PENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SEGIEMPAT DENGAN METODE PERMAINAN KARTU KUARTET Peningkatkan Minat Dan Hasil Belajar Matematika Pada Segiempat Dengan Metode Permainan Kartu Kuartet (PTK Pada Siswa Kelas VII Semester Ganap SMP Muhamma

PENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA
SEGIEMPAT DENGAN METODE PERMAINAN KARTU KUARTET
(PTK Pada Siswa Kelas VII Semester Ganap SMP Muhammadiyah
Susukan Tahun Ajaran 2011/2012)

SKRIPSI
Untuk memenuhi sebagian persyaratan
Guna mencapai derajat Sarjana S-1
Pendidikan Matematika

Oleh :
LATIF ANTOK NUGROHO
A 410 080 210

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2012

ii

iii


iv

MOTTO

Karena sesungguhnya bersama kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kamu telah
selesai ( dari suatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang lain, dan hanya
kepada Tuhanmulah hendaknya kamu berharap.
( QS. Alam Nasyrah : 5-8 )

Dan janganlah kita bangga dengan keberhasilan yang kita raih dengan berlebihan karena
akan mengubah niat kita kepada Allah.Rasulullah bersabda:”Allah tidak melihat rupa dan harta
kalian tetapi Allah melihat hati kalian”

(Terjemahan H.R Muslim)
Hari ini harus lebih baik dari pada hari kemarin agar menjadi orang yang beruntung.
( H R. Al Hakim. )

Jika masih mampu melakukan sendiri, janganlah menyuruh orang lain untuk
melakukannya.

(Penulis)

v

PERSEMBAHAN

Puji syukur Alhamdulillah hamba panjatkan atas rahmat, hidayah, dan
karunia Allah SWT, sholawat serta salam hanya bagi Nabi Muhammad SAW.
Suatu kebanggaan tersendiri bagi penulis dapat menyelesaikan karya
sederhana ini, dengan rasa syukur karya ini penulis persembahkan untuk :
Bapak, ibu, adik-adik serta keluarga besarku tercinta terima kasih atas
kasih sayang yang tidak henti-hentinya memberikan doa dalam setiap
langkahku serta tetesan keringat perjuangan, mendidik dengan penuh cinta
tanpa mengenal lelah.
Temen-temen kos BELTI (Bima, Agus, Totok, Triyono, Aris, dll) yang
telah memberi warna lain dalam hidupku.
Sahabat satu bimbingan (Indra, Sita, Lia, Titik, Afif, Tri, Shem, dll) sudah
menemaniku saat bimbingan dalam memperoleh gelar sarjana.
Teman2 kelas E-Math’08 (Daryono, Riski, Rizal, Wiwit, Yuliana, Agus,
Dimas, Candra, Vici, dll) yang tak dapat ku sebut satu persatu terimakasih

kebersamaan slama ini dan kalian is the best.
Teman-teman FKIP Matematika khususnya kelas E angkatan 2008,
terima kasih atas kebersamaannya.
Almamater tercinta.
Pembaca yang budiman.

vi

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Segala puji syukur, penulis panjatkan kehadirat ALLAH SWT, karena tanpa
ridho dari-Nya mustahil karya ilmiah ini dapat terselesaikan. Salam serta shalawat
semoga selalu tercurah kepada Uswatun Khasanah Rasulullah SAW serta umatnya
yang berpegang teguh di dalam agama-Nya.
Skripsi ini disusun dan diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan
memperoleh gelar sarjana pada FKIP Program Studi Pendidikan Matematika
Universitas Muhammadiyah Surakarta. Tanpa adanya bantuan dari berbagai pihak,
penelitian ini tidak akan dapat terlaksana, untuk itu pada kesempatan ini, penulis
menyampaikan ucapan terima kasih kepada :

1.

Drs. Sofyan Anif, M.Si, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
yang telah memberikan ijin untuk mengadakan penelitian ini.

2.

Dra. Sri Sutarni, M.Pd, selaku Ketua Progam Studi Pendidikan Matematika yang
selalu

memberikan

pelayanan

dan

pengarahan

untuk


kebaikan

para

mahasiswanya.
3.

Idris Harta,MA,Ph.D, selaku pembimbing I yang telah meluangkan waktu,
bimbingan, petunjuk dan pengarahan sejak awal hingga selesainya skripsi ini.

4.

Drs.Slamet HW,M.Pd, MSi selaku pembimbing II yang telah dengan ikhlas
membimbing, mengarahkan dan memotivasi dalam menyelesaikan skripsi ini.

vii

5.

