Maksud dan Tujuan LANDASAN HUKUM

RENCANA KERJA BKDD 2016 3 c. Penyiapan dan pelaksanaan pengangkatan, kenaikan pangkat, pemindahan dan pemberhentian PNS Daerah sesuai dengan norma, standard dan prosedur yang ditetapkan dalam peraturan perundang undangan; d. Pelayanan administrasi kepegawaian dalam pengangkatan, pemindahan dan pemberhentian dalam dan dari jabatan structural dan fungsional sesuai dengan norma, standar dan prosedur yang ditetapkan dalam peraturan perundang undangan; e. Penyiapan dan penetapan pensiun PNSD sesuai dengan norma, standar dan prosedur yang ditetapkan dalam peraturan perundang undangan yang berlaku f. Penyiapan penetapan gaji, tunjangan dan kesejahteraaan pegawai negeri sipil daerah sesuai dengan norma, standard an prosedur yang ditetapkan dalam peraturan perundang undangan; g. Penyelenggaraan daminstrasi PNSD pengelola system informasi kepegawaian daerah dan penyampaian informasi kepegawaian daerah kepada BKN h. Penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan structural dan fungsional; Dalam rencana kerja Badan kepegawaian dan Diklat Daearah Kabupaten Bulukumba tahun 2015 ini dilengkapi dengan lampiran yang berisi uraian tentang program, kegiatan dan pagu anggaran

B. Maksud dan Tujuan

1. Maksud Renja SKPD Badan Kepegawaian dan Diklat Daerah Kabupaten Bulukumba tahun 2016 disusun dengan maksud : a. Menjadi alat bantu bagi manajemen penyelenggaraan pemerintahan dalam penyusunan re ncana kerja dan anggaran Badan Kepegawaian Dan Diklat Daerah Kabupaten Bulukumba Tahun 2016; b. Menjadi instrument yang diharapkan dapat ,memicu dan memacu aparat serta masyarakat menuju proses pencapaian sasaran yang ditetapkan; c. Sebagai alat control masyarakat terhadap kinerja aparat Badan Kepegawaian dan Diklat Daerah Kabupaten Bulumba 2. Tujuan Tujuan yang diharapkan dalam penyusunan Renja SKPD tahun 2016 Badan Kepegawaian dan Diklat Daerah Kabupaten Bulukumba,yaitu: a. Menjadi pedoman perencanaan pembangunan berdasarkan skala prioritas; RENCANA KERJA BKDD 2016 4 b. Mewujudkan peran serta Badan Kepegawaian dan Diklat daerah Kabupaten Bulukumba yang berkelanjutan dan optimal bagi pengelolaan manajamen kepegawaian dalam rangka peningkatan sumber daya aparatur Pegawai Negri sipil; c. Menyelaraskanmensinergikan usulan masyarakat dengan perencanaan pemerintah melalui programkegiatan; d. Menentukan arah perencanaan pembangunan sesuai dengan dinamika pembangunan yang terjadi; e. Menetapkan strategi untuk menjabarkan visi,misi dan program kerja Bupati dan wakil bupati terpilih sesuai dengan tugas pokok dan fungsi badan kepegawaian dan Diklat Daerah Kabupaten Bulukumba.

C. LANDASAN HUKUM

Dasar penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah RKPD Kabupaten Bulukumba merupakan pengintegrasian perencanaan pembangunan daearah dalam pembangunan nasional.Rencana kerja Pemerintah DaerahRKPD di dasarkan pada: a. Undang-undang nomor 25 tahun 2004 tentang sistim perencanaan pembangunan nasional Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421; b. Undang-undang nomor 32 tahun 2004 tentang pemerintah Daerah Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437 sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Undang-undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang perubahan kedua atas Undang- undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844 ; c. Undang-undang nomor 17 tahun 2007 tentang rencana pembangunan jangka panjang nasional tahun 2005-2025 Lembaran Negara Republic Indonesia Tahun 2007 Nomor 33 Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4700; d. Peraturan pemerintah nomor 8 tahun 2008 tentang tahapan,tata cara penyusunan,pengendalian dan evaluasi pelaksanaan rencana pembangunan daerah e. Peraturan Menteri dalam Negeri nomor 54 tahun 2010 tentang pelaksanaan peraturan pemerintah nomor 8 tahun 2008 tentang tahapan, tatacara penyusunan, pengendalian RENCANA KERJA BKDD 2016 5 dan evaluasi pelaksanaan rencana pembangunan daerah Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 517; f. Peraturan Daerah nomor 7 tahun 2010 tentang rencana pembangunan jangka panjang daerah Kabupaten Bulukumba; g. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 27 Tahun 2014 tentang pedoman penyusunan, pengendalian dan evaluasi rencana kerja pembangunan daerah tahun 2015.

D. ASUMSI