PENGARUH GENDER, KOMPLEKSITAS TUGAS, TEKANAN KETAATAN, DAN PENGALAMAN AUDITOR TERHADAP Pengaruh Gender, Kompleksitas Tugas, Tekanan Ketaatan, Dan Pengalaman Auditor Terhadap Pertimbangan Audit ( Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Surakarta dan D

PENGARUH GENDER, KOMPLEKSITAS TUGAS, TEKANAN
KETAATAN, DAN PENGALAMAN AUDITOR TERHADAP
PERTIMBANGAN AUDIT
( Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Surakarta dan D.I
Yogyakarta )

SKRIPSI
Diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Sarjana (S1)
pada Program Sarjana Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah
Surakarta
Disusun Oleh :
DEFIANI
B 200 100 238

JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2015

HALAMAN PENGESAIIAN
Yang bertandatangan di bawah ini telah membaca skripsi dengan judul


:

PENGARUH GENDE& KOMPLEKSITAS TUGAS, TEKANAI\I
KETAATAI\i, DAN PENGALAMATI AUDITOR TERHADAP
PERTIMBAIIGAIY AUDIT

(Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik

di

Surakarta dan D.I

Yoryakarta)
Yang ditulis oleh

DEFIAM
B 200 100 238
Penandatangan berpendapat bahwa skripsi tersebut telah memenuhi syarat untuk

diterima.


Surakarta

Maret 2015

Pembimbing I

Pembimbing 2

(Shinta Permata Sari. SE)

Mengetahui,
Itas Ekonomi dan Bisnis UMS

ii

UNIVERSITAS MU HAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
Jl. A. Yani Tromol Pos I Pabelan Kartasura Telp (0271) 717417
Sr-rrakarta - 57102


PERI{YATAAN KEASLIAII SKRIPSI
Saya yang bertanda tangandi bawah

ini

:

Nama

DEFIANI

NIRM

10.6.106.02030.50238

Jurusan

AKT]NTANSI


Judul Skripsi

PENGARUH GENDER, KOMPLEKSITAS TUGAS,

TEKANAN KETAATAI{, DAN

PENGALAMAIT

AUDITOR TERIIADAP PERTIMBANGAI\ AUDIT
(Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di
Surakarta dan D,I Yoryakarta)
Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya buat dan serahkan int
merupakan hasil karya saya sendiri, kecuali kutipan-kutipan dan ringkasanringkasan yang semuanya telah saya jelaskan sumbernya. Apabila dikemudian
hari terbukti dan atau dapat dibuktikan bahwa skripsi hasil jiplakan, maka saya
bersedia menerima sanksi apapun dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis dan atau

gelar dan ijazah yang diberikan oleh Universitas Muhammadiyah Surakarta
batal saya terima.

Surakarta Maret 2015


i bawah ini
:ADF219237

(D}jr'IANI)

111

MOTTO
“Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kamu telah
selesai (dari sesuatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang
lain”
(Q.S Al Insyirah : 6-7)
“Sejumlah godaan akan datang kepada mereka yang tekun dan rajin, tapi seluruh
godaan akan menyerang mereka yang bermalas-malasan”
(Charles H Spurgeon)
“Biasakanlah untuk berpikir bahwa sukses hanya tinggal selangkah lagi dan pasti
akan diraih, niscaya masa depan yang cerah akan ada di depan anda”
(Andrew Carnegie)
“Tidak ada jaminan kesuksesan, namun tidak mencobanya adalah jaminan

kegagalan”
(Bill Clinton)
“Tidak ada kata malu untuk sebuah kerja keras dan kebenaran”
(Penulis)
“May Allah bless our efforts and hard work”
(Penulis)

iv

PERSEMBAHAN
Sebagai wujud syukur kepada Allah SWT dan terimakasih atas segala
rahmatnya, serta Rasulullah SAW sebagai tauladanku kupersembahkan karya
sederhana ini dengan tulus kepada :


Allah SWT yang memberikan hidup dan memegang kematihan setiap
mahluk Tanpa Nya tulisan ini tiada bermakna. Semoga dari awal
proses sampai karya ini selesai dapat memberikan amalan bagi kita
semua. AMIN.




Rasullulah SAW semoga sholawat dan salam selalu tercurahkan
kepada Beliau Nabi Muhammad SAW.



Ayah dan Ibu tercinta, Terimakasih atas kasih sayang serta do’a yang

senantiasa mengiringi langkahku dan selalu mendoakanku agar
menjadi anak yang sholeh untuk selalu berbakti kepada orang tua dan
keluarga.


