ANALISIS KINERJA APOTEK SHINTA DEWI YOGYAKARTA SEBELUM DAN SESUDAH PENGEMBANGAN USAHA Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Manajemen

  

ANALISIS KINERJA APOTEK SHINTA DEWI YOGYAKARTA

SEBELUM DAN SESUDAH PENGEMBANGAN USAHA Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Manajemen Oleh : Elisabet Shinta Putri Rachmawati NIM : 062214120 PROGRAM STUDI MANAJEMEN JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SANATA DHARMA YOGYAKARTA 2010

  ANALISIS KINERJA APOTEK SHINTA DEWI YOGYAKARTA SEBELUM DAN SESUDAH PENGEMBANGAN USAHA Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Manajemen Oleh : Elisabet Shinta Putri Rachmawati NIM : 062214120 PROGRAM STUDI MANAJEMEN JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SANATA DHARMA YOGYAKARTA 2010

  i ii

iii

  

“Kompas hidup ( a goal ). Kompas merupakan alat menunjukkan arah kehidupan

kita dibawa kemana. Kompas hidup, kita arahkan sesuai Visi dan Misi hidup kita.

  “IF YOU FAIL TO PLAN, YOU PLAN TO FAIL” Ini menunjukkan betapa pentingnya sebuah perencanaan .

  “TAKE ACTION”

Lakukan apa yang sudah direncanakan jika tidak semua target dan rencana yang

kita buat tidak berarti apa-apa.

  Tugas Akhir ini kupersembahkan untuk : My Beloved family : Bapak dan ibu ,….dan karena engkaulah aku ada My uncle boedi always supported

  Especially for my self My sister and my brother , Olivia and Bimo For everyone who have supported me, thanks all

  iv

  I UNIVERSITAS SANATA DHARMA

FAKULTAS EKONOMI PROGRAM STUDI MANAJEMEN PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS

  Saya yang bertanda tangan di bawah ini, dengan ini menyatakan bahwa ANALISIS KINERJA APOTEK SHINTA DEWI YOGYAKARTA SEBELUM DAN SESUDAH PENGEMBANGAN USAHA yang diajukan untuk diuji pada tanggal 23 Juli 2010 adalah benar-benar karya saya.

  Dengan ini saya juga menyatakan bahwa di dalam Analisis Pengembangan Usaha ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagian gagasan/pendapat/pemikiran orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru atau mengambil dalam bentuk rangkaian kalimat atau simbol yang menunjukkan gagasan/pendapat/pemikiran dari penulis lain itu seolah-olah sebagai gagasan/pendapat/pemikiran saya sendiri, dan atau tidak terdapat keseluruhan atau sebagian gagasan/pendapat/pemikiran orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru atau mengambil dalam bentuk rangkaian kalimat atau simbol tanpa memberikan pengakuan pada penulis aslinya. Apabila di kemudian hari terbukti pernyataan saya di atas tidak benar, dengan ini saya menyatakan menarik Laporan Pengembangan Usaha yang saya ajukan sebagai hasil tulisan saya sendiri, dan gelar serta ijazah yang telah diberikan oleh Universitas Sanata Dharma batal saya terima.

  Yogyakarta, 27 Mei 2010 Yang membuat pernyataan,

  ( Elisabet Shinta Putri Rachmawati )

  v

  

LEMBAR PERNYATAAN PERSETUJUAN

PUBLIKASI KARYA ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS

Yang bertanda tangan di bawah ini, saya mahasiswa Universitas Sanata Dharma : Nama : Elisabet Shinta Putri Rachmawati

  Nomor Mahasiswa : 06 2214 120

Demi pengembangan ilmu pengetahuan, saya memberikan kepada Perpustakaan

Universitas Sanata Dharma karya ilmiah saya yang berjudul :

ANALISIS KINERJA APOTEK SHINTA DEWI YOGYAKARTA SEBELUM DAN

SESUDAH PENGEMBANGAN USAHA  

beserta perangkat yang diperlukan (bila ada). Dengan demikian saya memberikan kepada

Perpustakaan Universitas Sanata Dharma hak untuk menyimpan, me-ngalihkan dalam

bentuk media lain, mengelolanya dalam bentuk pangkalan data, mendistribusikan secara

terbatas, dan mempublikasikannya di Internet atau media lain untuk kepentingan

akademis tanpa perlu meminta ijin dari saya maupun memberikan royalti kepada saya

selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis. Demikian pernyataan ini yang saya buat dengan sebenarnya. Dibuat di Yogyakarta Pada tanggal : 27 Mei 2010 Yang menyatakan ( Elisabet Shinta Putri Rachmawati )

  vi vii KATA PENGANTAR

  Puji syukur dan terima kasih ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, yang telah melimpahkan rahmat dan karunia kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan tugas akhir ini. Penulisan tugas akhir ini bertujuan untuk memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana pada Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma.

