Evaluasi Pemanfaatan Database Pubmed Dalam Memenuhi Kebutuhan Informasi Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara (USU)

  

EVALUASI PEMANFAATAN DATABASE PUBMED DALAM MEMENUHI

KEBUTUHAN INFORMASI MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA (USU)

SKRIPSI

  

Diajukan sebagai salah satu persyaratan dalam menyelesaikan

Studi untuk memperoleh gelar Sarjana Sosial (S.sos)

Dalam bidang Studi Perpustakaan dan Informasi

Oleh:

  

Dewi Adelia

070709001

DEPARTEMEN ILMU PERPUSTAKAAN DAN INFORMASI

FAKULTAS ILMU BUDAYA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

  

2012

LEMBAR PERSETUJUAN

  Judul Skripsi : Evaluasi Pemanfaatan Database PubMed Dalam Memenuhi Kebutuhan Informasi Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara.

  Oleh : Dewi Adelia NIM : 070709001 Jurusan : Ilmu Perpustakaan dan Informasi (S1) Fakultas : Ilmu Budaya Pembimbing I : Ishak, SS. M. Hum Tanda Tangan : Tanggal : Pembimbing II : Zurni Zahara Samosir,Dra.,M.Si Tanda Tangan : Tanggal :

  LEMBAR PENGESAHAN

  Judul Skripsi : Evaluasi Pemanfaatan Database PubMed Dalam Memenuhi Kebutuhan Informasi Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara.

  Oleh : Dewi Adelia NIM : 070709001

  DEPARTEMEN STUDI ILMU PERPUSTAKAAN DAN INFORMASI Ketua : Dr. Irawaty, A. Kahar, M.Pd.

  Tanda Tangan : Tanggal :

FAKULTAS ILMU BUDAYA

  Dekan : Dr. Syahron Lubis, M.A Tanda Tangan : Tanggal :

PERNYATAAN ORISINILITAS

  Karya ini adalah karya orisinil yang disajikan sebagai salah satu tulisan untuk memperoleh suatu kualifikasi tertentu atau dimuat pada media publikasi lain.

  Penulis membedakan dengan jelas antara pendapat atau gagagsan penulis dengan pendapat atau gagasana yang bukan dari penulis dengan mencantumkan tanda kutip.

  Medan, Mei 2012 Penulis

  Dewi Adelia NIM: 070709001

  

ABSTRAK

  Adelia, Dewi. 2012. Pemanfaatan Database PubMed Dalam Memenuhi Kebutuhan Informasi Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara .

  Medan: Program Studi Perpustakaan dan Informasi Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara.

  Penelitian ini dilakukan di Fakultas Kedoketeran Universitas Sumatera utara. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana pemanfaatan database PubMed dalam pemenuhan kebutuhan informasi oleh mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara.

  Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Populasi penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Kedokteran USU stambuk 2009-2011 yang aktif mengikuti perkuliahan sebanyak 1.257 orang dengan jumlah sampel 92 orang yang ditentukan berdasarkan rumus Slovin. Untuk menentukan sampel yang menjadi responden penelitian digunakan teknik Proportionate Stratified Random Sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode kuisioner, kemudian data diolah dan disajikan dengan pengukuran distribusi frekuensi. Interpretasi data dilakukan berdasarkan besar persentase dari setiap jawaban responden.

  Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa frekuensi kunjungan mahasiswa Fakultas Kedokteran USU stambuk 2009-2011 ke database PubMed rata-rata 1 seminggu (58,7%) dan menghabiskan waktu kurang dari 1 jam (39,2%) dalam sekali penelusuran. Rata-rata responden menggunakan layanan internet Perpustakaan USU cabang Fakultas Kedokteran, laptop/wifi dan warnet luar kampus sebagai media tempat mengakses database. Proses penerimaan data dalam menelusur database PubMed cukup cepat (53,3%). Untuk memperoleh informasi yang telah ditemukan responden sering mendownload (59,8%), dengan tujuan untuk memenuhi kebutuhan kuliah (76,1%). Sebagian besar informasi yang terdapat di database PubMed sudah muktahir (63,1%), beragam (63%), dan sudah akurat (66,3%). Pada umumnya responden mudah mengakses database PubMed (46,7%) dan menilai antar muka database PubMed sudah bagus (70,6%) sehingga responden dapat dengan mudah mendapatkan informasi yang mereka butuhkan. Informasi yang terdapat pada database hanya sebagian saja yang dapat memenuhi kebutuhan informasi responden (59,8%).

  Kata kunci: Pemanfaatan Database PubMed, Kebutuhan Informasi.

KATA PENGANTAR

  Puji dan syukur penulis ucapkan pada Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya yang telah diberikan kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan penulisan skripsi dengan judul “Evaluasi Pemanfaatan Database PubMed Dalam Memenuhi Kebutuhan Informasi Oleh Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara”. Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Sosial Ilmu Perpustakaan dan Informasi Fakultas Sastra Universitas Sumatera Utara.

  Penulis menyadari bahwa dalam penyajian skripsi ini masih banyak terdapat kesalahan dan kekurangan. Sehingga penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan skripsi ini.

