Data Informasi Sekilas Tentang Pemograman Visual Basic

Rudi Jonathan : Sistem Informasi Akademik Pada Sma Negeri 2 Rantau Utara, 2010. 1. Input pemasukan data 2. Proses pengolahan data 3. Output hasil keluaran berupa informasi Tabel 1. Siklus Pengolahan Data Pengolahan data merupakan segala macam pengolahan terhadap data untuk membuat data itu berguna sesuai dengan hasil yang di inginkan, sehingga dapat segera dipakai, hasil pengolahan data tersebut adalah informasi. Sewaktu merencanakan proyek penelitian, orang yang melakukan penelitian seharusnya sudah mempunyai rencana mengenai pengolahan dan outputnya. Pengolahan data meliputi kegiatan-kegiatan mulai dari penyiapan data sampai mengeluarkan hasil pengolahan data. Pengolahan data dengan mengunakan perangkat elektronik secara sederhana meliputi :

a. Masukan data

Data terlebih dahulu dikumpulkan, kemudian dipindahkan ke sesuatu peralatan input komputer. Record data yang di hasilkan akan di baca oleh komputer melalui bahasa pemograman yang akan diterjemahkan ke dalam bahasa mesin yang akan di mengerti oleh computer.

b. Data Informasi

INPUT PROSES OUTPUT Rudi Jonathan : Sistem Informasi Akademik Pada Sma Negeri 2 Rantau Utara, 2010. Beberapa bentuk data transformasi diantaranya sebagai berikut: 1 Kalkulasi Operasi aritmatik terhadap data field. 2 Menyimpulkan proses akumulasi beberapa data, misalkan menjumlah jam kerja setiap hari dalam seminggu menjadi nilai total jam kerja perminggu. 3 Melakukan klasifikasi terhadap data grup-grup tertentu seperti mengelompokkan data dalam grup berdasarkan karakteristik tertentu, misalkan mengelompokkan data siswa berdasarkan semester aktif. Ada bebarapa metode pengolahan data antara lain: 1 Manual Dalam metode manual secara operasi data dilakukan dengan tangan manusia dan bantuan alat-alat penting lainnya seperti: pensil, kertas, pulpen dan sebagainya. 2 Elektrunal Merupakan golongan dari manusia mesin, misalnya seseorang pegawai yang bekerja denagn menggunakan mesin pencetak barang. 3 Peralatan Kartu Berlubang Metode ini menggunakan semua alat yang diperlukan yang biasanya disebut dengan sistem rekord unit unit record system. 4 Komputer Metode ini merupakan suatu susunan dari alat-alat masukan suatu unit pengelola puast Central Processing Unit, dan alat-alat keluaran lainnya. Rudi Jonathan : Sistem Informasi Akademik Pada Sma Negeri 2 Rantau Utara, 2010. Adapun keterangan mengenai simbol-simbol Data Flow Diagram yang digunakan adalah sebagai berikut. External Entity Merupakan kesatuan di luar lingkaran sistem yang dapat berupa sesorang,organisasi yang dapat mengirmkan data atau menerima data dari sistem Arus Data Merupakan tempat mengalirnya informasi yang menunjukan arus data yang berupa masukan untuk system atau hasil proses sistem Proses Merupakan pengolahan data atau aliran data masuk menjadi aliran data keluar Penyimpanan Data Merupakan tempat penyimpanan data yang ada dalai sistem Gambar 4.4 Simbol-Simbol DFD Rudi Jonathan : Sistem Informasi Akademik Pada Sma Negeri 2 Rantau Utara, 2010.

2.6. Sekilas Tentang Pemograman Visual Basic

Microsoft Visual basic adalah pemograman yang digunakan untuk membuat aplikasi windows yang berbasis grafis GUI – Graphical User Interface. Microsoft Visual Basic 6.0 merupakan pemograman kejadian terkendali even- driven programming. Artinya program menunggu sampai adanya respon dari pemakai beberapa event atau kejadian tertentu, misalnya: tombol diklik, pemilihan menu, dan lain-lain. Ketika event terdeteksi, kode yang berhubungan dengan event procedur event akan dijalankan. Susunan program Visual Basic 6.0 sangatlah mudah dipelajari. Untuk menyusun suatu aplikasi , kita hanya perlu tiga tahap yaitu: merancang interface, menentukan properti, menulis kode. Microsoft Visual Basic 6.0 menyediakan banyak objek-objek yang kuat dan sangatlah mudah untuk digunakan. Akhir – akhir ini perkembangan Microsoft Visual Basic 6.0 sangat pesat karena pemakaiannya mudah dan menyediakan fasilitas yang banyak.