  Dalam menyelesaikan tugas akhir ini penulis mendapat bantuan, bimbingan dan arahan dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada:  

  1. Rama Rektor Universitas Sanata Dharma yang telah memberikan kesempatan untuk belajar dan mengembangkan kepribadian kepada penulis.

  2. Bapak Drs. YP. Supardiyono, M.Si,.Ak.,QIA selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma.

  3. Bapak Venantius Mardi Widyadmono, SE.,M.B.A selaku Ketua Program Studi Manajemen Universitas Sanata Dharma.

  4. Bapak Drs. Gregorius Hendra Poerwanto, Msi selaku dosen pembimbing akademik Universitas Sanata Dharma.

  5. Bapak Albertus Yudi Yuniarto, S.E., M.B.A selaku dosen pembimbing Tugas Akhir yang telah bersedia meluangkan waktunya serta memberikan kesabaran untuk membimbing penulis kata per kata hingga Tugas Akhir ini dapat terselesaikan. Terimakasih juga atas dukungan sampai saat-saat terakhir menjelang deadline. Maaf ya Pak, kalau selama ini banyak

  ngerepotin Bapak. Terimakasih Pak… Tuhan memberkati Bapak dan Keluarga.

  6. Semua dosen Fakultas Ekonomi (makasih Pak, Bu, udah ngajarin

  semuanya… ), semua staff Fakultas Ekonomi (Mas Frans and Mas Yuli, makasih yah, selalu nyambut baik kalo aku dateng ke Sekretariat Fakultas Ekonomi ), petugas dan penjaga Perpustakaan (Makasih Pak, selalu jagain tasku dengan baik… ), petugas di Unit Photocopy, dan semua petugas serta

  karyawan di Universitas Sanata Dharma Yogyakarta, juga Cleaning Service , makasih semuanya sudah menerima kehadiran saya di kampus ini.

  7. Keluargaku tercinta, Bapak, Ibu, adex dewi, adex bimo, mbak tanti mereka yang tidak pernah berhenti membawa penulis dalam doa, mereka yang tak pernah berhenti mencintai, mendukung dan membantu penulis saat penulis jatuh, mereka yang tak pernah lelah mengajari penulis menjalani hidup yang semakin berat, dan yang tak pernah berhenti menanyakan “ Kamu kapan wisuda Sin ?”. Makasih juga buat rumahku tercinta, yang selalu menjadi tempatku berlindung dari semuanya, termasuk beban yang semakin berat menjelang deadline.

  8. Om boedi yang telah memberikan dorongan dalam penyelesaian tugas akhir . Shinta ga akan pernah lupa jasa jasa om yang om berikan untuk Shinta.

  9. Buat Mas Arif, yang selalu ada sebagai pacar, sahabat, teman dan musuh sekalipun, yang tidak pernah lelah mencintai, memaafkan kebodohan penulis, mendampingi dan mendukung penulis sampai Tugas Akhir ini viii dapat diselesaikan dengan baik. Makasih ya atas semua doa dan dukungannya.

  10. Mbak Ambar dan Mbak Dwi selaku karyawan Apotek yang telah memberikan banyak informasi tentang Apotek.

  11. Heni, Apri, Wiwik, Dini yang pernah mengisi hari-hari penulis dengan segala tawa dan air mata. kalian adalah teman terbaikku dari awal

  

pertama kita kuliah hingga sampai sekarang ini. I love you friends ..

  12. Teman-teman seperjuangan dalam menyusun Tugas Akhir, Lucya, Shinta, Corry, Merry, Suhe, Atik, Hendro, Arya, Vivi, Dwi yang sama-sama berjuang untuk mengalahkan revisi. Besok kita wisuda bareng yach

  friend...

  13. Semua teman-teman yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu, terimakasih atas doa, dukungan dan perhatian yang selama ini teman- teman berikan untuk saya. I love you full... Penulis menyadari sepenuhnya atas segala kelemahan dan kekurangan yang ada dalam penulisan Tugas Akhir ini . Oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari pembaca.

  Akhir kata penulis berharap agar Tugas Akhir ini dapat berguna dan memberikan sumbangan pemikiran bagi kita semua.

