Uji Normalitas Uji Multikolonieritas

☞ ✌ • Nilai DW terletak antara batas atas du dan di bawah batas bawah dl atau DW terletak antara 4-du dan 4-dl maka hasilnya tidak dapat disimpulkan. 3.7 Pengujian Hipotesis 3.7.1 Koefisien Determinasi Koefisien Determinasi merupakan seberapa jauh kemampuan model dalam menerangkan variasi variabel indepanden. Nilai adjusted r square menunjukkan proporsi variabel indepanden yang dijelaskan oleh variabel dependen. Semakin tinggi adjusted r square maka akan semakin baik bagi model regresi karena menandakan bahwa kemampuan variabel bebas menjelaskan variabel terikat semakin besar Ghozali, 2011.

3.7.2 Uji Parsial Uji t

Pengujian ini dilakukan untuk menunjukkan seberapa jauh pengaruh satu variabel individu secara individu parsial dalam menerangkan variabel dependen Ghozali, 2011. Langkah-langkah pengujian sebagai berikut : 1. Merumuskan hipotesis H0 : ß = 0, artinya tidak ada pengaruh H0 : ß ≠ 0, artinya ada pengaruh 2. Menentukan level of significant α sebesar 5 3. Menentukan besarnya t dengan persamaan : t = ß Seß ✍ ✎ keterangan : ß = koefisien regresi variabel Se ß = standar error koefisien regresi 4. Membandingkan t dengan t dengan uji t dua arah, dengan ketentuan drajat kebebasan sebesar n-k-1, confidance interval 95 kaidah keputusannya adalah : • t ≥ t maka H0 ditolak dan Hi diterima, yang artinya ada pengaruh variabel terikat. • t t maka H0 diterima dan Hi ditolak, yang artinya tidak ada pengaruh antara variabel-variabel bebas dengan variabel terikat.

3.7.3 Uji Simultan Uji F

Variabel ini digunakan untuk mengetahui apakah semua variabel bebas secara bersama-sama simultan berpengaruh terhadap variabel terikat Ghozali, 2011. Langkah - langkah pengujian sebagai berikut : 1. Merumuskan hipotesis : H0 : b1=b2=b3=0............................tidak ada pengaruh H0 : b1≠b2≠b3≠0.............................ada pengaruh 2. Menentukan level of significant α sebesar 5 3. Menghitung nilai F untuk mengetahui hubungan secara simultan antara variabel bebas dan variabel terikat.

Dokumen yang terkait

PENGARUH PROFITABILITAS DAN SOLVABILITAS TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN PROPERTY DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2010 – 2014

10 32 73

PENGARUH LIKUIDITAS DAN PROFITABILITAS TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2010-2013.

0 5 18

Pengaruh Profitabilitas, Kecukupan Modal, dan Likuiditas terhadap Harga Saham Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2010 – 2014

0 5 93

Pengaruh Rasio Likuiditas, Profitabilitas, Aktivitas, dan Solvabilitas terhadap Return Saham Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

0 0 26

PENGARUH RASIO RENTABILITAS, LIKUIDITAS, SOLVABILITAS TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN OTOMOTIVE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 74

Pengaruh Rasio Rentabilitas, Likuiditas, Solvabilitas Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Transportasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 1 79

Pengaruh Likuiditas dan Solvabilitas Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009 – 2011

0 0 12

Pengaruh Likuiditas, Leverage, dan Profitabilitas Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 15

PENGARUH LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, DAN SOLVABILITAS TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN FOOD AND BAVERAGES DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 17

PENGARUH LIKUIDITAS, SOLVABILITAS DAN PROFITABILITAS TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 17