  Penulis menyadari usaha dan kerja keras yang telah dilakukan penulis dalan menyelesaikan skripsi ini tidak akan berjalan sukses tanpa adanya bantuan dan dorongan dari berbagai pihak. Penulis juga menyadari bahwa semua ini tidak akan terselesaikan dengan baik tanpa bantuan dan dukungan dari keluarga besar penulis. Untuk itu penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Ayahanda Supian dan Ibunda Jurianti tercinta yang tidak henti-hentinya memberikan doa, semangat, perhatian, kasih sayang, serta dukungan moril maupun materil kepada penulis untuk menyelesaikan skripsi ini. Berkat doa mereka penulis dapat menyelesaikan jenjang studi sampai saat ini. Buat kakak dan adikku, Eka Fitrianti, dan Siti Fatimah Ulfa terimakasih untuk kalian yang selalu mensupport penulis dalam penyelesaian tugas akhir ini.

  Penulisan skripsi ini dapat selesai karena adanya bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada berbagai pihak yang telah membantu secara moral maupun material. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1.

  Bapak Dr. Syahron Lubis, MA, selaku dekan Fakultas Sastra Universitas Sumatera Utara.

2. Ibu Dr. Irawaty A. Kahar, M.Pd, selaku Ketua Departemen Studi Ilmu Perpustakaan dan Informasi di Fakultas Sastra Universitas Sumatera Utara.

  3. Bapak Ishak. SS, M.Hum, selaku dosen pembimbing I yang telah membantu membimbing penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

  4. Ibu Zurni Zahara Samosir,Dra.,M.Si selaku dosen pembimbing II yang telah membantu membimbing penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

  5. Ibu Himma Dewiyana, ST, M.Hum, selaku Sekretaris Jurusan Program Studi Ilmu Perpustakaan dan Informasi di Fakultas Sastra Universitas Sumatera Utara.

  6. Seluruh staf pengajar pada Departemen Studi Ilmu Perpustakaan dan Informasi Fakultas Sastra Universitas Sumatera Utara yang telah banyak memberikan ilmu dibidang Ilmu Perpustakaan dan Informasi bagi penulis.

  7. Kepada staff pegawai (bang Yudi Purnomo) yang telah membantu dalam mengurus surat-surat yang berhubungan dengan penyusunan skripsi.

  8. Kepada staff Perpustakaan Cabang Fakultas Kedokteran USU yang telah banyak memberikan data dan informasi yang dibutuhkan penulis selama penulisan skripsi ini.

  9. Buat Paman (Adil Meliala) dan Bibi (Samsunar) tercinta yang berada di Sibiru-biru Kab. Deli Serdang terima kasih buat doa, dukungan dan semangat kepada penulis untuk menyelesaikan skripsi ini.

  10. Buat keluarga yang ada di Aceh terima kasih buat doa, bantuan, semangat dan nasehat-nasehat yang selama ini diberikan kepada penulis untuk menyelesaikan skripsi ini.

  11. Khusus buat Wahyudi, makasi ya Tuyul Beib ku atas semua perhatian, semangat dan kasih sayang selama ini.

  12. Spesial buat sahabat-sahabat terbaikku: Mutia, Hilda, Uli, Nikmah, Purnama, Mila, dan Ruth. Terima kasih untuk tawa, tangis, cerita dan rahasia kita bersama, erta motivasi kalian kepada penulis dalam penulisan Skripsi ini.

  13. Buat teman-teman Stambuk 2007 dan Stambuk 2008, keberuntungan memiliki teman seperti kalian yang senantiasa membantu dan memberikan dukungan dalam penyelesaikan skripsi ini.

  14. Buat teman-teman di coz 4B (Ovi, Kak Dara, Azmi, Irma, Mona, Uul, Nita, dan Riah) terima kasih atas dukungan serta do’anya.

  15. Terima kasih atas semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu persatu, yang memberikan dukungan kepada penulis selama mengikuti perkuliahan dan penyelesaian skripsi ini. Penulis mengharapkan semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi siapapun yang membutuhkan.

  Medan, Mei 2012 Penulis

  Dewi Adelia NIM: 070709001

  

