Penanggung Jawab Program On air Penanggung Jawab Program Off air Penyiar

b. Mengawasi pemutaran lagu-lagu yang diputar setiap harinya oleh para penyiar. c. Membuat playlist setiap harinya untuk setiap jam siaran untuk penyiar yang wajib diputar. d. Menjaga hubungan baik kepada pihak label musik untuk melakukan kerjasama-kerjasama pengiriman lagu-lagu. e. Mengedit lagu-lagu yang akan masuk untuk menjadi playlist setiap harinya apakah layak masuk atau tidak. f. Menampung permintaan lagu kurang yang diinformasikan oleh para penyiar yang telah dikumpulkan terlebih dahulu. g. Mengklasifikasikan lagu-lagu yang ada menjadi beberapa klasifikasi seperti Indonesia Baru, Indonesia Hits, Indonesia Populer, Special Hits, dan Barat Populer.

5. Penanggung Jawab Program On air

Ruang lingkup pekerjaan : a. Melaksanakan tugas yang diberikan program director yang telah ditugaskan oleh station manager maupun asistennya. b. Mencari ide untuk membuat program-program on air terbaru yang bisa disampaikan kepada program director. c. Membantu program director dalam menjalankan program yang telah diproduksi dan sedang berjalan. Universitas Sumatera Utara d. Mempertanggungjawabkan segala hal yang telah dibuat dalam program onair. e. Melakukan kerjasama dengan penanggung jawab off air apabila terdapat kesinambungan antara program on air dan off air. f. Memproduseri acara-acara on air yang dibuat atau menunjuk orang lain untuk diberikan tanggung jawab sebagai produser acara.

6. Penanggung Jawab Program Off air

Ruang lingkup pekerjaan : a. Melaksanakan tugas yang diberikan program director yang telah ditugaskan oleh station manager maupun asistennya. b. Mencari dan memberikan ide-ide baru untuk diproduksi menjadi acar- acara off air. c. Menjadi penanggung jawab acara off air yang sedang berlangsung ataupun acara yang akan berlangsung. d. Mencari sponsor untuk acara-acara off air yang akan dibuat baik sponsor tunggal ataupun co-sponsor. e. Bertemu dengan pihak ketiga yang akan menjadi sponsor acara dan ikut mempresentasikan acara yang akan dibuat. f. Menentukan program off air yang harus dibuat setiap bulannya atau setiap tahunnya. g. Mempertanggungjawabkan segala hal yang berhubungan dengan program offair. Universitas Sumatera Utara h. Melakukan kerjasama dengan penanggungjawab program on air untuk program-program on air dan off air yang dapat disatukan.

7. Penyiar

Pada bagian inilah sebenarnya image Radio STAR FM terlihat maka dari itu penyiar yang diterima harus ditraining lebih dahulu untuk membentuk karakter penyiar yang diinginkan. Ruang lingkup pekerjaan : a. Sebagai pelaku penyiaran, seperti membawakan acaraprogram yang telah ditentukan. b. Menyiapkan informasi yang akan disiarkan pada jam siaran. c. Mempersembahkan acara yang harus menarik pendengar dengan cara atau kualitas yang ada. d. Memutarkan lagu-lagu dalam playlist dan lagu permintaan pendengar. e. Memutar iklan yang telah diproduksi dan mambacakan iklan dalam bentuk adlib kalau tersedia pada jam siarannya. f. Melaporkan apabila ada kerusakan atau kejadian selama siaran. g. Mempertanggungjawabkan hal-hal yang telah dibicarakan dalam waktu siaran.

8. Marketing

Dokumen yang terkait

Perencanaan Strategi Pengembangan Produk Perusahaan Dengan Metode Analisis SWOT dan Analisis Faktor di PT Radio Anugerah Pradana Muda

1 41 154

PENGARUH PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI, KESESUAIAN TUGAS-TEKNOLOGI INFORMASI, DAN Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi, Kesesuaian Tugas-Teknologi Informasi, Dan Kepercayaan Atas Teknologi Informasi Terhadap Kinerja Individual (Studi Kasus pada BPJ

0 3 16

PENGARUH PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI, KESESUAIAN TUGAS - TEKNOLOGI INFORMASI, DAN Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi, Kesesuaian Tugas - Teknologi Informasi, Dan Kepercayaan Atas Teknologi Informasi Terhadap Kinerja Individual (Studi Kasus Pada

0 1 15

PENGARUH PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI, KESESUAIAN TUGAS - TEKNOLOGI INFORMASI, DAN Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi, Kesesuaian Tugas - Teknologi Informasi, Dan Kepercayaan Atas Teknologi Informasi Terhadap Kinerja Individual (Studi Kasus Pada

0 0 16

“Pengaruh Teknologi Informasi, Pemanfaatan Teknologi Informasi, dan Kepercayaan Teknologi Informasi Terhadap Kinerja Individual” Pengaruh Teknologi Informasi, Pemanfaatan Teknologi Informasi, dan Kepercayaan Teknologi Informasi Terhadap Kinerja Individua

0 0 15

“PENGARUHTEKNOLOGI INFORMASI, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI, DAN KEPERCAYAAN TEKNOLOGI INFORMASI Pengaruh Teknologi Informasi, Pemanfaatan Teknologi Informasi, dan Kepercayaan Teknologi Informasi Terhadap Kinerja Individual (Survey pada Pegawai Sekerta

5 21 15

KONTRIBUSI KONSUMSI MEDIA MASSA TERHADAP PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN TINGKAT MODERNITAS GENERASI MUDA KOTA.

0 0 68

KONTRIBUSI KONSUMSI MEDIA MASSA TERHADAP PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN TINGKAT MODERNITAS GENERASI MUDA KOTA.

0 0 68

PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI BAGI PER

0 0 8

Media Massa Mempengaruhi Pemanfaatan Teknologi Informasi Generasi Muda dalam Kehidupan Sehari-hari

0 0 11