Kakak, Adik dan Keponakanku tersayang serta semua keluarga
yang selalu mendo’akan dan memberi dukungan dengan penuh
kesabaran, semoga selalu dalam lindungan-Nya.




Sahabat-sahabatku, Evi Milawati, Malinda Indriasari, Nadia Lutfiana,
Nur Lutfiana, Nisa Aulia terimakasih atas motivasi, semangat,
perhatian dan kasih sayang yang telah kalian berikan, semoga
kesuksesan mengikuti kalian.



Teman-temanku semua yang selalu mendukungku

v

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang
senantiasa melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulisan skripsi
yang

berjudul

“PENGARUH


GENDER,

KOMPLEKSITAS

TUGAS,

TEKANAN KETAATAN DAN PENGALAMAN AUDITOR TERHADAP
PERTIMBANGAN AUDIT ” (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di
Surakarta dan D.I Yogyakarta). Skripsi ini disusun dalam rangka memenuhi salah
satu syarat untuk menyelesaikan Program Sarjana (S1) pada Program Sarjana
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Selama proses penyusunan skripsi ini penulis mendapat bimbingan, arahan,
bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini
penulis mengucapkan terimakasih kepada :
1. Bapak Dr. Triyono, SE, M.Si selaku dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah Surakarta.
2. Bapak Dr. Zulfikar, SE, M.Si selaku ketua Program Studi Akuntansi
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.
3. Bapak Drs. Wahyono, MA, Ak selaku dosen pembimbing utama dan

Ibu Shinta Permata Sari, SE selaku pembimbing kedua yang dengan
sabar memberi bimbingan, do’a dan semangat sehingga skripsi ini dapat
terselesaikan dengan baik.
4. Bapak Drs. Atwal Arifin, Ak, M.Si selaku pembimbing akademik yang
telah banyak membantu dalam kegiatan akademis.

vi

5.

Segenap dosen program studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis

UMS, terimakasih atas ilmu yang telah diberikan kepada penulis selama
studi.
6.

Kedua orang tua tercinta Bapak Sudirman dan Ibu Atminah yang selalu

memberikan dukungan baik moril maupun materil, do'a, pengorbanan
dan kasih sayang yang tidak akan pernah mungkin terbayar oleh penulis.


Tak lupa kakak dan adikku tersayang yang selalu mendukung

dan

mendorong saya untuk menjadi yang terbaik, love you.
7.

Seluruh Staf Tata Usaha dan Karyawan Universitas Muhammadiyah
Surakarta.

8.

Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah
memberikan bantuan, dan dukungamya.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih banyak kekurangan karena
keterbatasan pengetahuan dan pengalaman, Oleh karena itu

saran sangat diharapkan. Semoga skripsi

ini

kritik

dan

bermanfaat dan dapat

digunakan sebagai tambahan informasi dan wacana bagi semua pihak
yang membutuhkan.

Surakarta,-MareJ2015

vll

DAFTAR ISI

Halaman
HALAMAN JUDUL

i

HALAMAN PENGESAHAN

ii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

iii

HALAMAN MOTTO

iv

HALAMAN PERSEMBAHAN

v

KATA PENGANTAR

vi

DAFTAR ISI

viii

DAFTAR TABEL

xi

DAFTAR GAMBAR

xii

DAFTAR LAMPIRAN

xiii

ABSTRACT................................................................................................xiv
ABSTRAK

xvi

BAB I PENDAHULUAN

1

A. Latar Belakang Masalah

1

B. Perumusan Masalah

8

C. Tujuan Penelitian

8

D. Manfaat Penelitian

9

E. Sistematika Penelitian

10

BAB II Tinjauan Pustaka

12

A. Theory of Reasoned Action (TRA)

viii

12

B. Pengertian Audit........................................................................12
C. Pertimbangan Audit

15

D. Gender.......................................................................................... 17
E. Kopleksitas Tugas

18

F. Tekana Ketaatan ...

19

G. Pengalaman Auditor

20

H. Tinjauan Penelitian Terdahulu

20

I. Kerangka Pemikiran...........

22

J. Pengembangan Hipotesis

23

BAB III METODE PENELIAN

28

A. Jenis Penelitian

28

B. Populasi dan Sampel

28

C. Data dan Sumber Data

29

D. Metode Pengumpulan Data

30

E. Definisi Operasional Variabel dan Pengukuran Variabel

30

F. Metode Analisis Data

33

BAB IV ANALISIS DATA DAN PERSEMBAHAN

39

A. Persiapan Data .................

39

B. Karakteristik Responden

40

C. Statistik Deskriptif

43

D. Analisis Data...........

44

1. Pengujian Instrumen Penelitian

44

2. Hasil Uji Reliabilitas

46

ix

E. Uji Asumsi Klasik

47

1. Uji Normalitas........................................................................ 47
2. Uji Heresoskedastisitas.......................................................... 48
3. Uji Multikolinearitas.............................................................. 48
F. Hasil Pengujian Hipotesis dan Pembahasan............................... 49
1. Pengujian Hipotesis.............................................................. 49
60