  Yogyakarta, 27 Mei 2010 Penulis

  Elisabet Shinta Putri Rachmawati ix

  DAFTAR ISI HALAMAN

  HALAMAN JUDUL............………………………………………………………. i HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING .............……………………........... ii HALAMAN PENGESAHAN..............…………………………………………….. iii HALAMAN PERSEMBAHAN.............…………………………………………… iv HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS ............…………….. v HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI ................................ vi HALAMAN KATA PENGANTAR ............………………………………………. vii HALAMAN DAFTAR ISI ............………………………………………………… x HALAMAN DAFTAR TABEL ............…………………………………………… xv HALAMAN DAFTAR GAMBAR ............………………………………………... xx HALAMAN DAFTAR LAMPIRAN ……………………………………………… xxi HALAMAN EXCEUTIVE SUMMARY ………………………………………….. xxii

  BAB I. PENDAHULUAN ............…………………………………………………

  1 Latar Belakang Pengembangan Usaha ………………………….

  1 BAB II. RENCANA USAHA ............……………………………………………..

  3 A. Deskripsi Usaha Yang Akan Dikembangkan .……………………

  3

  1. Tujuan Usaha dan Apa Yang Dilakukan ...…………………

  3

  2. Sejarah Usaha ....……………………………………………

  4

  3. Informasi Pendiri Usaha ....…………………………………

  4 4. Informasi Kepemilikan Usaha dan Struktur Organisasi ..….

  5 5. Keunikan Apotek Shinta Dewi dengan Usaha Sejenis ...…...

  8 x

  HALAMAN

  6. Keterampilan SDM Apotek Shinta Dewi dengan Usaha Sejenis ………………………………………………

  9 B. Analisa Pasar ………………………………………………………

  10

  1. Kondisi Pasar ………………………………………………

  10

  2. Perilaku Pasar ………………………………………………

  12 C. Analisis Industri dan Persaingan …………………………………

  15

  1. Pesaing dari Usaha Sejenis …………………………………

  15 2. Profil Usaha Sejenis ………………………………………..

  16 3. Analisis Keketatan Persaingan ……………………………..

  17 4. Analisis Posisi Usaha dalam Peta Persaingan ……………..

  18 D. Rencana Produk dan Program Pemasaran ……………………….

  19

  1. Deskripsi Mengenai Produk dan Jasa yang ditawarkan ……

  19 2. Rencana Distribusi ………………………………………….

  21 3. Rencana Promosi …………………………………………..

  21 E. Rencana Operasi dan SDM ………………………………………

  22 F. Rencana Finansial ………………………………………………..

  30 BAB III.

  IMPLEMENTASI USAHA ……………………………………..

  66 BAB IV. PROSES dan HASIL PENGEMBANGAN USAHA ……………

  70 A. Kondisi aktual beberapa indikator utama pengembangan Usaha Januari – April 2010 ……………………………………..

  70 1. Pasar aktual, potensial, dan sasaran ………………………..

  70 2. Pola Perilaku Pasar Sasaran ……………………………….

  72 xi

  HALAMAN 3. Analisis Industri dan Persaingan …………………………..

  72 4. Produk yang ditawarkan ke pasar ………………………….

  73

  5. Proses Produksi ……………………………………………

  74 6. Proses Penjualan …………………………………………..

  75 7. Keterampilan SDM ………………………………………..

  75 8. Penjualan, Biaya, dan Laba ………………………………..

  75 B. Perkembangan Kinerja Keuangan aktual Januari – April 2010 ..…

  76

  1. Penjelasan Laporan Laba Rugi Januari – April 2010 ……… 100

  2. Penjelasan Laporan Neraca Januari – April 2010 …………. 100

  C. Proses dan Hasil Implementasi Program Pengembangan Januari – April 2010 ……………………………………………… 100

  1. Program Pemasaran ……………………………………….. 101

  2. Program Operasi …………………………………………… 102

  3. Program Sumber Daya ……………………………………. 103

  4. Program Keuangan ………………………………………… 103

  BAB V. EVALUASI PENGEMBANGAN USAHA …………………….. 104 A. Evaluasi Indikator Utama Pengembangan Usaha Januari – April 2010 Rencana vs Aktual ………………………… 104

