasi adalah fasilitas telekomunikasi yang sering
digunakan, seperti : telepon, telegraf, telex, dan dapat juga dengan
fasilitas lainnya.
3. Modem
Model adalah singkatan dari Modulator / Demodulator.
Suatu alat yang mengalihkan data dari sistem kode digital ke
dalam sistem kode analog dan sebaliknya.
Sistem Komunikasi On line.
Pada sistem komunikasi On line ini, data yang dikirim melalui
terminal komputer bisa langsung diperoleh, langsung diproses oleh
komputer pada saat kita membutuhkan.
Sistem Komunikasi On line ini dapat berupa:


Realtime system
37



Time sharing system



Distributed data processing system

Realtime system
Suatu realtime system memungkinkan untuk
mengirimkan data ke pusat komputer, diproses di pusat
komputer seketika pada saat data diterima dan kemudia
mengirimkan kembali hasil pengolahan ke pengirim data saat
itu juga. American Airlines merupakan perusahaan yang
pertama kali mempelopori sistem ini. Dengan realtime system
ini, penumpang pesawat terbang dari suatu bandara atau agen
tertentu dapat memesan tiket untuk suatu penerbangan
tertentu dan mendapatkan hasilnya kurang dari 15 detik, hanya
sekedar untuk mengetahui apakah masih ada tempat duduk di
pesawat atau tidak.
Sistem realtime ini juga memungkinkan penghapusan
waktu yang diperlukan untuk pengumpulan data dan distribusi
data. Dalam hal ini berlaku komunikasi dua arah, yaitu
pengiriman dan penerimaan respon dari pusat komputer dalam
waktu yang relatif cepat.
Pada realtime system, merupakan komunikasi data dengan
kecepatan tinggi. Kebutuhan informasi harus dapat dipenuhi
pada saat yang sama atau dalam waktu seketika itu juga. Pada
sistem ini proses dilakukan dalam hitungan beberapa detik saja,
sehingga diperlukan jalur komunikasi yang cepat, sistem

38

pengolahan yang cepat serta sistem memori dan penampungan
atau buffer yang sangat besar.
Penggunaan sistem ini memerlukan suatu teknik dalam hal
sistem disain, dan pemrograman, hal ini disebabkan karena
pada pusat komputer dibutuhkan suatu bank data atau
database yang siap untuk setiap kebutuhan. Biasanya peralatan
yang digunakan sebagai database adalah magnetic disk
storage, karena dapat mengolah secara direct access (akses
langsung), dan perlu diketahui bahwa pada sistem ini
menggunakan kemampuan multiprogramming, untuk melayani
berbagai macam keperluan dalam satu waktu yang sama.
Time sharing system
Time sharing system adalah suatu teknik penggunaan online
system oleh beberapa pemakai secara bergantian menurut
waktu yang diperlukan pemakai (gambar 4.5). Disebabkan
waktu perkembangan proses CPU semakin cepat, sedangkan
alat Input/Output tidak dapat mengimbangi kecepatan dari CPU,
maka kecepatan dari CPU dapat digunakan secara efisien
dengan melayani beberapa alat I/O secara bergantian.
Christopher Strachy pada tahun 1959 telah memberikan ide
mengenai pembagian waktu yang dilakukan oleh CPU. Baru
pada tahun 1961, pertama kali sistem yang benar-benar
berbentuk time sharing system dilakukan di MIT (Massachusetts
Institute of Technology) dan diberi nama CTSS (Compatible Time
Sharing System) yang bisa melayani sebanyak 8 pemakai
dengan menggunakan komputer IBM 7090.
Salah satu penggunaan time sharing system ini dapat dilihat
dalam pemakaian suatu teller terminal pada suatu bank.
Bilamana seorang nasabah datang ke bank tersebut untuk
39

menyimpan uang atau mengambil uang, maka buku
tabungannya ditempatkan pada terminal. Dan oleh operator
pada terminal tersebut dicatat melalui papan ketik (keyboard),
kemudian data tersebut dikirim secara langsung ke pusat
komputer, memprosesnya, menghitung jumlah uang seperti
yang dikehendaki, dan mencetaknya pada buku tabungan
tersebut untuk transaksi yang baru saja dilakukan.
Distributed data processing system
Distributed data processing (DDP) system merupakan bentuk
yang sering digunakan sekarang sebagai perkembangan dari
time sharing system. Bila beberapa sistem komputer yang
bebas tersebar yang masing-masing dapat memproses data
sendiri dan dihubungkan dengan jaringan telekomunikasi, maka
istilah time sharing sudah tidak tepat lagi. DDP system dapat
didefinisikan sebagai suatu sistem komputer interaktif yang
terpencar secara geografis dan dihubungkan dengan jalur
telekomunikasi dan seitap komputer mampu memproses data
secara mandiri dan mempunyai kemampuan berhubungan
dengan komputer lain dalam suatu sistem.
Setiap lokasi menggunakan komputer yang lebih kecil dari
komputer pusat dan mempunyai simpanan luar sendiri serta
dapat melakukan pengolahan data sendiri. Pekerjaan yang
terlalu besar yang tidak dapat dioleh di tempat sendiri, dapat
diambil dari komputer pusat.

2.6.3 Pengertian Jaringan Komputer

40

Pengertian dari Jaringan komputer adalah sekumpulan
komputer, serta perangkat-perangkat lain pendukung komputer yang
saling terhubung dalam suatu kesatuan. Media jaringan komputer
dapat melalui kabel-kabel atau tanpa kabel sehingga memungkinkan
pengguna jaringan komputer dapat saling melakukan pertukaran
informasi, seperti dokumen dan data, dapat juga melakukan
pencetakan pada printer yang sama dan bersama-sama memakai
perangkat keras dan perangkat lunak yang terhubung dengan
jaringan. Setiap komputer, ataupun perangkat-perangkat yang
terhubung dalam suatu jaringan disebut dengan node. Dalam sebuah
jaringan komputer dapat mempunyai dua, puluhan, ribuan atau
bahkan jutaan node.

Gambar jaringan komputer
Sebuah

jaringan

komputer

biasanya

terdiri

dari

2

buah

komputer atau lebih dan melakukan data sharing antar komputer.
Informasi dan data bergerak melalui media komunikasi. Media
komunikasi yang dipakai dalam membuat jaringan komputer antara
lain

adalah

kabel,

jaringan

telepon,

gelombang

radio,

satelit,

bluetooth atau infra merah. Pemakaian media komunikasi ini akan
tergantung pada