2.6.1. Keuntungan Pemograman Visual basic

Adapun keuntungan dari pemograman Visual Basic ini adalah: 1. Visual Basic adalah pemograman yang sederhan. Hal –hal yang mungkin sulit dalam pembuatan program dengan yang lain dapat dikerjakan dengan sangat mudah dalam visual basic. 2. Dikarenakan Visual Basic sangat popular, ada banyak referensi yang bagus tentang Visual basic misalnya: buku, website, news grup, dan banyak lagi lainnya untuk mempelajari bahasa ini. Rudi Jonathan : Sistem Informasi Akademik Pada Sma Negeri 2 Rantau Utara, 2010. 3. Kita dapat menemukan jawaban-jawaban untuk masalah-masalah pemograman dengan sangat mudahdari pada bahasa pemograman lainnya. 4. Kita dapat menemukan beberapa tools sharewares dan freewares di internet yang akan menyederhanakan program yang akan kita rancang.

2.6.2. Tampilan Layar Visual Basic

Pada saatini kita dapat membuka project baru, maka kita akan dihadapkan pada sebuah tampilan yang akan digunakan untuk merancang program. Gambar 2.6.2 . Tampilan layar Visual Basic. Dari gambar diatas kita dapat melihat adanya beberapa bagian yang terdiri dari: a. Jendela Utama Rudi Jonathan : Sistem Informasi Akademik Pada Sma Negeri 2 Rantau Utara, 2010. Jendela Utama Main Windows, terdiri dari title bar baris judu l, menu bar, tool bar, design form, toolbox, dan solution explorer. Gambar 2.6.3 Jendela Utama Visual Basic b. Jendela Form Jendela Form Form Windows merupakan flat form baru bagi pengembangan aplikasi. Windows form dapat berperan sebagai local user interface didalam sebuah multi-tier. Form dapat digunakan untuk menampilkan pesan atau data dengan tampilan yang lebih menarik. Form disimpan dalam sebuah file form, dengan menggabungkan beberapa form, yang dapat dibentuk suatu aplikasi. Gambar 2.6.4 Jendela Form Rudi Jonathan : Sistem Informasi Akademik Pada Sma Negeri 2 Rantau Utara, 2010. c. Jendela Proyek Jendela Proyek Project Windows untuk menampilkan daftar form dan modul proyek. Proyek merupakan kumpulan dari modul form, modul class, modul standart dan file sumber yang berbentuk suatu aplikasi. Gambar 2.6.5. Jendela Project d. Toolbox Toolbox adalah kotak alat yang berisi icon-icon untuk memasukkan objek tertentu kedalam jendela form. Gambar 2.6.6 Toollobox e. Jendela Properti Jendela Properti berisi daftar struktur property yang digunakan pada sebuah obyek terpilih. Kotak drop-down pada bagian atas jendela berisi semua daftar obyek pada form yang aktif. Ada dua tampilan urut abjad Alphabethic dan Rudi Jonathan : Sistem Informasi Akademik Pada Sma Negeri 2 Rantau Utara, 2010. urut berdasarkan kelompok categorize, Dibagian bawah kotak property dari obyek yang terpilih. Gambar 2.6.7 Jendela Properti

