HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DAN KEMAMPUAN PENALARAN DENGAN HASIL BELAJAR RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB) PADA SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 BALIGE TAHUN AJARAN 2012/2013.

HUBUNGAN ANTARA KOSEP DIRI DAN KEMAMPUAN
PENALARAN TERHADAP HASIL BELAJAR RENCANA
ANGGARAN BIAYA (RAB) PADA KELAS XI
PROGRAM KEAHLIAN MENGGAMBAR
BANGUNAN SMK NEGERI 1 BALIGE
TAHUN AJARAN
2012/2013

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu
Syarat Memperoleh Gelar
Sarjana Pendidik

Oleh:
Anju Namura Napitupulu
071255310044

PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

2013

PERSETUJUAN

Skripsiinidiajukanoleh:
Anju Namura Napitupulu – NIM. 071255310044
JurusanPendidikanTeknikBangunan Program S-1
FakultasTeknik – UniversitasNegeri Medan

DisetujuiUntukDiajukanDalam
UjianMempertahankanSkripsi

Medan, 12 Agustus 2013

Drs. ParlaunganHutagaol M.Pd
(NIP. 1960 0807 1986 011 001)

ABSTRAK
Napitupulu,Anju Namura (NIM. 0712 5531 0044). Hubungan antara
Konsep Diri dan Kemampuan Penalaran dengan Hasil Belajar Rencana

Anggaran Biaya (RAB) pada Siswa Kelas XI Program Keahlian Teknik
Gambar Bangunan SMK Negeri 1 Balige Tahun Ajaran 2012/2013. Skripsi,
Fakultas Teknik UNIMED, Medan 2013.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Hubungan antara Konsep Diri
dan Kemampuan Penalaran dengan Hasil Belajar Rencana Anggaran Biaya (RAB)
pada Siswa Kelas XI Program Keahlian Teknik Gambar Bangunan SMK Negeri 1
Balige Tahun Ajaran 2012/2013 dengan jumlah responden 30 orang.
Data penelitian variabel Konsep Diri (X1) dan Hasil Belajar Rencana
Anggaran Biaya (Y) dijaring dengan angket, sedangkan Konsep Diri (X2) dijaring
dengan Test.
Berdasarkan uji coba instrumen didapat hasil : (1) variabel Konsep Diri (X1)
28 soal valid, reliabilitas sangat tinggi sebesar 0,844 pada taraf signifikansi 5%.
(2) variabel kemampuan Penalaran (X2) 19 soal yang valid, reliabilitas yang
sangat tinggi sebesar 0,797 pada taraf signifikansi 5%. (3) variabel hasil belajar
rencana anggaran biaya (Y) 28 soal yang valid, reliabilitas sangat tinggi sebesar
0,928 pada taraf signifikansi 5%.
Uji normalitas dengan chi-kuadrat masing-masing variabel penelitian
didapat hasil sebagai berikut : (1) variabel Konsep Diri (X1) yaitu χ²hitung = 3,221 <
χ²tabel = 11,1 berdistribusi normal pada taraf signifikan 5%. (2) (X2) yaitu χ²hitung =
1,669 < χ²tabel = 11,1 berdistribusi normal pada taraf signifikan 5%. (3) variabel

