Pengendalian Produksi Crude Palm Oil dengan Menggunakan Metode Economic Production Quantity (EPQ) (Studi Kasus: PT. Perkebunan Nusantara III Medan)

PENGENDALIAN PRODUKSI CRUDE PALM OIL DENGAN
MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC
PRODUCTION QUANTITY (EPQ)
(STUDI KASUS: PT. PERKEBUNAN NUSANTARA III MEDAN)

SKRIPSI

DEFEN PUTRA PRATAMA SIANIPAR
130803038

DEPARTEMEN MATEMATIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2017

Universitas Sumatera Utara

PENGENDALIAN PRODUKSI CRUDE PALM OIL DENGAN
MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC
PRODUCTION QUANTITY (EPQ)

(STUDI KASUS: PT. PERKEBUNAN NUSANTARA III MEDAN)

SKRIPSI

Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat mencapai gelar
Sarjana Sains

DEFEN PUTRA PRATAMA SIANIPAR
130803038

DEPARTEMEN MATEMATIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2017

Universitas Sumatera Utara

PERSETUJUAN


Judul

: Pengendalian Produksi Crude Palm Oil Dengan
Menggunakan Metode Economic Production
Quantity (EPQ) (Studi Kasus: PT. Perkebunan
Nusantara III Medan)

Kategori
Nama
Nomorindukmahasiswa
Program Studi
Departemen
Fakultas

:
:
:
:
:
:


Skripsi
Defen Putra Pratama Sianipar
130803038
Sarjana (S1) Matematika
Matematika
Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Sumatera Utara
Disetujui di
Medan, Maret 2017

Komisi Pembimbing :
Pembimbing 2,

Pembimbing 1,

Drs. Marihat Situmorang, M.Kom

Dra. Normalina Napitupulu, M.Sc


NIP. 19631214 198903 1 001

NIP. 19631106 198902 2 001

Disetujui oleh
Departemen Matematika FMIPA USU
Ketua,

Prof. Dr. Tulus, M.Si.Ph.D
NIP.19620901 198803 1 002

i
Universitas Sumatera Utara

PERNYATAAN

PENGENDALIAN PRODUKSI CRUDE PALM OIL DENGAN
MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC
PRODUCTION QUANTITY (EPQ)
(STUDI KASUS: PT. PERKEBUNAN NUSANTARA III MEDAN)


SKRIPSI

Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil kerja saya sendiri. Kecuali beberapa
kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.

Medan, Maret 2017

DEFEN PUTRA PRATAMA SIANIPAR
130803038

ii
Universitas Sumatera Utara

PENGHARGAAN

Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat-Nya
sehingga skripsi dengan judul “Pengendalian Produksi Crude Palm Oil Dengan
Menggunakan Metode Economic Production Quantity (EPQ) (Studi Kasus: PT.
Perkebunan Nusantara III Medan)” dapat diselesaikan dengan baik.

Penulis juga mengucapkan terimakasih kepada pihak-pihak yang turut
mendukung dalam penulisan skripsi ini:
1. Ibu Dra. Normalina Napitupulu, M.Sc dan Bapak Drs. Marihat Situmorang,
M.Kom, sebagai Dosen Pembimbing yang telah banyak memberikan arahan,
nasehat, dan motivasi yang diberikan kepada penulis dalam mengerjakan
skripsi ini.
2. Bapak Dr. Suyanto, M.Kom dan Dr. Syahriol Sitorus, M.IT sebagai Dosen
Pembanding yang banyak memberikan saran dan masukkan dalam
penyelesaian skripsi ini.
3. Bapak Prof. Dr. Tulus, M.Si. sebagai Ketua Departemen Matematika dan Ibu
Drs. Mardiningsih, M.Si. selaku Sekretaris Departemen Matematika FMIPA
USU.
4. Bapak Dr. Kerista Sebayang, MS sebagai Dekan Fakultas Matematika dan
Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.
5. Semua Dosen di Departemen Matematika FMIPA USU atas segala ilmu dan
bimbingan yang diberikan kepada penulis selama perkuliahan, serta seluruh
Staf Administrasi yang ada di Departemen Matematika FMIPA USU.
6. Bapak Pimpinan PT. Perkebunan Nusantara III Medan yang telah membantu
penulis memberikan data yang diperlukan dalam penulisan skripsi ini.
7. Teristimewa kepada kedua orang tua penulis Bapak Effendi Halomoan