2.6.3 Menjalankan Program Visual Basic

Sesuatu yang kita rancang di dalam form tentunya kita sangat ingin melihatnya. Mungkin dari sini, kita akan melihat kekurangan-kekurangan dalam hal perancangan demi kesempurnaan program yang kita buat. Untuk menjalankan program yang telah kita buat, dapat kita lakukan beberapa cara yaitu: 1. Klik start, program. 2. Pilih menu Microsoft Visual Basic 6.0 3. Klik dan tampil dilayar new project, kemudian klik standard exe. 4. Klik open. 5. Tampil dilayar jendela utama project. Rudi Jonathan : Sistem Informasi Akademik Pada Sma Negeri 2 Rantau Utara, 2010. 2.7.Crystal Report Crystal Report adalah merupakan smua program khusus yang dirancang untuk membuat laporan yang dapat di hubungkan dengan bahasa pemograman yang berbasis Windows, seperti: Visual Basic, Visual CC++. Membuat laporan dengan Crystal Report hasilnya jauh lebih baik dan mudah di bandingkan dengan Data Report yang merupakan bawaan dari Visual Basic. Beberapa kelebihan Crystal Report: 1. Memberikan kemudahan dalam membuat laporan tanpa melibatkan banyak kode pemograman. 2. Fasilitas impor hasil laporan mendukungformat-format popular seperti Microsoft Word, Excell, Access, Adobe Acrobat Reader dan HTML. Rudi Jonathan : Sistem Informasi Akademik Pada Sma Negeri 2 Rantau Utara, 2010. BAB 3 TINJAUAN SMA NEGERI 2 RANTAU SELATAN III.1 Gambaran Umum SMA Negeri 2 Rantau Selatan SMA Negeri 2 Rantau Selatan yang berlokasi di Jl. Kancil No. 3 merupakan salah satu sekolah negeri yang berada di kabupaten Rantau Selatan. Sekolah ini didirikan pada Tahun 1978. Pendirian sekolah ini bertujuan untuk menciptakan sumber daya manusia yang berkualitas baik di lingkungan keluarga maupun di lingkungan masyarakat. Siswa juga dibekali dengan ilmu agama yang nantinya akan menjadi pedoman dalam hidup. Pada tahun 2009 ini, SMA Negeri 2 Rantau Selatan memiliki lebih dari 500 siswa yang terbagi menjadi 10 kelas, lebih dari 30 guru – guru yang sudah berpengalaman dibidangnya, serta fasilitas sekolah yang telah memadai dalam menjalankan proses belajar – mengajar. SMA Negeri 2 Rantau Selatan telah menunjukan upayanya dalam mencerdaskan kehidupan bangsa. Dapat dilihat dari keberhasilan sekolah tersebut meluluskannya siswanya dengan persentase kelulusan hampir 100 setiap tahunnya. Tidak hanya dalam hal kelulusan, siswa – siswi SMA Negeri 2 Rantau Selatan juga mampu bersaing dengan siswa – siswi dari sekolah yang berbeda Rudi Jonathan : Sistem Informasi Akademik Pada Sma Negeri 2 Rantau Utara, 2010. dalam hal meraih juara dalam setiap pertandingan, baik dalam bidang ilmu pengetahuan, olahraga, maupun seni budaya. SMA Negeri 2 Rantau Selatan selalu akan meningkatkan kualitas sekolah secara bertahap. Hal ini dapat ditunjukkan dengan komitmen SMA Negeri 2 Rantau Selatan yang selalu merencanakan tujuan sekolah secara berjangka sebagai upaya pihak sekolah dalam membangun pelayanan pendidikan yang lebih baik secara terus menerus. Tujuan sekolah yang disusun secara berjangka : 1. Jangka Pendek 1-2 tahun a. Terlaksananya PBM yang efektif dan efisien untuk semua mata pelajaran b. Rata-rata nilai Ujian Nasional meningkat 0,10 untuk setiap mata pelajaran c. Terlaksananya program remedial bagi siswa yang belum Tuntas Belajar d. Menjuarai olimpiade kabupaten 2. Jangka Menengah 2-4 tahun a. Menjadi Sekolah unggulan di Kabupaten Rantau selatan b. Memperoleh kejuaraan seni paduan suara tingkat kabupaten c. Menjadi tim Paskibra Kabupaten Rantau Selatan d. Kehadiran guru dan siswa sejumlah 90 dapat tercapai e. Interaksi warga sekolah dalam penerapan sifat kasih 80 tercapai Rudi Jonathan : Sistem Informasi Akademik Pada Sma Negeri 2 Rantau Utara, 2010. 3. Jangka Panjang 4-8 Tahun a. Menjadi sekolah unggulan se Rantau Prapat b. Menjadi tim Paduan Suara secara sinodal c. Lulusan yang bermutu dan mandiri serta 20 melanjut ke PTN d. Warga sekolah memiliki kebanggaan dan tanggung jawab untuk kemajuan sekolah e. Warga sekolah memiliki rasa saling peduli, santun dalam pengamalan nilai-nilai Kasih Adapun VISI dan MISI SMA Negeri 2 Rantau Selatan yang akan ditanamkan pada sisa dan siswi adalah sebagai berikut : VISI SMA NEGERI 2 RANTAU SELATAN Mewujudkan lembaga pendidikan sebagai SMA unggul berperestasi dengan menghasilkan tamatan berkualitas terampil yang di landasi iman dan taqwa. M I S I SMA SMA NEGERI 2 RANTAU SELATAN Meningkatkan disiplin proses belajar kegiatan ektrakurikuler, mewujudkan jiwa inovatif dan kompetitip serta menumbuhkan semagat kepedulian warga terhadap pengembagan dan kemajuan sekolah. Rudi Jonathan : Sistem Informasi Akademik Pada Sma Negeri 2 Rantau Utara, 2010. BAB 4 RANCANGAN SISTEM INFORMASI

4.1 Perancangan DataBase