Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Kesimpulan

dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar akuntansi siswa kelas XII IPS di SMA Mardi Lestari Medan.

1.5 Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah diatas, maka tujuan penelitian ini adalah : 1. Untuk mengetahui peningkatan aktivitas belajar akuntansi siswa kelas XII IPS di SMA Mardi Lestari Medan dengan menerapkan model pembelajaran Think, Pair, and Share dengan strategi Everyone Is A Teacher Here. 2. Untuk mengetahui peningkatan hasil belajar akuntansi siswa kelas XII IPS di SMA Mardi Lestari Medan dengan menerapkan model pembelajaran Think, Pair, and Share dengan strategi Everyone Is A Teacher Here. 3. Untuk mengetahui perbedaan peningkatan hasil belajar akuntansi siswa kelas XII IPS di SMA Mardi Lestari Medan antar siklus.

1.6 Manfaat Penelitian

Adapun manfaat yang diharapkan dalam penelitian ini adalah : 1. Untuk menambah pengetahuan, wawasan, dan kemampuan bagi penulis dalam menerapkan model pembelajaran Think, Pair, and Share dengan strategi Everyone Is A Teacher Here dalam meningkatkan aktivitas dan hasil belajar akuntansi siswa. 2. Sebagai bahan masukan bagi sekolah SMA Mardi Lestari khususnya guru bidang studi akuntansi dan staf pengajar lainnya dalam menggunakan model pembelajaran Think, Pair, and Share dengan strategi Everyone Is A Teacher Here sebagai salah satu cara yang efektif dan efisien dalam meningkatkan aktivitas dan hasil belajar akuntansi siswa. 3. Sebagai referensi dan masukan bagi civitas akademis fakultas ekonomi UNIMED dan pihak lain dalam melakukan penelitian yang sejenis. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Dari hasil dan pembahasan penelitian maka dapat disimpulkan, bahwa : 1. Penerapan model pembelajaran Think, Pair, and Share dengan strategi Everyone is A Teacher Here menunjukkan aktivitas belajar siswa mengalami peningkatan. Hal ini terbukti dari: pada siklus I terdapat 19 orang siswa 59.37 kategori aktif dan sangat aktif sementara pada siklus II mengalami peningkatan menjadi 24 orang siswa 75 untuk kategori aktif dan sangat aktif, maka secara klasikal mengalami peningkatan sebesar 15.63. 2. Penerapan model pembelajaran Think, Pair, and Share dengan strategi Everyone is A Teacher Here menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa. Hal ini dapat dilihat dari hasil analisis diperoleh hasil belajar siswa pada siklus I dengan nilai rata-rata 71.43 dan persentase ketuntasan sebesar 46.87 atau sebanyak 15 orang siswa yang tuntas. Sedangkan hasil belajar siklus II dengan nilai rata-rata 81 dan persentase ketuntasan sebesar 84.37 atau sebanyak 27 orang siswa yang tuntas. Berarti ada peningkatan hasil belajar dari siklus I ke siklus II sebesar 37.5. Hal ini menunjukkan siklus II sudah mencapai standar KKM secara klasikal yaitu minimal 70 siswa harus memperoleh nilai ≥ 75. 3. Dari daftar distribusi t untuk α = 0,05 dan dk = 32-1 = 31 didapat t tabel = 2.03. Dengan membandingkan t hitung dan t tabel diperoleh t hitung t tabel yaitu 2.87 61 2.03 sehingga hasil belajar akuntansi siswa kelas XII IPS SMA Mardi Lestari Medan Tahun Pembelajaran 20132014 pada postest siklus I dan postest siklus II adalah signifikan.

5.2 Saran

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE KARTU ARISAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS XI IS SMA NEGERI 7 BANDA ACEH

0 7 1

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DEBAT DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SEJARAH SISWA KELAS XI IPS 1 SEMESTER GENAP DI SMA NEGERI 2 KOTA AGUNG TP 2011/2012

0 20 53

PENERAPAN STRATEGI ACTIVE LEARNING TIPE EVERYONE IS A TEACHER HERE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS IVC SD NEGERI 4 METRO TIMUR

3 21 71

MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE STAD SISWA KELAS VI SDN 2 MARGODADI KABUPATEN PESAWARAN TP 2014/2015

0 8 51

PENERAPAN MODEL DESAIN PEMBELAJARAN GERLACH AND ELY UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR TEMATIK SISWA KELAS IVB SDN 02 KOTA GAJAH

0 22 84

PENERAPAN MODEL QUANTUM TEACHING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 KALIREJO

0 5 53

PENGARUH METODE PEMBELAJARAN EVERYONE IS TEACHER HERE TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR GEOGRAFI SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 LUBUKLINGGAU PROVINSI SUMATERA SELATAN TAHUN AJARAN 2014/2015

0 7 86

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA SISWA

0 1 9

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF EVERYONE IS A TEACHER HERE TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA SISWA KELAS VIII SMPN 5 LINGGO SARI BAGANTI

0 0 9

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS V SD 1 NGEMBAL KULON KUDUS

0 0 23