Sianipar, Ibu Desi Natalia br Sihahaan, Saudara penulis Chandra Leonardo
Sianipar, Tri Agustinus Devalo Sianipar, dan Yessica Oktavia br Sianipar,
serta keluarga penulis atas doa, nasehat, bimbingan, dan dukungan moril dan
materil, yang menjadi sumber motivasi bagi penulis untuk tetap semangat
dalam perkuliahan dan penulisan skripsi ini.
8. Teman-teman mahasiswa matematika stambuk 2013, senior-senior, dan adikadik stambuk 2014, 2015 dan 2016 yang telah memberi dukungan kepada
penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.
Akhirnya, penulis berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak dan
Tuhan senantiasa menyertai kita.
Medan, Maret 2017
Defen Putra Pratama Sianipar

130803038

iii
Universitas Sumatera Utara

PENGENDALIAN PRODUKSI CRUDE PALM OIL DENGAN
MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC
PRODUCTION QUANTITY (EPQ)

(STUDI KASUS: PT. PERKEBUNAN NUSANTARA III MEDAN)

ABSTRAK

Persediaan merupakan salah satu masalah yang perlu diperhatikan dalam
kaitannya dengan kegiatan proses produksi, biaya, serta distribusi barang-barang,
baik itu bahan baku, barang-barang dalam proses atau barang setengah jadi,
ataupun barang jadi. Kelebihan maupun kekurangan persediaan yang terlalu besar
akan mengakibatkan kerugian, karena kehilangan kesempatan memperoleh
keuntungan yang seharusnya diperoleh perusahaan. Oleh karena itu, pengendalian
persediaan merupakan segala tindakan yang dilakukan untuk mengusahakan
tersedianya persediaan dalam jumlah tertentu. Penelitian ini merupakan
penggunaan model EPQ dalam menentukan tingkat produksi optimal CPO dengan
total biaya persediaan yang minimum. Dari perhitungan yang dihasilkan dengan
menggunakan teori pengendalian persediaan dalam penelitian ini diperoleh tingkat
optimal produksi CPO setiap putaran produksi adalah 84.490.220kg dengan
interval waktu optimal yaitu 1,8017 bulan. Selisih biaya pengadaan persediaan
produksi CPO yang dihasilkan dengan menggunakan model EPQ berdasarkan
kondisi produksi perusahaan adalah sebesar Rp 370.016.396,44 .


Kata Kunci : Crude Palm Oil (CPO), Pengendalian Persediaan, Produksi

iv
Universitas Sumatera Utara

PRODUCTION CONTROL OF CRUDE PALM OIL
WITH USING ECONOMIC PRODUCTION
QUANTITY (EPQ)
(CASE STUDY: PT. PERKEBUNAN NUSANTARA III MEDAN)

ABSTRACT

Inventory is one of the issues that need to be considered in relation to the
activities of the production process, cost, and distribution of goods, whether raw
materials, goods in process or semi-finished goods, or finished goods. Excess or
shortage of inventory that is too large will result in a loss, the loss of opportunity
to earn profits that have accrued to the company. Therefore, inventory control is
action taken to cultivate a certain amount of inventory availability.This research is
using of inventory control models to determine the optimal level of CPO
production with minimum total cost inventory. Resulting from the calculation

using the theory of inventory control in this research were obtained optimal level
of production of each round CPO production is 84.490.220kg with optimal time
interval is 1,8017 months. Difference in cost of inventory procurement of CPO
production generated using inventory control models and calculations based on
the pattern of production of the company is Rp 370.016.396,44 .

Keywords

: Crude Palm Oil (CPO), Inventory Control, Production

v
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

Halaman
i
ii
iii
iv

v
vi
viii
ix
x

Persetujuan
Pernyataan
Penghargaan
Abstrak
Abstract
Daftar Isi
Daftar Tabel
Daftar Gambar
Daftar Lampiran
BAB 1. Pendahuluan
1.1. Latar Belakang
1.2. Perumusan Masalah
1.3. Batasan Masalah
1.4. Tujuan Penelitian
1.5. Kontribusi Penelitian
1.6. Metodologi Penelitian
1.7. Tinjauan Pustaka

1
2
2
2
3
3
4

BAB 2. Landasan Teori
2.1. Pengertian persediaan
2.2. Teori Pengendalian Persediaan
2.3. Jenis-Jenis Persediaan
2.4. Klasifikasi Biaya Persediaan
2.4.1. Biaya Pemesanan
2.4.2. Biaya Penyimpanan
2.4.3. Biaya Pengadaan Produksi
2.4.4. Biaya Kekurangan atau kehabisan Bahan
2.5. Economic Production Quantity (EPQ)
2.6. Uji Kenormalan Lilliefors

7
8
9
11
11
12
12
13
14
17

BAB 3. Hasil dan Pembahasan
3.1. Profil Perusahaan
3.1.1. Visi dan Misi Perusahaan
3.1.2. Pengolahan Crude Palm Oil (CPO)

