PENDAHULUAN EVALUASI PELAKSANAAN RENJA INSPEKTORAT DAERAH KOTA PAGAR ALAM TAHUN LALU TUJUAN, SASARAN DAN KEGIATAN

RENJA Inspektorat Daerah Kota Pagar Alam 2014 I-4 Pemerintah Kota Pagar Alam 17. Peraturan Daerah Kota Pagar Alam Nomor 03 Tahun 2008 tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah Kota Pagar Alam Lembaran Daerah Kota Pagar Allam Tahun 2008 Nomor 3 seri D

1.4 Maksud dan Tujuan Penyusunan Renja Inspektorat Daerah Kota Pagar

Alam Sebagaimana diuraikan pada latar belakang, bahwa Renja Inspektorat Daerah Kota Pagar Alam adalah dokumen perencanaan Inspektorat Daerah Kota Pagar Alam dalam kurun waktu satu tahun. Renja Inspektorat Daerah Kota Pagar Alam disusun dengan maksud dan tujuan : 1. Untuk mengoptimalkan arah kebijakan pokok pembangunan sebagaimana Visi dan Misi serta prioritas program tahunan sesuai dengan profil layanan Bappeda Kota Pagar Alam sehingga setiap penggunaan anggaran tepat guna dan berhasi guna 2. Untuk melakukan koreksi perencanaan dan penganggaran sehingga sesuai dengan tujuan dan sasaran serta indikator kinerja. 3. Mengoptimlakan penggunaan anggran yang telah dipagukan oleh Kepala Daerah 4. Sebagai dasar atau acuan dalam mengajukan usulan dalam musrenbang untuk RKPD.

1.5 Sistematika Renja

Mengacu kepada Permendagri Nomor 54 Tahun 2010 sistematika Renja Inspektorat Daerah Kota Pagar Alam adalah sebagai berikut :

BAB I. PENDAHULUAN

Pada bab ini diuraikan tentang latar belakang yang mengemukakan pengertian ringkas Renja Inspektorat Daerah Kota Pagar Alam, proses penyusunan Renja Inspektorat Daerah Kota Pagar Alam, keterkaitan antara Renja Inspektorat Daerah Kota Pagar Alam dengan dokumen RKPD, Rentra Inspektorat Daerah Kota Pagar Alam, Renja KL dan renja Provinsikabupaten serta tindak lanjut dengan proses penyusunan RAPBD. Landasan Hukum menjelaskan peraturan perundang-undangan, termasuk SOTK, Kewenangan Inspektorat Daerah Kota Pagar Alam, serta pedoman RENJA Inspektorat Daerah Kota Pagar Alam 2014 I-5 Pemerintah Kota Pagar Alam yang dipakai acuan. Maksud dan tujuan menguraikan maksud dan tujuan penyusunan Renja Inspektorat Daerah Kota Pagar Alam. Sistematika penulisan, menguraikan pokok bahasan dan garis besar isi dokumen.

BAB II.EVALUASI PELAKSANAAN RENJA INSPEKTORAT DAERAH KOTA PAGAR ALAM TAHUN LALU

Pada bab ini memuat kajian review terhadap hasil evaluasi renja Inspektorat Daerah Kota Pagar Alam Tahun lalu n-2, dan perkiraan pelaksanaan tahun n-1 mengacu pada APBD yang sedang berjalan Pada bab ini juga menguraikan tentang analisis kinerja pelayanan Inspektorat Daerah Kota Pagar Alam, berisi capaian indikator kinerja Utma, IKK, dan SPM Bagian ini juga menguraikan isu-isu penting penyelenggraan tugas pokok dan fungsi Inspektorat Daerah Kota Pagar Alam. Bab ini berisi tentang review Rangangan RKPD. Dalam bab ini juga ditelaah usulan program dan kegiatan masyarakat.

BAB III. TUJUAN, SASARAN DAN KEGIATAN

Pada bab ini diuraikan telaah kebijakan nasional, provinsi dan dan kota. Bagian penting lainnya adalah tujuan dan sasaran Renja Inspektorat Daerah Kota Pagar Alam Program dan kegiatan yang menjadi bahan pertimangan : pencapaian visi dan misi, pencapaian MDGs, pengentasan kemiskinan, pencapaian SPM, pendayagunaan potensi ekonomi daerah dan seterusnya.

BAB IV. PENUTUP