  1. Pasar Sasaran ………………………………………………. 106

  2. Pola Perilaku Pasar Sasaran ………………………………. 106

  3. Analisis Industri dan Persaingan ………………………….. 107

  4. Produk yang Ditawarkan ………………………………….. 107 xii

  HALAMAN

  5. Proses Produksi …………………………………………… 107

  6. Proses Penjualan ………………………………………….. 108

  7. Keterampilan SDM ……………………………………….. 108

  8. Penjualan, Biaya, dan Laba ………………………………. 108

  B. Evaluasi Kinerja Keuangan Januari – April 2010 Rencana vs Aktual ……………………………………………….. 110

  1. Laporan Laba Rugi Januari – April 2010 Proyeksi vs Aktual ………………………………………… 110

  2. Laporan Neraca Januari – April 2010 Proyeksi vs Aktual ………………………………………… 111

  C. Evaluasi Implementasi Program Pengembangan Januari – April 2010 Rencana vs Aktual ………………………… 128

  1. Program Pemasaran ………………………………………. 130

  2. Program Operasi …………………………………………… 131

  3. Program SDM …………………………………………….. 131

  4. Program Keuangan ……………………………………….. 132

  D. Hambatan dalam Pengembangan Usaha Dan Cara Mengatasinya ………………………………………… 132

  1. Hambatan bulan Januari 2010 ……………………………... 132

  2. Hambatan bulan Februari 2010 …………………………… 133

  3. Hambatan bulan Maret 2010 ………………………………. 134

  4. Hambatan bulan April 2010 ………………………………. 134 xiii E. Refleksi …………………………………………………………… 135 BAB

  IV. PENUTUP ………………………………………………………. 137

  A. Kesimpulan ……………………………………………………… 137

  B. Saran …………………………………………………………….. 138 UCAPAN TERIMA KASIH DARI PEMILIK USAHA DAFTAR PUSTAKA xiv xv

  DAFTAR TABEL HALAMAN

  41 Tabel II.12 Harga Pokok Penjualan tahun 2008 …………………………

  50 Tabel II.21 Pendapatan Lain-lain tahun 2009 …………………………….

  49 Tabel II.20 Biaya Penyusutan tahun 2008 ……………………………….

  48 Tabel II.19 Biaya Operasional tahun 2008 ……………………………….

  47 Tabel II.18 Pendapatan Lain-lain tahun 2008 ……………………………

  46 Tabel II.17 Biaya Penyusutan tahun 2007 ……………………………….

  45 Tabel II.16 Biaya Operasional tahun 2007 ……………………………….

  44 Tabel II.15 Pendapatan Lain lain tahun 2007 …………………………….

  43 Tabel II.14 Harga Pokok Penjualan tahun 2010 ………………………….

  42 Tabel II.13 Harga Pokok Penjualan tahun 2009 …………………………

  40 Tabel II.11 Harga Pokok Penjualan tahun 2007 ………………………….

  Tabel II.1 Penambahan alokasi dana yang dibutuhkan tahun 2010 ……

  39 Tabel II.10 Laporan Laba Rugi tahunan 2007-2010 ……………………..

  38 Tabel II.9 Laporan Laba Rugi perbulan pada tahun 2010 ……………….

  37 Tabel II.8 Laporan Laba Rugi tahun 2010 ……………………………….

  36 Tabel II.7 Laporan Laba Rugi perbulan pada tahun 2009 ……………….

  35 Tabel II.6 Laporan Laba Rugi tahun 2009 ……………………………….

  34 Tabel II.5 Laporan Laba Rugi perbulan pada tahun 2008 ………………

  33 Tabel II.4 Laporan Laba Rugi tahun 2008 ……………………………….

  32 Tabel II.3 Laporan Laba Rugi perbulan pada tahun 2007 ………………

  31 Tabel II.1 Laporan Laba Rugi tahun 2007 ……………………………….

  51 xvi Tabel II.22 Biaya Operasional tahun 2009 ……………………………….

