Teknik: Pengamatan hasil perkembangan pemahaman siswa dan pekerjaan

3. Bacalah instruksi pada kemasn sheet stensil baik-baik dan pasanglah dengan hati-hati pada mesin ketik. Perhatikan juga letak karbon pastikan sudah benar 4. Hentakkan tongkang huruf mesin ketik dengan stabil karena jika berlubang hasil cetakan kurang baik 5. Setiap selesai pengetikan satu paragraf, berhentilah sejenak dan bacalah kembali. Jika ada kesalahan, betulkan segera dengan cairan khusus untuk sheet stensil koreksilak 6. Ketikan, tulisan, gambar atau garis-garis yang digoreskan pada sheet stensil harus bebas dari kesalahan Cara Perawatan Mesin Stensil Listrik a Selalu dibersihkan dari kotoran yang berupa debu, serbuk kertas dan lain- lain. b Diletakkan pada tempat yang kering dan tidak terkena sinar matahari langsung. c Rol perataan tintacairan inpression roller dibersihkan dengan sabun untuk mesin stensil jangan menggunakan bensin atau minyak tanah. d Kain penyaring silk screen dibersihkan dengan bensin .Setelah dibersihkan, pada bagian yang berputar diberi minyak pelumas Kelebihan Mesin Stensil Listrik 1. Penggandaan kertas dapat di lakukan dengan double folio dan double kuarto. 2. Dilengkapi dengan lampu-lampu petunjuk operator, hingga memudahkan dalam pengoperasiaannya. 3. Panel board menyatu sehingga memudahkan operator. 4. Memasang dan melepaskan sheet stensil secara otomatis sehingga tangan operator tidak kotor 5. Hasil penggandaan tampak lebih bagus.

6. Pengoperasian mesin lebih mudah. 7. Tinta yang diperlukan lebih irit.

8. Tenaga yang diperlukan lebih ringan.

LEMBAR PENILAIAN SIKAP Kompetensi Dasar: 1. Memiliki motivasi internal dan menunjukkan rasa ingin tahu dalam pembelajaran 2. Menunjukkan perilaku ilmiah jujur , tanggung jawab, loyal, sabar, dapat dipercaya, empati, simpati, toleransi dalam melakukan pembelajaran sebagai bagian dari sikap ilmiah 3. Menghargai kerja individu dan kelompok dalam pembelajaran sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap kerja Indikator 1. Peserta didik aktif dalam berdiskusi. 2. Peserta didik berkontribusi dalam pembelajaran kelompok 3. Peserta didik mengikuti prosedur yang di berlakukan di kelas. 4. Peserta didik bersikap satun dalam diskusi. 5. Peserta didik jujur dalam mengerjakan tugas dan menyampaikan ide. 6. Peserta didik menunjukkan sikap bertanggung jawab No. Nama Peserta didik Aktif dalam kelas Jujur Tanggung jawab Kerjasama dlm kelompok Simpati Menghargai pendapat Jumlah Skor 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1. Aktri Kris Suwanti 2. Annisa Azzahra 3. Desi Laraswati 4. Dwi Kristi Febrilia