BAB V PENUTUP
A. Simpulan

60

B. Keterbatasan Penelitian

61

C. Saran

61

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

x

DAFTAR TABEL
Halaman
Tabel II.1 Penentuan Sampel .......................................................................... 29
Tabel IV.1 Pengambilan Sampel Penelitian..................................................... 40
Tabel IV.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin ................... 41
Tabel IV.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Usia .................................. 41
Tabel IV.4 Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir ......... 42
Tabel IV.5 Karakteristik Responden Berdasarkan Lama Bekerja ................... 42
Tabel IV.6 Statistik Deskriptif ......................................................................... 43
Tabel IV.7 Hasil Uji Validitas Variabel Kompleksitas Tugas ......................... 44
Tabel IV.8 Hasil Uji Validitas Variabel Tekanan Ketaatan ............................. 45
Tabel IV.9 Hasil Uji Validitas Variabel Pertimbangan Audit ......................... 46
Tabel IV.10 Hasil Uji Realibilitas.................................................................... 47
Tabel IV.11 Hasil Uji Normalitas .................................................................... 47
Tabel IV.12 Hasil Uji Heteroskedastisitas ....................................................... 48
Tabel IV.13 Hasil Uji Multikolinearitas .......................................................... 49
Tabel IV.14 Hasil Analisis Koefisien Regresi Berganda ................................. 49
Tabel IV.15 Hasil Uji t ..................................................................................... 51

xi

DAFTAR GAMBAR

Halaman
Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran ..................................................................... 22

xii

DAFTAR LAMPIRAN
Halaman
Lampiran 1 Data Kuestioner ........................................................................... 65
Lampiran 2 Data Tabulasi ............................................................................... 72
Lampiran 3 Data Regresi ................................................................................ 77
Lampiran 4 Data Surat Penelitian ................................................................... 78
Lampiran 5 Data Uji Validitas ........................................................................ 83
Lampiran 6 Data Uji Reliabilitas .................................................................... 86
Lampiran 7 Data Statistik Deskriptif .............................................................. 88
Lampiran 8 Data Uji Normalitas ..................................................................... 89
Lampiran 9 Data Uji Heterokedastisitas ......................................................... 90
Lampiran10 Data Uji Multikolinearitas ........................................................... 91
Lampiran11 Data Regresi Berganda ................................................................ 92

xiii

ABSTRACT
The importance of the audit judgment is to provide an opinion about the
fairness of the presentation of the financial report, in accordance with financial
accounting standards or generally acceptable accounting principles and the
application of such standards or principles consistently . This study is aimed to
determine the effect of gender , the complexity of the task , the pressure of
obedience , and the auditor's experience towards audit judgment in public
accounting firm in Surakarta and Yogyakarta . This survey uses primary data
obtained by the questionnaire . Population in this study is taken from were all
auditors who are working in the public accounting firm in Surakarta and
Yogyakarta. The number of samples in this research are 35 respondents drawn by
convinience sampling technique. The data analyzed using multiple regression test
.
The results showes that : (1) gender does not affect the audit judgment .
It can be seen from the results of the t test , the gender variable tcount (1.057) is
smaller than the ttable (2,042) or it can be seen from the significant value 0.299 > 
= 0.05 . So , H01 and H1 are not supported statistically . (2) task complexity affects
the audit judgment . It is show from the results of t-test , in which the variable
complexity of the task tcount (2.190) is greater than t table (2,042) or it can be of
significant value 0.036 <  = 0.05. Hence , H02 and H2 are supported statistically.
(3) adherence pressure has no effect on audit judgment. It can be seen from the
results of the t test , known obedience pressure variable tcount ( 1.903 ) is smaller
than the ttable (2,042) or it can be seen from the significant value 0.067 >  = 0.05 .
Therefore , H03 and H3 are not supported statistically. (4) the experience of auditor
is affects on audit judgment . It is shown by the results of the t test , the variables
auditors experience tcount (-2.570) is greater than ttable (-2.042) or it can be seen
from the significant value of 0.015 <  = 0.05 . As a resuit , H04 is rejected and H4
is supported statistically .
Key words : gender , obedience pressure , the complexity of the task , the
experience of auditors , audit judgmet