  52 Tabel II.23 Biaya Penyusutan tahun 2009 ……………………………….

  63 Tabel II.34 Neraca tahun 2010 …………………………………………..

  1 Januari s/d 30 April 2010 …………………………………

  78 Tabel IV.5 Pendapatan Lain-lain Aktual

  77 Tabel IV.4 Harga Pokok Penjualan Aktual 1 Januari s/d 31 Januari 2010 ………………………………..

  76 Tabel IV.3 Laporan Laba Rugi Aktual Perbulan Periode Januari – April 2010 ………………………………..

  1 Januari s/d 31 Januari 2010 ………………………………

  69 Tabel IV.2 Laporan Laba Rugi Aktual Pertahun

  65 Tabel II.36 Rencana Implementasi ………………………………………

  64 Tabel II.35 Daftar Aset Investasi ………………………………………..

  62 Tabel II.33 Neraca tahun 2009 …………………………………………..

  53 Tabel II.24 Pendapatan Lain-lain tahun 2010 ……………………………

  61 Tabel II.32 Neraca tahun 2008 …………………………………………..

  60 Tabel II.31 Neraca tahun 2007 ……………………………………………

  59 Tabel II.30 Gaji Karyawan tahun 2010 …………………………………..

  58 Tabel II.29 Gaji Karyawan tahun 2009 …………………………………..

  57 Tabel II.28 Gaji Karyawan tahun 2008 ………………………………….

  56 Tabel II.27 Gaji Karyawan tahun 2007 …………………………………..

  55 Tabel II.26 Biaya Penyusutan tahun 2010 ……………………………….

  54 Tabel II.25 Biaya Operasional tahun 2010 ……………………………….

  79 xvii Tabel IV.6 Biaya Operasional Aktual 1 Januari s/d 31 Januari 2010 ……………………………….

  80 Tabel IV.7 Biaya Penyusutan Aktual 1 Januari s/d 31 Januari 2010 …….

  88 Tabel IV.15 Neraca Aktual 1 Februari s/d 28 Februari 2010 ……………..

  92 Tabel IV.19 Biaya Penyusutan Aktual 1 Januari s/d 31 Maret 2010 ………………………………….

  1 Januari s/d 31 Maret 2010 …………………………………

  91 Tabel IV.18 Biaya Operasional Aktual

  90 Tabel IV.17 Harga Pokok Penjualan Aktual 1 Januari s/d 31 Maret 2010 ………………………………….

  1 Maret s/d 31 Maret 2010 …………………………………

  89 Tabel IV.16 Laporan Laba Rugi Aktual Pertahun

  87 Tabel IV.14 Biaya Penyusutan Aktual 1 Januari s/d 28 Februari 2010 ……

  81 Tabel IV.8 Gaji Pokok Karyawan Aktual 1 Januari s/d 30 April 2010 ………………………………….

  86 Tabel IV.13 Biaya Operasional Aktual 1 Januari s/d 28 Februari 2010 ……………………………..

  1 Januari s/d 28 Februari 2010 ………………………………

  85 Tabel IV.12 Harga Pokok Penjualan Aktual

  1 Februari s/d 28 Februari 2010 ……………………………

  84 Tabel IV.11 Laporan Laba Rugi Aktual Pertahun

  83 Tabel IV.10 Daftar Aset Aktual Apotek Shinta Dewi s/d tahun 2010 …….

  82 Tabel IV.9 Neraca Aktual 1 Januari s/d 31 Januari 2010 ………………..

  93 Tabel IV.21 Laporan Laba Rugi Aktual

  1 April s/d 30 April 2010 ……………………………………

  95 Tabel IV.22 Harga Pokok PenjualanAktual 1 Januari s/d 30 April 2010 ………………………………….

  96 Tabel IV.23 Biaya Operasional Aktual 1 Januari s/d 30 April 2010 ………

  97 Tabel IV.24 Biaya Penyusutan Aktual 1 Januari s/d 30 April 2010 ………

  98 Tabel IV.25 Neraca Aktual 1 April s/d 30 April 2010 ……………………

  99 Tabel V. 1 Indikator Utama Pengembangan Usaha Januari – April 2010 : Rencana vs Aktual …………………… 104

  Tabel V. 2 Laporan Laba Rugi Januari – April 2010 : Rencana vs Aktual …………………………………………… 110 Tabel V. 3 Laporan Neraca Januari – April 2010 : Rencana vs Aktual ….. 111 Tabel V. 4 Laporan Laba Rugi Proyeksi Pertahun

  1 Januari s/d 31 Januari 2010 ………………………………. 113 Tabel V. 5 Laporan Laba Rugi Proyeksi Perbulan

  1 Januari s/d 30 April 2010 ………………………………… 114 Tabel V. 6 Harga Pokok Penjualan Proyeksi

  1 Januari s/d 30 April 2010 ………………………………… 115 Tabel V. 7 Pendapatan Lain-lain Proyeksi

  1 Januari s/d 30 April 2010 ………………………………….. 116 Tabel V. 8 Biaya Operasional Proyeksi

  1 Januari s/d 30 April 2010 …………………………………. 117 xviii xix Tabel V. 9 Biaya Penyusutan Proyeksi

  1 Januari s/d 30 April 2010 …………………………………. 118 Tabel V. 10 Gaji Pokok Karyawan Proyeksi

  1 Januari s/d 30 April ……………………………………….. 119 Tabel V. 11 Daftar Aset Proyeksi Apotek Shinta Dewi s/d tahun 2010 ….. 120 Tabel V. 12 Neraca Proyeksi 1 Januari s/d 31 Januari 2010 ……………… 121 Tabel V. 13 Laporan Laba Rugi Proyeksi Pertahun