DAFTAR ISI

Halaman

ABSTRAK ………………………………………………………………………... i

KATA PENGANTAR …………………………………………………………… ii

DAFTAR ISI..……………................……………………………………………. v

DAFTAR TABEL ......…..……………………………………………………….. vii

DAFTAR LAMPIRAN…..……………………………………….…………....... viii

DAFTAR GAMBAR……………………………………………………………… ix

BAB I PENDAHULUAN

  1.1 Latar Belakang Masalah ..………………………..………………............... 1

  1.2 Rumusan Masalah……...…….…………………………….……………..... 4

  1.3 Tujuan Penelitian ..……...…..…………………………….……………....... 4

  1.4 Manfaat Penelitian ..……....……………….……………………………...... 4

  1.5 Ruang Lingkup …………………………………………………………....... 5

  BAB II TINJAUAN PUSTAKA

  2.1 Evaluasi……………………………………………………………………... 6

  2.1.1 Pengertian Evaluasi………………………………………………….. 6

  2.1.2 Tujuan dan Fungsi Evaluasi…………………………………………. 7

  2.1.3 Teknik Evaluasi………………………………………………………. 7

  2.1.4 Model Evaluasi……………………………………………………….. 9

  2.1.5 Pendekatan Evaluasi…………………………………………………. 10

  2.2 Sumber Daya Informasi Elektronik……………………………………….. 11

  2.2.1 Jurnal Elektronik (E-Journal)………………………………………... 12

  2.2.2 Buku Elektronik (E-Book)…………………………………………… 13

  2.2.3 Artikel Elektronik (E-Article)……………………………………....... 13

  2.3 Database…………………………………………………………………….. 14

  2.3.1 Pengertian Database…………………………………………............. 14

  2.3.2 Tujuan Pemanfaatan Database………………………………………. 16

  2.3.3 Keuntungan Database……………………………………………....... 17

  2.3.4 Komponen Sistem Database…………………………………………. 17

  2.3.5 Terminologi Database……………………………………………....... 18

  2.4 Database PubMed………………………………………………………...... 19

  2.5 Pemanfaatan Database sebagai Sumber Informasi………………………... 20

  2.5.1 Frekuensi Pemanfaatan Database……………………………………. 22

  2.6 Kebutuhan Informasi……………………………………………………….. 23

  2.6.1 Pengertian Kebutuhan Informasi………………………………......... 23

  2.6.2 Faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Informasi………………..... 24

  2.6.3 Jenis Kebutuhan Informasi………………………………………...... 25

  2.6.4 Identifikasi Kebutuhan Informasi…………………………………… 26

  BAB III METODE PENELITIAN

  3.1 Jenis Penelitian…………………………………………………………...... 28

  3.2 Lokasi Penelitian…………………………………………………………… 28

  3.3 Populasi dan Sampel………………………………………………………. 28

  3.3.1 Populasi………………………………………………………………. 28

  3.3.2 Sampel……………………………………………………………...... 29

  4.2.2 Tujuan Pemanfaatan Database PubMed…………………………….. 40

  5.2 Saran ………………………………………………………………………. 53

  5.1 Kesimpulan ……………………………………………………………….. 52

  BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

  4.3 Rangkuman Hasil Penelitian…………………………………………… 50

  4.2.6 Kendala Penelusuran Databse PubMed……………………………… 48

  4.2.5 Kebutuhan Informasi Pengguna……………………………………… 47

  4.2.4 Antar Muka Database………………………………………………… 45

  4.2.3 Konten/Isi Database PubMed……………………………………….. 42

  4.2.1 Pemanfaatan Database PubMed……………………………………… 34

  3.4 Teknik Pengumpulan Data………………………………………………… 30

  4.2 Pemanfaatan Database PubMed Terhadap Kebutuhan Informasi Pengguna……………………………………………………….. 33

  4.1 Identitas Responden………………………………………………………... 33

  BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

  3.9 Analisis Data……………………………………………………………….. 33

  3.8 Penyebaran dan Pengumpulan Angket……………………………………. 32

  3.7 Kisi-kisi Kuesioner…………………………………………………………. 31

  3.6 Instrumem Penelitian………………………………………………………. 31

  3.5 Jenis dan Sumber Data……………………………………………………. 30

  

DAFTAR PUSTAKA……………………………………….……………………. 54

LAMPIRAN …………………………………………………………………........ 58

  

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

  4.8 Pemanfaatan Menu PubMed Tutorial……………………………………… 41

  4.15 Fasilitas/fitur yang Digunakan Pada Database PubMed…………………… 48

  4.14 Pemenuhan Kebutuhan Informasi…………………………………………. 47

  4.13 Tampilan Database PubMed……………………………………………….. 46

  4.12 Kemudahan dalam Mengakses Database…………………………………... 45

  4.11 Keakuratan Informasi……………………………………………………….44

  4.10 Keberagaman Informasi PubMed………………………………………….. 43

  4.9 Kemutakhiran Informasi Database………………………………………… 42

  4.7 Tujuan Memanfaatkan Database PubMed………………………………… 40

  3.1 Jumlah Mahasiswa Fakultas Kedokteran USU stambuk 2009-2011………………………………………………………… 29

  4.6 Keyword yang Digunakan Ketika Melakukan PenelusuranInformasi…… 39

  4.5 Perlakuan Terhadap Informasi yang Diperoleh……………………………. 38

  4.4 Proses Penerimaan Data Dalam Menelusur Database PubMed………….. 37

  4.3 Media Mengakses Database PubMed……………………………………… 36

  4.2 Waktu yang Dibutuhkan Dalam Memanfaatkan Database………………. 35

  4.1 Frekuensi Pemanfaatan Database…………………………………………. 34

  3.3 Kisi-kisi Kuesioner………………………………………………………… 31

  3.2 Jumlah Sampel Berdasarkan Stratum/Strata………………………………. 30

  4.16 Masalah yang Sering Muncul Saat Melakukan Informasi………………… 49