Definisi Retardasi Mental Kriteria Retardasi Mental

e. Fungsi Transformative Agama mampu melakukan perubahan terhadap bentuk kehidupan baru. Hal ini dapat berarti pula menggantikan nilai-nilai baru. Transformasi ini dilakukan pada nilai-nilai adat yang kurang manusiawi. Sebagai contoh dalam ajaran agama Islam pada masa kaum Qurais pada jaman nabi Muhammad yang memiliki kebiasaan jahiliyah, karena kedatangan Islam sebagai agama yang menanamkan nilai-nilai baru sehingga nilai-nilai lama yang tidak manusiawi dihilangkan.

C. Retardasi Mental

1. Definisi Retardasi Mental

Istilah retardasi mental digunakan dalam masyarakat Indonesia untuk mendefinisikan suatu keadaan perkembangan jiwa yang terhenti atau tidak lengkap, yang terutama ditandai oleh terjadinya hendaya ketrampilan selama masa perkembangan, sehingga berpengaruh pada tingkat perkembangan secara menyeluruh, misal kemampuan kognitif, bahasa, motorik dan sosial Maslim, 2002. Retardasi mental menurut Diagnostic and Statical Manual of Mental Disorder DSM-IV-TR, 2000 sebagai 1 fungsi intelektual yang sangat dibawah rata-rata bersama dengan, 2 kurangnya perilaku adaptif; dan 3 terjadi sebelum usia 18 tahun. Definisi yang diberikan oleh AAMR American Association on Mental Retardation mengenai retardasi mental adalah sebagai berikut: “Keterbelakangan mental retardasi mental menunjukkan adanya keterbatasan dalam fungsi intelektual yang dibawah rata-rata, dimana berkaitan dengan keterbatasan pada dua atau lebih dari keterampilan adaptif seperti komunikasi, merawat diri sendiri, keterampilan sosial, kesehatan dan keamanan, fungsi akademis, waktu luang dan lain-lain. Keadaan ini tampak sebelum usia 18 tahun.” Hallahan dan Kauffman, dalam Mangunsong, 1998. Kemudian, pada tahun 2002, AAMR mengeluarkan revisi ke-10 mengenai retardasi mental bahwa retardasi mental merupakan bagian dari disability yang ditandai dengan keterbatasan yang signifikan baik pada fungsi intelektual dan perilaku adaptif dan terekspresi baik dalam kemampuan adaptif secara konseptual, sosial dan praktikal. Terlihat dari ketiga pengertian di atas sama-sama menjelaskan bahwa retardasi mental merupakan keterbatasan fungsi intelektual dan perilaku adaptif selama masa perkembangan atau sebelum usia 18 tahun.

2. Kriteria Retardasi Mental

Kriteria Retardasi Mental dalam DSM-IV-TR 2000 a. Fungsi intelektual yang secara signifikan berada dibawah rata- rata, IQ kurang dari 70. b. Kurangnya fungsi sosial adaptif dalam minimal dua bidang berikut: komunikasi, mengurus diri sendiri, kehidupan keluarga, ketrampilan interpersonal, penggunaan sumber daya komunitas, kemampuan untuk mengambil keputusan sendiri, ketrampilan akademik fungsional, rekreasi, pekerjaan, kesehatan dan keamanan. c. Onset sebelum usia 18 tahun.

3. Klasifikasi

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Dukungan Sosial dengan Psychological Well-Being pada Ibu yang Memiliki Anak Retardasi Mental

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Dukungan Sosial dengan Psychological Well-Being pada Ibu yang Memiliki Anak Retardasi Mental

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Dukungan Sosial dengan Penerimaan Diri Ibu yang Mempunyai Anak Retardasi Mental

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dukungan Keluarga pada Anak dengan Retardasi Mental Ringan dan Sedang (Sebuah Studi Fenomenologi) T1 462009038 BAB II

0 0 14

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Religiusitas dengan Resiliensi pada Ibu yang Memiliki Anak Retardasi Mental

0 0 16

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Religiusitas dengan Resiliensi pada Ibu yang Memiliki Anak Retardasi Mental T1 802007090 BAB I

0 0 10

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Religiusitas dengan Resiliensi pada Ibu yang Memiliki Anak Retardasi Mental T1 802007090 BAB IV

0 0 20

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Religiusitas dengan Resiliensi pada Ibu yang Memiliki Anak Retardasi Mental T1 802007090 BAB V

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Religiusitas dengan Resiliensi pada Ibu yang Memiliki Anak Retardasi Mental

0 0 31

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Resiliensi pada Ibu yang Memiliki Anak Down Syndrome

0 0 2