  1 Februari s/d 28 Februari 2010 …………………………….. 122 Tabel V. 14 Neraca Proyeksi 1 Februari s/d 28 Februari 2010 …………… 123 Tabel V. 15 Laporan Laba Rugi Proyeksi Pertahun

  1 Maret s/d 31 Maret 2010 ………………………………….. 124 Tabel V. 16 Neraca Proyeksi 1 Maret s/d 31 Maret 2010 ……………… 125 Tabel V. 17 Laporan Laba Rugi Proyeksi Pertahun

  1 April s/d 30 April 2010 …………………………………… 126 Tabel V. 18 Neraca Proyeksi 1 April s/d 30 April 2010 …………………. 127 Tabel V. 19 Implementasi Pengembangan Usaha Januari – April 2010: Rencana vs Aktual ………………………………………….. 128 xx

  DAFTAR GAMBAR HALAMAN Gambar II.1 Kebutuhan yang diperlukan untuk menawarkan produk …..

  22 Gambar II.2 Fasilitas Alat Kesehatan Tensi Darah ……………………..

  23 Gambar II.3 Fasilitas Alat Kesehatan Asam Urat dan Gula Darah ……..

  24 Gambar II.4 Fasilitas Peralatan Etalase Obat-obatan ……………………

  24 Gambar II.5 Fasilitas Timbangan Berat Badan ………………………….

  25 Gambar II.6 Alat Meracik Obat ( Mortir + Stamper ) ………………….

  25 Gambar II.7 Alat Gelas Ukur ……………………………………………

  26 Gambar II.8 Fasilitas Usaha Apotek Shinta Dewi ……………………….

  26 Gambar II.9 Fasilitas Ruang Tunggu yang Nyaman …………………….

  27 Gambar II.10 Fasilitas Ruang Pemeriksaan Pasien ………………………

  27 Gambar II.11 Proses Produksi Apotek Shinta Dewi ……………………...

  28 Gambar IV.1 Proses Produksi Apotek Shinta Dewi ……………………...

  71

LAMPIRAN HALAMAN

  Riwayat Hidup Pemilik ……………………………………………………

  1 Surat Ijin Usaha ……………………………………………………………

  2 Surat Perjanjian Kesepakatan Kerja ……………………………………….

  3 . xxi

  

Executive Summary

  Tujuan mengembangkan usaha Apotek Shinta Dewi adalah untuk meningkatkan derajat kesehatan yang optimal bagi setiap penduduk yang meliputi kesehatan badaniah, kesehatan rohaniah, dan kesehatan sosial. Berbagai macam upaya yang dilakukan masyarakat untuk mencegah, mengobati, mempertahankan, dan meningkatkan derajat kesehatan. Obat merupakan salah satu upaya yang ditawarkan kepada masyarakat untuk mencapai derajat kesehatan yang optimal. Selain itu saya ingin mengetahui celah-celah bisnis yakni dengan melakukan kerja sama dengan dokter-dokter praktek.

  Rencana pengembangan usaha Apotek Shinta Dewi apabila dilihat dari rencana pemasaran adalah menjadi Apotek panel yaitu Apotek yang memperluas jaringan pemasaran. Untuk pengembangan Apotek, perlu adanya kerja sama antara Unit Pelayanan kesehatan seperti Rumah Sakit, PUSKESMAS, Poliklinik, Balai Pengobatan, tenaga kesehatan seperti Dokter, Bidan, perawat serta Apoteker. Selain itu untuk lebih meningkatkan derajat kesehatan masyarakat dengan pasar sasarannnya yakni orang sakit, orang yang peduli kesehatan dan orang yang butuh suplai obat dan alat kesehatan. Dilihat dari rencana operasi yaitu menerapkan software aplikasi khusus untuk apotek, membuat uraian tugas untuk masing masing karyawan serta membuat standar operasi dan prosedur yang jelas. Dilihat dari rencana SDM yaitu training karyawan. Dilihat dari rencana keuangan yaitu pendanaan untuk menjalankan program.