19
20
20

vi
Universitas Sumatera Utara

3.2. Pengumpulan Data
3.3. Pengolahan Data
3.3.1. Uji Kenormalan Data dengan Uji Lilliefors
3.3.2. Perhitungan Berdasarkan Kondisi Produksi
Perusahaan
3.4. Perhitungan dengan Model Economic Production
Quantity (EPQ)
3.4.1. Tingkat Optimal Produksi
3.4.2. Interval Waktu Optimal untuk Setiap Putaran
Produksi
3.4.3. Biaya Persediaan Minimum Produksi
3.5. Rangkuman Pembahasan

24
26
26
35
37
37
38
39
41

BAB 4. Kesimpulan dan Saran
4.1. Kesimpulan
4.2. Saran

42
42

Daftar Pustaka

43

Lampiran

44

vii
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL

Nomor

Judul

Halaman

Tabel
3.1.

Jumlah Produksi CPO pada Periode 2015-2016

24

3.2.

Jumlah Penyaluran CPO pada Periode 2015-2016

25

3.3.

Biaya Pengadaan CPO pada Periode 2015 dan 2016

26

3.4.

Harga CPO pada Periode 2015 dan 2016

26

3.5.

Uji Normalitas Data Penyaluran CPO Tahun 2015

30

3.6.

Uji Normalitas Data Penyaluran CPO Tahun 2016

34

viii
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR GAMBAR

Nomor

Judul

Halaman

Gambar
2.1.

Biaya-biaya Persediaan

11

2.2.

Biaya Total Minimum

13

2.3.

Grafik Economic Production Quantity (EPQ)

15

3.1.

Diagram Alur Proses Pengolahan Kelapa Sawit

21

3.2.

Diagram Alur Proses “A” Pengolahan Kelapa Sawit

22

ix
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR LAMPIRAN

Nomor

Judul

Halaman

Lamp
1.

Tabel Nilai Luas Kurva Normal untuk Nilai z

44

2.

Jumlah Produksi CPO pada Periode 2015-2016

45

3.

Jumlah Penyaluran CPO pada Periode 2015-2016

46

4.

Biaya Pengadaan CPO pada Periode 2015 dan 2016

47

5.

Harga CPO pada Periode 2015 dan 2016

48

x
Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Analisis Pengendalian Tingkat Produksi Optimal Crude Palm Oil (CPO) Dengan Metode EPQ (Economic Production Quantity) (Studi Kasus: PT. Bakrie Sumatera Plantation Tbk)

5 70 53

Pengendalian Produksi Crude Palm Oil dengan Menggunakan Metode Economic Production Quantity (EPQ) (Studi Kasus: PT. Perkebunan Nusantara III Medan)

5 30 63

PENGENDALIAN PERSEDIAAN PRODUKSI CRUDE PALM OIL (CPO) MENGGUNAKAN MODEL ECONOMIC PRODUCTION QUANTITY (EPQ) PADA PKS PT. PERKEBUNAN SUMATERA UTARA.

6 34 21

Analisis Pengendalian Tingkat Produksi Optimal Crude Palm Oil (CPO) Dengan Metode EPQ (Economic Production Quantity) (Studi Kasus: PT. Bakrie Sumatera Plantation Tbk)

0 0 12

Analisis Pengendalian Tingkat Produksi Optimal Crude Palm Oil (CPO) Dengan Metode EPQ (Economic Production Quantity) (Studi Kasus: PT. Bakrie Sumatera Plantation Tbk)

0 0 2

Pengendalian Produksi Crude Palm Oil dengan Menggunakan Metode Economic Production Quantity (EPQ) (Studi Kasus: PT. Perkebunan Nusantara III Medan)

0 0 2

Pengendalian Produksi Crude Palm Oil dengan Menggunakan Metode Economic Production Quantity (EPQ) (Studi Kasus: PT. Perkebunan Nusantara III Medan)

0 0 6

Pengendalian Produksi Crude Palm Oil dengan Menggunakan Metode Economic Production Quantity (EPQ) (Studi Kasus: PT. Perkebunan Nusantara III Medan)

0 0 12

Pengendalian Produksi Crude Palm Oil dengan Menggunakan Metode Economic Production Quantity (EPQ) (Studi Kasus: PT. Perkebunan Nusantara III Medan)

0 0 1

Pengendalian Produksi Crude Palm Oil dengan Menggunakan Metode Economic Production Quantity (EPQ) (Studi Kasus: PT. Perkebunan Nusantara III Medan)

0 0 6