Kerangka Teori Kerangka Konsep Hipotesis

C. Kerangka Konsep

KETERANGAN : = Diteliti = Tidak Diteliti = Diteliti = Tidak Diteliti Media Video Faktor-Faktor Predisposisi Predisposising Factors Faktor-Faktor Pendukung enabling factors Tingkat Kepatuhan Tenaga Kesehatan dalam Faktor –Faktor Pendorong Reinforcing Factors Patuh Tidak Patuh Bagan 2. Kerangka Konsep

D. Hipotesis

Pada penelitian ini terdapat dua hipotesis yaitu : H : Tidak ada perbedaan kepatuhan tenaga kesehatan dalam hand hygiene sebelum dan sesudah intervensi H 1 : Ada perbedaan kepatuhan tenaga kesehatan dalam hand hygiene sebelum dan sesudah intervensi 33

BAB III METODE PENELITIAN

A. Desain Penelitian

Jenis penelitian adalah kuantitatif dan desain penelitian ini menggunakan metode Quasy-Eksperiment pretest dan posttest. Keterangan : P 1 : Pre-test untuk mengetahui tingkat kepatuhan tenaga kesehatan kesehatan dalam hand hygiene sebelum diberikan intervensi P 2 : Post-test untuk mengetahui tingkat kepatuhan tenaga kesehatan dalam hand hygiene setelah diberikan intervensi X 1 : Pemberian sosialisasi kepada tenaga kesehatan bahwa pasien akan berperan sebagai penilai dalam melaksanakan hand hygiene dan juga pemberian edukasi kepada pasien mengenai prosedur hand hygiene yang benar saat dilakukan dilakukan hemodialisis

B. Populasi Dan Sampel

1. Populasi Penelitian Populasi pada penelitian ini adalah semua tenaga kesehatan yang ada di klinik Hemodialisis Nitipuran, tidak dilakukan sampling tetapi menggunakan total sampling. P 1 X 1 P 2 2. Sampel Penelitian a. Besar sampel penelitian Sampel pada penelitian ini adalah semua tenaga kesehatan di klinik Hemodialisis Nitipuran yang berjumlah 11 orang terdiri atas 4 dokter dan 7 perawat. Masing-masing dokter melakukan 2 momen yakni sebelum menyentuh pasien dan sesudah menyentuh pasien. Sedangkan perawat melakukan 4 momen saja kecuali setelah menyentuh cairan tubuh pasien. Sehingga 2 momen dikali 4 jumlah dokter didapatkan 8 momen dokter. Sedangkan 4 momen dikali 7 jumlah perawat didapatkan 28 momen perawat. Sehingga total momen berjumlah 36 momen per hari. Penelitian ini pada pengambilan data dilakukan 3 hari sehingga 36 momen dikali 3 hari sehingga momen total keseluruhan baik sebelum dan sesudah intervensi minimal 108 momen. b. Teknik pengambilan sampel Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan total sampling. Metode pengambilan sampel yang dilakukan adalah dengan non-probability sampling yaitu tidak mengacak sample dikarenakan sampe sudah berjatah jumlahnya. Teknik dari metode non-probability sampling yang dipilih oleh peneliti adalah teknik purposive sampling, yaitu penentuan sampel dengan pertimbangan tertentu sesuai yang dikehendaki peneliti berdasarkan kriteria inklusi dan kriteria eksklusi yang ditetapkan peneliti.

Dokumen yang terkait

EFEKTIVITAS PEMBERIAN SIMULASI HAND HYGIENE TERHADAP KEPATUHAN HAND HYGIENE PETUGAS NON MEDIS DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA UNIT II

0 3 26

PENGARUH EDUKASI MELALUI MEDIA SLIDE TERHADAP PENINGKATAN KEPATUHAN TENAGA KESEHATAN DALAM MELAKSANAKAN HAND HYGIENE DI KLINIK HEMODIALISIS

0 2 97

PENGARUH PERAN PASIEN TERHADAP PENINGKATAN KEPATUHAN TENAGA KESEHATAN DALAM MELAKSANAKAN HAND HYGIENE DI KLINIK HEMODIALISIS

13 196 113

Hubungan Kepatuhan Hand Hygiene Tenaga Kesehatan dan Kejadian Sepsis Neonatorum di HCU Neonatus RSUD Dr. Moewardi Surakarta.

0 3 9

KEPATUHAN PELAKSANAAN KEGIATAN HAND HYGIENE PADA TENAGA KESEHATAN DI RUMAH SAKIT X SURABAYA COMPLIANCE IMPLEMENTATION HAND HYGIENE TO HEALTH CARE WORKERS IN X HOSPITAL SURABAYA Dwi Bagus Susilo

0 1 5

Pengaruh Faktor Individu, Organisasi dan Perilaku terhadap Kepatuhan Perawat dalam Melaksanakan Hand Hygiene di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit

1 1 9

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA VIDEO TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN DIET PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS DI PUSKESMAS GAMPING 1 SLEMAN YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA VIDEO TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN DIET

0 0 12

HUBUNGAN KEPATUHAN PERAWAT DALAM MELAKUKAN HAND HYGIENE DENGAN KEJADIAN FLEBITIS DI RSUD WONOSARI NASKAH PUBLIKASI - HUBUNGAN KEPATUHAN PERAWAT DALAM MELAKUKAN HAND HYGIENE DENGAN KEJADIAN FLEBITIS DI RSUD WONOSARI - DIGILIB UNISAYOGYA

0 3 14

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN HAND HYGIENE TERHADAP KEPATUHAN PROSEDUR 6 LANGKAH HAND HYGIENE PADA KELUARGA PASIEN DI ICU RSUD PROF DR. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO - repository perpustakaan

0 0 16

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN HAND HYGIENE TERHADAP KEPATUHAN PROSEDUR 6 LANGKAH HAND HYGIENE PADA KELUARGA PASIEN DI ICU RSUD PROF DR. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO - repository perpustakaan

0 2 11