Supriyanto, S.Ag selaku Kepala Sekolah SMP Muhammadiyah Susukan yang

telah mengijinkan dan membantu penulis untuk melakukan penelitian.

6.

Faridah, S.Pd selaku guru matematika kelas VII SMP Muhammadiyah Susukan
yang sudah banyak membantu penulis dalam proses penelitian di kelas VII.

7.

Semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu per satu atas bantuannya dalam
menyelesaikan skripsi ini.
Penulis menyadari bahwa karya sederhana ini masih banyak kekurangan,

untuk itu demi kesempurnaannya kritik dan saran yang bersifat membangun penulis
harapkan. Semoga karya tulis ini dapat bermanfaat bagi penulis khususnya dan
pembaca pada umumnya.
Wassalamu’alaikum Wr Wb

Surakarta,


2012

Penulis

viii

DAFTAR ISI

Halaman
HALAMAN JUDUL ................................................................................

i

HALAMAN PERSETUJUAN ..................................................................

ii

HALAMAN PENGESAHAN ...................................................................

iii


HALAMAN PERNYATAAN...................................................................

iv

HALAMAN MOTTO ...............................................................................

v

HALAMAN PERSEMBAHAN ................................................................

vi

KATA PENGANTAR ..............................................................................

vii

DAFTAR ISI ............................................................................................

ix


DAFTAR TABEL ....................................................................................

xi

DAFTAR GAMBAR ................................................................................

xii

DAFTAR LAMPIRAN .............................................................................

xiii

ABSTRAK ...............................................................................................

xv

BAB I : PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Permasalahan ............................................


1

B. Identifikasi Masalah ………………………………………

6

C. Pembatasan Masalah ..........................................................

6

D. Perumusan Masalah ...........................................................

6

E. Tujuan Penelitian ...............................................................

7

F. Manfaat Penelitian .............................................................


8

BAB II : LANDASAN TEORI
A. Kajian Pustaka ...................................................................

10

B. Kajian Teori.......................................................................

12

C. Kerangka Berpikir .............................................................

27

D. Hipotesis Tindakan ............................................................

30

BAB III : METODE PENELITIAN
A. Jenis Penelitian ..................................................................
ix

31

B. Tempat dan Waktu Penelitian ............................................

32

C. Subyek Penelitian ..............................................................

33

D. Rancangan Penelitian .........................................................

33

E. Teknik Pengumpulan Data .................................................

38

F. Instrumen Penelitian ..........................................................

40

G. Teknik Analisis Data .........................................................

41

BAB IV : HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Profil Tempat Penelitian……… .........................................

43

B. Deskripsi Data…………………………………………… ..

44

C. Pembahasan Hasil Penelitian………………………… .......

70

BAB V : KESIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN
A. Kesimpulan........................................................................

79

B. Implikasi............................................................................

81

C. Saran .................................................................................

82

DAFTAR PUSTAKA………………………………………………… ......

84

LAMPIRAN……………………………………………………………….

86

x

DAFTAR TABEL

Halaman
Tabel 2.1 Perbedaan Variabel……………………………………… …..

11

Tabel 3.1 Jadwal Kegiatan Penelitian…………………………………...

32

Table 4.1 Data Kondisi Awal Minat dan Hasil Belajar Matematika…....

46

Tabel 4.2 Data Peningkatan Minat Belajar Siswa……………………….

72

Tabel 4.3 Data Peningkatan Hasil Belajar Siswa………………………..

76

xi

DAFTAR GAMBAR

Halaman
Gambar 2.1 Contoh Kartu Kwartet……………………………………

26

Gambar 2.2 Kerangka Pemikiran……..……………………………….

29

Gambar 3.2 Langkah- langkah Penelitian..............................................

34

Gambar 4.1 Grafik Peningkatan Minat Belajar Siswa…………………

73

Gambar 4.2 Grafik Peningkatan Hasil Belajar Siswa…………………

77

xii

DAFTAR LAMPIRAN
Halaman
Lampiran 1

Daftar Nama Siswa …..................................................

87

Lampiran 2

Daftar Awal Minat Belajar Siswa …………………….

88

Lampiran 3

Daftar Minat Belajar Siswa Putaran I ..……………….

90

Lampiran 4

Daftar Minat Belajar Siswa Putaran II ……………….

92

Lampiran 5

Daftar Minat Belajar Siswa Putaran III ………………

94

Lampiran 6

Daftar Awal Hasil Belajar Siswa……………………...