  Hasil pengembangan usaha Apotek shinta Dewi selama bulan Januari sampai April 2010 omset penjualan yang kami harapkan total laba Januari – April 2010 naik 5%-10% tercapai sesuai yang diharapkan dari total laba September – Oktober 2009. xxii

  

Executive Summary

  The objective of developing a business of a drugstore Shinta Dewi was to enhance the optimum level of healthiness of every resident which included their physical healthiness, mental-spiritual healthiness and social life healthiness as well. Various kinds of efforts are done by the people to prevent, to cure, maintain and enhance the degree of their health. Medicinal effort is one of the efforts which is offered to the community to achieve the optimum degree of healthiness. Besides, I also want to know the business opportunities through some cooperation with some doctors practitioners.

  The plan to develop the business in the Chemist’s Sinta Dewi, seen from a marketing perspective is something like a chemist’s panel which is a chemist’s having a broadening marketing network, For the development of a chemist’s, there should be some kind of cooperation inter units of health services such as hospitals, public health centers, public care centers, health clinics , paramedics, doctor, midwives, nurses, and chemists. Aside from that, the development is to enhance even more favorable public health with the marketing targets those people who are in need of good health (sick people), those who care for health services, and those people who need medicinal supply and health equipments. From a operational plan, it would apply a specific software application for the chemist’s, a standard of job description of each staff or worker and to provide precise standard operation and procedure. As for human resources plan, there should be some kind of training for the workers., whereas for the financial program, there should be some cost to get the operation started.

  The result of the business Sinta Dewi chemist’s enhancement during the period of January to April 2010 showed that the expected total selling with a target of 5-10 % profit increase of total profit of September- October 2009 was successfully achieved. xxiii

BAB I. PENDAHULUAN Kesehatan masyarakat merupakan salah satu tolak ukur keberhasilan

  pembangunan suatu bangsa. Berbagai macam upaya dilakukan masyarakat untuk mencegah, mengobati, mempertahankan, dan meningkatkan derajat kesehatan.

  Obat merupakan salah satu upaya yang ditawarkan kepada masyarakat untuk mencapai derajat kesehatan yang optimal. Dalam rangka peningkatan pelayanan kesehatan masyarakat, maka pemerintah dan pihak swasta menyediakan sarana kesehatan, salah satunya adalah apotek.

  Apotek adalah suatu institusi tertentu, tempat dilakukanya pekerjaan kefarmasian dan penyaluran perbekalan farmasi kepada masyarakat. Apotek berperan penting dalam pelayanan kesehatan, karena berfungsi sebagai sarana kesehatan yang mampu mengelola perbekalan farmasi dan distribusi obat. Sebagai sarana distribusi yang secara langsung menyalurkan perbekalan farmasi kepada masyarakat, apotek mempunyai kedudukan sebagai penyediaan obat dan perbekalan farmasi yang bermutu kepada masyarakat.

  Bisnis yang akan saya kembangkan adalah bisnis usaha APOTEK SHINTA DEWI yang beralamatkan di Jln. Magelang km 10,5, Beran Lor Tridadi, Sleman,Yogyakarta.

  1

  2

   

  Mengapa saya memilih bisnis ini karena saya ingin mengembangkan usaha yang sudah ada, selain itu juga alasan saya memilih bisnis ini karena saya ingin mengetahui celah-celah binis yakni dengan melakukan kerjasama dengan dokter-dokter praktek lalu saya juga ingin mengembangkan apotek ini menjadi apotek panel yaitu apotek yang memperluas jaringan pemasaran.

  Kebutuhan pasar dapat dimunculkan dengan pengembangan usaha ini seperti kita ketahui bahwa pembangunan kesehatan merupakan bagian dari pembangunan nasional yang mempunyai tujuan untuk mencapai derajat kesehatan yang optimal bagi setiap penduduk yang meliputi kesehatan badaniah, kesehatan rohaniah, dan kesehatan sosial. Salah satu upaya pembangunan dibidang kesehatan adalah kerjasama dengan dokter-dokter dan menjadikan apotek menjadi apotek panel. Apotek merupakan salah satu unit pelayanan kesehatan yang penting bagi masyarakat.

  Keberhasilan pengobatan penyakit pasien perlu adanya kerja sama antara Unit Pelayanan Kesehatan seperti Rumah Sakit, PUSKESMAS, Poliklinik, Balai Pengobatan , dengan tenaga kesehatan seperti Dokter, Bidan , Perawat serta Apoteker yang didukung dengan kepatuhan pasien dalam meminum obat secara teratur sesuai dengan aturan pemakaiannya.

