Unit Pelaksana Teknis UPT Sub Das Daerah Aliran Sungai

g. Pelaksanaan penyelidikan, pengujian beton, tanah, baja, kayu dan bahan bangunan lainnya; h. Pelaksanaan pengawasan penyelenggaraan standar pelayanan minimal dibidang pekerjaan umum; i. Pelaksanaan penyusunan rencana kebutuhan peralatan dan kalibrasi alat pengujian; j. Pelayanan rekomendasi hasil – hasil uji laboratorium; k. Pelaksanaan pelaporan hasil pengujian; l. Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas perkerjaan Umum;

7. Unit Pelaksana Teknis UPT Kebersihan dan Pertamanan

Unit Pelaksana Teknis UPT Kebersihan dan Pertamanan mempunyai tugas melaksanakan sebagian tugas Dinas Pekerjaan Umum dan ESDM dibidang Kebersihan dan Pertamanan. Untuk menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud diatas, Unit Pelaksana Teknis UPT Kebersihan dan Pertamanan mempunyai fungsi: a. Pelaksanaan pengelolaan retribusi kebersihan dan pertamanan; b. Pelaksanaan pembangunan, pengelolaan pertamanan dan keindahan; c. Pelaksanaan pengelolaan pengawasan dan pengendalian kebersihan; d. Pelaksanaan pemeliharaan dan pengawasan penerangan jalan; e. Pelaksanaan pendataan dan penyusunan pola opersional kebersihan; f. Pelaksanaan pengumpulan, pengangkutan dan pengolahan persampahan; g. Pelaksanaan pengadaan penyediaan dan pemeliharaan peralatan, sarana dan prasarana kebersihan; h. Penyelenggaraan bimbingan teknis pemantauan dan sosialisasi bidang kebersihan dan pertamanan;

8. Unit Pelaksana Teknis UPT Sub Das Daerah Aliran Sungai

Unit Pelaksana Teknis UPT Sub DAS mempunyai tugas melaksanakan sebagian tugas Dinas Pekerjaan Umum dan ESDM dibidang Pengairan di Kecamatan. Unit Pelaksana Teknis UPT Sub DAS terdiri dari : RENSTRA DINAS PUESDM 2016 - 2020 11 UPT SUB DAS RENGGUNG I UPT PERALATAN DAN PENGUJIAN SUB. BAGIAN UMUM KEPEGAWAIAN SEKRETARIS DINAS PU DAN ESDM SUB. BAGIAN PERENCANAAN KEUANGAN KEPALA DINAS PU DAN ESDM JABATAN FUNGSIONAL BIDANG CIPTA KARYA SEKSI PENGEMBANGAN KECIPTAKARYAAN SEKSI PENYEDIAAN AIR BERSIH DAN SANITASI LINGKUNGAN SEKSI PERUMAHAN DAN PERMUKIMAN BIDANG BINA MARGA SEKSI PENGEMBANGAN KEBINAMARGAAN SEKSI PEMBANGUNAN DAN PENINGKATAN JALAN DAN JEMBATAN SEKSI PEMELIHARAAN JALAN DAN JEMBATAN BIDANG PENGAIRAN SEKSI PENGEMBANGAN PENGAIRAN SEKSI PENGELOLAAN PRASARANA PENGAIRAN SEKSI PEMBANGUNAN DAN PENINGKATAN PRASARANA PENGAIRAN BIDANG ESDM SEKSI PERTAMBANGAN UMUM SEKSI ENERGI DAN KETENAGALISTRIKAN SEKSI GEOLOGI DAN ESDMN BAGAN SRUKTUR DINAS PU DAN ESDM KABUPATEN LOMBOK TENGAH UPT SUB DAS JANGKOK UPT SUB DAS BATUJAI UPT SUB DAS MANGKUNG UPT SUB DAS RENGGUNG II UPT KEBERSIHAN DAN PERTAMANAN a. Sub Das Renggung I; b. Sub Das Renggung II; c. Sub DAS Jangkok; d. Sub DAS Batujai; e. Sub DAS Mangkung; Untuk menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud diatas, Unit Pelaksana Teknis Sub DAS mempunyai fungsi : a. Pelaksanaan pengawasan pemanfaatan air baku; b. Pendataan pengukuran debit air saluransungai, curah hujan dan realisasi tanam; c. Pengawasan penambangan bahan galian golongan C disekitar lokasi pada Daerah Aliran Sungai DAS ; d. Pelaksanan pemeliharaan rutin bidang pengairan; e. Pelaksanaan perencanaan polatata tanam dan pengaturan pembagian air; f. Pelaksanaan pengawasan dan inventarisasi aset-aset Pengairan; g. Pelaksanaan pelaporan pelaksanaan kegiatan kepada Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan ESDM; h. Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan ESDM.

2. STRUKTUR ORGANISASI