Penilaian Buku Guru Kelas 8 SMP IPA 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

152 Buku Guru Kelas VIII SMPMTs

G. Penilaian

1. Jenisteknik penilaian: tes tertulis, pengamatan sikap, dan keterampilan. 2. Bentuk instrumen dan instrumen: lembar tes tertulis berbentuk essay dengan soal-soal yang dapat diambil di buku siswa atau dikembangkan oleh guru sendiri. Sikap dan keterampilan peserta didik dapat dinilai oleh guru selama proses pembelajaran, dengan menggunakan format-format seperti dicontohkan pada buku guru kelas 8 pada bagian Penilaian, buku guru kelas 7, atau dikembangkan sendiri oleh guru, disesuaikan dengan sikap dan keterampilan yang dinilai. No KD Indikator Pencapaian Teknik 1 3.1 3.1.1 Menjelaskan jenis gerak pada tumbuhan berdasarkan jenis rangsang yang diterima atau bagian tumbuhan yang menanggapi rangsang Tes tulis 2 3.1.2 Menganalisis contoh gerak pada tumbuhan berdasarkan jenis rangsang yang diterima atau bagian tumbuhan yang menanggapi rangsang Tes tulis 3 3.1.3 Menganalisis alat gerak gerak hewan berdasarkan kesesuaian dengan lingkungan hidupnya Tes tulis 4 3.1.4 Menyebutkan hewan yang memiliki otot paling elastis Tes tulis 5 3.1.5 Menghitung kecepatan seorang anak bersepeda dengan menggunakan rumusan gerak lurus beraturan Tes tulis 6 3.1.6 Menganalisis peristiwa kelembaman berdasarkan graik v – t yang disajikan Tes tulis 7 3.1.7 Menyimpulkan hubungan antara gaya dan massa dengan percepatan benda bergerak Tes unjuk kerja 8 3.1.8 Menyebutkan pasangan gaya aksi dan reaksi Tes tulis 9 3.1.9 Membandingkan besar gaya aksi reaksi yang terjadi antara burung dengan udara ketika burung sedang terbang Tes tulis 10 3.1.10 Mengevaluasi penerapan hukum III Newton dalam kehidupan sehari-hari Tes tulis Ilmu Pengetahuan Alam 153 11 4.1 4.1.1 Menjelaskan jenis-jenis gerak yang dilakukan oleh tanaman putri malu Tes unjuk kerja 12 4.1.2 Menjelaskan prinsip gerak yang dilakukan oleh burung, ikan, dan kuda berdasarkan bentuk tubuhnya Tes tertulis 13 4.1.3 Menghitung jarak tempuh hewan yang berlari dengan kecepatn dan waktu tertentu Tes tertulis 14 4.1.4 Menghitung berat benda dengan menggunakan persamaan hukum II Newton Tes tertulis 15 4.1.5 Menganalisis penerapan hukum III Newton pada atlet lompat tinggi Tes tertulis Jawaban dapat bervariasi tergantung sudut pandang guru saat memahami pernyataan

H. Program Remidial dan Pengayaan