xiv

ABSTRAK

Pentingnya pertimbangan audit untuk memberikan opini tentang
kewajaran penyajian laporan keuangan sesuai dengan standar akuntansi keuangan
atau prinsip akuntansi yang berterima umum serta penerapan standar atau prinsip
tersebut secara konsisten. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh
gender, kompleksitas tugas, tekanan ketaatan, dan pengalaman auditor terhadap
pertimbangan audit pada Kantor Akuntan Publik di Surakarta dan D.I Yogyakarta.
Penelitian ini menggunakan metode survei dengan menggunakan data primer yang
diperoleh dari kuestioner. Polpulasi dalam penelitian ini adalah seluruh auditor
yang bekerja pada Kantor Akuntan Publik di Surakarta dan D.I Yogyakarta.
Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 35 responden yang diambil teknik
convinience sampling. Teknik analisis data digunakan uji regresi berganda.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) gender tidak berpengaruh
terhadap pertimbangan audit. Hal ini ditunjukkan dari hasil uji t, variabel gender
diketahui nilai thitung (1,057) lebih kecil daripada ttabel (2,042) atau dapat dilihat
dari nilai signifikansi 0,299 >  = 0,05. Oleh karena itu, H01 diterima dan H1 tidak
terdukung secara statistik. (2) kompleksitas tugas berpengaruh terhadap
Pertimbangan audit. Hal ini ditunjukkan dari hasil uji t, yang mana variabel
kompleksitas tugas diketahui nilai thitung (2,190) lebih besar daripada ttabel (2,042)
atau dapat dilihat dari nilai signifikansi 0,036 <  = 0,05. Oleh karena itu, H02
ditolak dan H2 terdukung secara statistik. (3) tekanan ketaatan tidak berpengaruh
terhadap pertimbangan audit. Hal ini ditunjukkan dari hasil uji t, variabel tekanan
ketaatan diketahui nilai thitung (1,903) lebih kecil daripada ttabel (2,042) atau dapat
dilihat dari nilai signifikansi 0,067 >  = 0,05. Oleh karena itu, H03 diterima dan
H3 tidak terdukung secara statistik. (4) pengalaman auditor berpengaruh terhadap
audit judgment. Hal ini ditunjukkan dari hasil uji t, variabel pengalaman auditor
diketahui nilai thitung (-2,570) lebih besar daripada ttabel (-2,042) atau dapat dilihat
dari nilai signifikansi 0,015 <  = 0,05. Oleh karena itu, H04 ditolak dan H4
terdukung secara statistik.
kata kunci: gender, tekanan ketaatan, kompleksitas tugas, pengalaman
auditor, pertimbangan audit

xv

Dokumen yang terkait

Pengaruh Profesionalisme Auditor, Etika Profesi, Motivasi dan Pengalaman Auditor terhadap Pertimbangan Tingkat Materialitas (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Medan)

8 63 121

Pengaruh Tekanan Ketaatan, Independensi Auditor, Dan Kompleksitas Tugas Terhadap Judgment Auditor Pada Kantor Akuntan Publik Di Medan

1 54 62

Pengaruh Budaya Organisasi, Konflik Peran Dan Kompleksitas Tugas Terhadap Pertimbangan Auditor Tahun 2009 Pada Kantor Akuntan Publik Di Medan

21 218 146

PENGARUH TEKANAN KETAATAN, PENGALAMAN DAN KOMPLEKSITAS TUGAS TERHADAP PERTIMBANGAN AUDITOR DALAM PEMBERIAN OPINI (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Kota Malang)

0 6 19

Pengaruh Pengalaman Auditor dan Profesionalisme Auditor terhadap Kualitas Audit (Studi Pada Kantor Akuntan Publik di Bandung)

4 53 32

Pengaruh Pengalaman Auditor dan Independensi Auditor Terhadap Audit Judgment (Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik di Wilayah Bandung)

15 46 30

Pengaruh Pengalaman Dan Independensi Auditor Terhadap Kualitas Audit (Penelitian Pada Beberapa Kantor Akuntan Publik Di Bandung)

1 13 157

Damapak Tekanan Ketaatan Dan Pengalaman Auditor Terhadap Pertimbangan Audit

3 46 132

Pengaruh Profesionalisme Auditor, Etika Profesi, Motivasi dan Pengalaman Auditor terhadap Pertimbangan Tingkat Materialitas (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Medan)

0 0 27

Pengaruh Profesionalisme Auditor, Etika Profesi, Motivasi dan Pengalaman Auditor terhadap Pertimbangan Tingkat Materialitas (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Medan)

0 0 12