Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Waktu Dan Tempat Penelitian

Dela Madlizzari, 2014 Hubungan Antara Tingkat Pengetahuan Tentang Jenis Doping Dan Bahayanya Dengan Perilaku Pemakaian Doping Pada Atlet Ukm Pencak Silat Upi Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah maka dapat di buat suatu hubungan tentang permasalahan yang dihadapi : 1. Bagaimana tingkat pengetahuan atlet UKM Pencak Silat UPI Bandung tentang jenis doping dan bahayanya ? 2. Bagaimana perilaku pemakaian doping pada atlet UKM Pencak Silat UPI Bandung ? 3. Apakah terdapat hubungan antara tingkat pengetahuan tentang jenis doping dan bahayanya dengan perilaku pemakaian doping pada atlet UKM Pencak Silat UPI Bandung ?

C. Tujuan Penelitian

Adapun tujuan penelitian dari penelitian yang dilaksanakan adalah: 1. Ingin mengetahui sejauh mana tingkat pengetahuan tentang jenis doping dan bahayanya pada atlet UKM Pencak Silat UPI Bandung 2. Ingin mengetahui bagaimana perilaku pemakaian doping pada atlet UKM Pencak Silat UPI Bandung 3. Ingin mengetahui apakah ada hubungan antara tingkat pengetahuan tentang jenis doping dan bahayanya dengan perilaku pemakaian doping pada atlet UKM Pencak Silat UPI Bandung

D. Manfaat Penelitian

Adapun manfaat dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Memberikan informasi kepada praktisi pemakai, misalnya pelatih dan atlit tentang jenis doping dan bahayanya dengan perilaku pemakaian doping 2. Memberikan informasi kepada pengguna kebijakan seperti disorda 3. Memberikan simpanan pada Bidang Ilmu Keolahragaan khususnya tentang doping Dela Madlizzari, 2014 Hubungan Antara Tingkat Pengetahuan Tentang Jenis Doping Dan Bahayanya Dengan Perilaku Pemakaian Doping Pada Atlet Ukm Pencak Silat Upi Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB III METODE PENELITIAN

A. Waktu Dan Tempat Penelitian

Penelitian mengenai hubungan antara tingkat pengetahuan tentang jenis doping dan bahayanya dengan perilaku pemakaian doping pada atlet UKM Pencak Silat UPI Bandung dilaksanakan pada: a. Tempat : Sport Hall Upi Bandung b. Waktu : 10 September 2013 – 22 Januari 2014

B. Desain Penelitian