Secara teoritis manfaat dari penelitian ini adalah : Secara praktis manfaat dari penelitian ini adalah : Bagian Awal Bagian isi

11

1.5 KEGUNAAN PENELITIAN

Manfaat yang diharapkan dari hasil penelitian ini adalah sebagai berikut:

1.5.1 Secara teoritis manfaat dari penelitian ini adalah :

Dengan hasil penelitian ini maka dapat memperkaya bahan kepustakaan di bidang Hukum Ketenagakerjaan khususnya mengenai penerapan jaminan terhadap resiko kecelakaan kerja dan kesehatan kerja dan proses pelaksanaan jaminan sosial tenaga kerja.

1.5.2 Secara praktis manfaat dari penelitian ini adalah :

1 Dapat menjadi bahan pertimbangan apabila peneliti yang sama diadakan pada waktu-waktu mendatang dan memberikan sumbangan pengetahuan bagi penelitian yang akan datang. 2 Dapat memberikan solusi tentang apa yang selayaknya para pekerja atau buruh lakukan dalam pelaksanaan jaminan kecelakaan kerja dan jaminan pemeliharaan kesehatan. 3 Dapat memberikan pemahaman tentang kewajiban pengusaha salah satunya mengenai pelaksanaan jaminan kecelakaan kerja dan kesehatan kerja. 4 Memberikan pengetahuan kepada masyarakat betapa pentingnya memberikan dukungan agar terpenuhinya kebutuhan dasar melalui jaminan sosial tenaga kerja. 12 1.6 Sistematika Penulisan Skripsi Sistematika dalam penulisan skripsi yang berjudul “Pelaksanaan Jaminan Kecelakaan Kerja Dan Jaminan Pemeliharaan Kesehatan Pada Koperasi Karyawan Kendali Harta PT. Coca-Cola Botling Indonesia Central Java” terdiri dari beberapa bagian yaitu, bagian pendahuluan, bagian isi, bagian akhir. Sistematika penulisan skripsi adalah sebagai berikut.

1.6.1 Bagian Awal

Bagian pendahuluan ini akan terdiri dari : Bagian pendahuluan skripsi berisi tentang sampul, lembar berlogo, halaman judul, persetujuan pembimbing, pernyataan, pengesahan kelulusan, motto dan persembahan, prakata, abstrak, daftar isi, daftar tabel, dan daftar lampiran.

1.6.2 Bagian isi

BAB I : PENDAHULUAN BAB ini menguraikan tentang latar belakang, identifikasi masalah, pembatasan masalah, perumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian dan sistematika penulisan skripsi. BAB II : LANDASAN TEORI Landasan teori sebagai dasar penganalisaan masalah yang akan dibahas dalam bab keempat. Dalam BAB ini memuat bagian landasan teori akan berisi mengenai tinjauan tentang teori-teori yang berhubungan dengan penelitian ini meliputi tinjauan hukum ketenagakerjaan, jaminan sosial tenaga kerja Jamsostek, jaminan kecelakaan kerja dan jaminan 13 pemeliharaan kesehatan di koperasi karyawan Kendali Harta PT. Coca-Cola Botling Indonesia Central Java dan kerangka berfikir. BAB III : METODOLOGI PENELITIAN Untuk memperoleh gambaran tentang bagaimana suatu penelitian dilakukan, maka disusunlah metodologi penelitian. Bab ini berisi gambaran yang lebih terpeinci mengenai objek dan metode penelitian yang dilaksnakan. Hal-hal yang akan dijelaskan dalam BAB ini adalah dasar penelitian, lokasi penelitian, fokus penelitian, sumber data penelitian, metode pengumpulan data, keabsahan data dan metode analisis data. BAB IV : HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Dalam bab ini akan menyajikan hasil penelitian dan pembahasan mengenai gambaran umum koperasi, proses pelaksanaan jaminan kecelakaan kerja dan jaminan pemeliharaan kesehatan, faktor pendukung dan penghambat jaminan kecelakaan kerja dan jaminan pemeliharaan kesehatan serta upaya penyelesaian untuk mengatasi faktor hambatan dalam pelaksanaan jaminan kecelakaan kerja dan jaminan pemeliharaan kesehatan di Koperasi Karyawan Kendali Harta PT. Coca-Cola Botling Indonesia Central Java. 14 BAB V : PENUTUP Isi dari BAB ini adalah kesimpulan dan saran. Kesimpulan merupakan kristalisasi adari fakta-fakta dan analisis hasil penelitian dan pembahasan. Sedangkan saran dari penulis merupakan pendapat atau argumen untuk upaya progresif selanjutnya.

1.6.3 Bagian akhir