         

BAB II RENCANA USAHA ( BUSINESS PLAN ) A. Deskripsi Usaha yang akan Dikembangkan

1. Tujuan Usaha Apotek Shinta Dewi

  Mendirikan usaha Apotek SHINTA DEWI untuk menjadi Apotek panel yaitu Apotek yang memperluas jaringan pemasaran. Untuk mengembangkan Apotek, perlu adanya kerja sama antara Unit Pelayanan Kesehatan seperti Rumah Sakit, PUSKESMAS, Poliklinik, Balai Pengobatan, tenaga kesehatan seperti Dokter, Bidan, Perawat serta Apoteker. Selain itu untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Pasar sasarannya yakni orang sakit, orang yang peduli kesehatan dan orang yang butuh suplai obat dan alat kesehatan. Dengan ukuran pasar penduduk yang menurut data dari kantor catatan sipil Kabupaten Sleman pada tahun 2009, jumlah penduduk di Kecamatan Sleman sebanyak 67.536 orang dan Kecamatan Mlati sebanyak 95.374 orang.

  Tujuan pendirian usaha Apotek Shinta Dewi : Tempat pengabdian profesi apoteker yang telah mengucapkan sumpah jabatan, Sarana farmasi yang melakukan peracikan, pengubahan bentuk, pencampuran dan penyerahan obat dan bahan obat, Meningkatkan kesehatan masyarakat setempat khususnya dan masyarakat pada umumnya, Meningkatkan pemahaman masyarakat tentang penggunaan obat secara rasional dalam praktek pengobatan sendiri.

  3

  4

       

  2. Sejarah Usaha Apotek Shinta Dewi

  Apotek SHINTA DEWI berdiri pada tanggal 4 Januari 2005, didirikan oleh FX. Yekti Teguh Narimo. Beliau lahir di Semarang pada tanggal 27 Maret 1959.

  Apotek berlokasi di jalan Magelang km 10,5 Rt 07 Rw 22 No 08 Sleman Yogyakarta.

  Proses pendirian Apotek :

  a. Mempunyai Apoteker Pengelola Apotek & Apoteker Pendamping

  b. Apoteker memiliki Surat Penugasan Kerja yang dikeluarkan oleh Departemen Kesehatan Republik Indonesia di Jakarta.

  c. Apoteker mengurus surat-surat perizinan Apotek ke Dinas Kesehatan di Sleman.

  3. Informasi Pendiri usaha

  Pemilik usaha Apotek SHINTA DEWI ini yakni Nama : Bapak FX. Yekti Teguh Narimo Tempat/ Tgl lahir : Semarang, 27 Maret 1959 Alamat : Beran Lor Rt 07, Rw 22

  Jl. Magelang Km 10,5, Tridadi, Sleman, Yogyakarta.

  Status : Pemilik Sarana Apotek “SHINTA DEWI” Pekerjaan : Wiraswasta

  5

    4.

   Informasi bentuk kepemilikan dan struktur organisasi

  Kepemilikan usaha Apotek Shinta Dewi ini adalah murni swasta yang dimiliki oleh Bapak FX. Yekti Teguh Narimo dengan bentuk usaha Perorangan, yang bekerja sama dengan Sdri. Ambar Susanti Dwi Suryaningsih S.Si. Apt. sebagai Apoteter Pengelola Apotek.

  Struktur Organisasi : Pemilik Sarana Apotek

  [PSA] Apoteker Pengelola Apotek

  [APA] Apoteker Pendamping

  [APING] Kasir &

  Sales Counter & Administrasi

  Inventory

     

  6

   

  Struktur organisasi diatas dibuat untuk memilah dan mengatur tugas (wewenang) dan tanggung jawab (kewajiban) dari masing-masing pelaku yang menjalankan unit usaha di Apotek Shinta Dewi sebagai berikut : a. Pemilik Sarana Apotek berkewajiban menyediakan segala sumber daya dan modal untuk kebutuhan perbekalan farmasi dan perlengkapan Unit

  Pelayanan Kesehatan, seperti: pengadaan obat-obatan, alat kesehatan, etalase, peralatan untuk peracikan obat, perlengkapan praktek dokter, perlengkapan ruang tunggu pasien, gedung dan sebagainya. Selain itu Pemilik Sarana Apotek juga memiliki wewenang dalam hal memberikan arahan, saran, dan target kerja untuk kemajuan usaha Apotek.