hasil belajar rencana anggaran biaya (Y) yaitu χ²hitung = 6,543 < χ²tabel = 11,1
berdistribusi normal pada taraf signifikan 5%.
Hasil uji masing-masing variabel penelitian didapat hasil : (1) persamaan
regresi sederhana Y atas X1 yaitu Ŷ = 3,660 + 0,1X1, uji kelinieran persamaan
regresi Y atas X1 yaitu Fhitung = 0,565 < Ftabel = 2,97 mempunyai hubungan yang
linier dan berarti pada taraf signifikansi 5%. (2) persamaan regresi sederhana Y
atas X2 yaitu Ŷ = 9,389 + 0,297X2, uji kelinieran persamaan regresi Y atas X2
yaitu Fhitung = 2,62 < Ftabel = 4,62 mempunyai hubungan yang linier dan berarti
pada taraf signifikansi 5%.
Hasil analisis korelasi antar variabel didapat hasil : (1) variabel Konsep Diri
(X1) dengan hasil belajar rencana anggaran biaya (Y) yaitu rhitung = 1,832 > rtabel =
1,645 menunjukkan korelasi positif dan berarti. (2) Kemampuan Penalaran (X2)
dengan hasil rencana anggaran biaya (Y) yaitu rhitung = 1,579 < rtabel 3,634
menunjukkan korelasi positif dan berarti pada taraf signifikansi 5%.
Berdasarkan hasil penelitian ini diperoleh terdapat hubungan yang positif
dan berarti antara Konsep Diri (X1) dengan hasil belajar rencana anggaran biaya
(Y). Terdapat hubungan yang positif dan berarti antara konsep diri (X2) dengan
hasil belajar rencana anggaran biaya (Y). Terdapat hubungan yang positif dan
berarti secara bersama-sama antara Konsep Diri (X1) dan konsep diri (X2) dengan
hasil belajar rencana anggaran biaya (Y).


i

ABSTRACT
Napitupulu, Anju Namura (NIM. 0712 5531 0044). Relationship between
Self-Concept and Reasoning Ability with Learning Outcome Budget Plan
(RAB) in Class XI Architecture Engineering Expertise Program SMK Negeri
1 Balige Academic Year 2012/2013. Thesis, Faculty of Engineering UNIMED,
Medan 2013.
This study aims to determine the relationship between Self-Concept and
Reasoning Ability with Learning Outcome Budget Plan (RAB) in Class XI
Architecture Engineering Expertise Program SMK Negeri 1 Balige Academic
Year 2012/2013 the number of those 30 people.
Self-concept research data variables (X1) and Learning Outcomes Budget Plan (Y)
captured by questionnaire, while the Self-Concept (X2) captured by Test.
Based on test results obtained instruments: (1) Self-concept variables (X1) about
28 valid, very high reliability of 0.844 at a significance level of 5%. (2) Reasoning
ability variable (X2) 19 questions are valid, very high reliability of 0.797 at a
significance level of 5%. (3) the variable cost budget plan learning outcomes (Y)
28 questions were valid, very high reliability of 0.928 at a significance level of

5%.
Normality test with chi-squared variables each study showed the following
results: (1) Self-concept variables (X1) is χ ² = 3.221

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN KEMAMPUAN NUMERIK DAN KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS DENGAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS XI SMA NEGERI BALUNG TAHUN AJARAN 2015/2016

6 31 156

HUBUNGAN KONSEP DIRI DENGAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI KECAMATAN BODEH KABUPATEN PEMALANG

5 48 231

HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN PILIHAN KARIER PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 5 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2010/2011

1 10 69

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MEDIA GAMBAR PADA PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 TRIMULYO KECAMATAN TANJUNG BINTANG TAHUN 2012/2013.

0 6 44

HUBUNGAN KONSEP DIRI SISWA DENGAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS XI SMA SWADHIPA BUMISARI NATAR LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2014/2015

0 6 67

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI SISWA TENTANG METODE MENGAJAR GURU DAN LINGKUNGAN BELAJAR DI SEKOLAH DENGAN HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 NATAR TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 9 202

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR SISWA DENGAN PEMANFAATAN FASILITAS BELAJAR DI SEKOLAH PADA SISWA KELAS XI IPA SMA NEGERI 1 NATAR LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

3 12 87

HUBUNGAN ANTARA PERCAYA DIRI DENGAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL PADA SISWA KELAS XI SMA NEGERI 8 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2015/2016

4 47 92

HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR DAN AKTIVITAS BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR IPS SISWA KELAS V SD NEGERI 1 LABUHAN RATU KOTA BANDAR LAMPUNG TAHUN AJARAN 20014/2015

2 8 64

HUBUNGAN ANTARA PERSAHABATAN DAN KONSEP DIRI DENGAN HARGA DIRI PADA SISWI KELAS XI MA NU BANAT KUDUS

0 0 17