Kamus Data Perancangan Prosedur yang diusulkan

4.2.3.4 Kamus Data

Kamus data adalah suatu daftar data elemen yang terorganisir dengan definisi yang tetap dan sesuai dengan sistem. Sehingga user dan analis mempunyai pengertian yang sama tentang input, output, dan komponen data. Adapun kamus data yang dijabarkan adalah yang mengalir pada data flow diagram DFD diagram sebagai berikut : 1. Berdasarkan level 0 usulan 1. a. Nama arus data : Data tamu b. Alias : - c. Aliran data : Tamu-proses 1, proses 1-tbl-tamu d. Struktur data : No_identitas, nama_tamu,tempat,tgl_lahir,umur,alamat, , negara, telepon,pekerjaan,status,jenis_kelamin 2. a. Nama arus data : Data kamar b. Alias : - c. Aliran data : Tamu-proses 1, proses 1-tbl_kamar d. Struktur data : No_kamar, nama_kamar, fasilitas, tarif_kamar,status _kamar 3. a. Nama arus data : Data bukti pesan kamar b. Alias : - c. Aliran data : Proses 1-tbl_pemesanan, proses1-tamu, tbl_pemesanan- proses2, tbl_pemesanan-proses3, tamu- proses2, tamu-proses 3 d. Struktur data : No_pesan, no_identitas, no_kamar, ,tgl_masuk,tgl_keluar, lama_inap, uang_muka, total_harga, sisa_bayar. 4. a. Nama arus data :daftar pesan restoran b. Alias : - c. Aliran data : proses2-tbl_pemesanan, proses2-bagian restoran tbl_pemesanan-proses3 d. Struktur data : Nota _restoran, no_pesan,tgl_restoran, total biaya restoran, jumlah 5. a. Nama arus data : daftar pesan laundry b. Alias : - c. Aliran data : proses2-tbl_pemesanan, proses2-bagian laundry tbl_pemesanan-proses3 d. Struktur data : Nota _laundry, no_pesan, tgl_laundry, total biaya laundry, jumlah 6. a. Nama arus data : Data slip transaksi tamu keluar b. Alias : - c. Aliran data : Proses 3-tamu, proses3-tbl_transaksi d. Struktur data : No_kwitansi, no_kamar, no_identitas,tgl_keluar, jam_keluar ,denda, total_bayar,uang_bayar,uang_kembali 7. a. Nama arus data : Laporan pendapatan kamar b. Alias : - c. Aliran data : Proses 5 –manager d. Struktur data : No_kwitansi, no_pesan,denda, total_bayar, 8. a. Nama arus data : Laporan pendapatan restoran b. Alias : - c. Aliran data : Proses 3 –manager d. Struktur data : Nota_restoran, no_pesan, tanggal_restoran , jumlah , total_biaya_restoran. 9.a. Nama arus data : Laporan pendapatan laundry b. Alias : - c. Aliran data : Proses 3 –manager d. Struktur data : Nota_laundry , no_pesan,tanggal_laundry, jumlah, total_biaya_laundry.

4.2.4 Perancangan Basis Data

4.2.4.1 Normalisasi

Normalisasi adalah proses pengelompokan data kedalam bentuk tabel atau relasi atau file untuk menyatakan entitas dan hubungan mereka sehingga terwujud suatu database yang mudah untuk dimodifikasi. Normalisasi bertujuan agar data menjadi lebih sedehana dan mudah untuk diatur serta untuk menghilangkan redudansi data. Bentuk tidak normal unnormal Tamu={No_identitas, nama_tamu, tempat, tgl_lahir, umur, alamat, negara, telepon, pekerjaan, jenis_kelamin, status, no_kamar, nama_kamar, tarif_kamar, fasilitas, status_kamar, no_pesan, no_identitas, no_kamar, tgl_masuk, tgl_keluar, lama_inap, uang_muka, total_harga, sisa_bayar, no_registrasi, no_pesan, no_identitas, jam_masuk, total_bayar, sisa, nota_restoran, no_registrasi, tgl_restoran, total_biaya_restoran, jumlah nota_laundry, no_registrasi, tgl_laundry, jumlah, total_biaya_laundry, no_kwitansi, no_registrasi, no_identitas, tgl_keluar, jam_keluar, denda, total_bayar, uang_bayar, uang_kembali, kode_laundry, nama_laundry, harga_laundry, kode_restoran, nama_restoran, harga_restoran}