96

Lampiran 7

Daftar Hasil Belajar Siswa Putaran I …………………

98

Lampiran 8

Daftar Hasil Belajar Siswa Putaran II ………………...

100

Lampiran 9

Daftar Hasil Belajar Siswa Putaran III ………………..

102

Lampiran 10 Lembar Hasil Wawancara Dialog Awal ........................

104

Lampiran 11 Catatan Observasi Pendahuluan......................................

106

Lampiran 12 Lembar Observasi Putaran I...........................................

108

Lampiran 13 Lembar Observasi Putaran II...........................................

117

Lampiran 14 Lembar Observasi Putaran III.........................................

122

Lampiran 15 Catatan Lapangan Putaran I............................................

129

Lampiran 16 Catatan Lapangan Putaran II...........................................

132

Lampiran 17 Catatan Lapangan Putaran III..........................................

135

Lampiran 18 Tanggapan Guru Matematika Setelah Penelitian............

138

Lampiran 19 RPP Putaran I..................................................................

141

Lampiran 20 RPP Putaran II................................................................

146

Lampiran 21 RPP Putaran III...............................................................

151

Lampiran 22 Soal Latihan Mandiri Putaran I.......................................

156

Lampiran 23 Kunci Jawaban Latihan Mandiri Putaran I......................

157

Lampiran 24 Rubrik Penilaian Latihan Mandiri Putaran I...................

161

Lampiran 25 Soal Latihan Mandiri Putaran II......................................

162

Lampiran 26 Kunci Jawaban Latihan Mandiri Putaran II.....................

163

xiii

Lampiran 27 Rubrik Penilaian Latihan Mandiri Putaran II.................

165

Lampiran 28 Soal Latihan Mandiri Putaran III....................................

166

Lampiran 29 Kunci Jawaban Latihan Mandiri Putaran III...................

167

Lampiran 30 Rubrik Penilaian Latihan Mandiri Putaran III................

169

Lampiran 31 Dokumentasi...................................................................

170

Lampiran 32 Surat Mohon Ijin Riset...................................................

174

Lampiran 33 Surat Keterangan Penelitian...........................................

175

Lampiran 34 Jadwal Bimbingan Mahasiswa.......................................

176

xiv

ABSTRAK
PENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA
SEGIEMPAT DENGAN METODE PERMAINAN KARTU KUARTET
(PTK Pada Siswa Kelas VII Semester Ganap SMP Muhammadiyah
Susukan Tahun Ajaran 2011/2012)
Latif Antok Nugroho, A410080210, Program Studi Pendidikan Matematika
Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, Universitas
Muhammadiyah Surakarta, 2012, 85 Halaman
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan minat dan hasil belajar siswa
dalam pembelajaraan matematika melalui metode permainan kartu kwartet. Jenis
penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK). Subyek penelitian yang dikenai
tindakan adalah siswa kelas VII SMP Muhammadiyah Susukan yang berjumlah 24
siswa. Metode pengumpulan data melalui metode observasi, catatan lapangan, tes,
wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data secara deskriptif kualitatif dengan
metode alur. Keabsahan data dilakukan dengan observasi secara terus menerus dan
triangulasi penyidik. Hasil penelitian (1) peningkatan minat belajar dapat dilihat dari
meningkatnya indikator pemahaman konsep meliputi: a) siswa yang mau
mengerjakan tugas mandiri sebelum diadakan tindakan sebesar 37,5 %, di akhir
tindakan mencapai 66,67 %. b) mengemukakan pendapat atau ide sebelum diadakan
tindakan sebesar 12,5 %, di akhir tindakan mencapai 50 %. c) mengajukan pertanyaan
jika belum paham sebelum diadakan tindakan sebesar 8,3 %, di akhir tindakan
mencapai 41,67 %. d) mengerjakan tugas di depan kelas sebelum diadakan tindakan
sebesar 16,67 %, di akhir tindakan mencapai 54,17 %, dan (2) peningkatan hasil
belajar siswa yang mendapat nilai lebih dari sama dengan 60 sebelum diadakan
tindakan sebesar 41,67%, di akhir tindakan mencapai 70,83 %. Kesimpulan penelitian
ini adalah bahwa penerapan metode permainan kartu kwartet dapat meningkatkan
minat dan hasil belajar siswa.

Kata kunci: Minat Belajar, Hasil Belajar, Permainan Kartu Kwartet.

xv