MATERI DALAM KEGIATAN MATERI YANG MASUK DALAM PEMBIASAAN ALAT DAN BAHAN KEGIATAN BELAJAR PENILAIAN 1. Lingkup Perkembangan, STPPA, dan Indikator

TK PAUD ................................ TAHUN AJARAN 20162017 Model Pembelajaran : Kelompok Hari, Tanggal : Senin, 18 Juli 2016 Kelompok Usia : A 4–5 Tahun Tema Sub Tema : Diriku Anggota Tubuh

A. MATERI DALAM KEGIATAN

1. Berdoa sebelum dan sesudah belajar, 2. Menyebutkan kegunaan kaki dan tangan, 3. Menjawab pertanyaan cara menjaga kebersihan kaki dan tangan, 4. Lagu “Kakiku Ada Dua”, dan cerita ”Kakiku Amat Baik” Dua Mata Saya Kakiku ada dua Yang kanan yang kiri Berjalan dengan kaki Berjalan sendiri Kakiku Amat Baik Aku mempunyai 2 buah kaki. Kaki kanan dan kaki yang kiri. Kakiku untuk berjalan. Kemanapun aku pergi kakiku tidak pernah menolak mengantarku. Meskipun lelah kakiku tidak pernah mengeluh. Setiap aku ingin bepergian kakiku selalu siap sedia. Terima kasih kakiku, kau amat baik kepadaku. Terima kasih Tuhan Engkau sudah memberi 2 buah kaki untukku.

B. MATERI YANG MASUK DALAM PEMBIASAAN

1. Bersyukur sebagai ciptaan Tuhan 2. Mengucapkan salam masuk dalam SOP penyambutan dan penjemputan 3. Doa sebelum belajar dan mengenal aturan masuk ke dalam SOP pembukaan 4. Mencuci tangan dan menggosok gigi masuk dalam SOP sebelum dan sesudah makan.

C. ALAT DAN BAHAN

1. Sarung tangan. 2. Buku Seri Diri Sendiri halaman 15

D. KEGIATAN BELAJAR

Kegiatan belajar Waktu Sumber Pembukaan 1. Menyanyi lagu Kakiku Ada Dua 30’ Lagu Kakiku Ada Dua Inti 2. Memasangkan benda sesuai pasangannya dengan cara memberi tanda v pada gambar kegiatan yang menggunakan kaki dan x kegiatan yang menggunakan tangan 3. Menyebutkan kegunaan kaki dan tangan 4. Menjawab pertanyaan cara menjaga kebersihan kaki dan tangan 5. Meremas sarung tangan 60’ Buku Seri Diri Sendiri hal 15 Kegunaan tangan dan kaki Cara menjaga kebersiha kaki dan tangan Sarung tangan Istirahat Cuci tangan, makan, minum 30’ Bekal anak Penutup 6. Berlari di tempat 7. Mendengarkan cerita “Kakiku Amat Baik” 30’ Gerakan anak berlari di tempat Cerita Kakiku Amat Baik

E. PENILAIAN 1. Lingkup Perkembangan, STPPA, dan Indikator

N o Lingkup Perkembangan Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak STPPA KD Indikator I Nilai Agama dan Moral 3. Mengucapkan doa sebelum dan atau sesudah melakukan sesuatu. 4. Mengenal perilaku baiksopan dan buruk. 6. Mengucapkan salam dan membalas salam. 1.1 3.1 4.1 3.2 4.2 a. Berdoa sebelum melakukan kegiatan b. Berdoa sesudah melakukan kegiatan c. Berpakaian rapi d. Membalas salam dari guru II Fisik Motorik a.3 Melakukan gerakan melompat, meloncat, dan berlari secara terkoordinasi b.3 Mengkoordinasikan mata dan tangan untuk melakukan gerakan yang rumit. b.5 Mengekspresikan diri dengan berkarya seni menggunakan berbagai media. 2.1 3.3 4.3 a. Berlari di tempat b. Meremas c. Menyanyi 15 lagu sederhana III Kognitif a.1 Mengenal benda berdasarkan fungsi pisau untuk memotong, pensil untuk menulis. b.3 Mengklasifikasikan benda ke dalam kelompok yang sama atau kelompok yang sejenis atau kelompok yang berpasangan dengan 2 variasi 3.6 4.6 a. Menyebutkan kegunaan alat tulis: pensil, krayon, serutan, penghapus, penggaris b. Memasangkan benda dengan pasangannya IV Bahasa b.6 Mengutarakan pendapat kepada orang lain. 3.11 4.11 a. Berani menjawab pertanyaan V Sosial Emosional a.2 Mengendalikan perasaan. 3.13 4.13 a. Dapat dibujuk VI Seni a.1 Senang mendengarkan berbagai macam musik atau lagu kesukaannya 3.15 4.15 a. Menyanyikan lagu bersama teman dengan wajah ceria

2. Teknik Penilaian

a Catatan hasil karya b Catatan anekdot, dan c Skala capaian perkembangan rating scale Lembar teknik penilaian disajikan pada lembar terpisah. TK PAUD ................................ TAHUN AJARAN 20162017 Model Pembelajaran : Kelompok Hari, Tanggal : Selasa, 19 Juli 2016 Kelompok Usia : A 4–5 Tahun Tema Sub Tema : Diriku Anggota Tubuh

A. MATERI DALAM KEGIATAN